Anda di halaman 1dari 3

MOBILE KLINIK HIV-IMS

No. Dokumen
No. Revisi
SOP
TanggalTerbit
Halaman 1- 2

UPT PUSKESMAS dr. Adnan Affandi Sofyan


IBRAHIM ADJIE NIP : 1982

1. Pengertian Mobile Klink ANC adalah pelayanan pemeriksaan ANC dan


pemeriksaan laboratorium tripel elimiasi pada ibu hamil di luar
gedung yang merupakan salah satu cara untuk memudahkan aksesl
ayanan pada mereka yang membutuhkan.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan mobile klinik ANC.

3. Kebijakan SK KepalaPuskesmas Ibrahim Adjie No. 440/223 – PKM IBRA tentang


Jenis –Jenis Pelayanan, Penetapan Penanggung Jawab, dan Uraian
Tugas Jenis Pelayanan.
4. Referensi

a. Permenkes no 21 tahun 2013 tentang penanggulangan HIV AIDS


b. Permenke No. 43 tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Minimal
Bidang Kesehatan
c. Pedoman eliminasi penularan HIV, Sifilis dan Hepatitis B dai Ibu
ke Anak, Ditjen P2P, Kementrian Kesehatan tahun 2017

5. Prosedur a. Kepala puskesmas menugaskan Ketua Tim PPIA ( Dokter )untuk


mempersiapkan pelaksanaan mobile ANC
b. Ketua Tim PPIA Mengumpulkan dan berkoordinasi dengan anggota
tim PPIA dalam pelaksanaan mobile ANC
c. Anggota tim Mempersiapkan kegiatan mobile ANC
d. Ketua tim PPIA Mengkoordinasikan kegiatan mobile ANC dengan
kader
e. Kader Mempersiapkan lokasi ,mengumpulkan ibu hamil beserta
buku KIA untuk mobile ANC
f. Bidan Memberikan penyuluhan PPIA kepada ibu hamil
g. Bidan Melakukan pemanggilan pasien ke ruang periksa
h. Bidan Melakukan pemeriksaan ANC
i. Bidan Meminta Ibu hamil untuk test dan merujuk ibu hamil
kepada dokter untuk pemeriksaan fisik
j. Bidan Melakukan pemeriksaan fisik dan mengisi formulir Triple
eliminasi
k. Dokter/bidan Memberikan rujukan pemeriksaan Laboratorium
kepada ibu hamil
l. Petugas laboratorium Menerima rujukan dari dokter/bidan dan
melakukan pemeriksaan sample Triple Eliminasi dan meminta
pasien untuk menunggu hasil di ruang tunggu
m. Petugas laboratorium Memberikan hasil pemeriksaan kepada
Dokter
n. Dokter Menerima , dan menegakan diagnosa hasil pemeriksaan
kemudian memanggil ibu hamil yang diperiksa
o. Dokter/bidan Menjelaskan hasil pemeriksaan kepada ibu hamil
dan memberikan edukasi tentang pencegahan
p. Bidan Menjelaskan hasil pemeriksaan kepada ibu hamil dan
memastikan ibu hamil siap menerima hasil
q. Bidan Memberikan konseling berkelanjutan yang melibatkan
dukungan keluarga / pasangan
r. Bidan Melakukan rujukan kepada PPIA di dampingi oleh kader
WPA
s. Bidan Menyerahkan dokumen rekam medik kepada petugas RR
t. Petugas RR Melakukan pencatatan dan pelaporan

2/2
6. Bagan Alir
Kepala puskesmas

Ketua Tim PPIA

Koordinasi dengan anggota tim PPIA

Koordinasi dengan
kader

Pelaksanaan

Pencatatan dan
pelaporan

7. Hal – hal yang Untuk memudahkan persiapan layanan mobile dapat digunakan
perludiperhatikan format daftar tilikpersiapan mobile.

8. Unit terkait a. Laboratorium


b. LSM dan KDS
c. Layanan CST (Care Support Treatment)
9. DokumenTerkait a. SIHA
b. Form isian tripel eliminasi

10. RekamanHistoris Tgl.


Perubahan No Yang Dirubah Isi Perubahan MulaiDiberla
kukan
-

2/2

Anda mungkin juga menyukai