Anda di halaman 1dari 1

Nama : Aisya Ayu Rahmawati

Nim : 200621100090
Kelas : 3C

Lembar Jawaban

Berbagai pendekatan bisa digunakan untuk melakukan apresiasi sebuah


karya sastra terutama puisi. Puisi dengan judul ”ibu” karya D Zawawi dapat di
apresiasi menggunakan pendekatan didaktis. Pendekatan didaktis merupakan
suatu pendekatan yang berkaitan dengan pemahaman gagasan, tanggapan
evaluatif, dan juga sikap pengarang terhadap kehidupan, di mana dapat dilihat
dalam wujud pandangan etis, filosofis, dan agamis. Puisi ini menggunakan
pendekatan didaktis karena mngandung nilai-nilai yang mampu memperkaya
kehidupan rohaniah pembaca. Jadi intinya dasar pendekatan didaktis yaitu
pendekatan yang beranjak jauh dari sebuah pesan tersurat dalam suatu karya sastra
yaitu puisi yang berjudul “ibu” karya D Zawawi. Sifat didaktis itu mendidik.
Menggunakan pendekatan ini karena dimulai dengan bentuk upaya pemahaman
satuan-satuan pokok pikiran yang ada pada suatu karya sastra. Satuan pokok
pikiran itu pada hakikatnya berasal dari paparan gagasan oleh pengarang.

Aspek-aspek didaktis yang terdapat pada puisi itu meliputi

 Aspek sosial
Dalam aspek ini bersangkut paut dengan kehidupan bermasyarakat. Dalam
karya sastra puisi dengan judul “ibu”

Anda mungkin juga menyukai