Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL UJIAN PRAKTIK

SISWA KELAS IX SMPS AL FATTAH TAHUN PELAJARAN


2021 - 2022

YAYASAN MAJELIS TA’LIM AL FATTAH SINGOSARI


SMPS AL FATTAH
JL. SIDOAGUNG 19 SINGOSARI
TAHUN 2022
KATA PENGANTAR

Puji Syukur kami panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan limpahan

rakhmat dan hidayahnya sehingga dapat terselesaikannya program ujian praktik tahun pelajaran
2015-2016. Program ujian praktik disusun dengan tujuan agar pelaksanaan ujian praktik dapat
berjalan sesuai dengan peraturan yang berlaku.
.

A. Latar belakang

Pragram Ujian Praktik mencakup semua mata pelajaran yang memerlukan ujian praktik.
Tujuan ujian praktik adalah untuk menguji kompetensi siswa dalam pada mata pelajaran yang
suadh diatur dalam buku pedoman teknis dari dinas propinsi Jawa Timur.
Program ujian praktik disusun sesuai dengan pedoman teknis penyelenggaraan ujian
sekolah dan ujian nasional SMP/MTS dan SMA/MA tahun pelajaran 2020-2021 dari dinas
pemerintah provinsi Jawa Timur. Program ujian praktik diharapkan pelaksanaan ujian praktik
kelas IX di SMPS AL FATTAH ini berjalan lebih baik, efesien, efektif, dan lancar
B. Mata Pelajaran Yang diujikan Praktikkan

Adapun mata pelajara yang diujikan praktik di SMPS AL FATTAH adalah sebagai berikut.

1. Pendidikan Agama dan Budi Pekerti

2. Bahasa Indonesia

3. Bahasa Inggris

4. IPA

5. Seni Budaya

6. Prakarya

7. Pendidikan jasmani

8. Bahasa Daerah

C. PESERTA UJIAN PRAKTIK


Peserta ujian praktik adalah Siswa kelas IX SMPS AL FATTAH yang aktif di sekolah dan
dapodik sejumlah 18 siswa dan 72 siswa perempuan. Jumlah total siswa yang diwajibkan
mengikuti ujian praktik adalah 90 siswa. Adapun daftar nama siswa terlampir.
D. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Adapun ujian praktik kelas IX SMPS AL FATTAH ini berdasarakan agenda kegiatan
kurikulum dilaksanakan mulai hari sabtu, 12 Pebruari sampai dengan kamis, 17 pebruari 2022
dilaksanakan di lingkungan SMPS AL FATTAH. Jadwal lebih rinci sebagai berikut.

NO HARI,TANGGAL MATPEL Pukul

1 Sabtu, 12 Pebruari 2022 1. Bahasa Inggris 07.00 - 12.00

    2. Bahasa Indonesia  

2 Minggu,13 Pebruari 2022 Penjas, Orkes 07.00 - 12.00

3 Senin, 14 Pebruari 2022 Seni Budaya 07.00 - 12.00

4 Selasa, 15 Pebruari 2025 PAI 07.00 - 12.00

5 Rabu, 16 Pebruari 2026 1. Bahasa Jawa 07.00 - 12.00

    2. IPA  

6 Kamis, 17 Pebruari 2027 Prakarya 07.00 - 12.00

E. PANITIA, PENGUJI DAN PENYUSUN KISI – KISI


Panitia kegitan ujian praktik ini adalah para bapak ibu guru dan staf yang ditunjuk oleh
wakil kepala sekolah urusan Kurikulum melalui SK yang ditandatangani oleh Kepala Sekolah.
Adapun nama pantia, penguji, dan penyusun kisi – kisi ujian praktik ini sebagaimana tersebut
terlampir.
No Hari, Tanggal Waktu Mata Pelajaran Penyusun Kisi-kisi Penguji

1 Sabtu, 12 07.00 – 12.00 Bahasa Yuni Dwi Utami, M. MUHTADIN,


Pebruari 2022 Indonesia S.S, S.Pd S.Pd (9A), & Yuni
Dwi Utami, S.S,
S.Pd (9B, 9C)

Bahasa Inggris NUR HALIMATUS M. HARUN AR-


SA'DIYAH, S.Pd RASYID, S.S (9A)
& NUR
HALIMATUS
SA'DIYAH, S.Pd
(9B,9C)
2 Minggu, 13 07.00 - Selesai Penjas, Orkes Dariati, S.Pd Dariati, S.Pd (9B,
Pebruari 2022 9C) & DEBY
RISMA SUBEKTI,
S.Pd (9A)

3 Senin, 14 07.00 - Selesai Seni Budaya IKA NUR FAUZIA Dyah Nurhamidah
Pebruari 2022 ROSALINDA, S.Pd (9B) & IKA NUR
FAUZIA
ROSALINDA, S.Pd
(9A&C)

4 Selasa, 15 07.00 - Selesai PAI Zulfa Rusdiana Zulfa Rusdiana


Pebruari 2022 ANGGAR NUR (9B,9C) & Ahmad
HERMAN SYAH, Dliya’uddin (9A)
S.Pd

5 Rabu, 16 07.00 – 12.00 Bahasa Jawa Tria Wahyu Tria Wahyu


Pebruari 2022 Hidayati, S.S Hidayati, S.S

IPA Nur Ali, S.Si Nur Ali, S.Si

6 Kamis, 17 07.00 – 09.00 Prakarya ANGGAR NUR ANGGAR NUR


Pebruari 2022 HERMAN SYAH, HERMAN SYAH,
S.Pd S.Pd

F. RENCANA ANGGARAN DAN BELANJA


Berikut ini adalah rencana anggaran dan belanja berdasarkan rencana yang disusun oleh
kepala urusan kurikulum dalam program kerja tahun 2022.

1.1 Honorarium
450. 450.
  1.1.1   HOK 1  
Penanggungjawab 000 000
450. 450.
  1.1.2 Ketua Pelaksana   HOK 1  
000 000
425. 425.
  1.1.3 Sekretaris   HOK 1  
000 000
400. 400.
  1.1.4 Bendahara   HOK 1  
000 000
375. 375.
  1.1.5 Kesekretariatan   org 1  
000 000
350. 350.
  1.1.6 Verifikasi Nilai   org 1  
000 000
Pengganti 30. 180.
  1.1.7   org 6  
Transport Panitia 000 000
200. 1.400.
  1.1.8 Tugas tambahan   org 7  
000 000
Penyusunan Kisi-
35. 315.
  1.1.9 Kisi dan Kartu   pkt 9  
000 000
Soal
6. 4.860.
  1.1.10 Penguji   pkt 810  
000 000
340.
  1.1.11 Pajak          
000
 
1.2
 KESEKRETARIATAN
Pembelian bahan
  1.2.1   eks 1
ujian dan ATK 1.000.000 1.000.000 550.000
Fotokopi Kisi- 1
  1.2.2   eks 90
Kisi dan LJK 5.000 450.000 1.945.000
Penyusunan
  1.2.3   org 1
laporan 100.000 100.000 209.561
 
1.3
 KONSUMSI
Konsumsi
  1.3.1   org 9  
Penguji 50.000 450.000
  1.3.2 Konsumsi Panitia   org 6  
50.000 150.000
 
1.4
 LAIN - LAIN
  1.4.1 Transportasi   pkt 6  
50.000 300.000
  1.4.2 Dana Taktis   Exs 1  
500.000 500.000
12.
     Jumlah          
495.000

Menyetujui, Singosari, 8 Pebruari 2022


Kepala Sekolah, ketua Pelaksana,

ABDUL QOHAR, M.Pd NUR ALI, S.Si

Anda mungkin juga menyukai