Anda di halaman 1dari 15

UJI COBA UJIAN SEKOLAH TP.

2021/2022

Mata Pelajaran : Kimia


Waktu : 120 menit

Pilih jawaban yang paling tepat!


1. Jenis senyawa turunan alkana dengan gugus fungsi pada rumus struktur :
CH3−CH2−CHO; CH3−CO−CH3 ; CH3−(CH2)2−OH
berturut-turut adalah ….
A. Alkanal, alkanon, alkanol
B. Asam karboksilat, alkanal, alkohol
C. Alkil alkanoat, alkanon, alkohol
D. Aldehid, asam karboksilat, alkanol
E. Alkanol, keton, alkohol

2. Pernyataan berikut benar tentang senyawa golongan alkohol, kecuali ....


A. mengandung gugus fungsi OH
B. dapat bereaksi dengan logam Na menghasilkan gas hidrogen
C. memiliki rumus umum R-OH
D. dalam air bersifat basa karena memiliki gugus OH
E. massa molekul relatifnya sama dengan eter yang sama jumlah atom C-nya

3. Gugus fungsi dari senyawa alkil alkanoat atau ester adalah ....

Jawaban No 3 D

4. Nama yang tepat untuk senyawa berikut ini adalah ...

1
A. 3,5,6- trimetil 3-oktanol D. 3,5-dimetil, 6-etil, 3-heptanol
B. 3,4,6-trimetil 6-oktanol E. 2,5-dietil, 4-metil, 2-heksanol
C. 2-etil, 3,5-dimetil 5-heptanol

5. Nama IUPAC dari senyawa isobutil metil keton yaitu….


A. 3-metil 2-pentanon
B. 3-metil 2 pentanon
C. 2-metil 3 pentanon
D. 4-metil 2-pentanon
E. 2-metil 4-pentanon

6. Saat ini tablet effervescent menjadi salah satu sediaan yang banyak dibuat, mulai dari obat,
minuman penyegar, bahkan sampai pupuk tanaman. Beragam suplemen dikemas dengan
macam-macam bentuk. Mulai dari suplemen bubuk, cair, dan juga tablet. Saat ini suplemen
dalam bentuk tablet effervescent semakin populer, contohnya pada suplemen vitamin C.
Tablet effervescent adalah tablet larut air. Cara minumnya berbeda dengan tablet pada
umumnya, yang langsung ditelan dengan bantuan air. Walaupun bentuknya sama, ukuran
tablet larut cenderung lebih besar daripada tablet biasa. Kemudian, tablet effervescent
harus dilarutkan terlebih dahulu di dalam satu gelas air. Saat tablet effervescent tercampur
dengan air, akan dihasilkan karbon dioksida. Itulah sebabnya akan muncul gelembung-
gelembung udara saat tablet dimasukkan. Lama-lama, tablet akan larut tercampur dengan
air dan bisa langsung diminum. Sebaiknya suplemen ini segera diminum setelah dilarutkan.
Tablet effervescent dibuat dengan reaksi antara asam sitrat dengan senyawa … sehingga
menghasilkan gelembung gas karbon dioksida jika dilarutkan dalam air.

Sumber : https://hellosehat.com

Reaksi yang terjadi pada tablet effervescent yaitu:

2
Nama IUPAC senyawa asam sitrat adalah ….
A. asam-2-hidroksibutanatrioat
B. asam-2-hidroksipropanatrioat
C. asam-2-hidroksiheksanatrioat
D. asam-2-hidroksi-1,2,3-propanatrioat
E. asam-2-hidroksi-1,2,3-heksanatrioat

7. Perhatikan struktur senyawa berikut :

Yang merupakan isomer rantai dari senyawa 2-etoksi butana yaitu….


A. 1, 2, dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 4
E. 1, 2, 3, dan 4

3
8. Senyawa yang merupakan isomer fungsi dari CH3 - CH2 - CH2 - CH2 - OH adalah ....

Jawaban No 8 : E

9. Isomer optik yaitu senyawa yang memiliki ciri dapat memutar bidang polarisasi. Perhatikan
senyawa berikut.
(1) 2-hidroksi, 3-metil butanoat
(2) 2-pentanol
(3) 2-hidroksi propanal
(4) 2,2-dihiroksi propanal
Senyawa yang memiliki isomer optik yaitu….
A. 1, 2, dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 4
E. 1, 2, 3, dan 4

10. Senyawa 2,3-dihidroksi pentanoat memiliki isomer optik sebanyak….


A. 2
B. 4
C. 8
D. 16
E. 32

4
11. Perhatikan senyawa berikut.

Yang merupakan enansiomer adalah…


A. (I) dan (II)
B. (I) dan (IV)
C. (II) dan (III)
D. (II) dan (IV)
E. (III) dan (IV)

12. Perhatikan reaksi berikut :

Reaksi di atas menghasilkan senyawa ….

A. D.

B. E.

C.
JAWAB : A

5
13. Produk dari hasil reaksi oksidasi senyawa:

adalah ....

A. D

B. E.

C.

Jawaban : C

14. Produk dari hasil reaksi reduksi senyawa:

adalah ....

6
A. D

D. E.

E.

No 14 Jawaban D

15. Sekelompok siswa melakukan pembelajaran daring dan melakukan secara virtual untuk
menguji senyawa dengan rumus molekul C4H10O, dihasilkan seperti gambar berikut.

7
Selanjutnya diuji dengan K2Cr2O7 dalam suasana asam tidak bereaksi. Senyawa karbon
tersebut adalah….

Jawaban D

16. Suatu senyawa dengan rumus molekul C4H8O setelah diuji dengan pereaksi CuO
menunjukkan uji yang positif yaitu terbentuk endapan merah, senyawa tersebut
kemungkinan ....
A. CH3 - CH2 - CH2 - CH2 - OH
B. CH3 - CH2 - O - CH2 - CH3
C. CH3 - CH2 - CH2 - CHO
D. CH3 - CH2 - CH2 - COOH
E. CH3 - CH2 – CO - CH3

17. Reaksi berikut dapat menghasilkan aldehid adalah ....

No 17 Jawaban A

8
18. Perhatikan reaksi berikut:

Hasil dari reaksi di atas adalah….


A.

B.

C.

D.

E.

Jawaban A

9
19. Suatu senyawa mempunyai rumus molekul C5H10O. Pengujian dengan pereaksi Tollens dan
pereaksi fehling tidak bereaksi. Senyawa tersebut adalah….
A. Pentanal
B. 2-metil pentanal
C. 2-pentanon
D. 3-metil 2-pentanon
E. Asam pentanoat

20. Perhatikan reaksi berikut:

Senyawa X adalah….
A. Etil butanoat
B. Etil propanoat
C. Metil butanoat
D. Butil etil ester
E. Dietil ester

21. Perhatikan beberapa pernyataan berikut tentang senyawa benzena:


(1) merupakan kristal padat putih larutannya tak berwarna
(2) merupakan hidrokarbon tak jenuh dengan 6 atom C tiap molekul
(3) memiliki 3 ikatan rangkap yang berselang-seling/ terkonjugasi
(4) memiliki sifat kimia mudah mengalami adisi karena adanya ikatan rangkap
Pasangan pernyataan yang keduanya benar adalah ….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. 3 dan 4

22. Rumus struktur benzene menunjukkan adanya cincin benzena pada bagaian tengah dari
segi enam. Cincin benzena menggambarkan terjadinya ….
A. 3 ikatan rangkap yang terdelokalisasi orbitalnya menyebabkan ketidak stabilan
B. ikatan rangkap terkonjugasi yang menyebabkan elektron stabil di orbitalnya
C. 3 ikatan rangkap bersalang-seling yang memantapkan posisi elektron tidak berpindah-
pindah sehingga stabil.
D. elektron yang berputar ke semua orbital ikatan rangkap sehingga tak stabil
E. delokalisasi orbital ikatan rangkap menyebabkan resonansi menjadi lebih stabil

10
23. Penggunaan senyawa benzena secara langsung berikut ini yang tepat adalah ….
A. pengawet makanan
B. pewarna pakaian
C. penyedap rasa makanan
D. pelarut organik
E. cairan disinfektans

24. Di antara jenis reaksi berikut :


(1) adisi
(2) eliminasi
(3) substitusi
(4) reduksi
Yang dapat dilakukan antara benzena dan gas khlorin adalah ….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. 3 dan 4

25. Nama sistematis dan nama trivial untuk senyawa turunan benzene dengan rumus struktur
berikut adalah….

OPTION NAMA SISTEMATIK NAMA TRIVIAL


A metilbenzena anilin
B benzilmetana toluena
C fenilmetana fenol
D metilbenzena toluena
E benzilmetana anilin

26. Fenol dan asam benzoat merupakan senyawa turunan benzena yang jika dilarutkan
menghasilkan larutan dengan pH kurang dari 7. Rumus struktur kedua senyawa tersebut
adalah ….
A. D.

dan dan

B. E.

dan dan

C.

dan

11
27. Nama lain dari dimetil benzena adalah xilena. Suatu senyawa dimetilbenzena memiliki
nama para-xilena. Rumus struktur senyawa tersebut yang benar adalah ….
A. C. E.

−CH3
−CH3 H3C−

B. D.
H3C−

CH3

28. Senyawa dengan rumus struktur berikut memiliki nama ….

A. asam-m-nitrobenzoat
B. para-karboksinitrobenzena
C. ortho-nitronzoabenzoat
D. asam-p-nitrobenzoat
E. paranitro-asambenzoat

29. Nama dan kegunaan yang tepat untuk senyawa dengan rumus struktur berikut ini adalah ….

Option Nama Senyawa Kegunaan


COONa
A Natrium benzoat Pengawet makanan
B Sodium benzoate Pewarna makanan
C Natrium aspartat Pemanis makanan
D Sodium glutamat Penyedap makanan
E Natrium fenolat Disinfektans

30. Perhatikan reaksi terhadap senyawa benzena berikut ini :

H2SO4
+ HNO3 X + H2O

Senyawa X adalah ….

12
A. asam benzensulfonat
B. asam benzoat
C. nitrobenzena
D. fenol
E. toluene

31. Pada pembuatan senyawa feniletana atau etilbenzena digunakan cara alkilasi Friedel–Craft:

a
+ Z etilbenzena + HCl

Senyawa yang tepat untuk Z dan a adalah ….

Option Senyawa Z Senyawa A


A CH3-CH2Cl H2SO4
B CH3Cl FeCl3
C CH3-CH2-CH2Cl AlCl3
D CH3-CH2Cl AlCl3
E C2H6 + Cl2 HNO3

32. Pernyataan berikut ini tentang polimer …


(1) polimer merupakan senyawa besar yang terdiri banyak bagian
(2) bagian dari polimer merupakan satu jenis molekul yang sama
(3) satu molekul polimer mengandung atom-atom yang berbeda dalam jumlah besar
(4) antar bagian polimer dihubungkan dengan ikatan hidrogen
Yang benar adalah ….
A. 1, 2, dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 4
E. 1,2,3, dan 4

33. Bahan-bahan yang digunakan sehari-hari dalam kehidupan kita berikut ini :
(1). gula pasir
(2) beras
(3) minyak goreng
(4) telur
Yang mengandung senyawa-senyawa polimer adalah…
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. 3 dan 4

13
34. Tabel yang menunjukkan hubungan yang tepat antara asal polimer, monomer dan jenis
polimerisasinya adalah ….

Pilihan Polimer Asal Monomer Polimerisasi


A Poliisoprena alami isoprena kondensasi
B Teflon sintetik vinilflorida adisi
C Selulosa alami glukosa kondensasi
D Orlon sintetik ortonitrofenol adisi
E Polistirena sintetik stirena ondensasi

35. Protein merupakan salah satu polimer yang terbentuk melalui proses polimerisasi
kondensasi. Pernyataan berikut ini mengenai protein yang benar adalah ….
A. merupakan homopolimer dari asam amino
B. tersusun dengan ikatan antara atom C dan O yang disebut peptida
C. dalam polimerisasi protein terkondensasi molekul NH3
D. disebut polipeptida karena terdiri dari banyak ikatan asam amino
E. ikatan peptida sangat kuat sehingga sukar diputus atau diuraikan

36. Di antara monomer berikut ini :


(1) vinil klorida
(2) isoprena
(3) tetrafloroetena
(4) akrilonitril
(5) fenolformaldehid
Yang dapat membentuk polimer bersifat thermosetting adalah ….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 5
E. 4 dan 5

37. Suatu polimer memiliki rumus struktur :

O O H H
║ ║
Nama dan kegunaan
--[-C−(CH yang tepat dari polimer tersebut adalah ….
2)4−C−N−(CH2)6−N--]n

PILIHAN NAMA POLIMER KEGUNAAN


A nylon serat kain
B orlon pengganti wol
C paralon pipa air
D dakron serat pengisi bantal
E teflon Lapisan anti lengket

14
38. Bakelit merupakan polimer yang sangat banyak penggunaannya dalam kehidupan sehari-
hari, antara lain untuk alat-alat listri dan bodi alat-alat elektronik berupa plastik yang bersifat
thermosetting. Bakelit merupakan suatu kopolimer yang terdiri atas monomer yang tersusun
dari dua molekul yaitu….

A. C. E.

+ CH3OH + C2H5OH + HCOOH

B. D.

+ HCOH + CH3COOH

39. Sebuah polimer memiliki struktur molekul :


Tabel yang sesuai mengenai sifat polimer terhadap panas dan kegunaan polimer tersebut
adalah ….

Pilihan Sifat Polimer Kegunaan


A thermosettingif lapisan anti lengket
B thermoplastis gabus stirofoam
C thermosetting badan alat elektronik
D thermoplastis pipa air
E thermosetting karet sintetik

40. Penggunaan polimer sintetik yang semakin banyak menimbulkan dampak negatif terhadap
lingkungan kehidupan manusia. Di antara upaya-upaya berikut ini:
(1) mengurangi penggunaan polimer sintetik untuk menekan laju produksi berlebihan
(2) menggunakan kembali pada fungsi lain dari polimer sintetik yang telah digunakan
(3) mengubur pada kedalaman yang cukup aman polimer sintetik yang sudah tidak digunakan.
(4) mengolah bekas polimer sintetik yang telah digunakan menjadi produk lain
(5) membakar secara seksama polimer sintetik yang sudah tidak digunakan
yang tepat adalah ….
A. 1, 2, 3
B. 1, 2, 4
C. 2, 3, 4
D. 2, 4, 5
E. 3, 4, 5

15

Anda mungkin juga menyukai