Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUWANGI 6. Perhatikan gambar berikut!

DINAS PENDIDIKAN
PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) SD SEMESTER GENAP Membawa kompas seperti pada gambar tersebut saat
TAHUN PELAJARAN 2018/2019 melakukan penjelajahan di hutan bermanfaat sebagai....
A. Hiasan C. Bekal perjalanan
LEMBAR SOAL B. Penunjuk arah D. Pelindung
Tema :8 Hari/Tanggal : Kamis, 23 Mei 2019
Kelas : III (Tiga) Waktu : 07.00 – 09.00 WIB 7. Perhatikan gambar berikut !
I. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF A, B, C, ATAU D Pada sore hari sedikit demi sedikit suasana bertambah
DEPAN JAWABAN YANG PALING BENAR! gelap. Sebab matahari mulai terbenam. Terbenamnya
1. Siswa kelas 3 sedang melakukan musyawarah untuk pembagian regu matahari berada di sebelah ....
pramuka. Kegiatan siswa kelas 3 mencerminkan pengamalan sila ke-4. A. U B. T C. S D. B
Pancasila yang dilambangkan dengan ....
A. Pohon beringin C. Padi dan kapas
B. Kepala banteng D. Rantai emas 8. Gambar rambu-rambu lalu lintas di samping berarti ....
2. Dalam kegiatan pramuka dibagi menjadi regu-regu. Dan dalam setiap A. Dilarang belok ke kiri C. Dilarang belok ke kanan
regu terdiri dari beberapa anggota. Sesama anggota pramuka kita harus B. Dilarang arah ke samping D. Berbeloklah ke kanan
saling ....
A. Bekerja sama C. Bertengkar 9. Gambar di samping, melambangkan sila Pancasila yang
B. Bertentangan D. Bergurau ke ....
3. Bentuk tangan sebelah kiri pada gambar anak di A. 3 C. 1
samping membentuk sudut .... B. 4 D. 2
A. Lancip C. Siku-siku 10. Salah satu tari kreasi yang menggunakan tempurung kelapa disebut
B. Tumpul D. Sembarang dengan tari ....
A. Piring B. Kelapa C. Tempurung D. Lilin
11. Unsur seni rupa yang dapat membuat gambar lebih indah adalah ....
4. Sudut dibentuk oleh ... garis lurus yang saling berpotongan A. Garis B. Bidang C. Tekstur D. Warna
A. 3 B. 4 C. 1 D. 2 12. Pola irama dalam tepuk pramuka, pada bagian awal
5. Bagian tenda yang depan berbentuk bangun ....
adalah sebanyak ....
A. Segitiga C. Segilima
B. Segiempat D. Segibanyak A. 3 kali C. 4 kali
B. 2 kali D. 5 kali

PAT Tema 8 Kelas III


13. Gerakan membungkukkan badan melatih kelenturan otot ....
A. Kaki B. Leher C. Pinggang D. Dada
14. Meliukkan badan, menggelengkan kepala, termasuk bentuk latihan ....
A. Keseimbangan C. Kecepatan
B. Kelenturan D. Kekuatan
15. Gerakan badan yang menuntut lebih banyak oksigen adalah ciri gerakan
senam ....
A. Trampolin C. Artistik
B. Aerobik D. Ketangkasan

II. ISILAH TITIK – TITIK DI BAWAH INI DENGAN JAWABAN YANG Jumlah anggota yang lebih banyak adalah regu ....
BENAR! 23. Bangun datar yang memiliki 5 titik sudut disebut ....
16. Gambar kepala banteng pada lambang sila ke-4 berarti bahwa rakyat 24. Alat yang paling sesuai yang digunakan untuk memotong kulit dan kain
Indonesia merupakan makhluk ... yang suka berkumpul dan dalam kerajinan tangan adalah ....
bermusyawarah untuk mufakat. 25. Dalam permainan lompat tali, pelompat akan mengangkat kaki pada saat
17. Setiap hari Rani selalu datang ke sekolah sebelum pelajaran dimulai, tali berada di ....
sehingga ia dikenal sebagai anak yang ....
18. Gerakan Pramuka dilambangkan dengan gambar .... III. JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN SINGKAT DAN
TEPAT!
19. Tanda di samping berarti kendaraan dilarang .... 26. Apa lambang dari sila yang berbunyi Kemanusiaan yang adil dan
beradab?
27. Berdasarkan diagram di samping, kelas berapakah
yang jumlah anggota pramuka terbanyak?
20. Arti dari rambu-rambu lalu lintas di samping adalah ....

21. Pada saat kita merentangkan kedua tangan dalam barisan, maka jarak 28.
kita dengan teman yang lain adalah satu .... Bangun datar apakah yang ditunjukkan gambar tersebut?
22. Perhatikan gambar berikut!
Ada 2(dua) regu anggota pramuka.

PAT Tema 8 Kelas III


29. Pada gambar tersebut, arah manakah yang ditunjukkan
dengan huruf “ T ” ?

30. Permainan tradisional apakah yang dapat melatih keseimbangan tubuh?

IV. JAWABLAH PERTANYAAN – PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN


URAIAN YANG JELAS DAN TEPAT!
31. Tuliskan lambang dan bunyi sila ke-5 Pancasila!
32. Mengapa dalam kegiatan perkemahan sangat penting untuk mengetahui
arah mata angin ?
33. Dalam sebuah acara perkemahan terdapat 23 tenda, dalam setiap tenda
diisi sebanyak 9 peserta. Dan sebuah tenda induk uang diisi oleh 12
kakak pembina. Berapa jumlah semua orang yang mengikuti acara
perkemahan tersebut?
34. Perhatikan gambar berikut!
Untuk melatih kekuatan apakah permainan
tersebut?

35. Sebutkan 3 sikap yang harus dimiliki saat bermain tarik tambang!

PAT Tema 8 Kelas III

Anda mungkin juga menyukai