Anda di halaman 1dari 1

Ujian Akhir Semester Ganjil Tahun 2022/2023

Mata Kuliah : Komunikasi Bisnis


Hari/tgl. : Rabu, 3 November 2022
Jur/Smt/klas : Akuntansi / VII / D6
Waktu : 19.00 – 21.00
Dosen : IGd.Nym Carlos Wiswanatha M. SE.,MM
Peserta : 41
Ruang : C 204

SOAL
1. Coba saudara jelaskan, mengapa komunikasi yang baik dalam sebuah organisasi dapat
meningkatkan sikap dan kinerja karyawan ?
2. Sebagai seorang manajer, bagaimana anda mempengaruhi para karyawan mengenai
pentingnya etika bisnis yang kuat saat berhubungan dengan para kolega, para pelanggan,
dan masyarakat umum ? jelaskan dengan singkat
3. Coba saudara jelaskan, bahwa pesan rutin apakah harus menggunakan pendekatan
langsung atau pendekatan tidak langsung ? sertakan alasannya !
4. Jelaskan bagaimana globalisasi pasar dan keanekaragaman budaya memberikan
kontribusi pada peningkatan pentingnya komunikasi antar budaya ?
5. Niat baik adalah perasaan positif yang mendorong seseorang untuk mempertahankan
sebuah hubungan bisnis, untuk itu jelaskan hal – hal yang harus diperhatikan agar pesan
niat baik menjadi efektif !

Anda mungkin juga menyukai