Anda di halaman 1dari 4

MUH.

ABDUL MUHYI

043079895

IPEM4208/Sistem Pemerintahan Desa

76/Jember
NASKAH TUGAS MATA KULIAH
UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2022/23.1 (2022.2)

Fakultas : FHISIP/Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik


Kode/Nama MK : IPEM4208/Sistem Pemerintahan Desa
Tugas :1

NO SOAL
1 Perihal terbentuknya desa hingga sekarang sulit diketahui secara pasti kapan awalnya.
Terbentuknya desa diawali dengan terbentuknya kelompok masyarakat akibat sifat manusia
sebagai makhluk sosial, dorongan kodrat, atau sekeliling manusia, kepentingan yang sama dan
bahaya dari luar. Pada tahun 1854 pemerintahan belanda di Indonesia bahwa desa diberikan
kedudukan hukum.

Dari pernyataan tersebut silakan kemukakan melalui sebuah tabel terkait regulasi dan isi
Inlandsche Gemeente Ordonnantie (IGO ) yang mengatur tentang kepala desa!
2 Urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan Kabupaten/Kota yang diserahkan
pengaturannya kepada Desa adalah urusan pemerintahan desa yang secara langsung dapat
meningkatkan pelayanan dan pemberdayaan masyarakat.

Dari pernyataan di atas Anda sebagai pemikir harus bisa memperjelas dengan menggunakan
tabel terkait urusan pemerintahan yang secara langsung dapat meningkatkan pelayanan dan
pemberdayaan masyarakat di desa dari regulasi yang mengatur tentang desa dengan regulasi
sebagai berikut: 1. Undang-undang No. 32 Tahun 2004 Tentang Pemerintahan Desa 2.
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 43 Tahun 2014 Tentang Peraturan Pelaksanaan
UU No. 6 Tahun 2014 Tentang Desa
3 APBDesa tidak terlepas dari rencana pembangunan jangka menengah desa (RPJMD) dan
rencana kerja pembangunan desa (RKPDesa). RPJMD adalah dokumen perencanaan desa
untuk periode 5 (lima) tahun sebagai penjabaran dari visi dan misi dari Kepala Desa yang
terpilih. RPJMDesa ditetapkan paling lambat 3 (tiga) bulan setelah Kepala Desa dilantik.

Anda sebagai mahasiswa harus bisa memperjelas perbedaan dan persamaan dengan
menggunakan tabel terkait mekanisme peyusunan rancangan APBDESA menurut UU No. 5
Tahun 1979 tentang Pemerintahan Desa dan UU No. 6 Tahun 2014 Tentang Desa. Silakan
perjelas!
Jawaban Nomor 1:

Regulasi adalah seperangkat peraturan untuk mengendalikan suatu tatanan yang dibuat
supaya bebas dari pelanggaran dan dipatuhi semua anggotanya dan sedangkan Inlanschre
Gemeente Ordonnantie (IGO) adalah bentuk pengakuan atas adanya desa, atas demokraso
dan otonomi desa.
Berikut terbentuk nya desa terkait regulasi dan isi Inlanschre Gemeente
Ordonnantie (IGO).
Regulasi Inlanschre Gemeente Ordonnantie
(IGO).

1. Kepala Desa harus mewujudkan 1. Kepala desa harus pintar pintar


efektivitas penyelenggaraan mengambil hhati masyarakat
terhadap masyarakat desa dengan cara :
a.mewujudkan efektifitas a.Meminjamkan uang
penyelenggara pemerintahan desa b.mengadakan perjanjian yang
b.mempercepat peningkatan ada keuntungan nya untuk kedua
kesejahteraan masyarakat desa belak pihak
c.mempercepat peningkatan c.mengadakan tuntutan hukum
kualitas pelayanan public d.menerima tuntutan pihak lain
c.meningkatkan kualitas tata terhadap desa
Kelola pemerintahan desa dan
e.meningkatkan daya saing desa

Jawaban Nomor 2 :
a Menurut Undang -undang No 32 Tahun 2004 tentang pemerintahan desa:
Urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan kabupaten/kota pengaturan nya kepada
desa adalah urusan pemerintahan desa yang secara masyarakat hukum yang memiliki
batas-batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus kepentingan
masyarakat setempat berdasarkan asal usul dan adat istiadat setempat yang diakui dan
dihormati dalam system pemerintahan Negara republic Indonesia
b Menurut UU. No 43 Tahun 2014 Tentang peraturan pelaksanaan UU No. 6 Tahun 2014
tentang desa. Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan nama lain.
Kesatuan masyarakat hukum yang memiliki batas wilayah yang berwenang untuk
mengatur dan mengurus urusan pemerintah, kepentingan masyarakat setempat
berdasarkan Prakarsa masyarakat , hak asal usul dan/atau hak tradisional yang di akui
dan dihormati dalam system pemerintahan negara kesatuan republic Indonesia.
c Pengaturan hubungan wewenang dengan suatu undang-undang sebagaimana amanat
UUD 1945 membuka lembaran baru dalam pengaturan hubungan pusat dan daerah.
Pengaturan yang demikian itu menjadi landasan kuat terwujudnya kejelasan dan
kepastian pengaturan, baik tentang pemerintahan daerah dan pemerintahan pusat secara
sendiri-sendiri maupun tentang hubungan fungsional di antara keduanya. Substansi
pengaturan dalam undang-undang tentang hubungan wewenang pusat dan daerah
mencakup:
1) Ketentuan umum hubungan wewenang pusat dan daerah
2) Prinsip hubungan pusat dan daerah
3) Kelembagaan hubungan pusat dan daerah
4) Cara pemberian wewenang oleh pusate.
5) Hak dan kewajiban dalam hubungan pusat dan daerah.
6) Bentuk hubungan dalam pelaksanaan wewenang oleh pusat dan
Jawaban Nomor 3 :
Menurut UU nomor 5 Tahun 1979 tentang pemerintahan desa maka struktur pemerintahan
desa di Indonesia diseragamkan sebagaimana yang ada dan diberlakukan pada masa orde
baru, yang kemudian Kembali lagi ke masa lalu
1. Pemerintah Desa terdiri atas :
a Kepala Desa;
b Lembaga Musyawarah Desa.
2. Pemerintah Desa dalam pelaksanaan tugasnya dibantu oleh Perangkat Desa.
3. Perangkat Desa terdiri atas :
a Sekretariat Desa;
b Kepala-kepala Dusun.
4. Susunan organisasi dan tatakerja Pemerintah Desa dan Perangkat Desa sebagaimana
dimaksud dalam ayat (1) dan ayat (3) diatur dengan Peraturan Daerah sesuai dengan
pedoman yang ditetapkan oleh Menteri Dalam Negeri. Peraturan Daerah yang dimaksud
dalam ayat baru berlaku sesudah ada pengesahan dari pejabat yang berwenang. UU No.6
Tahun 2014 Tentang Desa Pasal 79 bahwa RPJM-Desa adalah Rencana Jangka
Menengah Desa untuk jangka waktu enam tahun. Sedangkan RKP-Desa adalah Rencana
Pembangunan Tahunan Desa yang kemudian disebut dengan Rencana Kerja Pemerintah
Desa untuk jangka waktu satu tahun Baik RPJM-Desa maupun RKP-Desa, keduanya
ditetapkan dengan Peraturan Desa. Peraturan Desa tentang RPJM-Desa & RKP-Desa
merupakan satu-satunya dokumen perencanaan di Desa yang kemudian menjadi dasar
pedoman dalam penyusunan APB-Desa. Untuk RPJM-Desa ditetapkan maksimal 3 bulan
setelah kepala Desa dilantik. Sedangkan RKP-Desa disusun oleh Pemerintah desa mulai
bulan Juli ditetapkan maksimal akhir bulan September tahun berjalan.

Sumber : Modul ilmu pemerintahan desa

Anda mungkin juga menyukai