Anda di halaman 1dari 10

1.3.A.7.1.

DEMONTRASI KONTEKSTUAL -
MENERAPKAN INKUIRI
APRESIATIF
CGP Angkatan 4
MAMAN RAKHMANUDIN

FASILITATOR : BUDI DARSONO


PENGAJAR PRAKTEK : SUSANTO
MAMAN

TUJUAN

Menerapkan Inkuiri Apresiatif


untuk mengidentifikasi
potensi murid menggunakan
LMS dan membuat strategi
untuk menumbuhkannya
Visi diri CGP :
Terwujudnya Pembelajaran
yang berpihak pada murid
dengan aplikasi LMS menuju
Profil Pelajar Pancasila
Bagja
MAMAN

B-uat pertanyaan (Define)


A-mbil pelajaran (Discover)
G-ali mimpi (Dream)
J-abarkan rencana (Design)
A-tur eksekusi (Deliver)
Apakah setiap peserta didik mempunyai HP
sendiri ?
B-uat pertanyaan Apakah peserta didik dapat menggunakan

(Define)
fitur – fitur yang ada pada LMS (e – learning) ?

Apakah pembelajaran menggunakan LMS (e –


learning) dapat membantu peserta didik
dalam pembelajaran daring (PJJ)?
YANG PERLU
TINDAKAN
DILAKUKAN

wali kelas meminta nomor HP pada setiap peserta didik di kelas, kemudian wali kelas
membuat group WA Kelas dan guru mata pelajaran membuat group WA mata pelajaran
wakasek kurikulum, guru dan wali kelas melakukan sosialisasi penggunaan LMS (e – learning)
melalui zoom meeting / G-meeting. Membuat video tutorial cara menggunakan LMS (e –
learning) di upload ke chanel you tube kemudian link nya di share ke peserta didik ke WA
wakasek kurikulum, guru dan wali kelas mengevaluasi pelaksanaan pembelajaran melalui LMS
(e – learning) dari mulai daftar hadir, pengerjaan tugas dan ulangan harian di LMS E learning)
A-MBIL PELAJARAN
(DISCOVER)
PENGALAMAN POSITIF :
guru berkolaborasi untuk mengisi conten materi di
1. guru sudah terbiasa berkolaborasi dalam satu LMS (e – learning), guru berinovasi untuk membuat
rumpun mata pelajaran dalam menyiapkan penugasan dan soal ulangan harian dalam fitur – fitur
materi pembelajaran LMS (e – learning )
2. daya dukung saran sekolah, internet sekolah guru dengan leluasa menggunakan LMS (e – learning)
(WiFi)memiliki 90 mbps di sekolah karena bandwith nya besar (90 Mbps)
3. Semua guru dapat menggunakan LMS (e – guru yang sudah mahir menggunakan LMS ( e –
learning) dapat menjadi coach bagi guru yang lain.
learning) dari mulai membuat daftar hadir,
Sekolah melakukan sosialisasi penerapan LMS (e –
mengisi content maateri dan mengkreasi
learning) sekolah kepada orang tua peserta didik
penugasan atau soal ulangan harian. dilanjutkan pembagian kartu login peserta didik.
4. Kepala sekolah, guru, komite sekolah dan Selanjutnya orang tua dapat memotivasi dan
orang tua peserta didik sudah berkomunikasi di memberikan kartu login ke putra – putrinya
awal tahun pelajaran
PELAJARAN YANG
DAPAT DIAMBIL
G-ali mimpi (Dream)
KONDISI IDEAL : SEMUA

GURU DAN PESERTA DIDIK DAPAT MEMAKSIMALKAN

PENGGUNAAN LMS ( E – LEARNING ) SEBAGAI JAWABAN ATAS LOSS LEARNING

HARAPAN YANG TERJADI GURU KREATIF DALAM MENGISI CONTENT MATERI


SEHINGGA PESERTA TERTARIK UNTUK BELAJAR, DAN GURU INOVATIF DALAM
MEMBUAT PENUGASAN DAN SOAL ULANGAN YANG VARIATIF DI LMS (E – LEARNING)
SEHINGGA PESERTA DIDIK TERTANTANG UNTUK MENGERJAKAN DAN MENYELESAIKAN
TUGAS ATAU ULANGAN HARIAN
PT. KRU KEREN
J-abarkan rencana (Design)

1. Menerapkan LMS (e – learning )


dengan pengawasan langsung oleh
kepala sekolah (kepala sekolah admin)
2. Memonitoring bulanan kegiatan di
LMS (e – learning ) baik guru maupun
peserta didik.
3. Mengevaluasi pelaksanaan belajar
mengajar di LMS ( e – learning) di lihat
dari keaktivan peserta didik dalam
mengerjakan tugas dan ketuntasan
pada kegiatan ulangan harian
4. Mewujudkan pembelajaran yang
berpihak pada murid dengan sokongan
kuota belajar dari sekolah untuk peserta
didik
A-tur eksekusi (Deliver)
Strategi dan Aksi nyata

Kepala sekolah, wakasek dan guru selalu memonitoring pelaksanaan


pembelajaran di LMS (e – learning ) selama satu semester.
Guru mata pelajaran memotivasi peserta didik yang belum tuntas dalam
penugasan dan ulangan harian
Wali kelas dan guru BK memantau peserta didik yang terkendala kuota
internet
Kepala sekolah mengajak komite sekolah untuk menanggulangi masalah
kuota internet pada peserta didik setiap bulannya.
Kepala sekolah memberikan reward kepada guru mata pelajaran yang
kreatif dan inovatif dalam penggunaan LMS ( e – learning ) di akhir semester
TERIMA
KASIH
MAMAN RAKHMANUDIN

Anda mungkin juga menyukai