Anda di halaman 1dari 3

TUGAS IDK I MODUL 10(T) ANFIS VASKULAR DAN

LIMFATIK

Nama : Via Lattansa


NIM : 4399814201210009
Kelas : 1A
Prodi : S1-Kep

B. APERSEPSI

a. Tuliskan karakteristik pembuluh darah vena dan arteri!


Jawab :
-Karakteristik pembuluh darah vena
 Tidak elastis,
 Berdiamater lebih lebar dari pembuluh nadi
 Terletak dekat dengan permukaan tubuh
 Tampak kebiru-biruan. Berdiamater 1 mm hingga 1,5 cm
 Mengandung banyak karbon dioksida.
- Karakteristik pembuluh darah ateri
 berdinding tebal
 Kuat dan elastis.
 Tempatnya agak ke dalam permukaan kulit dan katup satu dekat jantung (di
pangkal aorta)
 Denyut arteri terasa dan bertekanan kuat sehingga darah akan memancar jika
keluar.
b. Tuliskan nama pembuluh darah arteri dan vena darah yang memperdarahi
otak, jantung, paru, paru abdomen, hepar, ektremitas atas dan bawah!
Jawab :
 Otak
Arteri sereblaris,Arteri verteblaris
 Jantung
Arteri coroner,vena cava suoerior,vena cava inferior,vena pulmonalis.
 Hepar
Vena hepatic,Arteri hevatic.
 Abdomen
Arteri sekiala;arteri gastrika,arteri lienalis,arteri hepatica
Arteri mesentrika superior,Arteri mesentrika inferior,arteri renalis,arteri
marginalis,arteri frenikus inferior,arteri subkostalis,arteri
epigastrika,arteri lumbalis,vena torasika interna,vena dinding velvis ;vena
iliaka eksterna,vena sakralis media,
Vena dinding anterior dan lateral abdomen
 Ekstermitas
Arteri subclavia; arteri axillaris (pada fosa axillaris)
Arteri brachialis ; arteri urnalis,arteri radialis
Arteri ulnaris ; arteri interossea communis(anterior&posterior)
Arteri radialis; arteri recurrens interossei
Vena basilica,vena cephalica,vena cubiti.

c. Tuliskan apa yang anda ketahui terkait pembuluh darah kapiler , proses
apa yang terjadi pada kapiler ?
Jawab : Darah mengalir dari jantung ke arteri, yang bercabang dan menyempit
ke arteriola, dan kemudian masih bercabang lagi menjadi kapiler. Setelah
terjadinya perfusi jaringan, kapiler bergabung dan melebar menjadi vena, yang
mengembalikan darah ke jantung.

D. MENGECEK PEMAHAMAN (Checking for Understanding) 10 menit


1. Apakah Karakteristik pembuluh darah arteri ?
Jawab : a. Mempunyai dinding yang tebal
2. Apakah Pembuluh darah arteri yang mensuplay usus halus ?
Jawab : b. Mesenterika superior
3. Apakah nama Pembuluh darah vena superfisialis tempat pengambilan darah yang
terdapat di bagian siku ?
Jawab : c.Medial kubiti
4. Apakah nama Pembuluh darah arteri yang memberikan suplay darah ke
jantung ?
Jawab : b. Koronaria
5. Apakah nama Pembuluh darah arteri tempat pengukuran denyut nadi pada pada
bagian punggung kaki ?
Jawab: d. Dorsalis pedis
6. Apakah nama Pembuluh darah vena yang menghubungkan pembuluh darah vena
saluran pencernaan dengan hati ?
Jawab : c. Porta
7. Peningkatan tekanan pada ventrikel kanan akan menyebabkan terjadinya kontraksi
ventrikel dan darah akan dipompakan ke pembuluh darah apa ?
Jawab : c. Vena kava Inferior
8. Pada saat terjadi relaksasi (diastole) atrium kiri maka atrium kiri akan pasif
menerima darah dari pembuluh darah …
Jawab : e. Vena kava Suferior
9. Apakah nama pembuluh darah yang mensuplay :
a. Otak :
b. Tangan dan kaki
c. Usus besar :
d. Ginjal
e. Hepar
Jawab :
a.Otak : arteri sereblaris,arteri verteblaris
b.Tangan dan kaki :
 Arteri subclavia : aretri axillaris (pada fosa axillaris)
 Arteri brachialis ;arteri urnalis,arteri radialis
 Arteri ulnaris ; arteri interossei communis ( arterior& posterior)
 Arteri radialis ; arteri recurrens interossei
 Vena basilica
 Vena cephalica
 Vena cubiti
c.Usus besar; aretri mesentrik superior,arteri mesentrik inferior,vena mesentrika
superior,vena mesentrika inferior.
d.Ginjal ; ginjal mendapat darah dari arteri renalis yang merupakan cabang dari aorta
abdominalis.Arterirenalis berpasang kanan dan kiri.
Arteri renalis bercabang menjadi arteria interlobularis kemudian menjadi arteri arkuarta.Arterii
ini interlobularis yang berada di tepi ginjal bercabang menjadi kapiler membentuk gumpalan-
gumpalan yang disebut glomelurus.Glomelurus ini dikelilingi oleh alat yang disebut simpai
bowman.Disini terjadi penyaringan pertama dan kapiler darah yang meninggalkan simpai
bowman kemudian menjadi vena renalis masuk ke vena kava inferior.
e.Hepar
vena hepatic,ateri hepatic.

Anda mungkin juga menyukai