Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PELAKSANAAN TUGAS

PELIPUTAN DAN PUBLIKASI KEGIATAN


ANNUAL INTERNATIONAL CONFERENCE ISLAMIC STUDIES (AICIS)
DI DENPASAR BALI

Nomor : B-5779/Un.21/R/KP.01.1/10/2022

Tentang : Kegiatan Annual International Conference Islamic Studies (AICIS) ke 21 di


Denpasar Bali

PELAKSANA : Muhammad Nasir, S.Pd.

WAKTU : 1-4 November 2022

TEMPAT : Hotel Four Points By Sheraton Bali

I. Pendahuluan
a. Latar Belakang
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Annual International Conference Islamic
Studies (AICIS) Ke 21 yang diselenggarakan Oleh Kementerian Agama Republik
Indonesia bertempat di Hotel Four Points By Sheraton Bali perlu adanya
pengembangan wawasan kehumasan melalui Kegiatan AICIS ini agar mampu dan
mumpuni dalam penyelenggaraan dan juga kemapanan melaksanakan tugas di
Kehumasan. Kegiatan AICIS ke 21 ini akan menjadi sebuah pemberitaan dan
Publikasi UINSI Samarinda.
b. Landasan Hukum
1. Perpres Nomor 95 Tahun 2018
2. Undangan Nomor B-2869/DJ.I/HM.01/10/2022
c. Maksud dan Tujuan
Dokumentasi, Peliputan dan Publikasi Kegiatan Annual International Conference
Islamic Studies (AICIS) ke 21 di Hotel Four Points By Sheraton Bali. Sehingga
kegiatan ini dapat terpublikasi secara massif melalui media sosial UINSI
Samarinda.

II. Kegiatan Yang dilaksanakan


Kegiatan yang dilaksanakan adalah sebagai berikut:
No. Hari/Tgl Materi/Kegiatan Tempat
Selasa, 1 November 2022
Pemberangkatan Melalui Darat
1. 03.30 - 05.00 WITA dari Samarinda Menuju Perjalanan Darat
Bandara Balikpapan
2 06.00 - 11.05 WITA Perjalanan Udara dari Bandara
Sepinggan Menuju Bandara Perjalanan Melalui
Denpasar Bali Udara

3. 12.00 – 13.50 WITA Perjalanan dari


bandara Perjalanan darat
Denpasar menuju Hotel

Registrasi AICIS dan Ball Room Hotel four


4. 18.00 – 22.00 WITA
Pembukaan AICIS Points By Sheraton

5. 22.00 – 22.45 WITA Menuju Hotel Best Western Hotel Best Western Bali
Bali

6. Rabu, 2 November 2022 Peliputan dan Venue di meeting room


08.00 – 18.10 WITA Pendokumentasian Kegiatan hotel
AICIS di Hotel Four Points By
Sheraton Bali

7. Kamis, 3 November 2022 Peliputan dan Venue di meeting room


08.40 – 18.30 WITA Pendokumentasian Kegiatan hotel
AICIS di Hotel Four Points By
Sheraton Bali

Jumat, 4 November 2022 Menuju Bandara Internasional Perjalanan Darat


8.
Denpasar Bali
05.00 – 16.25 WITA

9. 07.00 – 13.00 WITA Perjalanan Menuju Bandara Perjalanan Udara


Internasional Sepinggan
Balikpapan

Adapun hasil yang dicapai adalah:


- Mendokumentasikan dan mempublikasikan data dan informasi Kegiatan Annual
International Conference Islamic Studies (AICIS) ke 21 yang mengususng tema Future
Religion in G20: Digital Transformation, Knowledge Management, and Social
Resilience.

- Menyusun, menyajikan dan melaksanakan penyebaran berita atau informasi Terkait


Kegiatan Annual International Conference Islamic Studies (AICIS) ke 21yang dibuka
langsung oleh Menteri Agama Republik Indonesia dan pelaksanaan Aicis di Media
Sosial UINSI Samarinda.
- Hal-hal lain yang dianggap perlu

III. Penutup
Demikian Laporan ini saya buat dan dapat dipergunakan sebagaimana mestinya

Dibuat di: Samarinda


Pada tanggal: 9 November 2022
Pelaksana,

Muhammad Nasir, S.Pd.

Lampiran Dokumentasi Kegiatan AICIS ke 21 di Hotel Four Points By Sheraton Bali

Anda mungkin juga menyukai