Anda di halaman 1dari 3
KOMISI PEMILIHAN UMUM PROVINSI KALIMANTAN TIMUR Nomor :699/PP.06.1-Und /64/2022 Samarinda, 08 Nopember 2022 Sifat : Penting Lampiran 1 (satu) lembar Perihal : Undangan Yth. Bapak/Ibu (Daftar Undangan Terlampir) ai- Tempat Memperhatikan Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 8 Tahun 2022 tentang Pembentukan dan Tata Kerja Badan Adhoc Penyelenggara Pemilihan Umum dan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, Walikota dan Wakil Walikota serta menindaklanjuti surat Ketua Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) Nomor : 2623/PP.04-SD/04/2022 tanggal 18 Oktober 2022 perihal Rencana Kegiatan Pembentukan Badan Ad Hoc pada Pemilu Tahun 2024 untuk ‘Tahun Anggaran 2022. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Timur akan melaksanakan kegiatan Sosialisasi Rekrutmen Pembentukan Badan Ad Hoc Melatui Aplikasi Sistem Informasi Anggota KPU dan Badan Ad Hoc (SIAKBA) Pemilu Tahun 2024, yang akan dilaksanakan pada : Hari /Tanggal : Jum’at/11 Nopember 2022 Pukul 2 14.00 Wita s.d Selesai ‘Tempat : Hotel Bumi Senyiur JI. P. Diponegoro No.17-19, Kel. Pelabuhan, Kec. Samarinda Kota, Kota Samarinda, Kalimantan Timur 75111 Berkenaan dengan hal tersebut diatas, dimohon kehadiran Bapak/Tbu/Saudara/i pada kegiatan dimaksud, dan dalam rangka tertib administrasi agar peserta yang hadir membawa surat tugas dan Fotocopy KTP Peserta. Demikian disampaikan, atas perhatian dan kehadirannya diucapkan terima kasih. ‘Tembusan Yth: - Ketua KPU RI di Jakarta Cq. Ketua Divisi SDM, Organisasi, Diklat dan Litbang Lampiran Surat Ketua KPU Kalimantan Timur Nomor : 699 /PP.06.1-Und/64/2022 Tanggal —_: 08 Nopember 2022 [No] Undangan ] fal) ner = | 2. | Tkaian Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) ea [3 [SPR | 4. Nasiatul Aisyiah (NA) 5. | Fatayat NU ee ae Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Kalimantan Timur Ketua BEM Kampus UNTAG “GMKI 2 Orang KAHMI ee 2 Orang HIME 2 Orang KOHATI 2 Orang PMIL i a. 2 Orang | 14.) Ketua BEM Kampus Unmul 2 Orang Ketua BEM Kampus Widyagama Mahakam = 17° | samarinda _— (16. | Ketua BEM Kampus UINST = 17. | Ketua BEM Kampus UMKT es = 18. | Ketua BEM Kampus STIMIK WICIDA 2 Orang | 19. | Ketua BEM Kampus NU i ‘2 Orang | 20. | Ketua BEM Kampus POLNES 2 Orang 21 : JUMLAH SUSUNAN ACARA SOSIALISASI PEMBENTUKAN BADAN AD-HOC SERTA PENGGUNAAN APLIKASI SISTEM INFORMASI ANGGOTA KPU DAN BADAN AD-HOC (SIAKBA) Durasi T | No. Pukul (Menit) Kegiatan | Keterangan — a | Panitia menerima Surat Tugas . peserta sosialisasi dan fotocopy 1. | 14.00-14.45 | 45 | Registrasi Peserta | eScTP Peserta sosialisasi (Uarey Transport Peserta sosialisasi) | i = T | Pembukaan 1. Indonesia Raya | @ Mastaniah 2. Doa © Fandi Ahmad 2 | 1445-1515 | 30 [3 Soran SU An 4. Sambutan dan Arahan | @ iffa Rosita Pembukaan Acara 3_| 15.15-16.00 | 45 |Ishoma __ - , Narasumber: Pemaparan Materi: F Sosialisasi Pembentukan | ® Mukhasan Alb, Badan Ad-Hoc Serta eee oe 4. | 16.00-17.30 | 90 ert © Bambang Daryatno Penggunaan Aplikasi | Sistem Informasi Anggota | mogerator: | KPU dan Badan Ad-Hoc. ae P | (SIAKBA) © Anastasia Juwita Putri 5. | 17.30-17.45 | 15 | Penutup dan Foto bersama |@ MC dan Paritia

Anda mungkin juga menyukai