Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN PARAMARTA SEPUTIH BANYAK

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) PARAMARTA 2


BIDANG KEAHLIAN : BISNIS MANAJMEN DAN TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI
NDS.L 02144202 STATUS TERAKRIDITASI ”A” NSS. 342120213020 NPSN. 10802075
KECAMATAN
Alamat : Jalan Raya Sumber SEPUTIH
Baru No.8 SeputihBANYAK KAB.Lampung
Banyak Kab. LAMPUNG TENGAH
Tengah 34156 Telp. 0725-8001203
Email : smkparamarta2@yahoo.co.id Web: smkparamarta2.sch.id

PENILAIAN SEMESTER GANJIL SMK PARAMARTA 2


Tahun Pelajaran 2022/2023

Mata pelajaran : Teknologi Layanan Jaringan Kelas/Jurusan : XI TKJ


Hari/Tanggal : Rabu, 14 September 2022 Waktu : 90 Menit

Pilihlah salah satu jawaban yang dianggap paling benar diantara A,B,C,D dan E

1. Standar yang digunakan dalam d. Siemens Corp


komunikasi data disebut…. e. Hewlett Packard
a. Format d. Bahasa 6. Berikut ini yang bukan termasuk
b. Pesan e. Protokol kategori pesan adalah….
c. Skema a. Teks d. Gambar
2. Lapisan paling bawah di OSI Layer b. Kabel e. Suara
adalah…. c. Angka
a. Physical layer 7. Lapisan yang bertanggung jawab
b. Data link layer membagi data menjadi segmen dan
c. Network layer menyediakan penanganan eror
d. Session layer adalah….
e. Transport layer a. Physical layer
3. Sebuah badan/organisasi sebagai tempat b. Datalink layer
berkumpulnya para regulat c. Network layer
telekomunikasi dan operator d. Transport layer
telekomunikasi yang secara tradisional e. Session layer
memilih jalur formal, resmi, dan sangat 8. Berikut yang bukan termasuk jenis
top down identik dengan…. point to point communication adalah….
a. International Organization for a. Faximile d. Radio
Standardization b. Telex e. Pager
b. Internet Engineering Task Force c. Telepon
c. American National Standards 9. Informasi yang disajikan oleh isyarat
Institute digital bisa disebut sebagai….
d. International Telecommunication a. Data d. Transmisi
Union b. Pulse e. Modulasi
e. Electronic Industries Association c. Sistem
4. Jenis format video yang mampu 10. Sebuah infrastruktur telekomunikasi
merekam gambar hampir sama dengan yang memfasilitasi komunikasi nirkabel
film adalah…. antara peranti komunikasi dan jaringan
a. WEBRIP operator disebut….
b. HDV a. BSC d. BTS
c. HDCAM b. Handover e. GSM
d. TVRIP c. Cell site
e. CAM 11. Nama gambar komponen konektor
5. Audio Oscillator pernah digunakan berikut adalah konektor….
dalam pembuatan film “Fantasia
besutan Walt Disney Studios”.
Perangkat ini merupakan produk awal
dari perusahaan….
a. Samsung electronics
b. Sony Erickson Inc
c. Toshiba Industries
c. Telepon
d. Citizen band
e. Transceiver
19. Hawaii University mengembangkan
teknologi ethernet sebagai komunikasi
pada komputer dengan nama….
a. Yahoo d. Dotnet
a. RJ-45 d. ST b. Aloha e. Cyber
b. Coaxial e. Fiber c. Arpanet
c. BNC/T 20. Salah satu jalur yang digunakan untuk
12. Suatu proses dimana seseorang atau jalur komunikasi data adalah….
beberapa orang, kelompok, organisasi, a. Bus
dan ina syarakat menciptakan, dan b. Satelit
menggunakan informasi masuk ke c. Bandwidth
dalam komponen…. d. Throughput
a. Protokol e. Topologi
b. Media transmisi 21. Transmisi data maksimal yang dimiliki
c. Receiver oleh kabel serat optik adalah….
d. Sender a. 250 Mbps d. 100 Mbps
e. Komunikator b. 200 Mbps e. 50 Mbps
13. Sistem yang digunakan untuk c. 150 Mbps
pengiriman data yang menggunakan 22. Pada dasarnya telepon pintar identik
komputer adalah…. dengan perangkat yang menggabungkan
a. Stasiun pemancar fungsionalitas berbagai perangkat
b. Program berikut, kecuali….
c. Transmisi elektronik a. Telepon dan PDA
d. Jaringan (network) b. Kamera
e. Informasi (data) c. Camcorder
14. Kumpulan dari fakta atau simbol d. Komputer
merupakan pengertian…. e. Satelit
a. Komunikasi d. Komunikasi data 23. Salah satu alat elektronik dan alat
b. Data e. Himpunan mekanik yang memungkinkan untuk
c. Informasi membawa fungsi-fungsi matematika
15. Proses interaksi antar yang pada tingkatan yang lebih tinggi
seseorang/beberapa orang dengan dan akurat adalah….
kelompok atau lingkungan masyarakat a. Telegraf d. Televise
menggunakan informasi agar saling b. Radio e. Faximile
terhubung satu sama lain, berikut c. Komputer
merupakan pengertian dari…. 24. Proses instalasi jaringan ini relatif lebih
a. Komunikasi d. Komunikasi data cepat dan mudah karena tidak
b. Data e. Fakta membutuhkan kabel yang harus
c. Informasi dipasang sebagai penghubung
16. Sebutan bagi pihak meminta/menerima merupakan kelebihan wireless dilihat
layanan adalah…. dari faktor….
a. Server d. Jaringan a. Mobilitas
b. Sistem e. Klien b. Kecepatan instalasi
c. Komunikasi c. Fleksibilitas tempat
17. Peralatan yang memfasilitasi d. Hemat biaya
komunikasi secara wireless antara e. Kemampuan jangkauan
telepon seluler adalah…. 25. Beberapa faktor acuan untuk
a. Modem d. CSPDN dipertimbangkan setiap administrator
b. BTS e. BSC dalam menganalisis sumber daya
c. MSC komunikasi, kecuali….
18. Untuk memanggil penerima yang a. Kebutuhan pemakai/client
merupakan pelanggan dari dengan jarak b. Jumlah pengguna rata-rata
jangkauannya terbatas dapat c. Kecepatan transfer
menggunakan…. d. Segi konsumerisme
a. Siaran radio e. Biaya operasional
b. Radio panggil
26. Nama tokoh penemu yang mematenkan a. Delay atau waktu koneksi antar
sound telegraph sebagai cikal bakal komputer cepat
telepon adalah…. b. Transmisi data 10 s.d. 100 Mbps
a. Antonio Meucci c. Biaya peralatan terjangkau
b. Alexander Graham Bell d. Transmisi data berjalan dengan
c. Alessandro Volta lancar
d. Johann Philips Reis e. Membutuhkan biaya perawatan
e. Stephen Gray dan Christian dan rutin
Oersted 33. Jenis sistem komunikasi yang
27. Berikut ini beberapa hal yang berkaitan digunakan dalam bidang pelayaran dan
dengan penggunaan internet di masa militer….
sekarang, kecuali…. a. Radio d. Komputer
a. Seorang ibu rumah tangga mencari b. Televisi e. Telegraf
resep masakan di google c. Terminal
b. Pedagang menjual barang 34. Apa yang dimaksud dengan
dagangannya di online shop transmitter….
c. Mengirim surat melalui email a. Alat untuk memindahkan dan
d. Menggunakan transaksi perbankan menyaring informasi
dan transaksi lainnya b. Cara untuk menghubungkan source
e. Untuk mengetahui terhubung nya dan destination
antara komputer yang berbeda c. Alat penerima sinyal dari
28. Penghantar data yang digunakan sistem transmission system
komunikasi dengan satelit dalam d. Asal/pengirim data
bentuk…. e. Tujuan pengiriman data
a. Gelombang 35. Apa yang dimaksud dengan
b. Data valid transmission sistem….
c. Garis lurus a. Alat untuk memindahkan dan
d. Garis lengkung menyaring informasi
e. Transversal b. Asal/pengirim data
29. Sinyal yang terputus-putus yang c. Cara untuk menghubungkan source
disebabkan oleh adanya benda yang dan destination
menghalangi jalannya sinyal wireless d. Tujuan pengirim data
disebut…. e. Alat penerima sinyal dari
a. Intermittence transmission system
b. Transmisi 36. Apa yang dimaksud dengan receiver…
c. Propagasi a. Alat yang untuk memindahkan dan
d. Interferensi menyaring informasi
e. Delay b. Asal/pengirim data
30. Salah satu penyebab utama yang sering c. Cara untuk menghubungkan source
menjadi acuan kecanduan telepon dan destination
seluler adalah…. d. Tujuan pengiriman data
a. Berhubungan dengan dunia luar e. Alat penerima sinyal dari
b. Skunderisasi telepon seluler transmission system
c. Kemudahan akses 37. Radio siaran termasuk jenis
d. Kesulitan tidur pada malam hari komunikasi….
e. Masyarakat yang malas a. Suara d. Radio
31. Bentuk perdagangan yang b. Audio-video e. Telepon
memungkinkan konsumen untuk c. Data
mencari dan membeli produk produk- 38. Perhatikan gambar dibawah ini, gambar
produk yang dibutuhkan secara tersebut merupakan kabel….
daring….
a. E-banking
b. E-commerce
c. E-wallet
d. E-govemment
e. E-learning
32. Berikut ini yang bukan termasuk
kelebihan dari kabel serat optik a. Kabel fiber optik
adalah…. b. Kabel Unshielded Twisted Pair
c. Kabel coaxial d. Telepon
d. Kabel LAN e. Kamera
e. Semua salah
39. Proses pengiriman dan penerimaan data Soal esay!!!
dari dua perangkat atau lebih dalam Kerjakan soal berikut dengan baik dan
satu jaringan bisa disebut…. benar, tuliskan jawaban anda di balik
a. Komunikasi data
kertas LKJ.
b. Komunikasi
c. Komunikasi suara
d. Komunikasi radio 1. Komputer dapat terhubung satu sama
e. Komunikasi antar kelompok lain maka diperlukan sebuah….
40. Perhatikan gambar di bawah ini, nama 2. Tujuan dari teknologi komunikasi data
dari gambar tersebut adalah…. adalah…
3. Kabel yang membutuhkan konektor
RJ45 adalah….
4. Kepanjangan dari kabel UTP adalah….
5. Tuliskan susunan kabel Straight….

a. RJ 45 d. Modem
b. Colokan e. Myfi
c. Konektor
41. Tugas dari DCE (Data Communication
Equipment) adalah….
a. Melakukan konversi sandi
b. Mengatur error recovery
c. Melakukan pengujian kesalahan
d. Menyalurkan data antar lokasi
e. Mengatur masuk keluarnya
informasi/data
42. Tugas dari DTE (Data Terminal
Equipment) adalah….
a. Melakukan konversi sandi
b. Melakukan pengujian kesalahan
c. Melakukan error recovery
d. Menyalurkan data antar lokasi
e. Mengatur masuk keluarnya
informasi/data
43. Tugas dari DCCU (Data
Communication Control Unit),
kecuali….
a. Melakukan konversi sandi
b. Mengatur error recovery
c. Melakukan pengujian kesalahan
d. Menyalurkan data antar lokasi
e. Melakukan sinkronisasi karakter
44. Yang tidak termasuk dalam sistem
transmisi adalah….
a. Simplex d. Half-duplex
b. Full-duplex e. Duplex
c. Satu arah
45. Contoh perangkat yang menggunakan
sistem transmisi full-duplex….
a. Pager
b. Radio
c. HT (Handy Talking)

Anda mungkin juga menyukai