Anda di halaman 1dari 3

TUGAS 3

Nama : Resmi Linawati Tampubolon


Nim : 856439941
Kelas : BI PGSD Semester 3
Pokjar : Tapung Hulu
Matkul : Pendidikan Bahasa Indonesia di SD

Skor Sumber Tugas


No UraianTugas Tutorial
Maksimal Tutorial
1 Apa yang dimaksud dengan keterampilan berbahasa?
25 Modul 3
Bagaimana cara mencapai keterampilan berbahasa
seperti yang anda maksudkan itu? Jelaskan!
2 Apa yang anda ketahui tentang pembelajaran
25 Modul 3
keterampilan berbahasa dengan fokus Menulis?
Bagaimana contoh urutan langkah pembelajarannya?
Jelaskan!

3 Buatlah contoh skenario pembelajaran bahasa indonesia


25 Modul 3
di kelas tinggi dengan focus membaca! (mulailah dari
memilih satu kompetensi dasar)
4 Buatlah peta konsep dari tujuan membaca dan jenis
25 Modul 4
membaca di kelas tinggi dan kelas rendah gunakan
konsep dari ahli tertentu sebagai rujukan!
Total Skor 100

1. Keterampilan berbahasa adalah kemampuan dalam menulis, membaca, mendengarkan


dan berbicara. Cara mencapainya adalah dengan melakukan pembelajaran keterampilan
berbahasa.

2. Pembelajaran keterampilan berbahasa dengan fokus Menulis adalah pembelajaran bahasa


indonesia yang dipusatkan atau bertumpu pada kegiatan latihan menulis. Urutan langkah
pembelajarannya adalah :
a. apersepsi
dengan cara menuliskan pengalamannya yang berkaitan dengan pelajaran yang akan
dipelajari.
b. bagian inti
guru memberikan tugas menulis. Ketika siswa sedang mengerjakan tugas tersebut,
guru sesekali berkeliling untuk melihat tulisan siswa. Jika ada bentuk huruf atau
tulisan yang kurang tepat atau cara penyambungan kata yang kurang tepat segera guru
bantu untuk memperbaikinya.
c. sumber belajar
sumber belajar adalah segala macam sumber yang ada di luar diri seseorang (peserta
didik) dan yang memungkinkan (memudahkan) terjadinya proses belajar.
d. melakukan penilaian
proses penilaian harus dilakukan selama pembelajaran berlangsung.
3. KD : Membacakan pantun
Indikator : Membacakan bait-bait pantun dengan intonasi yang sesuai
Membacakan pantun secara berpasangan dan berkesinambungan
Langkah pembelajaran :

Kegaiatan awal
 Guru Mengucapkan salam.
 Guru menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama sebelum memulai
pembelajaran.
 Guru Mengecek kehadiran siswa.
 Guru Menyiapkan materi dan menginformasikannya pada siswa.
 Guru melafalkan sebait pantun kemudian menanyakan kepada siswa: Anak-anak,
siapa yang tahu, kira-kita intonasi atau nada-nada seperti yang ibu lakukan dalam
pelafalan kalimat tadi disebut apa? Setalah siswa menjawab guru merangkum
jawaban dari siswa dan membimbing siswa untuk masuk ke tujuan pembelajaran.
 Guru menyampiakan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti
Eksplorasi
 Guru menyebutkan pengertian pantun
 Guru menjelaskan ciri-ciri pantun
 Guru meminta siswa menyebutkan jenis-jenis pantun menurut bentuknya
 Guru meminta siswa menyebutkan jenis-jensi pantun berdasarkan isinya
 Guru memberi contoh cara membuat pantun
 Guru meminta siswa membuat pantun yang saling berbalas sesuai dengan
contoh yang telah diberikan guru
Elaborasi
 Guru meminta siswa membacakan hasil pantun yang telah mereka buat di
depan kelas
 Guru meminta siswa yang lain mendengarkan pembacaan pantun
 Guru meminta teman sebangku untuk berdiskusi dengan menyempurnakan
pantun-pantun dengan memilih pasangan yang tepat dalam lembar kerja siswa
Konfirmasi
 Guru bertanya pada siswa adakah hal-hal yang masih belum dipahami siswa
tentnag pembelajaran yang telah dipelajari
 Guru meluruskan kesalahapahaman
 Guru mengulang point-point pembelajaran
 Guru memberikan soal evaluasi pada siswa
Kegiatan Penutup
 Guru menyimpulkan materi pembelajaran
 Guru memberikan tugas rumah pada siswa
 Guru memberikan anjuran pada siswa untuk selalu belajar di rumah
 Guru meminta ketua kelas untuk memimpin doa.

4. Menurut 1. Pemahaman pengertian sederhana


Henry Guntur 2. Pemahaman signifikansi/makna
Tarigan 3. Evaluasi/penilaian isi dan bentuk
(kelas tinggi) 4. Kecepatan membaca fleksibel
Tujuan membaca
di kelas tinggi
dan kelas rendah
1. Pengenalan bentuk
bentukhuruf
huruf
Menurut
2. Pengenalan unsur-unsur linguistik
I gusti
3. Pengenalan hubungan bunyi
ngurah oka
4. Kecepatan membaca lambat
(kelas rendah)

Membaca

Membaca Membaca
Dalam Hati Nyaring

Membaca Membaca
Intensif Ekstensi Henry Guntur Tarigan

Membaca Membaca 1. Membaca Survei


Telaah Bahasa Telaah Isi 2. Membaca Sekilas
3. Membaca Dangkal

1. Membaca Teliti
2. Membaca Bahasa
2. Membaca Pemahaman
3. Membaca Sastra
3. Membaca Kritis
4. Membaca Ide-ide

Anda mungkin juga menyukai