Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA MAHASISWA

1. Lakukan telaah butir kualitatif instrumen yang anda buat ditingkat kelompok baik tes
maupun non tes. Penelaah anggota kelompok lain. Hasil telaah diunngah di web
elena unnes.
2. Lakukanlah analisis butir kuantitatif dari instrumen yang telah anda uji cobakan pada kegiatan
tugas kelompok anda. Pada instrumen tes, hasil analisis butir meliputi indeks kesukaran, daya
beda, dan tebakan. Koefisien reliabilitas tes didapat juga. Analisis bisa menggunakan aplikasi
ITEMAN.
Upload hasil tugas pada web elena unnes.

----------

Anda mungkin juga menyukai