Anda di halaman 1dari 2

8.e.2.a.

Refleksi - Praktik
Pembelajaran Ke-2

SARIBUL HASAN
No UKG_201900637200

PPG DALAM JABATAN KATEGORI II TAHUN 2022

PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN

UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA


NAMA : SARIBUL HASAN
NO PESERTA UKG : 201900637200
LPTK : UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA
BIDANG STUDI PPG : PENDIDIKAN JASMANI DAN KESEHATAN
INSTANSI : SMP NEGERI 1 TIRIS

8.e.2.a. Refleksi - Praktik Pembelajaran Ke-2:

1. Kegiatan apa yang belum dilaksanakan dalam pembelajaran ini?


- Kegiatan dalam PPL ke – 1 sudah dilaksanakan semaksimal mungkin, dan
akan menjadi bahan acuan serta perbaikan di kegiatan PPL siklus ke – 2

2. Kegiatan apa yang sudah dilaksanakan dalam pembelajaran ini?


- Melakukan koordinasi dengan dosen pembimbing terkait dengan kegiatan
PPL ke – 2
- Mendapatkan arahan dari dosen pembimbing untuk persiapan kegiatan PPL
ke – 2
- Untuk selanjutnya saya melakukan sesi diskusi di ruang kolaborasi dengan
tujuan mendapat ide – ide baru serta masukan dari rekan – rekan peserta
PPG
- Mengunggah RPP kegiatan PPL ke – 2 dalam LMS
- Melakukan persiapan serta koordinasi dengan kepala sekolah dan teman
teman sejawat di tempat pelaksanaan PPL ke – 2, menyiapkan peserta didik
untuk dapat mengikuti kegiatan PPL ke – 2, melengkapi peralatan dan
perlengkapan bahan ajar serta kondisional lapangan praktik PJOK
- Melakukan Kegiatan PPL dengan monitoring Dosen Pembimbing dengan
direkam offline dan online sebagai bahan laporan berupa video
- mengunggah tagihan video pembelajaran untuk mendapat masukan serta
memperoleh penilaian dari Dosen Pembimbing
- Persiapan PPL ke - 2

3. Upaya yang akan dilakukan untuk mengatasi kegiatan yang belum dilaksanakan dalam
pembelajaran ini?
- Meminta masukan masukan hasil editing video secara menyeluruh dan
koordinasi persiapan PPL ke - 2

4. Upaya apa yang akan dilakukan untuk keberlanjutan dari kegiatan yang sudah
dilaksanakan dalam pembelajaran ini?
- Yang akan saya lakukan untuk keberlanjutan dari kegiatan yang sudah
dilaksanakan dalam pembelajaran ini adalah aktif melakukan koordinasi
dengan kepala sekolah serta rekan sejawat agar mendapatkan masukan
guna perbaikan perangkat pembelajaran hingga kegiatan praktik
pembelajaran aksi ke 4. Selain itu saya akan melakukan diskusi dengan
dosen pembimbing, serta rekan rekan peserta PPG agar kegiatan yang
sudah dan akan dilakukan dapat berjalan dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai