Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN NURUL FAROH

SMK NURUL FAROH


NPSN : 69979546 Terakreditasi B
Sekretariat : Jl. Pesantren No. 176 Desa Mangunsari
Kec. Tekung Kab. Lumajang
Kode Pos : 67381 HP : 081331012829
Email: smknurulfaroh@gmail.com

Pelajaran : Fisika Alokasi Waktu : 90 menit


Semester : Ganjil Jumlah Soal : 30 Soal
Kelas :X Tahun Pelajaran : 2022/2023

PENILAIAN AKHIR SEMESTER

A. Berilah tanda silang (X) huruf a, b, c, d, atau c. jarak tidak bisa terlihat
e pada jawaban yang benar! d. benda kedua menyusul benda pertama
1. Dibawah ini adalah besaran-besaran dalam e. tiba di tanah bersamaan
fisika. 6. Sebuah mobil bergerak pada lintasan lurus
(1) Panjang dengan kelajuan konstan 40 km/jam. Selang
(2) Massa waktu yang dibutuhkan mobil untuk
(3) Kuat arus menempuh jarak 10 km adalah ... menit.
(4) Gaya a. 45 d. 10
Termasuk ke dalam besaran pokok adalah b. 30 e. 5
nomor ... c. 15
a. 1 dan 3 7. Jarak lurus dari posisi awal ke posisi akhir
b. 1, 2 dan 3 dinamakan ...
c. 2 dan 4 a. Jarak d. kecepatan
d. 3 dan 4 b. Laju e. kecepatan rata2
e. 2, 3 dan 4 c. perpindahan
2. Berikut ini yang termasuk ke dalam besaran 8. Benda dikatakan mencapai keseimbangan jika
vektor, kecuali ... benda tersebut dalam keadaan diam/statis atau
a. perpindahan dalam keadaan ...
b. gaya a. Bergerak beraturan
c. kecepatan b. Gerak berlawanan
d. massa c. Memutar
e. percepatan d. Bertranslasi
3. Besaran fisika di bawah ini yang merupakan e. Bergerak tidak beraturan
besaran pokok adalah ... 9. Segala sesuatu yang mengeluarkan sejumlah
a. gaya, energi dan usaha energi untuk menghasilkan perpindahan
b. suhu, waktu dan kuat arus disebut ...
c. percepatan, suhu dan panjang a. daya
d. massa, panjang dan daya b. energi
e. luas, volume dan jarak c. momentum
4. Sebuah benda bergerak dari O ke C menempuh d. perpindahan
rute OBC. Jika OB = 100 km dan BC = 50 km, e. usaha
perpindahan yang dialami benda adalah ... km. 10. Sebuah benda memiliki usaha sebesar 1000
a. 150 d. 70 joule dan waktu terhitung selama 4 sekon.
b. 130 e. 30 Hitung daya yang dimiliki benda tersebut ...
c. 100 watt.
5. Dua buah benda dijatuhkan dari tempat yang a. 150 d. 250
cukup tinggi secara berurutan maka selama b. 175 e. 275
bergerak ... c. 200
a. jarak kedua benda tetap 11. Tegangan pada seutas kawat yang mendukung
b. jarak kedua benda semakin jauh sebuah beban tidak bergantung pada ...
a. panjang kawat a. zat yang mempunyai bentuk tetap
b. diameter kawat b. zat yang tidak mempunyai hambatan
c. massa beban c. zat yang tidak dapat mengalir
d. percepatan gravitasi d. zat yang selalu mengalir
e. massa jenis beban e. zat yang hanya dapat mengalir jika terdapat
12. Seutas kawat luas penampangnya 0,06 mm2, perbedaan ketinggian permukaan
dikenai gaya sebesar 36 N. Besarnya tegangan 19. Pada suatu sambungan rel KA diketahui
kawat adalah ... melengkung, padahal telah disediakan celah
a. 2 x 106 N/m pemuaian. Hal ini terjadi krena ...
b. 3 x 106 N/m a. suhu udara sangat dingin
c. 5 x 108 N/m b. koefisien muai panjang sangat kecil
d. 6 x 108 N/m c. celah pemuaian terlalu sempit
e. 9 x 108 N/m d. celah pemuaian terlalu besar
13. Benda yang mengalami keseimbangan labil, e. pemuaian sangat kecil
setelah titik berat diganggu, maka letak titik 20. Angin darat dan angin laut merupakan contoh
berat akan mengalami ... penerapan perpindahan panas secara...
a. Tetap a. konduksi
b. Terbalik b. konveksi
c. Kenaikan c. radiasi
d. Penurunan d. remidiasi
e. Kenaikan dan penurunan e. biogradasi
14. Besaran yang menyatakan besarnya gaya yang 21. Benda yang tidak dapat kembali ke bentuk
bekerja pada sebuah benda berotasi adalah ... awal setelah gaya dihilangkan disebut…
a. Momen gaya d. percepatan sudut a. elastis
b. Momen inersia e. kesetimbangan b. deformasi
c. Kecepatan sudut c. inelastis
15. Impuls juga dinyatakan sebagai... momentum d. semielastis
benda. e. superelastis
a. Perpindahan 22. Berikut contoh benda inelastis…
b. Kelajuan a. plastic, kayu, besi
c. Kecepatan b. plastic, karet, besi
d. Perbedaan c. plastic, besi, pegas
e. Perubahan d. pegas, kayu, besi
16. Impuls adalah... e. tidak ada jawabn yang benar
a. jumlah yang menyatakan efek dari gaya 23. Gaya angkat ke atas (Archimedes) yang
total pada benda yang bergerak bekerja pada sebuah benda di dalam zat cair
b. Jumlah yang menyatakan dari gaya total sebanding dengan…
yang bergantung pada kecepatan benda a. Berat benda
c. Jumlah yang menyatakan efek dari gaya b. Massa jenis zat cair dan berat benda
total yang bekerja pada suatu benda c. Massa jenis zat cair dan volume benda yang
d. Jumlah yang menyatakan efek dari tercelup
kecepatan suatu benda d. Massa jenis benda dan volume benda
e. Jumlah yang menyatakan efek dari sleuruhnya
perpindahan benda e. Massa jenis benda dan berat benda
17. Naik turunnya permukaan air dalam pipa 24. Berikut ini pernyataan yang tepat terkait
kapiler dipengaruhi oleh: peristiwa terapung…
(1) Massa jenisnya a. Massa jenis benda lebih besar dari massa
(2) Percepatan gravitasi bumi jenis fluida
(3) Tegangan permukaan, dan b. Massa benda lebih besar dari massa fluida
(4) Kecembungan permukaan c. Gaya angkat ke atas lebih besar dari berat
Pernyataan yang benar adalah ... benda
a. 1, 2 dan 3 d. Volume benda yang tercelup sama dengan
b. 1 dan 3 volume benda
c. 2 dan 4 e. Tidak ada jawaban yang benar
d. 4 25. Mark terdampar di tengah laut setelah mencari
e. 1, 2, 3 dan 4 harta karun di pulau terpencil. Ia hanya
18. Definisi dari fluida adalah ... menggunakan satu rakit yang di dalamnya juga
terdapat peti emas harta karun. Rakit dalam
keadaan nyaris tenggelam (hanya sebagian
kecil bagian di atas air). Agar Mark dapat
terapung setinggi-tingginya, yang harus ia
lakukan adalah…
a. Membiarkan peti emas berada di atas rakit
b. Mengamankan peti di bagian bawah rakit
c. Menggantungkan peti dengan tali di bawah
rakit
d. Berenang dengan berpegangan rakit
e. Tidak ada jawaban benar
B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah
ini dengan benar!
1. Jelaskan maksud dari grafik v-t pada GLB
berikut.

t
2. Hitunglah gaya normal yang bekerja pada
benda jika diketahui massa benda 6 kg dan
gravitasi 10 m/s2.
3. Hitunglah hasil pengukuran panjang benda
berikut menggunakan mistar.
4.Diketahui massa
pada ketinggian 2
meter selama 8
sekon. Hitunglah
daya yang dimiliki
benda tersebut.
5. Seutas kawat luas penampangnya 0,07 mm2 ,
dikenai gaya sebesar 35 N. Besarnya tegangan
kawat adalah...

Anda mungkin juga menyukai