Anda di halaman 1dari 1

TUGAS 2

SISTEM KOMUNIKASI INDONESIA

NAMA : NIKO ARZENI

NIM : 042359786

1. Sebut dan jelaskan ciri-ciri pers sebagai medium komunikasi massa!

Jawab :

1. Periodisitas
Sebuah lembaga dapat disebut Pers bila dapat menerbitkan informasi dan berita
secara teratur dan periodic. Periodisitas mengedepankan jadwal terbit, irama terbit dan
konsistensi.
2. Publisitas
Pers harus bisa menyebar luaskan berita atau informasi kepada khalayak dengan
sasaran yang heterogeny baik dari sisi psikografis maupun geografis
3. Aktualitas
Semua berita dan infrormasi yang dipublikasi oleh pers harus mengandung unsur
kebaruan, menunjukkan peristiwa yang baru sedang terjadi.
4. Universalitas
Kita melihat pers dari sumber dan keanekaragaman materi yang ada didalamnya. Pada
umumnya pers menyuguhkan banyak informasi, namun selalu ada topik yang menjadi
tajuk utama
5. Objektivitas
Nilai moral dan etikan yang harus dijunjung tinggi oleh semua media massa dalam
menjalankan profesinya baik itu media cetak maupun media online.

Anda mungkin juga menyukai