Anda di halaman 1dari 1

- 61 -

SUSPENSI suspensi yang diberi etiket sebagai susu atau magma


Suspensions termasuk dalam kategori ini.

Suspensi adalah sediaan cair yang mengandung Suspensi topikal Suspensi topikal adalah sediaan
partikel padat tidak larut yang terdispersi dalam fase cair mengandung partikel padat yang terdispersi
cair. Sediaan yang digolongkan sebagai suspensi dalam pembawa cair yang ditujukan untuk
adalah sediaan seperti tersebut di atas, dan tidak penggunaan pada kulit. Beberapa suspensi yang
termasuk kelompok suspensi yang lebih spesifik, diberi etiket sebagai “Lotio” termasuk dalam
seperti suspensi oral, suspensi topikal, dan lain-lain. kategori ini.
Beberapa suspensi dapat langsung digunakan,
sedangkan yang lain berupa campuran padat yang Suspensi tetes telinga Suspensi tetes telinga
harus dikonstitusikan terlebih dahulu dengan adalah sediaan cair mengandung partikel-partikel
pembawa yang sesuai segera sebelum digunakan. halus yang ditujukan untuk diteteskan pada telinga
Istilah susu kadang-kadang digunakan untuk suspensi bagian luar.
dalam pembawa yang mengandung air yang
ditujukan untuk pemakaian oral, seperti Susu Suspensi optalmik Seperti tertera pada Sediaan
Magnesia. Istilah Magma sering digunakan untuk Obat Mata.
menyatakan suspensi zat padat anorganik dalam air
seperti lumpur, jika zat padatnya mempunyai
kecenderungan terhidrasi dan teragregasi kuat yang SALEP
menghasilkan konsistensi seperti gel dan sifat reologi Ointments
tiksotropik seperti Magma Bentonit. Istilah Lotio
banyak digunakan untuk golongan suspensi topikal Salep adalah sediaan setengah padat ditujukan
dan emulsi untuk pemakaian pada kulit seperti Lotio untuk pemakaian topikal pada kulit atau selaput
Kalamin. Beberapa suspensi dibuat steril dan dapat lendir.
digunakan untuk injeksi, juga untuk sediaan mata dan Dasar salep yang digunakan sebagai pembawa
telinga. Suspensi dapat dibagi dalam 2 jenis, yaitu dibagi dalam 4 kelompok: dasar salep senyawa
suspensi yang siap digunakan atau yang hidrokarbon, dasar salep serap, dasar salep yang
dikonstitusikan dengan jumlah air untuk injeksi atau dapat dicuci dengan air, dasar salep larut dalam air.
pelarut lain yang sesuai sebelum digunakan. Suspensi Setiap salep obat menggunakan salah satu dasar salep
tidak boleh diinjeksikan secara intravena dan tersebut.
intratekal.
Suspensi yang dinyatakan untuk digunakan dengan Dasar salep hidrokarbon Dasar salep ini dikenal
cara tertentu harus mengandung zat antimikroba yang sebagai dasar salep berlemak antara lain vaselin putih
sesuai untuk melindungi kontaminasi bakteri, ragi dan salep putih. Hanya sejumlah kecil komponen
dan jamur seperti yang tertera pada Emulsi dengan berair dapat dicampurkan ke dalamnya. Salep ini
beberapa pertimbangan penggunaan pengawet dimaksudkan untuk memperpanjang kontak bahan
antimikroba juga berlaku untuk suspensi. Sesuai obat dengan kulit dan bertindak sebagai pembalut
sifatnya, partikel yang terdapat dalam suspensi dapat penutup. Dasar salep hidrokarbon digunakan
mengendap pada dasar wadah bila didiamkan. terutama sebagai emolien, dan sukar dicuci. Tidak
Pengendapan seperti ini dapat mempermudah mengering dan tidak tampak berubah dalam waktu
pengerasan dan pemadatan sehingga sulit terdispersi lama.
kembali, walaupun dengan pengocokan. Untuk
mengatasi masalah tersebut, dapat ditambahkan zat Dasar salep serap Dasar salep serap ini dapat
yang sesuai untuk meningkatkan kekentalan dan dibagi dalam 2 kelompok. Kelompok pertama terdiri
bentuk gel suspensi seperti tanah liat, surfaktan, atas dasar salep yang dapat bercampur dengan air
poliol, polimer atau gula. Yang sangat penting adalah membentuk emulsi air dalam minyak (Parafin
bahwa suspensi harus dikocok baik sebelum hidrofilik dan Lanolin anhidrat), dan kelompok
digunakan untuk menjamin distribusi bahan padat kedua terdiri atas emulsi air dalam minyak yang
yang merata dalam pembawa, hingga menjamin dapat bercampur dengan sejumlah larutan air
keseragaman dan dosis yang tepat. Suspensi harus tambahan (Lanolin). Dasar salep serap juga
disimpan dalam wadah tertutup rapat. bermanfaat sebagai emolien.

Suspensi oral Suspensi oral adalah sediaan cair Dasar salep yang dapat dicuci dengan air Dasar
mengandung partikel padat yang terdispersi dalam salep ini adalah emulsi minyak dalam air antara lain
pembawa cair dengan bahan pengaroma yang sesuai, Salep hidrofilik dan lebih tepat disebut “Krim” (lihat
dan ditujukan untuk penggunaan oral. Beberapa Cremores). Dasar ini dinyatakan juga sebagai “dapat

Anda mungkin juga menyukai