Anda di halaman 1dari 2

Larangan Ibu Hamil di daerah Sibolga Sumatera Utara

1. Tak Boleh Duduk di Tengah Pintu


Wanita hamil dilarang duduk di tengah pintu rumah karena menurut mitos, duduk di
tengah pintu ini akan membuat proses kelahiran menjadi susah serta menyakitkan.

2. Tidak Boleh Merendam Pakaian Kotor


karena dipercaya bisa membuat kaki ibu hamil bengkak dan terasa berat.

3. Tidak Boleh Membunuh Hewan


karena dipercaya bisa membuat janin di kandungan cacat atau bahkan gugur.

4. Tidak Boleh Membakar Peralatan Bayi atau Peralatan Pembersih Tubuh


Orang tua zaman dulu percaya jika membakar benda-benda ini bisa membuat kulit
bayi ruam bahkan seperti terbakar.

5. Tidak Boleh Melilit-lilit Kerudung


Karena tali pusar bisa melilit bayi dalam kandungan

6. Tidak Boleh Keluar di Saat Maghrib


Karena nanti diikuti oleh Jin

7. Harus Memenuhi Ngidam Istri


Karena jika tidak anaknya nanti ngelir

8. Tidak Boleh Membenci Orang


Sebab kelak anaknya mirip dgn yang ia benci

9. Tidak Boleh Memakan makanan yang sudah jatuh


Sebab anaknya kelak sering terjatuh

10. Bayi Sungsang


Diyakini membawa rezeki

11. Tidak boleh makan daging


Sebab jika makan daging hewan tersebut akan mengakibatkan pendarahan

12. Tidak boleh makan ikan gabus


Hal ini dikhawatirkan dapat membuat bayi sewaktu di kandungan hilang.

13. Apabila ibu hamil sering bersolek maka anak tersebut lahir perempuan sedangkan
apabila ibu hamil jarang berdandan atau malas maka anak yg lahir laki²

14. Tidak Boleh Pegang Gunting


menyebabkan cacat lahir pada bayi atau sinyal tali pusar terpotong yang bisa
berbahaya bagi bayi.

15. Tidak Boleh Memakai Perhiasan Emas


Karena dapat mempengarhi kesehatan serta perkembangan janin.

Anda mungkin juga menyukai