Anda di halaman 1dari 6

SDN 1 SUGIHWARAS

DESA SUGIHWARAS KECAMATAN NGLUYU KABUPATEN


NGANJUK

NAMA :........................................

NOMOR :........................................

PENILAIAN TENGAH SEMESTER


TAHUN PELAJARAN 2021 / 2022

KELAS :V TEMA/SUBTEMA : 2 / 1, 2, dan 3


HARI/TANGGAL : .Selasa ,28 -9- WAKTU : 90 menit
2021...., .....

Muatan Mapel KD Nomor Soal Muatan Mapel KD Nomor Soal


PPKN 3.2 1 – 5 PG IPS 3.3 16 – 20 PG
B.INDONESIA 3.2 6 – 10 PG SBdP 3.1 21 PG
IPA 3.2 11 – 15 PG 3.2 22 – 23 PG
3.3 24 – 25 PG

Berilah tandasilang (x) pada salah satuj awaban A, B, C atau D yang paling tepat!
NO SOAL SKOR
1. Sikap yang berani menyelesaikan hingga menanggung akibat dari PPKN
tugas yang diberikan kepada orang tersebut, merupakan pengertian KD 3.2
dari ….
A. hak
B. kewajiban
C. tanggung jawab
D. disiplin
2. Di bawah ini yang bukan merupakan hak siswa disekolah adalah ….
A. mendapat nilai
B. belajar
C. mendapat fasilitas sekolah
D. bermain dengan teman
3. Jika kita melihat teman yang kesusahan sikap yang sebaiknya sikap
kita adalah …
A. membiarkan
B. acuh tak acuh
C. biasa saja
D. toleransi
4. Contoh tanggung jawab di rumah adalah ….
A. membersihkan rumah
B. membersihkan kelas
C. membantu ibu guru
D. bermain dengan teman
5. Segala perbuatan yang kita lakukan harus dapat ….
A. semena – mena
B. merugikan orang lain
C. dipertanggungjawabkan
D. menggantungkan diri sendiri
6. Kalimat tanya yang tepat untuk paragraf berikut adalah …. B.Indonesia
Ada dua fungsi utama taman kota yang dapat kita rasakan KD : 3.2
manfaatnya. Fungsi yang pertama yaitu secara ekologis, taman kota
berfungsi sebagai paru – paru kota yang menghasilkan banyak
oksigen. Tanaman di taman kota juga dapat menyerap sumber
pencemaran udara, misalnya karbon dioksida. Sementara, fungsi
yang kedua yakni secara sosial, taman kota berfungsi sebagai tempat
komunikasi sosial, sarana olahraga, bermain dan rekreasi.

A. Siapakah yang harus merawat taman kota ?


B. Bagaimana cara memelihara taman kota ?
C. Apa nama taman kota tersebut ?
D. Apa fungsi utama taman kota ?

7. Informasi yang terdapat dalam teks berikut adalah ….


Asap kendaraan bermotor mengandung gas beracun yang
disebut karbon monoksida. Selain itu, ada pula asap rokok yang
mengandung nikotin, yang mengganggu kesehatan pernapasan.
A. karbondioksida adalah gas beracun dari sepeda motor
B. asap rokok mengandung nitrogren
C. asap kendaraan dan rokok dapat mengganggu kesehatan
pernapasan
D. karbonmonoksida sangat bermanfaat bagi parnapasan manusia
8. Kalimat tanya yang tepat untuk paragraf berikut adalah ….
Asma adalah penyempitan jalan udara akibat pembengkakan
pada saluran pernapasan (bronkus). Serangan asma dapat terjadi
karena tenggorokan penderita asma sangat sensitif terhadap zat
pemicu tertentu, misalnya debu, serbuk sari bunga, rambut atau bulu
hewan dan udara dingin.
A. apa yang dimaksud dengan asma ?
B. siapa yang menderita sakit asma ?
C. mengapa serbuk bunga menjadi pemicu asma ?
D. Apa saja gas penyebab penyakit asma ?
9. Sampah yang dibiarkan menumpuk akan menimbulkan bau
tidak sedap sehingga mencemari udara. Sampah yang membusuk
dapat mengundang lalat yang dapat menyebabkan bibit penyakit,
seperti muntaber. Sementara, sampah yang dibuang ke sungai dan
dibiarkan menumpuk dapat membuat aliran air sungai tersumbat dan
meluap saat hujan sehingga menimbulkan banjir.
Makna kata tersumbat dalam teks berikut adalah ….
A. lancar
B. terbuka
C. terbengkalai
D. tertutup
10. Informasi yang tertulis jelas dalam teks bacaan disebut ….

A. informasi buatan
B. informasi tersurat
C. informasi tersirat
D. informasi tertulis

11. Hewan-hewan di bawah yang bernapas dengan paru-paru adalah …. IPA


A.serangga dan katak KD: 3.2
B. burung dan ikan
C.reptil dan burung
D. mamalia dan serangga
12.

Pada gambar di samping merupakan proses


pernapasan yaitu ….
A.ekspirasi
B.inspirasi
C.epidermis
D.kolagen
13. Penyakit peradangan pada bronkus atau saluran yang mengalirkan
udara ke paru – paru adalah ….
A. asma
B. bronkitis
C. tonsilitis
D. heumonia
14. Berikut ini yang tidak termasuk cara memelihara organ pernapasan
adalah ….
A. tidur cukup
B. bermain bola
C. makan makanan sehat
D. nonton bola sampai malam
15. Sampah yang mudah membusuk seperti sisa makanan biasa disebut
….
A. sampah basah
B. sampah kering
C. sampah organik
D. sampah anorganik
16. Apa yang dimaksud dengan kegiatan ekonomi … IPS
A. kegiatan yang digunakan untuk kepentingan pemerintah KD: 3.3
B. kegiatan yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup
manusia
C. kegiatan yang berhubungan dengan hewan
D. kegiatan yang dapat dipromosikan
17.

Proses produksi gerabah seperti gambar berikut merupakan kegiatan


….
A. produksi
B. distribusi
C. konsumsi
D. politik
18. Pemandu wisata merupakan pekerjaan dibidang ….
A. perdagangan
B. peternakan
C. jasa
D. pertanian
19. Dibawah ini yang merupakan usaha ekonomi perorangan, kecuali….
A. usaha pertanian
B. usaha perdagangan
C. usaha jasa
D. persekutuan komanditer
20. Asas yang digunakan koperasi adalah ….
A. Kebersamaan
B. Kekeluargaan
C. Keharmonisan
D. kesejahteraan
21. Teknik pewarnaan yang tidak memerlukan pengencer air disebut SBdP
teknik …. KD 3.1
A. mewarnai
B. kering
C. basah
D. menggambar
22. Jarak sususnan nada pada tangga nada diatonis mayor adalah … SBdP
A. 1 – 1 – ½ - 1 – 1 – 1 – ½ KD 3.2
B. 1 – ½ - 1 – 1 – 1 – 1 – ½
C. ½ - 1 – 1 – 1 – 1 – 1 – ½
D. 1 – 1 – ½ - 1– ½ – 1 – ½
23. Mengheningkan cipta adalah salah satu lagu yang menggunakan
tangga nada ….
A. diatonis mayor
B. diatonis minor
C. diatonis harmonis
D. diatonis asli
24. Nama tari pada gambar berikut adalah …. SBdP
KD 3.3

A. tari merak
B. tari kuda lumping
C. tari lilin
D. tari piring
25. Segala kelengkapan dan peralatan yang digunakan ketika
pertunjukan tari disebut ….
A. properti
B. musik pengiring
C. kostum
D. tata panggung
Kunci Jawaban

1 C 6 D 11 C 16 B 21 B
2 B 7 C 12 A 17 A 22 A
3 D 8 A 13 B 18 C 23 B
4 A 9 D 14 D 19 D 24 C
5 C 10 B 15 C 20 B 25 A

Anda mungkin juga menyukai