Anda di halaman 1dari 13

1. Berikut merupakan letak absolut dari wilayah Indonesia adalah ...

a. 60 LU – 80 LS dan 99o BT – 141o BT


b. 60 LU – 90 LS dan 99o BT – 141o BT
c. 60 LU – 100 LS dan 99o BT – 141o BT
d. 60 LU – 110 LS dan 99o BT – 141o BT
e. 60 LU – 120 LS dan 99o BT – 141o BT

2. Perhatikan peta berikut ini!

Negara Indonesia berbatasan dengan negara ... di sebelah selatan


a. Timor Leste
b. Papua Nugini
c. Malaysia
d. Filipina
e. Vietnam

3. Indonesia memiliki potensi yang besar menjadi poros maritim dunia.


Berikut pernyataan yang tidak tepat mengenai poros maritim adalah...
a. Menjamin konektifitas antar pulau
b. Pengembangan industri perkapalan
c. Fokus kepada keamanan maritim
d. Pusat gravitasi geo-ekonomi
e. Perbaikan transportasi laut

4. Perhatikan pernyataan berikut! 1) Pegunungan aktif di Sumatra


2) Hutan tropis yang lebat di NTT
3) Tanah yang subur pada daerah jawa
4) Dataran tertinggi di Indonesia di Kalimantan
5) Dataran aluvial terluas pada daerah Sulawesi

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 1


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

Pernyataan yang tepat mengenai karakteristik wilayah daratan Indonesia adalah...


a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 4
c. 1, 3, dan 5
d. 2, 3, dan 4
e. 2, 4, dan 5

5. Perhatikan pernyataan berikut!


1) Wilayah laut lebih luas daripada daratan
2) Laut Banda yang merupakan laut dalam
3) Indonesia dan Filipina berbatasan dengan laut
4) Indonesia memiliki laut pedalaman yang luas
5) Laut di Indonesia dihubungkan oleh Samudra Atlantik
Pernyataan yang tepat mengenai karakteristik laut Indonesia adalah...
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 5
c. 2, 3, dan 4
d. 2, 4, dan 5
e. 3, 4, dan 5

6. Wilayah Indonesia terdiri dari wilayah daratan dan lautan yang masingmasing
memiliki karakteristik yang berbeda-beda. Berikut merupakan persamaan
karakteristik wilayah darat dan laut Indonesia adalah...
a. Memiliki biota australiatis
b. Dipengaruhi oleh angin muson
c. Dipengrauhi oleh arus equatorial
d. Memiliki luas yang hampir sama
e. Daerah konservasi terbesar di Asia

7. Jalur transportasi paling baik di Indonesia untuk berhubungan dengan negara lain
di ASEAN adalah jalur...
a. Laut
b. Udara
c. Darat
d. Sungai
e. Kereta Api

8. Indonesia sering melakukan perdagangan dengan negara lain di ASEAN untuk


meningkatkan perekonomian negara Indonesia. Namun, sering juga terjadi

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 2


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

perdagangan pasar gelap di Indonesia seperti penjualan narkoba, senjata, dan


manusia. Transportasi yang sering digunakan oleh pasar gelap adalah ...
a. Pesawat
b. Kereta api
c. Kapal laut
d. Mobil truk
e. Perahu nelayan

9. Laut dapat dimanfaatkan oleh pemerintah Indonesia untuk memajukan


kesejahteraan masyarakat. Berikut yang bukan merupakan potensi yang dapat
dikembangkan oleh pemerintah negara Indonesia adalah...
a. Keanekaragaman hayati biota laut
b. Arus bawah laut di Indonesia
c. Keindahan terumbu karang
d. Morfologi laut Indonesia
e. Kandungan garam

10. Apa keuntungan di bidang ekonomi yang dapat diperoleh dari keberadaan tol
laut...
a. Memudahkan transmigrasi
b. Menyediakan transportasi yang murah
c. Menyetarakan kesejahteraan penduduk
d. Menyetarakan harga barang setiap pulau
e. Memudahkan hubungan transportasi antar pulau

11. Indonesia memiliki banyak gunung api. Hal tersebut disebabkan …


a. Posisi Indonesia berada di antara dua benua
b. Posisi Indonesia dilalui garis khatulistiwa
c. Posisi Indonesia berada pada tiga pertemuan lempeng
d. Posisi Indonesia sebagai negara kepulauan
e. Posisi Indonesia dipengaruhi angin monsun

12. Potensi yang dimiliki Indonesia sebagai negara maritim adalah …


a. Memiliki banyak gunung api
b. Cadangan emas terbesar di Papua
c. Penghasil timah terbesar di Asia Tenggara
d. Memiliki garis pantai terpanjang di dunia
e. Luas perairan laut dan sumber daya ikan

13. Daerah pantai yang terletak di antara garis pasang naik dan pasang surtu disebut
zona …

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 3


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

a. Litoral
b. Neritik
c. Batial
d. Abisal
e. Hadal

14. Sebagai negara yang memiliki posisi strategis sehingga menjadi poros maritim
dunia, Indonesia harus memanfaatkan peluang yang ada seperti …
a. Memberlakukan pajak tinggi untuk kapal yang melintas
b. Membuat kapal – kapal pesiar untuk para turis yang dating
c. Membangun Pelabuhan – Pelabuhan bagi kapal yang transit
d. Melarang keras kapal -kapal untuk melewati kawasan Indonesia
e. Melakukan monopoli dengan negara – negara maritim saja

15. Tindakan berikut yang mendukung kelestarian perairan laut Indonesia adalah …
a. Tidak merusak habitat atau taman laut
b. Memancing ikan dengan pukat harimau
c. Mengambil terumbu karang untuk hiasan
d. Memanfaatkan air laut untuk membuat garam
e. Lebih memilih berwisata di pantai

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 4


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

PENUGASAN 2

1. Tumbuhan kaktus merupakan ciri khas pada bioma….


a. sabana
b. Gurun
c. Hutan gugur
d. Taiga
e. Hutan hujan tropis
2. Beruang kutub, srigala kutub, raindeer, caribow, banyak ditemukan dalam bioma….
a. Taiga
b. Gurun
c. Tundra
d. Savanna
e. Hutan hujan tropis
3. Salah satu faktor yang mempengaruhi persebaran flora dan fauna yang berhubungan
dengan kondisi fisik tanah disebut….
a. Faktor edafik
b. Faktor geografis
c. Faktor iklim
d. Kondisi cuaca
e. Tekanan populasi
4. Tumbuhan bakau, anggrek dan sagu adalah flora Indonesia terdapat di daerah…
a. Kalimantan
b. Sulawesi
c. Papua
d. Sumatera
e. Pulau Jawa
5. Hutan ini terbentuk dari sisa-sisa hewan dan tumbuhan di masa lampau yang berjalan
terus-menerus sehingga terbentuk suatu lapisan tanah. Dilihat dari proses pembentukan
tanah menunjukkan bahwa hutan ini memiliki kandungan bahan organik yang cukup
tinggi. Hal ini merupakan ciri-ciri hutan..
a. Hutan pasang surut
b. Hutan gambut
c. Savanna
d. Taiga
e. Tundra

6. Perhatikan tabel di bawah ini!

KOLOM A KOLOM B

Nama Hewan Nama Hewan

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 5


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

Burung Beo Maleo

Siamang Kerdil Nuri Raja

Ikan Balido Tangkasi

Lutung Anoa

Hewan-hewan pada kolom A dan kolom B tergolong ke dalam jenis fauna ....
a. Asiatis dan Peralihan
b. Asiatis dan Australis
c. Peralihan dan Australis
d. Peralihan dan Endemik
e. Australis dan Endemik

7. Perhatikan gambar di bawah ini!

A B

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 6


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

Hewan A dan B pada gambar di atas termasuk ke dalam jenis fauna ....

a. Asiatis dan Australis


b. Australis dan Asiatis
c. Peralihan dan Asiatis
d. Peralihan dan Australis
e. Australis dan Peralihan

8. Liana dan epifit dapat kita jumpai di ....


a. Kawasan hutan tropis
b. Kawasan taiga
c. Kawasan hutan gugur
d. Kawasan savanna
e. Kawasan tundra

9. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!


1) Penetapan hutan lindung sebagai perlindungan sistem penyangga kehidupan
2) Pengawetan keanekaragaman jenis tumbuhan dan satwa beserta ekosistemnya
3) Pemanfaatan secara lestari sumber daya alam hayati dan ekosistemnya
4) Pemanfaatan sumber daya alam hayati dan ekosistemnya sesuai keperluan masyarakat
5) Pembentukan ekosistem baru yang serupa dengan ekosistem yang sudah ada

Kegiatan-kegiatan yang bukan sebagai usaha konservasi sumber daya alam hayati dan
ekosistemnya adalah ...
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (3)
c. (2) dan (5)
d. (3) dan (4)
e. (4) dan (5)

10. Hasil hutan berupa ,rotan, dammar, percajelutung, sejenis karet yang disadap dari
kulit pohon, dan digunakan untuk membuat permen karet, kapur barus (kamper)
terdapat di daerah…

a. Sumatera
b. Jawa
c. Papua
d. Kalimantan
e. Sulawesi

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 7


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

Uji Kompetensi 3
1. Jenis-jenis sumber daya alam sebagai berikut.
(1) Pasir vulkanik
(2) Minyak bumi
(3) Batu bara
(4) Timah
(5) Gas alam
Sumber daya alam strategis ditunjukkan oleh angka...

a. 1, 2, dan 3
b. 1, 2, dan 4
c. 1, 4, dan 5
d. 2, 3, dan 5
e. 3, 4, dan 5

2. Sebagian besar mineral energi di Indonesai merupakan bahan galian endapan


organik. Sumber daya alam yang tergolong bahan galian tersebut yaitu...

a. Minyak bumi dan energi nuklir


b. Minyak bumi dan batu bara
c. Batu bara dan panas bumi
d. Minyak bumi dan biomassa
e. Batu bara dan energi nuklir

3. Sumber daya alam:


(1) Kelapa sawit
(2) Kedelai
(3) Kapas
(4) Cengkeh
(5) Jagung
Jenis sumber daya alam nabati sebagai sumber bahan pangan
ditunjukkan oleh nomor...
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 2, dan 4
c. 1, 2, dan 5
d. 2, 3, dan 4
e. 3, 4, dan 5
4. Kelompok sumber daya alam tidak terbarukan dan termasuk bahan golongan B
adalah...
a. Emas, bauksit, dan platina
b. Kapur, batu bara, dan emas
c. Kaolin, pasir besi, dan marmer

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 8


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

d. Batu bara, minyak bumi, dan uranium


e. Alumunium, pasir kuarsa, dan gas alam

5. Perhatikan peta berikut!

Sumber daya alam akutatik yang dihasilkan oleh daerah X yaitu...


a. Udang galah
b. Ikan pelagis
c. Rajungan
d. Mutiara
e. Teripang
6. Perhatikan peta berikut !

Lokasi penghasil tambang minyak bumi dan intan ditunjukkan oleh angka...

a. 1 dan 3
b. 2 dan 3
c. 2 dan 4
d. 3 dan 4
e. 4 dan 5

7. Perhatikan peta berikut!

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 9


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

Sumber daya alam hayati yang terdapat di daerah A, antara lain...

a. Rotan, lada, dan sagu


b. Cengkih, lada, dan sagu
c. Pala, karet, dan sawit
d. Rotan, karet, dan sawit
e. Rotan, cengkih, dan tebu

8. Pencemaran udara di sekitar perkotaan semakin meningkat akibat asap


buangan kendaraan bermotor. Upaya untuk mengatasi hal tersebut adalah...
a. Penghijauan di daerah perkotaan
b. Pembuatan sengkedan di daerah perkotaan
c. Penghijauan perkotaan dengan perencanaan matang
d. Reboisasi taman perkotaan dengan buah-buahan
e. Penghutanan perkotaan dengan tanaman keras

9. Kegiatan penggundulan hutan di daerah hulu menyebabkan berkurangnya


daerah resapan air hujan dan potensi banjir meningkat. Upaya mengatasi
dampak lingkungan tersebut adalah...
a. melaksanakan program penghijauan
b. melebarkan badan sungai
c. menerapkan sistem terasering
d. mengeruk sedimentasi sungai
e. meningkatkan aliran sungai

10. Kegiatan penambangan batubara oleh pihak-pihak tertentu selalu menghadapi


masalah berupa kerusakan lahan dan hutan bekas lokasi penambangan.
Tindakan yang dapat dilakukan untuk mengatasi masalah di lahan bekas
penambangan tersebut adalah...

a. Meninggalkan dan berpindah ke lokasi lain


b. Memanfaatkan tempat budidaya ikan dan penghijauan

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 10


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

c. Menimbun kembali lubang galian dan melakukan reboisasi


d. Menghutankan kembali dan menjadikan kawasan hutan
e. Menyerahkan kepada pemerintah dan mengosongkan hingga pulih Kembali

11. Kegiatan penambangan batubara secara terbuka menimbulkan permasalahan


lingkungan. Dampak lingkungan yang ditumbulkan yaitu... dan ditanggulangi
dengan cara...
a. longsor; membatasi jumlah batubara yang ditambang
b. longsor; melarang penambangan dengan alat berat
c. polusi; menghentikan kegiatan penambangan
d. erosi; melakukan penambangan bawah tanah
e. erosi; mengeruk galian bekas tambang

12. Pernyataan:
1) pengolahan sumber daya dengan teknologi tepat guna
2) kegiatan produksi mempertimbangkan masa depan
3) sumber daya alam diolah dengan kualitas tinggi
4) kegiatan mempertimbangkan masa depan
5) limbah dialirkan ke sungai

Pemanfaatan sumber daya alam secara arif terdapat pada angka...


a. 1,2, dan 4
b. 1, 2, dan 5
c. 1, 3, dan 4
d. 2, 3, dan 5
e. 3, 4, dan 5

13. Mata pencaharian yang dilakukan sebagian besar penduduk yang tinggal di
sekitar perkebunan kelapa adalah...

a. Kerajinan patung dan ukiran


b. Membuat minyak pelumas dan keramik
c. Membuat minyak goreng dan nata de coco
d. Memburu hama kelapa dan membuat anyaman
e. Pengumpul pelepah kelapa untuk kayu bakar dan hiasan

14. Pembangunan berwawasan lingkungan sangat penting diperlihatkan dalam


pembangunan berkelanjutan karena...
a. lingkungan lestari akan menjamin pembangunan berkelanjutan
b. objek pembangunan berkelanjutan berasal dari sekitar lingkungan
c. pembangunan dapat berlanjut dengan lingkungan tergradasi
d. lingkungan dapat mengubah pembangunan berkelanjutan
e. lingkungan lestari berdampak negatif pada pembangunan berkelanjutan

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 11


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

15. Prinsip ekoefisiensi merupakan usaha pembangunan perkelanjutan yang dapat


meningkatkan devisa negara. Contoh penerapan prinsip tersebut dalam kegiatan
pertambangan yaitu...

a. mengekspor hasil olahan emas dalam bentuk perhiasan atau kerajinan tangan
b. mengeksplorasi kawasan pertambangan batubara di lokasi baru
c. memberlakukan program corporate social responsbility (CSR)
d. mengeksploitasi batubara dan gas alam sebesar-besarnya
e. membatasi penggunaan minyak bumi secara ketat

Pilihan Ganda 4

1. Menurut jenisnya, Industri ekstraktif adalah industri….


a. Bersifat padat karya
b. Berorientasi pada pasar
c. Mengolah hasil manufaktur
d. Mengambil bahan baku dari alam
e. Mengolah hasil industri lain

2. Pengolahan tanah untuk pembudidayaan tanaman pangan merupakan industri dalam


bidang….
a. Pertanian
b. Perkebunan
c. Peternakan
d. Perikanan
e. Pariwisata

3. Subsistem yang berfungsi mewujudkan sistem penyaluran yang efektif dan efisien
adalah subsistem….
a. Ketersedian
b. Distribusi
c. Produksi
d. Konsumsi
e. Kecukupan

4. Oranisasi dunia yang menangani permasalahan pangan adalah….


a. WO
b. ILO
c. UNICEF
d. UNESCO
e. FAO

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 12


Bahan Ajar Geografi XI/1 Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros Maritim
Dunia

5. Industri adalah kegiatan ekonomi yang mengolah bahan berikut, kecuali….


a. Mentah
b. Baku
c. Setengah jadi
d. Jadi
e. Tak terpakai
6. Sumber energi alternatif yang paling banyak digunakan untuk pembangkit listrik, yaitu….
a. Aliran air
b. Hembusan angin
c. Sinar matahari
d. Gelombang laut
e. Nuklir

7. Sifat energi alternatif adalah….


a. Melimpah dan terbarukan
b. Cepat habis bila dipakai
c. Membahayakan manusia
d. Tersedia dalam jumlah yang terbatas
e. Sulit penggunaannya
8. Sumber energi alternatif yang dapat menghasilkan energy panas adalah….
a. Angin dan panas bumi
b. Air dan angina
c. Sinar matahari dan panas bumi
d. Gelombang laut dan sinar matahari
e. Gas alam dan panas bumi
9. Turbin raksasa di tepi laut dapat menghasilkan listrik dengan memanfaatkan energi….
a. Angin
b. Sinar matahari
c. Garam dalam air laut
d. Gelombang laut
e. Jumlah air laut
10. Energi yang terkandung di dalam inti bumi adalah….
Energi gerak
a. Energi panas
b. Energi potensial

MAN INSAN CENDEKIA TANAH LAUT. 13

Anda mungkin juga menyukai