Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK BARAT

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP
SMK NEGERI 2 KURIPAN
TAHUN PELAJARAN2014/ 2015

LEMBAR SOAL

Mata Pelajaran : TEKNOLOGI MEKANIK


Satuan Pendidikan : SMKNegeri 2 Kuripan
Program Keahlian : Teknik Pemesinan
Kelas / Semester : X MP / Genap
Nama :
Hari, Tanggal : Jum’at, 20 Maret 2015
Alokasi Waktu : 60 Menit Program:
Dimulai Pukul : 08.45 Wita
Nilai :
Diakhiri Pukul : 09.45 Wita
Guru Mata Pelajaran : Hendra Gunawan, S.Pd.

JawablahPertanyaan di bawah ini!


SOAL

1. Sebutkan beberapa perkakas tangan yang anda ketahui!


2. Gambarkan pembacaan skala jangka sorong dengan ketelitin 0,05 mm dengan ukuran
di bawah ini!
a. 30,15 mm
b. 26,10 mm
c. 13,25 mm
d. 27,15 mm
e. 28,35 mm
3. Jelaskan bagian - bagian jangka sorong dan fungsinya!
4. Tuliskan keselamatan kesehatan kerja pada saat pengerjaan kerja bangku!
5. Tuliskan langkah kerja pada pengerjaan benda kerja di bawah ini!

SELAMAT MENGERJAKAN

SMK HEBat (Santun, Mandiri, Kreatif, Heroik, Edukatif, &


Bermartabat)

Anda mungkin juga menyukai