Anda di halaman 1dari 1

INDIKATOR KINERJA PROMOSI KESEHATAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI PUSKESMAS WILAYAH KABUPATEN KOTABARU

No. Kegiatan Indikator Target Kegiatan

Jumlah Kader Kesehatan desa/kel. dalam


Refreshing Kader semua desa (mengundang
1 Melaksanakan Orientasi Promkes bagi Kader wilayah Puskesmas yang telah dilatih/diorientasi. (minimal 5 kader/desa/kel/tahun)
Seksi Promkes Kabupaten)

Jumlah Kelompok Sasaran yang telah dilakukan


2 Melaksanakan Penyuluhan Kelompok Penyuluhan dalam wilayah kerja Puskesmas (minimal 2 Kelompok/desa/bulan) Minimal Penyuluhan Kelompok 2x per bulan

Mendampingi pelaksanaan SMD dan MMD Jumlah Desa yang melakukan SMD dan MMD
Kesehatan dalam Wilayah Kerja Puskesmas
Pendampingan kegiatan SMD dan MMD
3 (seluruh desa per tahun)
seluruh desa

Persentase Desa = Jumlah Desa yang telah


Melaksanakan Advokasi kepada Kepala menanfaatkan Dana Desa Untuk UKBM
4 Desa/BPD tentang pemanfaatan Dana Desa dibandingkan Jumlah Desa seluruhnya dalam 50% dari jumlah desa Advokasi dana desa
untuk UKBM wilayah kerja Puskesmas
Melaksanakan Kunjungan Rumah sebagai Jumlah Rumah Tangga yang memerlukan
intervensi PIS-PK intervensi PIS-PK
5 50% (intervensi lanjutan) Intervensi Lanjutan PIS-PK

Melaksanakan penggalangan dukungan Jumlah Ormas/Kelompok potensial yang


Penyuluhan/Kegiatan Lain tentang Germas
Ormas/kelompok potensial dalam berperan serta dalam pelaksanaan GERMAS
6 (min.1 Ormas/klp potensial/tahun) yang melibatkan Ormas (PKK/Karang
pelaksanaan GERMAS
taruna/dsb)
Melaksanakan penggalangan dukungan Dunia Jumlah Dunia Usaha/CSR yang bekerja sama
Usaha/CSR dalam mendukung Kesehatan dalam mendukung kesehatan diwilayah kerja
7 Puskesmas (min. 1 Dunia Usaha) MoU CSR

Melaksanakan Pembinaan Satuan Karya Jumlah anggota pramuka Penegak dan Pandega
Memiliki 1 Pangkalan per
8 Pramuka Bakti Husada melalui pembentukan serta jumlah anggota pramuka yang dibina Pembinaan SBH di Wilayah Kerja Puskesmas
kecamatan/wilayah kerja
Pangkalan SBH di Puskesmas melalui kegiatan SBH (Siaga,Penggalang,
Melaksanakan Promosi Kesehatan di UKBM
Jumlah UKBM yang dilakukan Promosi
3 UKBM (Posyandu Misal Penyuluhan di UKBM (Posyandu
9 Kesehatan oleh petugas Promkes Puskesmas di
Balita/Lansia/Posbindu) Balita/Posyandu Lansia/dsb)
wilayah kerja Puskesmas
Belanja Cetak Media Promkes
Melaksanakan Promosi Kesehatan di berbagai Jumlah Sarana dan jenis media yang digunakan
10 3 Saluran media/tahun (Leaflet/Banner/Lembar Balik tentang
media Promkes Puskesmas di wilayah kerja Puskesmas
PROMKES)

Melaksanakan Pendataan PHBS di Tingkat Jumlah RT yang dikunjungi dalam rangka 100% jumlah penduduk 1 desa yang di Survey Rumah Tangga ber PHBS difokuskan
11
Puskesmas pendataan PHBS di wilayah kerja Puskesmas survey untuk 1 desa total sampling (100%) per tahun

Anda mungkin juga menyukai