Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH PENJASKES

KRIMINALITAS

KELOMPOK 1
= NOR SAFITRI
= SITI MAIMUNAH
= ABDUSSALAM
= AHMAD FAJAR
= SYARIFUDDIN
= MUHAMMAD IQBAL

MADRASAH ALIYAH NEGERI 3


KABUPATEN TAPIN
2022
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang
telah memberikan kesehatan dan rahmat-Nya kepada kami sehingga kami dapat
menyelesaikan makalah ini dengan sebaik-baiknya. Makalah ini disusun sebagai
salah satu tugas kelompok pada salah satu mata pelajaran.
Demikian pula kami menyadari bahwa dalam penulisan makalah ini kami
masih banyak kekurangan dan kesalahan baik dalam segi substansi maupun tata
bahasa. Namun, kami tetap berharap agar makalah ini dapat memberikan manfaat
bagi pembaca. Oleh karena itu, kritik dan saran dari penulisan makalah ini sangat
kami harapkan dengan harapan sebagai masukan dalam perbaikan dan
penyempurnaan pada makalah kami berikutnya. Untuk itu kami ucapkan
terimakasih.

Margasari, November 2022

Penyusun
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL .......................................................................... i


KATA PENGANTAR ............................................................................ ii
DAFTAR ISI .......................................................................................... iii
BAB I PENDAHULUAN ......................................................................
A. Latar Belakang Masalah..............................................................
B. Rumusan Masalah.......................................................................
C. Tujuan Rumusan Masalah...........................................................

BAB II PEMBAHASAN ......................................................................


A. Kriminalitas.................................................................................

BAB III PENUTUP 8


A. Kesimpulan..................................................................................
B. Saran............................................................................................

DAFTAR PUSTAKA.............................................................................
PEMBAHASAN
KRIMINALITAS
Pelakunya adalah masyarakat
Sebab terjadinya kriminal adalah;
A. Faktor Ekstern Penyebab Terjadinya Kriminalitas
1. Tingkat pendidikan yang rendah membuat pelaku tindak kriminal tidak
berpikir dua kali ketika melakukan kejahatan.
2. Kemajuan teknologi membuat informasi mudah tersebar, dan bagi pelaku
yang sudah mempunyai otak kriminal maka informasi tindak kriminal
orang lain bisa menjadi semacam ide bagi dirinya untuk melakukan
tindakan yang sama.
3. Contoh disintegrasi budayaberupa makin canggihnya barang-barang
elektronik, memicu pelaku tindak kriminal untuk mencuri.
4. Kesenjangan sosial memicu iri dan dendam hingga akhirnya memicu
perbuatan kriminal seperti merampok, mencuri, begal dan sebagainya.
5. Fanatisme pada sesuatu seperti klub olah raga membuat seseorang mudah
tersinggung dan akhirnya berujung pada perbuatan kriminal seperti
menganiaya atau bahkan membunuh.
6. Rasa kedaerahan yang kental membuat seseorang tidak mau berbaur
sehingga ketika ada pendatang berbuat kesalahan yang menyinggung
egonya maka mereka tidak akan berpikir panjang untuk melakukan tindak
kriminal seperti penganiayaan.
7. Kepadatan pendudukyang tidak merata, dimana di kota besar lebih padat
sehingga susah untuk mencari kerja dan untuk memenuhi kebutuhan hidup
akhirnya melakukan tindak kejahatan.

B. Faktor Internal Penyebab Terjadinya Kriminalitas


1. Rasa iri terhadap orang lain memicu seseorang untuk melakukan tindakan
kriminal seperti pencurian, perampokan dan lain sebagainya.
2. Sifat sombong bisa membuat seseorang mudah tersinggung dan tidak rela
jika ada orang lain yang melebihi dia. Hal ini bisa memicu tindakan
kriminal seperti penganiayaan atau pencurian.
3. Perbedaan pendapat yang tidak diikuti oleh rasa toleransi yang tinggi bisa
memicu. tindakan kriminal seperti perkelahian atau perseteruan.
4. Memiliki pola pikir matrealistis memicu pelaku tindak kriminal untuk
melakukan korupsi.
5. Degradasi mental akibat stres atau depresi dapat mengakibatkan orang
tersebut melampiaskannya kepada orang lain dengan cara berbuat
kejahatan.

Upaya penanggulangannya adalah;


Upaya yang dapat dilakukan untuk menanggulangi tindakan kriminal di
masyarakat adalah dengan cara upaya preventif dan upaya represif.
1. Upaya preventif adalah upaya yang dilakukan untuk mencegah terjadinya
tindakan kriminalitas. Misalnya dengan cara menciptakan
lapanganpekerjaan yang lebih banyak, sehingga akan mengurangi jumlah
tindakan kriminal.

2. Sedangkan upaya represif adalah suatu upaya penanggulangan kejahatan


yang dilakukan setelah terjadinya tindakan kriminal. Upaya ini dilakukan
untukmenindak lanjuti kejahatan yang dilakukan oleh pelaku supaya
pelaku sadar apa yang telah dilakukan sudah melanggar hukum. Tindakan
ini biasanya dengan cara hukum pidana kurungan penjara, denda, ataupun
pidana mati. Hal ini dilakukan supaya masyarakat yang melakukan
tindakan kriminal mempunyai rasa kapok dan tidak akan mengulangi
perbuatannya lagi.
DAFTAR PUSTAKA
Link upaya menggulungan
https://www.kompasiana.com/festi/5e802c6d097f361dcd39b8e3/
penanggulangan-kasus-kriminalitas-di-lingkungan-masyarakat

Link sebab terjadinya kriminalitas


https://tribratanews.kepri.polri.go.id/2019/04/30/faktor-faktor-penyebab-
terjadinya-kriminalitas-melalui-internal-dan-eksternal/

Pertanyaan;
Pertanyaan kelompok 2
Hikmah =Apa itu panatik?
Siti Mursidah =Apa itu mentalitas yang labil?
Fathul zannah =Apa dampak kriminalitas?
Pertanyaan kelompok 3
Muhammad riduan =Upaya menanggulangi tindakan kriminalitas di lingkungan
kita?
Muhammad rifqi =Jelaskan faktor eksternal dan internal dan apa perbedaannya?

Anda mungkin juga menyukai