Anda di halaman 1dari 4

1. Rangka manusia mempunyai fungsi sebagai berikut, kecuali ...

(OSK 2012)
A. alat gerak aktif
B. melindungi bagian tubuh vital
C. memberi bentuk tubuh
D. menegakkan tubuh

2. Yang bukan merupakan contoh penyakit pada saluran peredaran darah adalah ... (OSK
2013)
A. anemia
B. arterioskleriosis
C. stroke
D. wasir

3. Yang dibutuhkan oleh tumbuhan pada saat proses fotosintesis berlangsung adalah ... (OSK
2013)
A. air, nutrien, dan karbondioksida
B. nutrient, cahaya matahari, dan karbondioksida
C. nutrient, karbondioksida, dan okstigen
D. air, cahaya matahari, dan karbondioksida

4. Louis Pasteur berhasil menumbangkan teori Generatio spontanea karena percobaannya


yang menggunakan .... (OSK 2010)
A. Potongan daging segar
B. Air kaldu ayam
C. Botol berbentuk leher angsa
D. Tabung di tutup kain kasa

5. Perhatikan gambar di bawah ini!

Ciri makhluk hidup yang ditunjukkan oleh gambar tersebut adalah …. (OSK 2010)
A. Berkembangbiak
B. Memerlukan makanan
C. Tumbuh dan berkembang
D. Peka terhadap rangsang

6. Diantara satuan berikut, yang bukan satuan Panjang adalah …(OSK 2013)
A. mil
B. inci
C. kaki
D. knot

7. Gerakan orang yang kaget karena tiba-tiba mendengar dentuman yang sangat keras
merupakan gerak refleks, karena orang mendengar bunyi dengan ... yang besar. (OSK 2015)
A. frekuensi
B. intensitas
C. panjang gelombang
D. perioda

8. Bahan dispersif adalah bahan yang menyebabkan cahaya polikromatik mengalami ... (OSK
2015)
A. pembiasan sempurna
B. pemantulan sempuma
C. penguraian warna
D. penyerapan energi

9. Jika speedometer mobil menunjukkan angka 108 km/jam, maka dalam waktu satu menit,
mobil menempuh jarak .... (OSK 2013)
A. 1800 m
B. 1200 m
C. 1080 m
D. 500 m

10. Sebuah benda di lantai datar yang licin dan mengalami gaya 10 N ke kanan, dan gaya lain
10 N ke kiri. Hal berikut yang tidak mungkin dialami benda tersebut adalah… (OSP 2009)
A. Bergerak diperlambat
B. Bergerak ke kanan
C. Bergerak ke kiri
D. Diam

11. Salah satu fungsi darah adalah untuk kekebalan tubuh. Fungsi tersebut dilakukan oleh ...
(OSK 2013)
(A) eritrosit
(B) leukosit
(C) trombosit
(D) plasma darah

12. Organ yang berperan atau berfungsi sebagai jalan utama sistem pernapasan dan sistem
pencernaan adalah …. (OSK 2010)
A. epiglottis
B. bronkus
C. trakea
D. esophagus

13. Zat yang dapat difitrasi dan diabsorbsi 100% oleh tubulus ginjal adalah …. (OSK 2010)
A. natrium
B. air
C. glukosa
D. urea

14. Bagian darah yang mengedarkan oksigen ke seluruh tubuh adalah …. (OSK 2010)
A. sel darah merah
B. sel darah putih
C. plasma darah
D. serum

15. Perhatikan gambar berikut!

Bagian dari organ tumbuhan yang disebut kambium ditunjukkan pada nomor …. (OSK 2010)
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

16. Besaran di bawah ini yang merupakan besaran turunan dan sekaligus merupakan besaran
vektor adalah… (OSK 2016)
A. Kuat arus listrik, gaya, kecepatan
B. Gaya, usaha, percepatan
C. Gaya berat, percepatan gravitasi, medan listrik
D. Temperatur, kelajuan, panjang lintasan

17. Suatu benda bergerak lurus dengan posisi x = a + bt + ct2 (dibaca t kuadrat). Jika satuan x
adalah m dan satuan t adalah s, maka satuan c adalah… (OSP 2013)
A. m
B. s
C. m/s
D. m/s2 (meter per sekon kuadrat)

18. Pernyataan yang benar mengenai besaran-besaran fisika berikut adalah… (OSK 2009)
A. Gaya merupakan besaran vector dan perpindahan merupakan besaran skalar
B. Tekanan merupakan besaran vektor dan temperature merupakan besaran skalar
C. Perpindahan merupakan besarn vektor dan tekanan merupakan besaran skalar
D. Tekanan merupakan besaran vektor dan laju merupakan besaran skalar

19. Dari contoh-contoh berikut, yang tidak memiliki kecepatan tetap adalah… (OSK 2007)
A. Mobil bergerak lurus dengan laju tetap
B. Air mengalir di pipa lurus, datar dan berdiameter serba sama
C. Pesawat terbang lurus ke utara, lalu ke timur dengan laju tetap
D. Angin bertiup dengan laju 36 km/jam dari utara ke selatan
20. Jika luas selaput gendang telinga seseorang adalah 1 cm2. massa jenis air laut 1025
kg/m3, dan percepatan gravitasi g = 10 m/s2 maka gaya yang diterima selaput gendang
telinga dari air laut apabila otung itu menyelam sedalam 6 m adalah ... (OSK 2015)
A. 6,15 N
B. 61,50 N
C. 5,16 N
D. 51,60 N

Anda mungkin juga menyukai