Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN PEMBINA LEMBAGA PENDIDIKAN

PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA (PGRI)


SMK PGRI SUMBER AGUNG
BIDANG STUDI KEAHLIAN : 1. BISNIS MANAJEMEN 2. TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI
KOMPETENSI KEAHLIAN : 1. BISNIS DARING & PEMASARAN 2. MULTIMEDIA
NSS : 322110846148 NPSN 10646148
STATUS : TERAKREDITASI
Alamat :Jalan Patimura Sumber Agung Buay Madang Ogan Komering Ulu Timur

LEMBAR SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS)


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : PB. RITEL Hari Tanggal :


Kelas / Program : XI / bdp Waktu :

Petunjuk Soal:
Berilah tanda (X) pada huruf a, b, c, d, atau e pada jawaban yang paling benar pada lembar jawaban yang tersedia!

1. Kata ritel atau retail berasal dari bahasa Perancis d. jalur belanja
"riteller" yang berarti e. lokasi di dalam sebuah museum
a. membeli
b. menjual 7. Usaha eceran/ritel yang tidak dilakukan di toko
c. memotong disebut....
d. barter a. grosir
e. jual beli b. toko
c. non toko
2. Semua usaha bisnis yang secara langsung d. logistik
mengarahkan kemampuan pemasarannya untuk e. distribusi
memuaskan konsumen akhir. merupakan definisi
bisnis ritel menurut pendapat..... 8. "Ritel merupakan suatu usaha bisnis yang berusaha
a. Levy memasarkan barang dan jasa kepada konsumen
b. Weitz akhir yang menggunakannya untuk keperluan pribadi
c. Berman dan rumah tangga" merupakan pendapat dari....
d. Kotler a. Levy dan Weitz
e. Gilbert b. Berman dan Evans
c. Auguste Comte
3. Sistem bisnis eceran yang memakai e-retailing d. Karl Mark
dimulai sejak e. Kotler
a. sebelum 1960-an
b. tahun 1960-an 9. Berikut ini merupakan bentuk bisnis eceran/ ritel
c. tahun 1980-an yang baik, kecuali.....
d. tahun 1990-an a. menawarkan tempat yang nyaman dan luas
e. tahun 2000-2010 b. barang yang dijual banyak jenisnya
c. menawarkan kenyamanan berbelanja
d. harga jual bisa tawar-menawar
4. Faktor positioning kunci dan harus diputuskan dalam
hubunganya dengan pasar sasaran, bauran pilihan e. pemajangan produk pada rak terbuka
produk dan jasa, dan persaingan dalam bisnis ritel
disebut.... 10. Perpres yang melindungi pebisnis eceran/ritel lokal
a. lokasi adalah Peraturan Presiden....
b. peraturan pemerintah a. No. 110 Tahun 2005
c. penetapan harga b. No. 111 Tahun 2006
d. pemilihan karyawan c. No. 112 Tahun 2007
e. sistem pembukuan d. No. 113 Tahun 2008
e. No. Tahun 2009
5. Berikut ini merupakan layanan jasa dalam bidang
bisnis ritel, kecuali 11. Berikut ini yang menyebabkan pelanggan toko
a. penguangan cek eceran/ritel kabur adalah ....
a. salah menentukan harga
b. pembungkusan hadiah
c. tempat parkir b. pelayanan sangat baik
d. jasa pengiriman barang c. suasana toko yang mendukung
d. mengetahui persaingan
e. servis barang selamanya
e. memahami produk yang dijual
6. Berikut ini lokasi yang dipilih pengecer sebagai
tempat usaha, kecuali.... 12. Berikut yang bukan kesalahan terbesar yang dibuat
pemilik ketika memulai dan mengelola bisnis ritel
a. pusat kawasan bisnis
yaitu
b. pusat belanja regional
a. mengasumsikan tidak memiliki pesaing
c. pusat perbelanjaan setempat.
b. menetapkan tujuan keuangan dengan tidak
realisis 19. Kegiatan yang merumuskan usaha-usaha yang akan
c. tidak memiliki strategi pemasaran yang jelas dilakukan dalam bidang pemasaran pada masa akan
d. jujur dalam berdagang
datang untuk mencapai suatu tujuan merupakan
e. memotong harga
pengertian dari....
13. Toko bisnis ritel paling awal yang berdiri di Indonesia a. tujuan rencana pembayaran
tahun 1960-an adalah.... b. kegunaan pemasaran
a. SARINAH c. penyusunan pemasaran
b. GORO d. rencana perusahaan
c. SOGO e. rencana kegiatan
d. ALFAMART
e. INDOMART
20. Dalam perencanaan pemasaran juga mengikuti fungsi
.
14. Berikut ini merupakan bisnis ritel yang berdiri tahun manajemen secara umum, kecuali.....
1970-1980-an, kecuali.... a. Programming
a.Matahari b. actuating
b.Hero c. planning
c.Ramayana d. organizing
d.Pasaraya
e. controlling
e.Mall

15. Suatu jenis penyelesaian transaksi ritel dan sistem 21. Padalangkah-langkah perencanaan pemasaran kegiatan,
kredit, yang namanya berasal dari kartu plastik yang pengawasan dan penilaian serta diagnosis untuk
diterbitkan kepada pengguna sistem tersebut, mengetahui kelemahan dan kelebihan termasuk dalam
disebut.... tahap.....
a. e-retailing
b. kartu kredit
a. perencanaan
c. sistem PDA
d. e-comerce b. pengorganisasian
e. kredit bank c. pelaksanaan
d. evaluasi
16. Proses perencanaan,pengorganisasian,kepemimpinan, e. pengendalian
dan pengendalian kegiatan anggota organisasi, dan
proses penggunaan sumber daya organisasi lainnya untuk 22. Padalangkah-langkahperencanaan pemasaran kegiatan,
mencapai tujuan usaha yang telah ditetapkan, analisis segmen pasar dan pesaing serta pembuatan
merupakan pengertian dari rencana aktivitas termasuk dalam tahap....
a. fungsi pengorganisasian a. perencanaan
b. fungsi kontrol b. pengorganisasian
c. fungsi pendorong c. pelaksanaan
d. fungsi manajemen d. evaluasi
e. fungsi perencanaan e. pengendalian

17. Kegiatan yang berhubungan dengan langkah.untuk 23. Tingkat kemampuan dari suatu produk dalam
mendapatkan dana yang dibutuhkan dan bagaimana melaksanakan fungsinya yang diharapkan disebut
penggunaannya dalam rangka mencapai tujuan, dengan....
dilakukan oleh ..... a. kemasan
b. kualitas
a. manajemen personalia c. kekuatan
b. menajemen pemasaran d. pelayanan
c. manajemen produksi e. moto
d. manajemen keuangan 24. Memproduksi dan memasarkan produk yang dibutuhkan
e. manajemen SDM segmen pasar tertentu adalah strategi bauran produk....
a. seluruh pasar
18. Penentuan produk apa yang akan dijual dengan b. pasar khusus
mempertimbangkan masukan berbagai pihak diantaranya c. produk khus
konsumen dan karyawan adalah tahap d. produk tertentu yang khusus
a. persiapan e. produk khusus yang terbatas
b. penyaringan gagasan
c. uji coba 25. Dalam penentuan logo dan moto usaha besmis ritel, hal
d. komersialisasi yang harus dipertimbangkan adalah
e. evaluasi a. dibuat seacara sederhana
b. dibuai dengan kalimai padat 4) Menawarkan kenyamanan berbelanja
c. harus berwarna 5) Produk yang ditawarkan masih terbatas
d. harus mudah diingat Dari pernyataan di atas, yang termasuk ciri-ciri bisnis ritel
e. bersifat kompleks modern adalah..
a. 1, 3, & 5
26. Harga ditentukan berdasarkan periode atau masa b. 1, 2, & 4
tertentu merupakan metode penentuan harga menurut c. 2, 3, & 5
a. pelanggan d. 1, 2, & 4
b. fungsi e. 2, 3, & 4
c. bentuk
d. tempat 34. Sederhana, tempatnya tidak terlalu luas, barang yang
e. waktu dijual tidak terlalu banyak jenisnya, sistem pengelolaan
manajemen masih sederhana, dan tidak menawarkan
27. Pada produk baru, menetapkan harga serendah mungkin kenyamanan berbelanja. Hal ini merupakan ciri dari..
dengan tujuan untuk menguasai pasar dan memperoleh a. Usaha ritel tradisional
banyak konsumen, merupakan strategi dari .... b. Usaha ritel modern
a. pricing c. Pusat keramaian
b. skimming price policy d. Usaha pertokoan
c. penetration pricing policy e. Museum
d. introductory price dealing
e. dumping 35. Berdasarkan manajemen pengelolaannya gambar di atas
ini termasuk pasar..
28. Berikut ini yang bukan merupakan produk dalam a. Grosir
manajemen pemasaran adalah .... b. Tradisional
a. mobil c. Modern
b. iklan d. Eceran
c. barang elektronik e. Swalayan
d. peralatan rumah tangga
e. alat-alat atau perkakas 36. Usaha eceran/ritel tidak dilakukan di toko disebut..
a. Toko
30. Berikut yang bukan kesalahan terbesar yang dibuat b. Grosir
pemilik ketika memulai dan mengelola bisnis yaitu …. c. Logistic
a. Jujur dalam berdagang d. Distribusi
b. Menetapkan tujuan keuangan dengan tidak realitis e. Non toko
c. Memotong harga
d. Tidak memiliki strategi pemasaran yang jelas 37. Lokasi yang dipilih pengecer, kecuali..
e. Mengasumsikan tidak memiliki pesaing a. Pusat kawasan bisnis
b. Jalur perbelanjaan
31. Proses pengelolaan sistem informasi ritel terdiri dari c. Di dalam museum
berikut ini, kecuali …. d. Pusat belanja regional
a. Input e. Pusat perbelanjaan setempat
b. Kegiatan pemeriksaan 38. Yang bukan termasuk dari factor keberhasilan bisnis ritel
c. Pemrosesan adalah..
d. User a. Suasana toko
e. Penyimpanan b. Media social
c. Harga yang tepat
32. Kata ritel dalam bahasa Perancis, yaitu “retailler” yang d. Lokasi usaha
berarti? e. Pramuniaga
a. Mengurai sesuatu 39. Berikut ini ciri-ciri factor bisnis ritel:
b. Memecahkan sesuatu 1) Suasana toko
c. Mencari sesuatu 2) Lokasi usaha
d. Menjauhi sesuatu 3) Harga yang tepat
e. Mengurangi sesuatu 4) Promosi
5) Social media
33. Berikut ini ciri-ciri bisnis ritel: 6) Pramuniaga
1) Harga jual sudah ditetapkan Dari pernyataan di atas, yang termasuk ciri-ciri factor
2) Sistem manajemen terkelola dengan baik keberhasilan ritel adalah..
3) Tempatnya tidak terlalu luas a. 1, 2, 3, & 4
b. 2, 3, 4, & 5 hubungan bisnis
c. 1, 2, 4, & 6 b. Ilmu mendapatkan hasil kerja yang maksimal dan
d. 1, 2, 3, & 5 pemenuhan kebutuhan
e. 1, 2, 3, & 6 c. Ilmu dan seni dalam memimpin bisnis
40. Melakukan pencatatan penjualan sederhana, kurang d. Ilmu dan seni tentang upaya untuk memanfaatkan
memilih lokasi, tidak memperhatikan potensi pembeli. sumber daya yang dimiliki untuk mencapai tujuan secara
Ciri berikut merupakan dari.. efektif dan efisien
a. Paradigma ritel modern e. Ilmu untuk medapatkan hasil kerja yang maksimal
b. Fungsi ritel untuk mencapai tujuan visi dan misi suatu bisnis
c. Paradigma ritel tradisional 47. Yang bukan termasuk dari prinsip manajemen bisnis ritel
d. Factor keberhasilan ritel adalah..
e. Jenis bisnis ritel a. Disiplin, kesatuan pengarahan, prakarsa
41. Yang bukan termasuk paradigma ritel modern adalah.. b. Pemusatan, hierarki, ketertiban
a. Melakukan evaluasi terhadap keuntungan produk c. Keadilan dan kejujuran, semangat kesatuan, wewenang
b. Lokasi strategis merupakan factor penting dalam bisnis dan tanggung jawab
ritel d. Prakarsa, disiplin, hierarki
c. Prediksi cermat terhadap potensi pembeli e. Penggajian pegawai, modal usaha, pembagian kerja
d. Tidak ada seleksi merk *Definisi dari perencanaan adalah..
e. Cash flow terencana a. Menentukan tugas apa yang harus dikerjakan, siapa
42. “Pendirian bisnis ritel hendaknya dibangun atau disewa yang mengerjakan, bagaiman tugas-tugas dikelompokan
dalam keadaan legal”. Pernyataan berikut adalah definisi dan siapa yang bertanggung jawab
dari.. b. Suatu tindakan untuk mengusahakan agar semua
a. Legalitas berjalan sesuai dengan target perencanaan manajerial
b. Akses c. Memerintahkan keputusan yang akan diambil
c. Fasilitas umum d. Teknik yang digunakan untuk menjaga persediaan
d. Biaya akuisisi selalu dalam kondisi optimal untuk mendukung kegiatan
e. Infrastruktur usaha
e. Menentukan tujuan usaha secara keseluruhan dan
43. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi usaha ritel mencari cara terbaik untuk mencapai tujuan
dalam memberikan pelayanan kepada pelanggan, yaitu.. 48. Salah satu fungsi dari pengorganisasian adalah..
a. Mengubah produk menjadi bentuk yang lebih menarik a. Adanya pendelegasian wewenang dari manajemen
b. Sumber pendapatan bagi para pengusaha b. Membagi pekerjaan, menetapkan tugas dan tanggung
c. Memberikan beragam produk sehingga pelanggan bisa c. Menjaga ketersediaan barang
memilih produk d. Membentuk susunan dan jabatan
d. Membagi produk yang besar sehingga dapat menual e. Adanya tanggung jawab yang sinergi antara masing-
produk yang kecil masing bagian dalam manajemen
e. Melakukan kegiatan usaha di lokasi yang nyaman dan 49. Perhatikan fungsi-fungsi manajemen di bawah ini:
mudah diakses pelanggan 1) Mengetahui hasil kerjaan
44. Berikut ini yang termasuk dari kekurangan usaha ritel 2) Mengetahui jalannya program
adalah.. 3) Memberikan motivasi
a. Modal yang diperlukan cukup kecil, namun keuntungan 4) Memperbaiki kesalahan yang dibuat
yang diperoleh cukup besar. 5) Membagi pekerjaan
b. Hubungan antara peritel dengan pelanggan cukup 6) Mengembangkan keterampilan dan kemampuan
dekat karena adanya komunikasi. Berdasarkan uraian di atas, hal-hal yang termasuk dari
c. Terdapat tawar-menawar harga fungsi manajemen pengendalian (controlling) ditunjukkan
d. Administrasi (pembukuan) kurang atau bahkan tidak pada nomor..
diperhatikan oleh peritel a. 1, 2, & 4
e. Umumnya lokasi usaha ritel strategis. b. 2, 3, & 5
45. Hubungan antara peritel dengan pelanggan cukup dekat, c. 3, 4, & 5
karena adanya komunikasi dua arah antara pelanggan d. 2, 3, & 6
dengan peritel merupakan.. e. 1, 2, & 6
a. Fungsi ritel
b. Peran ritel
c. Kelebihan ritel
d. Jenis ritel
e. Kekurangan ritel
46. Apa yang dimaksud dengan manajemen?
a. Ilmu perencanaan, pengaturan, dan pelaksanaan

Anda mungkin juga menyukai