Anda di halaman 1dari 4

INTERAKSI MANUSIA KOMPUTER (IMK)

LA 1

Nama : Hasbie Muhammad Irsyad

NPM : 10120503

Kelas : 3KA19

Tanggal Praktikum: 17 November 2022

Ketua Praktikum : Fadhil

Paraf asisten

(…………….)
1. Membuat dan menjelaskan biodata dengan HTML

HTML Document

Output

Penjelasan
 <body bgcolor="black">
Merubah warna latar belakang halaman menjadi hitam

 <font color = "white">Nama : </font>


Mendeklarasikan tag warna font, yaitu berwarna putih dan
mencetak tulisan “Nama : ”

 <font color =”red”>Hasbie Muhammad Irsyad</font><br>


Mendeklarasikan tag warna font, yaitu berwarna merah dan
mencetak tulisan “Hasbie Muhammad Irsyad” dan menambah 1
line break.
 <font color = “white”>Kelas : </font>
Mendeklarasikan tag warna font, yaitu berwarna putih dan
mencetak tulisan “Kelas :”

 <font color =”yellow”>3KA19</font><br>


Mendeklarasikan tag warna font, yaitu berwarna kuning dan
mencetak tulisan “3KA19” dan menambah 1 line break

 <font style=”background-color: blue”>Materi : IMK </font>


Mendeklarasikan tag warna latar belakang font, yaitu berwarna
biru dan mencetak tulisan “Materi : IMK ”

2. Membuat dan menjelaskan HTML yang berisi 3 teks berwarna dan


berjalan

HTML Document

Output
Penjelasan
 <marquee direction = “left”><font color
=”red”>ngiwo</font></marquee>
Mendeklarasikan tag teks berjalan yang berarah ke kiri dan
mendeklarasikan tag warna font, yaitu berwarna merah dan
mencetak tulisan “ngiwo”

 <marquee direction
="right"><fontcolor"blue">nganen</font></marquee>
Mendeklarasikan tag teks berjalan yang berarah ke kanan dan
mendeklarasikan tag warna font, yaitu berwarna biru dan mencetak
tulisan “nganen”

 <marquee
direction="down"height="200px"><fontcolor="black">mburi</fon
t></marquee>
Mendeklarasikan tag teks berjalan yang berarah ke bawah dengan
ketinggian 200 px dan mendeklarasikan tag warna font, yaitu
berwarna hitam dan mencetak tulisan “mburi”

Anda mungkin juga menyukai