Anda di halaman 1dari 4

PAKET XI

SIMULASI PAT GEO V

1. Metode sensus yang paling sesuai diterapkan (B) Ruralisasi


di daerah terisolir dengan tingkat pendidikan (C) Urbanisasi
yang rendah adalah (D) Emigrasi
(A) De facto (E) Imigrasi
(B) De jure 7. Setiap hari Pak Jono bangun pagi hari dan
(C) House holder berangkat dari Bogor ke Jakarta untuk kerja
(D) Canvasser jam 5 pagi. Selepas kerja jam 6 sore ia kembali
(E) Registrasi ke rumah. Jenis pergerakan yang Pak Jono
2. Pertumbuhan penduduk alami dipengaruhi lakukan dinamakan
oleh (A) Transmigrasi
(A) Transmigrasi dan natalitas (B) Emigrasi
(B) Kelahiran dan natalitas (C) Urbanisasi
(C) Kematian dan mortalitas (D) Komuter
(D) Natalitas dan mortalitas (E) Ruralisasi
(E) Migrasi dan natalitas 8. Transmigrasi adalah perpindahan penduduk
3. Kebijakan kependudukan di Indonesia masih dari daerah padat ke daerah jarang. Salah satu
cenderung bersifat natalitas. Hal tersebut dapat jenis transmigrasi adalah transmigrasi bedol
dilihat dari hal berikut desa. Beberapa tahun lalu, penduduk desa
(A) Maraknya pernikahan usia muda Jatigede Sumedang mengalami transmigrasi
(B) Gerakan keluarga berencana Bedol desa. Fenomena tersebut terjadi
(C) Anggapan banyak anak banyak rejeki dikarenakan faktor
(D) Menjamurnya pergaulan bebas (A) Pembangunan jalan tol Cipali
(E) Adanya jaminan kesehatan untuk ibu (B) Pembangunan jalur kereta cepat
melahirkan (C) Pembangunan jalan tol Cisumdawu
4. Faktor pendukung peningkatan angka (D) Pembangunan bandara Kertajati
kematian (promortalitas) adalah (E) Pembangunan waduk Raksasa
(A) Ajaran agama yang melarang bunuh diri 9. Jenis tenaga kerja yang bekerja di lokasi yang
(B) Lingkungan yang bersih dan teratur sama dengan tempat tinggal nya adalah
(C) Tingginya kesadaran akan pentingnya (A) Stayers
kesehatan (B) Movers
(D) Bencana alam longsor atau tsunami (C) Ruralisasi
(E) Fasilitas kesehatan yang memadai (D) Komutasi
5. Perhatikan pernyataan berikut! (E) Imigrasi
1) Anggapan banyak anak banyak rezeki 10. Sensus de jure yaitu jenis sensus penduduk
2) Banyak anak menjadi beban tanggungan yang dilaksanakan terhadap….
bagi orang tua (A) Warga negara yang dijumpai oleh petugas
3) Anak adalah harapan orang tua untuk (B) Semua penduduk yang dijumpai petugas
mencari nafkah sensus
4) Penundaan dalam usia perkawinan (C) Warga negara asing yang dijumpai
5) Anak menjadi kebanggan bagi orang tua petugas sensus
6) Tingkat keberhasilan keluarga berencana (D) Warga masyarakat yang dijumpai petugas
Berdasarkan pernyataan tersebut, yang sensus
termasuk faktor-faktor yang mendorong (E) Semua penduduk suatu daerah sesuai
adanya kelahiran adalah dengan KTP
(A) 1), 2), dan 3) 11. Perhatikan dampak mobilitas penduduk
(B) 1), 3), dan 4) berikut.
(C) 1), 3), dan 5) (1) Jumlah tenaga kerja yang meningkat
(D) 2), 4), dan 6) (2) Peningkatan kepadatan penduduk
(E) 4), 5), dan 6) (3) Kehilangan tenaga kerja produktif
6. Masuknya penduduk dari suatu negara ke (4) Pengangguran dan kriminalitas meningkat
negara lain dengan tujuan menetap di negara (5) Permukiman kumuh muncul
yang didatangi disebut Dampak negatif bagi daerah yang dituju
(A) Transmigrasi ditunjukan oleh nomor
(A) (1), (2), (3) 18. Perhatikan piramida penduduk berikut!
(B) (1), (3), (5)
(C) (2), (3), (5)
(D) (2), (4), (5)
(E) (3), (4), (5)
12. Unsur kebudayaan yang berupa senjata
tradisional contohnya adalah
(A) Cangkul, rebana, tamborin
(B) Kulintang, sasando, tifa
(C) Kujang, rencong, keris
(D) Reog, jaipong, saman
(E) Angklung, batik, sasando
13. Serangkaian upaya untuk mengurangi risiko Pernyataan yang paling tepat mengenai
bencana, baik melalui pembangunan fisik piramida penduduk tersebut adalah....
maupun penyadaran dan peningkatan (A) Jumlah penduduk usia muda (0-19 tahun)
kemampuan menghadapi bencana merupakan sangat besar
definisi… (B) Jumlah kelahiran dan kematian seimbang
(A) Kerentanan bencana (C) Penduduk muda hampir sebanding
(B) Mitigasi bencana dengan penduduk tua
(C) Bencana alam (D) Pertumbuhan penduduk relatif kecil
(D) Risiko bencana (E) Sebagian besar penduduk berada pada
(E) Kapasitas bencana usia tua
14. Berdasarkan data kependudukan di Kota 19. Menurut Undang-Undang Republik Indonesia
Bandung tahun 2015 diketahui jumlah No. 24 tahun 2007 tentang penanggulangan
kelahiran adalah 150.000 jiwa dan kematian bencana terdiri dari tiga jenis bencana yaitu
berjumlah 75.000 jiwa. Total emigrasi adalah (A) Bencana alam, bencana ekonomi, dan
80.000 jiwa dan imigrasi 98.000 jiwa. Angka bencana sosial
pertumbuhan alami Kota Bandung adalah (B) Bencana alam, bencana sosial, dan
(A) 75.000 bencana lingkungan
(B) 76.000 (C) Bencana alam, bencana nonalam, dan
(C) 80.000 bencana sosial
(D) 85.000 (D) Bencana alam, bencana buatan manusia,
(E) 90.000 dan bencana sosial
15. Dampak ledakan penduduk terhadap (E) Bencana alam, bencana ekonomi, dan
lingkungan adalah bencana budaya
(A) Melimpahnya lapangan kerja 20. Rasio ketergantungan penduduk suatu negara
(B) Menimbulkan pencemaran dapat dihitung dari komposisi penduduk
(C) Daya saing tinggi menurut
(D) Penggangguran meningkat (A) Tempat tinggal
(E) Angka ketergantungan tinggi (B) Usia
16. Wilayah Indonesia secara geologis merupakan (C) Agama
daerah rawan terjadinya bencana (D) Mata pencaharian
(A) Tsunami dan kebakaran (E) Pendidikan
(B) Banjir dan angin topan 21. Perhatikan gambar berikut.
(C) Kebakaran dan gempa bumi
(D) Gempa bumi dan gunung api
(E) Tanah longsor dan banjir rob
17. Negara di Benua Amerika dengan jumlah
populasi penduduk terbesar adalah
(A) Argentina
(B) Kanada
(C) Amerika Serikat
Bencana alam yang ditunjukan gambar di atas
(D) Brazilia
termasuk bencana alam
(E) Meksiko
(A) Klimatologis
(B) Biologis
(C) Geologis
(D) Hidrologi
(E) Ekstraterestrial (E) Mengirimkan tanda bahaya kepada tugas
22. Dampak local maupun global dari kelangkaan pelabuhan terdekat
air pada sektor pertanian adalah 28. Karakteristik wilayah menyebabkan bentuk
(A) Bahaya kelaparan dan kemiskinan rumah adat di setiap wilayah berbeda-beda.
(B) Roda perekonomian petani terhambat Rumah Joglo adalah rumah adat yang berasal
(C) Wabah penyakit tanaman meluas dari provinsi
(D) Konflik antar petani dalam penggunaan (A) Jawa Barat
air (B) Kalimantan Barat
(E) Terjadinya musim tanam secara serempak (C) Sumatera Utara
23. Sex ratio Kota Cirebon adalah 92, hal ini (D) Jawa Tengah
menandakan bahwa (E) Banten
(A) Tiap 100 perempuan terdapat 92 laki-laki 29. Disuatu wilayah pada tahun 2019 tercatat data
(B) Tiap 100 laki-laki terdapat 92 perempuan natalitas 145.000 jiwa, mortalitas 50.000 jiwa.
(C) Tiap 92 perempuan terdapat 92 laki-laki Kemudian jumlah imigrasi 38.000 jiwa dan
(D) Tiap 92 laki-laki terdapat 10 perempuan emigrasi 8.000 jiwa, maka total pertumbuhan
(E) Tiap 10 perempuan terdapat 90 laki-laki penduduk di wilayah tersebut adalah
24. Indonesia merupakan wilayah pertemuan (A) 120.000 jiwa
lempeng bumi, oleh sebab itu, negara ini (B) 123.000 jiwa
rawan terjadi gempa bumi. Namun ada (C) 125.000 jiwa
beberapa pulau yang tidak memiliki risiko (D) 130.000 jiwa
terhadap bencana tersebut yaitu (E) 140.000 jiwa
(A) Bali 30. Tindakan mitigasi yang paling tepat ketika
(B) Jawa seseorang berada dalam rumah saat terjadi
(C) Sumatera hujan abu akibat erupsi gunung api yaitu
(D) Sulawesi (A) Bersembunyi di bawah meja atau kolong
(E) Kalimantan tempat tidur
25. Memprediksi datang nya gempa bumi secara (B) Menghindari tembok dan benda yang
ilmiah yaitu dengan mudah roboh
(A) Membuat percobaan dengan (C) Membuka pintu dan jendela agar tidak
menempatkan binatang di jalur gempa pengap
(B) Menggunakan seismograf untuk (D) Memakai kacamata dan baju tertutup
memonitor gelombang seismic (E) Menutup semua pintu, jendela, dan
(C) Mengamati prilaku ikan yang berada di ventilasi
tengah laut 31. Perhatikan tabel berikut ini!
(D) Mengamati tingkat kekeruhan air sumur
Umur (tahun) Jumlah Penduduk
di tempat terbuka
0-14 12.500
(E) Mengamati getaran halus secara
berkesinambungan pada benda dirumah 15-64 60.000
26. Unsur kebudayaan yang berupa system >64 8.500
kemasyarakatan adalah Berdasarkan data di atas, angka beban
(A) Sistem pertanian ketergantungan sekitar
(B) Kesenian (A) 15
(C) Kain Batik (B) 25
(D) Matrilineal (C) 35
(E) Kerajinan (D) 45
27. Seorang nahkoda yang sedang berlayar di (E) 55
tengah samudera lepas tiba-tiba mendapatkan 32. Kearifan lokal dapat digunakan sebagai
berita ada gempa besar dengan potensi penanggungalangan bencana karena
tsunami. Langkah mitigasi yang seharusnya (A) Mengandung banyak konsekuensi jika
dilakukan nahkoda kapal adalah dilanggar oleh masyarakat
(A) Mempercepat laju kapal untuk segera (B) Disusun oleh pihak-pihak yang peduli
berlabuh di pantai yang terdekat terhadap lingkungan hidup
(B) Mengarahkan kapal untuk tetap di tengah (C) Berisi nilai-nilai leluhur yang melindungi
laut lepas jauh dari pantai kelestarian alam
(C) Menghentikan kapal sambil menunggu (D) Mudah dimengerti dan dilakukan oleh
tsunami terjadi semua orang di berbagai daerah
(D) Menyampaikan berita tsunami kepada (E) Memberikan arahan yang jelas dan
seluruh penumpang terperenci mengenai cara penanggulangan
bencana
33. Upaya pemerintah untuk mengurangi arus
urbanisasi yang tinggi yaitu
(A) Merazia kartu penduduk pendatang
(B) Pembangunan harus lebih merata ke desa
(C) Memperluas transmigrasi bedol desa
(D) Melarang penduduk datang ke kota
(E) Melaksanakan program transmigrasi
34. Partisipasi masyarakat dalam mengurangi
risiko bencana meningkat. Indicator
peningkatan partisipasi dilihat perubahan
perilaku masyarakat seperti
(A) Menyebarkan berita tentang bencana di
media sosial
(B) Masyarakat datang ke lokasi bencana dan
berswafoto
(C) Terbentuknya kampung siaga bencana
(KSB)
(D) Masyarakat aktif meminta sumbangan di
jalan raya
(E) Kesadaran masyarakat untuk meminta
bantuan pemerintah
35. Pengaruh positif program transmigrasi bagi
daerah tujuan adalah
(A) Alih fungsi lahan meningkat
(B) Tingkat kriminalitas meningkat
(C) Potensi konflik antarsuku
(D) Pendidikan terlantar
(E) Terjadinya pengembangan wilayah

Anda mungkin juga menyukai