Anda di halaman 1dari 3

Palembang, 13 Oktober 2022

Yth.
Bapak/Ibu HRD Nibras House Maxi Palembang
Di Tempat

Dengan hormat,
Sehubungan dengan informasi lowongan yang saya dapatkan dari media sosial pada
tanggal 13 Oktober 2022, perusahaan Bapak/Ibu sedang membuka lowongan pekerjaan.
Maka dari itu saya bermaksud ingin mengajukan lamaran di perusahaan Bapak/Ibu pada
sebagai Staff Digital Marketing. Berikut adalah data diri singkat saya:
Nama : Wandi Erlando
Tempat/Tanggal lahir : Muaradua, 11 April 2001
Alamat Domisili : Mutiara Barangan 1 Blok C No.9 Kel Bukit Baru Kec.
Ilir Barat 1, Kota Palembang
Pendidikan Terakhir : D-3 Teknik Komputer
Pengalaman Kerja Terakhir : Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Sumatera
Selatan (Magang 3 Bulan)
No Telp/Wa : 082184429639
Saya memiliki rasa tanggung jawab yang tinggi, disiplin dalam bekerja, dan mampu
memanajemen pekerjaan dengan baik. Saya terbiasa bekerja dengan menggunakan komputer
dan menyukai bidang administrasi serta pelayanan. Latar belakang pendidikan saya cukup
memuaskan dan saya memiliki kemampuan komunikasi yang baik. Mampu belajar sesuatu
yang baru dan cepat dalam menanggapi arahan.
Bersamaan dengan surat ini saya lampirkan berkas-berkas sebagai kelengkapan data:
1. Curriculum Vitae (CV)
2. Scan Surat Keterangan Lulus
Demikian surat lamaran kerja ini saya ajukan, besar harapan saya untuk dapat diterima
di perusahaan Bapak/Ibu. Atas perhatian Bapak/Ibu saya ucapkan terimakasih.

Hormat Saya
Wandi
Erlando
FRESH GRAEDUATE

0821-8442-9639

wandierlando35@gmail.com

Mutiara Barangan 1 Blok C No 9. Kel.


Bukit Baru Kec. Ilir Barat 1 Kota
Palembang

PROFIL PENGALAMAN
Lulusan D-3 Teknik Komputer Politeknik DISKOMINFO SUMSEL | 2021
Negeri Sriwijaya. Memiliki pengalaman
magang di dinas komunikasi dan Membangun aplikasi web monitoring
informatika provinsi sumatera selatan Dinas Komunikasi dan Informatika
selama tiga bulan. Serta aktif dalam Provinsi Sumatera Selatan
organisasi UKM KARISMA Sebagai ketua Membuat solusi perangkat lunak
organisasi
Pengujian web dan aplikasi perusahaan
RIWAYAT PENDIDIKAN Memecahkan masalah komputer
perusahaan
2016-2019
MAN 1 OKU SELATAN
Jurusan IPA KEAHLIAN
2019-2022 Menganalisis masalah dengan baik
Kemampuan pablic speaking yang
POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA
bagus
D3 Teknik Komputer
Kepeimpinan
Komunikasi
HOBI Microsoft Office
Pemrograman Website
Membaca, Olahraga, dan Bisnis
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,
RISET, DAN TEKNOLOGI

O) POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA


Jalan Srijaya Negara Bukit Besar Palembang 30139 Telepon (0711) 353414
Laman http:/polsri ac. id, Pos El: info@polsri ac id

SURATKETERANGAN LULUS
Nomor 7914/PL6.3.1/SK/2022

Direktur Politeknik Negeri Sriwijaya dengan ini menerangkan bahwa nama yang tersebut di
bawah ini adalah Alumni Politeknik Negeri Sriwijaya Tahun Akademik 2021/2022.

Nama :Wandi Erlando


NPM 061930700160
Jurusan/Program Studi :Teknik Komputer/Teknik Komputer
Jenjang : Diploma Tiga (D3)
IPK :3.45 (Tiga Koma Empat Lima)
Status Yudisium : Lulus

Surat Keterangan ini bersifat sementara dan berlaku sampai dengan diterbitkan ljazah dan
Transkrip Akademik asli dari Politeknik Negeri Sriwijaya.

Demikian surat keterangan ini dibuat dengan sebenarnya untuk dipergunakan seperlunya.

Palembang, 31 Agustus 2022


a.n. Direktur
Wakil Direktur,
EGER

Garlos RS, S.T., M.T.


NIP 19640301198903 1003h

ng
sO 9001
daqilerad

Anda mungkin juga menyukai