Anda di halaman 1dari 3

1. Berikut ini yang tidak termasuk fungsi rangka tubuh adalah....

2. Tulang tidak dapat bergerak sendiri melainkan digerakkan oleh otot, sebab otot bisa ....

3. Antara tulang yang satu dan tulang yang lainnya dihubungkan oleh ....

4. Tulang yang sedikit mengandung zat kapur dan banyak mengandung zat perekat adalah....

5. Sendi yang memungkinkan gerakan bebas hampir ke segala arah, yaitu ....

6.Persendian yang menghubungkan tulang-tulang tengkorak kepala adalah....


7.Berikut ini yang bukan merupakan bentuk tulang adalah ....
8. Tulang tengkorak merupakan tulang yang memiliki bentuk ....
9. Perhatikan gambar berikut.

Gangguan yang terjadi pada tulang di gambar merupakan akibat kebiasaan posisi duduk yang salah,
kelainan tulang tersebut disebut ....
10. Berikut adalah ciri-ciri otot polos,
11 . Gerak pada tumbuhan yang dipengaruhi rangsangan dari luar disebut gerak ….
12. Gerak menutupnya daun pada putri malu ketika disentuh disebabkan olehh ….
13. Contoh gerak tumbuhan berikut yang merupakan contoh dari gerak nasti adalah…ngan
14. Akar tumbuhan di dalam tanah akan bergerak menuju pusat bumi. Gerakan akar ini disebut gerak

15. Ujung akar tumbuhan yang selalu tumbuh ke daerah yang memiliki banyak kandungan air disebut
gerak ….

16. Suatu benda dikatakan bergerak apabila ....

17. Gerak matahari dari timur ke barat merupakan contoh gerak ...
19. Saat sebuah benda bergerak dengan kecepatan tetap, maka . . . .

20. Sebuah mobil bergerak dengan kelajuan rata-rata 80 km/jam selama 60 menit. Jarak yang
ditempuh mobil tersebut adalah ....

21. Budi berlari dengan kelajuan 6 m/s. Berapa selang waktu yang dibutuhkan Budi untuk berlari
sejauh 1,5 km ?

22. Jarum spidometer pada sebuah mobil menunjukkan angka 60, berarti ...

23. Sifat kelembaman benda dapat diartikan . . . .

24. Seseorang berlari selama 10 sekon, posisinya berubah dari 30 m menjadi 50 m. Kecepatan rata-
rata orang berlari tersebut adalah ….

25. Percepatan adalah …

26. Kereta api bergerak dengan kecepatan 80 m/s menuju stasiun. Kereta api tersebut perlahan-lahan
direm hingga selang 20 sekon berhenti karena telah sampai di stasiun. Besar percepatannya adalah . . . .
m/s2

27. Sebuah balok yang massanya 4 Kg ditarik oleh gaya sebesar 24 N. Percepatan yang dialami benda
sebesar . . . .

28. ”Benda yang mengalami gaya akan memperoleh percepatan yang besarnya berbanding lurus
dengan besar gaya dan berbanding terbalik dengan massanya”. Ini merupakan bunyi hukum . . . .

29. Seorang olahragawan bergerak dari titik A ke titik C (lintasan AC) sejauh 120 meter. Dari titik C,
ia berbalik dan berhentik di titik B (lintasan BC) yang berjarak 70 meter. Perpindahan olahragawan
tersebut adalah. . . .

30. Sebuah benda yang sedang bergerak dengan kecepatan 30 m/s mengalami percepatan tetap selama
5 sekon sampai mencapai kecepatan akhir 50 m/s. Percepatan yang dialami benda tersebut adalah …

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan singkat dan tepat!


1. Mengapa rangka disebut sebagai alat gerak pasif?
2. Sebutkan 4 fungsi rangka bagi tubuh!
3. Sepeda Ali bergerak turun sepanjang 100 m dengan kecepatan 10 m/s, jika kecepatan awal 4
m/s berapa percepatan sepeda!
4. Sebutkan alat yang termasuk pesawat sederhana jenis tuas/pengungkit!
5. Sebutkan jenis-jenis katrol!

Anda mungkin juga menyukai