Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL KEGIATAN

"KEGIATAN 17 AGUSTUS"

SMPN MODEL TERPADU BOJONEGORO


Jl.Raya Sukowati Kapas - Bojonegoro. Telp.(0353) 3410033:3410034

LEMBAR PENGESAHAN
KEGIATAN 17 Agustus
SMPN MODEL TERPADU BOJONEGORO TAHUN 2022
Mengetahui, Penanggung jawab,
Kepala SMPN Model Terpadu Kesiswaan

SULIANTO. S.Pd, M, Pd. DAEROBBI S.Pd


NIP. 19710110 200312 1 008 NIP. 19780502 200801 1 017
A. LATAR BELAKANG

Menyambut datangnya hari kemerdekaan dan ulang tahun ke-77


Republik Indonesia pada tanggal 17 Agustus 2022, sebagai bagian
dari bangsa Indonesia, maka menjadi kewajiban bagi kita, untuk
mengenang jasa-jasa pahlawan kita, yang sudah memperjuangkan
kemerdekaan Republik Indonesia.

Selain mempertahankan kemerdekaan, kita sebagai generasi


penerus bangsa, tentunya harus mengisi kemerdekaan itu dengan
melakukan hal-hal yang positif dan dapat menumbuhkan kecintaan
serta semangat nasionalisme. Dengan demikian, OSIS SMPN MODEL
TERPADU BOJONEGORO mengisi Hari kemerdekaan ini dengan
kegiatan yang menjunjung tinggi rasa persatuan, rasa kesolidan
menumbukan semangat cinta tanah air bagi para siswa/i.

Berdasarkan alasan tersebut, kami OSIS SMP Negeri MODEL


TERPADU BOJONEGORO bermaksud mengadakan Peringatan Hari
Kemerdekaan ke-77 Republik Indonesia dengan mengadakan
berbagai lomba.

B. MAKSUD DAN TUJUAN

a. Meningkatkan kesadaran akan besarnya jasa pejuang kemerdekaan


dan nasional dalam merebut kemerdekaan bangsa Indonesia.
b. Sebagai sarana untuk memeriahkan perayaan hari Kemerdekaan
Indonesia yang ke-77.
c. Menumbuhkan rasa cinta tanah air dengan menumbuhkan
semangat juang meraih kemenangan dengan persatuan kesatuan
d. Meningkatkan rasa persatuan dengan Kerjasama saling bantu
membantu dan meningkatkan kekompakan untuk meraih
juara/kemenangan
C. PENYELENGGARA

Acara ini diselenggarakan oleh: OSIS SMP Negeri MODEL TERPADU


BOJONEGORO

D. SASARAN KEGIATAN

Seluruh siswa/siswi SMP Negeri MODEL TERPADU BOJONEGORO.


Seluruh guru dan staff karyawan SMP Negeri MODEL TERPADU
BOJONEGORO

E. ACARA

1. Balap Pinguin
2. Tarik Tambang
3. Bakiak
4. Pukul Air
5. Sepak Bola Corong Terong
6. Menyunggi Tampah
7. Estafet Tepung
8. Balon Train
9. Makan Krupuk
F. WAKTU DAN TEMPAT
Hari/Tanggal :
Pukul : 07.00-selesai
Tempat : Lapangan Basket SMPN MODEL TERPADU
BOJONEGORO
G. RENCANA ANGGARAN KEGIATAN

NO KEGIATAN SATUAN VOLUME JUMLAH

1. MEDALI Rp.15.000 9 135.000

2. TALI TAMBANG Rp. 19.000 5 Meter 95.000

3. KERUPUK Rp. 500 40 20.000

4. BALON Rp. 500 25 12.500

5. TERONG Rp. 2.000 5 10.000

6. TEPUNG Rp. 12.000 2 Kg 24.000

7. PLASTIK Rp. 5.000 1 Pack 5.000

8. BOLA KECIL Rp. 18.000 1 Pack 18.000

H. KEPANITIAAN

Koordinator Panitia : Ghaisan Jibran Isam Humayun


Ketua Panitia : Muhammad Yusuf Fauzan Al-bayram

Wakil Ketua Panitia : Aufa Nadhir Suyanto


Sekretaris : Elya Syafaatin Halwa

Bendahara : Almira Putri Maharani

Sie Acara : Akhtar Hidayat Jati Putra

Fadhil Azinuddin Firdaus

Arfina Zulfa

Mutiara Tri Sinawa

Sie Peralatan : Dhaniel Putra Eka Santoso

Radif Ghazy Faruq

Dirgantara Ananda Pangestu

Muhammad Dafa Wicaksono

Hutama Bintang Triztianto

Sie Keamanan : Arya Tama Keyza Maulana Prasetyo

Muhammad Affan Ghafar Nurhamid

Bramantyo Badai Samudra

Mareta Dwi Lestari


Yuanita Ardiyaning Tyas

Nadhief Elleon Otar Sinaga

Ardha Refqy Alfani

Sie Lomba : Debora Callista Herlanda

Alifyya Zahratuzzakiyyah Ilman

Aqila Nur Naufal Raziqi

Nabiel Fahrudin

Dwi Jannatin Aliya Putri

Aisya Alhena Dinar

Nouvrea Zhafran Achmad Taftazani

Ofelia Anindia Amara Putri

Octan Candra Pradipta

Wimba Artaviabudi

Clance Veronce Rahadhian

Sie Kebersihan : Hasna Paramitha

Uyuni Rizki

Najwa Balqis Az-zahra

Nabila Andini Putri Finanti


Sie Kesehatan : Athaya Nareswari Ahmadi

Almira Shafa Yonarh Kirana

Hanelesa Pratista

Nyimas Ayu Savrilla Yudistira

Sie Dokumentasi : Nafissa Tara Erliansa

Achmad Djamaluddin A.

Sie Dekorasi : Trixie Aida Lucky Fabianti

Dewi Ratna Kembang

Ancika Kayla Oktavia

Distiana Rahmawati

Sie Konsumsi : Mirza Mahardika Mashar

Muhammad Azrul Irsyad

Navim Sheva Nur Ega

Aulia Gizele Dianita

Fatimah
I. PENUTUP
Demikian proposal ini kami susun. Besar harapan atas dukungan dari
sekolah agar kegiatan yang bermanfaat ini terlaksana sebagaimana
yang kita harapkan. Atas perhatian dan kerjasama,kami ucapkan
terimakasih.

Anda mungkin juga menyukai