Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
SLB NEGERI 2 SAWAHLUNTO
ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJIL
TAHUN AJARAN 2019/2020
Alamat : Jln Talawi-Rawang Sulit Air, Desa Talawi Hilir Kecamatan Talawi Kode Pos 27445
Hp. 081267046793 E-mail : slbn2sawahlunto@gmail.com

Tema : 2. Tugasku Sehari hari


Kelas : Lima (v)
Jenis Ketunaan : Tunagrahita dan Autis
Hari/Tanggal : Rabu / 7 Desember 2020
Waktu : 08.00 – 09. 00 Wib

Berilah tanda silang (x) pada pilihan jawaban A, B atau C yang menurut
kamu jawaban paling benar dari soal soal di bawah ini!

1. Perhatikan gambar berikut!

Sikap yang ditunjukkan gambar tersebut merupakan pengamalan


Pancasila sila ….
A. ketiga
B. kedua
C. pertama

2. Sikap yang mencerminkan pengamalan sila ke dua pancasila adalah


….
A. Berdoa sebelum belajar
B. Menjenguk teman sakit
C. Menghormati teman beribadah

3. Salah satu hak siswa di sekolah adalah….


A. Mendapatkan pelajaran dari guru
B. Menaati peraturan di sekolah
C. Melaksanakan piket kelas

4. Sikap yang mencerminkan kewajiban siswa di rumah adalah ….

A.

B.

C.

5. Perhatikan gambar berikut!

(1) (2) (3)

Contoh kewajiban siswa di sekolah ditunjukkan nomor….


A. (1)
B. (2)
C. (3)
6. Perhatikan teks berikut!
Hari ini Nani merapikan isi lemari. Nani menyimpan
dokumennya di dalam lemari. Dokumen Nani berupa Akta
kelahiran dan kartu pelajar.

Berdasarkan teks tersebut dokumen yang dimiliki Nani adalah…


A. Akta kelahiran dan kartu keluarga
B. Akta kelahiran dan kartu pelajar
C. Akta kelahiran dan kartu kesehatan

7. Perhatikan kalimat berikut!

… cara memelihara dokumen pribadi mu?

Kata tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut


adalah….
A. Siapa
B. Dimana
C. Bagaimana

Perhatikan teks berikut untuk soal nomor 8 dan 9!


Di dalam kartu keluarga Ali tercantum nama ayah, ibu,
Nani, Ali, dan kakek. Pekerjaan ayah, ibu dan kakek juga
tercantum di sana. Ayah seorang polisi dan kakek seorang
guru

8. Nama yang tercantum di dalam kartu keluarga Ali adalah ….


A. Kakek
B. Nenek
C. Eni
9. Pekerjaan ayah yang tercantum di kartu keluarga Ali adalah …
A. Guru
B. Polisi
C. Petani

10. Perhatikan Gambar berikut!

Nama dokumen pada gambar tersebut adalah ….


A. Akta Kelahiran
B. Kartu Keluarga
C. Piagam Penghargaam

11. Perhatikan Percakapan berikut!

Nani : Dokumen apa yang kamu miliki, Edi?


Edi : Aku punya kartu keluarga dan foto keluarga
Nani : Bagaimana kamu merawat kedua dokumen mu Edi?
Edi : kartu keluarga aku laminating dan foto keluarga
dimasukin kedalam album

Cara edi merawat dokumen foto keluarga adalah …


A. masukan ke album
B. gantung di dinding
C. laminating
12. Perhatikan kalimat berikut!

Jawaban : Edi menyimpan kartu keluarga di lemari

Kalimat tanya yang tepat untuk kalimat jawaban tersebut


adalah …
A. Siapa yang menyimpan kartu keluarga Edi?
B. Dimana Edi menyimpan kartu keluarga
C. Kapan edi menyimpan kartu keluarga?

13. Perhatikan teks berikut!


Merawat Dokumen Keluarga
Merawat dokumen keluarga adalah salah satu tugas Nani.
Nani memasukin foto ke album. Ayah menyimpan KTP dan
SIM ke dalam dompet. Ibu melaminating kartu keluarga.

Judul teks tersebut adalah ….


A. Nani memasukkan foto ke album
B. Merawat dokumen keluarga
C. Salah satu tugas Nani

14.
263
32 +

Hasil dari penjumlahan tersebut adalah ….


A. 293
B. 239
C. 329
15.
223
58 +

Hasil dari penjumlahan tersebut adalah ….
A. 2.711
B. 271
C. 281

16.
278
57 _

Hasil dari Pengurangan tersebut adalah ….


A. 221
B. 212
C. 112

17.
239
57 _

Hasil dari Pengurangan tersebut adalah ….


A. 222
B. 182
C. 282

18. Hasil dari 6 X 7 = ….


A. 48
B. 42
C. 36
19.
1 Minggu = … Hari
A. 5
B. 6
C. 7

20. Nama bulan setelah bulan Februari adalah ….


A. Januari
B. Maret
C. April

21. Kartu keluarga dan rekening listrik termasuk dokumen…


A. pribadi
B. keluarga
C. sekolah

22. Dokumen tanda bukti pembayaran listrik adalah ….


A.

B.

C.

23. Dokumen yang di dalamnya tercantum pekerjaan anggota


keluarga adalah ….
A. Kartu kesehatan
B. kartu keluarga
C. akta Kelahiran

24. Perhatikan gambar berikut :

(1) (2) (3)

Salah satu contoh dokumen keluarga ditunjukkan nomor ….


A. (1)
B. (2)
C. (3)

25. Cara merawat foto keluarga adalah ….


A. di masukan ke lemari
B. di masukan ke album
C. di masukan ke dompet

26. Ayam berkembang biak dengan cara ….


A. bertelur
B. beranak
C. melahirkan

27. Perhatikan gambar berikut!

?
Gambar yang tepat untuk melengkapi daur hidup ayam
tersebut adalah….
A.

B.

C.

28. Urutan daur hidup ayam yang benar adalah ….


A. ayam dewasa anak ayam telur
B. anak ayam telur ayam dewasa
C. telur anak ayam ayam dewasa

29. Kucing berkembang biak dengan cara….


A. bertelur
B. menetas
C. melahirkan

30. Urutan daur hidup kucing yang benar adalah ….


A. Kucing dewasa kucing remaja anak kucing
B. anak kucing kucing dewasa kucing remaja
C. Anak kucing kucing remaja kucing dewasa

Anda mungkin juga menyukai