Anda di halaman 1dari 3
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA DINAS KESEHATAN PUSAT PELATIHAN KESEHATAN DAERAH Jalan Tanah Merdeka V Kav.26 Kel. Rambutan Ciracas Jakarta Timur Telepon (021) 8403657 Faximile 8403582 Email: puslatkesda@jakarta.go. id JAKARTA Kode Pos | 13830, PENGUMUMAN SELEKSI TENAGA AHLI PUSAT PELATIHAN KESEHATAN DAERAH DINAS KESEHATAN PROVINSI DKI JAKARTA, TAHUN ANGGARAN 2023 Nomor 03/262.% Pusat Pelatihan Kesehatan Daerah Dinas Kesehatan Provinsi OKI Jakarta TA 2023 memiliki Program Pemenuhan Upaya Kesehatan Perorangan dan Upaya Kesehatan Masyarakat Kegiatan Penyelenggaraan Sistem Informasi Kesehatan secara Terintegrasi yang membutuhkan Tenaga Ahli dengan rincian sebagai berikut No Posisi_ —Jumiah 1_[ Tenaga Ahli Pratama 1-C 7 Orang 2__| Tenaga Ahli Audio Video Orang Persyaratan : A. Persyaratan Umum : Warga Negara Indonesia; Pria; Berusia maksimal 35 Tahun di tahun 2023 Sehat Jasmani yang dinyatakan dengan Surat Keterangan Sehat; Berkelakuan baik dan tidak pernah terlibat tindakan kriminal yang dinyatakan dengan Surat Keterangan Kepolisian ( SKCK ); ‘Memilki integritas dan tanggung jawab; 7. Mampu bekerja secara tim maupun individu B. Persyaratan Khusus : Po Persyaratan Tenaga Ahii | 7. Pendidikan S1 — Jurusan Teknik —_Informatika/Manajemen Pratama Informatika/Sistem Informasi/Iimu Komputer; Golongan |-C }2. IPK Minimal 3.0 (PTS) /2.75 (PTN); Pengalaman minimal 3. tahun dibidang Pemorograman atau menganalis sistem informasi dengan dibuktikan melalui Surat Pengalaman Kerja dari Perusahaan/ tempat bekerja sebelumnya; 4, Memiliki kemampuan bahasa program PHP dan terbiasa menggunakan LMS Moodle serta diutamakan memiliki kemampuan bahasa Scripting Javascript, CSS dan HTML; 5. Terbiasa menggunakan Relational Database dan _memiliki kemampuan Query Database ( SQL & MY SQL ) dengan balk; 6. Memahami Konsep Application Programming interface ( API ) dan mampu melakukan implementasi API untuk mendukung Integrasi Aplikasi; 7. Bersedia bekerja dengan deadline dan bekerja di luar jam kerja, Tenaga Ahi Audio Video Pendidikan Minimal D3/S1 Jurusan Audio Video/Broadcasting/Media IPK Minimal 3.0 (PTS) /2.75 (PTN); Pengalaman minimal 1 tahun dibidang pembuatan video; Memiliki kemampuan membuat video pembelajaran; Mampu bekerja sama secara tim maupun individu @eena C. Tata Cara Pendaftaran : 1 Pendaftaran dapat dilakukan dengan mengirimkan berkas-berkas_persyaratan sesuai dengan masing-masing posisi yang diminati, dengan persyaratan dokumen sebagaimana berikut a, Surat Lamaran ditujukan kepada Kepala Pusat Pelatinan Kesehatan Daerah Provinsi DKI Jakarta; b. Curriculum Vitae (CV); ©. Portofolio pekerjaan yang telah dilakukan; d. Pas foto ukuran 4x6 berwarna; . liazah dan Transkrip Nilai; {. Kartu Tanda penduduk (KTP) yang masih berlaku; g. Kartu NEW: h, SKCK i. Surat Keterangan Sehat i. Surat Pengalaman Kerja k. Sertifkat Pendukung Surat lamaran beserta persyaratan berkas dikirimkan metalui link https i/bit.ly/rekrutmenTAPuslatkesda_2023 Pengumuman akan diumumkan melalui Instagram @puslatkesdadki dan website Pusat Pelatihan Kesehatan Daerah Provinsi DK! Jakarta hitps://puslatkesda.com D. Jadwal Seleksi No. Tahapan _[__ Waktu Pelaksanaan 7. | Pengumuman 9 Januari 2023 2. | Pendaftaran 9-14 Januari 2023 3. | Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi 13 Januari 2023 4, | Seleksi Tulis dan Teknis ~~ | 16-17 Januari 2023 5._| Pengumuman Hasil seleksi Tulis dan Teknis | 19 Januari 2023 6. | Seleksi Wawancara 20 Januari 2023 7. | Pengumuman Akhir ap 20 Januari 2023 E. Prinsip Dasar Rekrutmen Rekrutmen ini adalah untuk tenaga Ahli di Pusat Pelatihan Kesehatan Daerah Provinsi DK Jakarta; Selama proses seleksi tidak dipungut biaya apapun: Tenaga Ahli tidak diberikan THR/Gaji ke 13 dan fasiltas kesehatan dalam bentuk apapun; Segala bentuk kelalaian dan kesalahan pendaftar dalam membaca dan memahami Ketentuan dan jadwal yang tercantum dalam pengumuman ini menjadi tanggung jawab pendaftar; 1 Panitia seleksi tidak bertanggungjawab terhadap dokumen unggahan yang tidak dapat dibaca dengan jelas dan/ atau tidak sesuai dengan yang diunggah, yang dapat mengakibatkan peserta gugur dan atau tidak lulus hal tersebut merupakan kelalaian peserta; Tenaga Ahli yang diterima wajib mematuhi peraturan dan kontrak kerja yang telah disepakati bersama dan tidak menuntut untuk diangkat menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Provinsi DKI Jakarta; Hasil keputusan Kelulusan peserta bersifat final dan tidak dapat diganggu gugat; Penandatanganan kontrak baru dapat dilakukan setelah anggaran ditetapkan; Dalam hal Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) tidak ditetapkan atau terjadi pengurangan alokasi anggaran dikarenakan menyesuaikan kondisi Keuangan daerah, maka proses rekrutmen dibatalkan dan peserta tidak dapat menuntut atau meminta ganti rugi Jakarta, 9 Januari 2023

Anda mungkin juga menyukai