Anda di halaman 1dari 16
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS KEPEMUDAAN, OLAHRAGA DAN PARIWISATA J. Kimangunsarkoro Nom 12 Serarang Kode Pos 50241 Telepon 024-6418056, 0419057, (419958 Faksimie024-6410069 Laman hip 7 jatengprov 90d Surat Elektronik disporapar@jatengprv gold Semarang, Desember 2022 Nomor 46/4131 Kepada Yth. Sifat SEGERA {terlampir) Lampiran : 1 (satu) bende! Hal : Pemberitahuan Petunjuk Teknis POPDA Jateng 2023 di- ‘TEMPAT Dalam rangka penyelenggaraan Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Tingkat Jawa Tengah Tahun 2023, dengan hormat kami ‘sampaikan hal-hal sebagai berikut : 1. Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Tingkat Jawa Tengah Tahun 2023 akan dilaksanakan pada : a. Tahap! =: 20 s.d 23 Juni 2023 b. Tahap il: 25 s.d 28 Juni 2023 2. Pada POPDA Tahun 2023, akan mempertandingkan 25 (dua puluh lima) cabang olahraga. 3, Sehubungan dengan hal tersebut, terlampir kami sampaikan Petunjuk Teknis POPDA Jawa Tengah Tahun 2023 dimaksud. Demikian atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasi. Ph. KEPALA DINAS KEPEMUDAAN;OLAHRAGA DAN PARIWISATA AWA TENGAH Kepi 4 an Destinasi Pariwisata / NIP.AGE50510 198603 1 022 ‘TEMBUSAN: 1. Gubemur Jawa Tengah, 2. Sekda Prov. Jawa Tengah; 3, Asisten Pemerintahan dan Kesra Sekda Provinsi Jawa Tengah; 4. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah; 5. Ketua Umum KONI Jawa Tengah; 6. Ketua Umum Pengprov Cabang Olahraga; 7. Pertinggal; Scanned with CamScanner Lampiran Surat Nomar: 426/421 Hal + Pemberitahuan Petunjuk Teknis POPDA Jateng Tahun 2023 Kepada Yth. : L exon een 11. 12, 13. 14, 15, 16. 7 18. 19. 20. 21. 22. 2. 24. 2. 26. 27. 29. 31, 32. 33. 34 35. Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Demak; Kepala Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Tegal; Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Temanggung; Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Wonogiti; Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Kendal; Kepala Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Karanganyar, Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Boyolall; Kepala Dinas Pemuda, Otahraga, Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Blora; Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Sragen; Kepala Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Magelang; Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pati Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Rembang; Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Sukoharjo; Kepala Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Kudus; Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Grobogan; Kepata Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Purworejo; Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Wonosobo; Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Banyumas; Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Cllacap; Kepala Dinas Pendidikan, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Banjarnegara; Kepala Dinas Pendidikan, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Semarang; Kepala Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Klaten; Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Purbalingga; Kepala Dinas Pariwisata, Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Batang; Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan; Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Kebumen; Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Jepara; Kepala Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Pemalang; Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Brebes; Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kota Magelang; Kepala Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga Kota Pekalongan; Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Semarang; Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kota Salatiga; Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kota Surakarta; Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata Kota Tegal. Scanned with CamScanner IL JUKNIS PENYELENGGARAAN PEKAN OLAHRAGA PELAJAR DAERAH (POPDA) TINGKAT JATENG TAHUN 2023 PENDAHULUAN Pembinaan olahraga di tingkat pelajar mempunyal peran penting dan strategis sebagai upaya untuk menjaring calon-calon atlet berbakat yang memliki potensi dikembangkan menjadi atlet yang berprestasi di tingkat Nasional bahkan di tingkat internasional di masa depan. Berbagai program pembinaan atiet usia pelajar sudah dllaksanakan mulal di tingkat daerah dengan adanya pembinaan atlet pelajar dilaksanakan dalam bentuk PPLOP, PSOJP serta SKO Proses pemibinaan olahraga pelajar yang dilakukan secara terus menerus dalam bentuk latihan yang rutin harus diukur sejauh mana pencapalannye. Salah ssatu cara yang dapat dilakukan adalah melalui kompetisitingkat daerah, nasional bahkan Internasional. Semoga dengan adanya POPDA Tahun 2023 ini mampu melahirkan atlet- atlet muda potensial untuk pembangunan keolahragaan daerah di masa-masa yang akan datang, dengan POPDA Tahun 2023 di Kota Semarang dengan tema “Sportif Merain Prestasi” menjadikan motivasi bagi para generasi penerus yang akan mengharumkan daerah melalui prestasi di bidang olahraga. Dalam penyelenggaraan POPDA Tahun 2023 agar terselenggara dengan baik dan sesuai ketentuan maka keberadaan buku pedoman umum mempunyai arti yang sangat penting, baik bagi Panitia Penyelenggara maupun Peserta, arena keberadaan buku pedoman ini akan dapat menuntun kita kearah kelancaran, ketertiban dan keberhasilan penyelenggaraan kegiatan. Buku pedoman ini memang belum membahas hal — hal yang bersifat teknis, akan tetapi kami mengharapkan semua pihak yang akan teribat dalam kegiatan ini, agar mentaati dan mematuhi semua ketentuan yang tertuang dalam pedoman ini, sehingga Kegiatan dapat berjalan dengan aman, lancar dan tertib ssebagaimana harapan kita semua. MAKSUD DAN TUJUAN Penyelenggaraan Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Tahun 2023 di Kota Semarang sebagai ajang evaluasi hasil pembinaan prestasi olahraga pelajar di tingkat daerah dan menghasilkan calon-calon atlet nasional yang dapat berprestasi mengharumkan daerah di event Nasional dan nama bangsa di event ‘olahraga tingkat Asia Tenggara, Asia dan Dunia. Scanned with CamScanner mm. Tujuan dari pelaksanaan POPDA Tahun 2023 di Kota Semarang adalah sebagal berikut: 1. Mengukur pencapaian pembinaan prestasi olahraga atletpelajar daerah. 2. Ajang seleksi pembentukan tim pelajar yang akan dipersiapkan pada event olahraga pelajar di tingkat nasional maupun internasional. 3. Mencetak dan melahirkan calon-calon atlet terbaik di kalangan pelajar yang di masa depan akan menjadi atlet andalan Jawa Tengah dan Indonesia. 4, Momentum peningkatan gairah dan motivasi pelajar untuk berlatih dan berprestasi di ajang olahraga, 5, Memelihara dan meningkatkan persatuan dan kesatuan bangsa. TEMA “Sportif Meraih Prestasi” WAKTU DAN TEMPAT PENYELENGGARAAN. 1. POPDA Tahap I : 20 s.d 23 Juni 2023. 2. POPDA Tahap IT : 25 s.d 28 Juni 2023. NO] KEGIATAN TTADWAL PELAKSANAAN, KETERANGAN Hari | Hari it | Ha it | Hari V 1 Hotel 2 Tentative 3_| Pembukean Tentative 4 | Pertandingan Venues 5__| Penutupan I Tentative Kab/Kota 6 | Keputangan LL ate to PERSYARATAN UMUM. 1) Maksimal kelahiran 4 Januari 2005. 2) Maksimal siswa kelas XI (sebelas) tahun ajaran 2022/2023; 3) Membawa dokumen Asli, meliputi : a) Membawa Raport Asti; b) Membawa NISN Asi ©) Membawa Surat Keterangan dari Kepala Sekolah; d) Membawa Kartu Vaksin minimal vaksin ke-2; ) Wajb membawa SK (Surat Keputusan) pengiriman kontingen Kepala Dinas Kab/Kota yang membidangi POPDA; 4) Atlet Pelatda sesuai SK KONI Jawa Tengah dan Atlet Pelatnas tidak diperkenankan mengikuti POPDA Tahun 2023, 5) Bagi atlet PPLOP wajib menyertakan surat rekomendasi dari Kepala BPPLOI Scanned with CamScanner CABANG OLAHRAGA DAN NOMOR PERTANDINGAN NO CABANG OLAHRAGA ‘ATLET NOMOR LOMBA/ TANDING ANGGAR Floret individu Floret Beregu Degen individu Degen Beregu ‘Sabel individu ‘Sabel Beregu_ Floret Individu Floret Beregu Degen individu 3] 0] 0] on] Jes] Degen Beregu 1 ‘Sabel individu 2 Sabel Beregu ANGKAT BES! Putra 3 49 Kg 14 55 Kg 15 61Kg 16 67 Kg 7 73 Kg 18 81 Kg 19 81+ Kg Putri 20 40K9 24 45 Kg 22 49 Kg 23, 55 Kg 24 59 Kg 25 64 Kg 26 64+KQ ATLETIK Putra 2. Lari 100m 28 Lari 400m 29) Lari 150m 30. Jalan Cepat 5000 m 34 ‘Tolak Peluru 32. Lempar Lembing 33, Lompat Jauh ‘Lompat Tinggi Putri 36. Lari 100m 36. ‘Lari 400 m 37, Lari 1500 m 38. Jalan Cepat 3000 m 39) Tolak Peluru 40. Lempar Lembing at ‘Lompat Jauh az Lompat Tinggi BALAP SEPEDA Putra 43 Criterium iT Putri 5 Criterium iT BOLA BASKET Putra a7 Beregu Putri 48 Beregu Scanned with CamScanner BOLAVOLI Putra Berg Putri Beregu BOLA VOLIPASIR Putra Beregu Putri Beregu BULUTANGKIS Tunggal Ganda Tunggal Ganda DAYUNG Putra K1 1000 M) K2 1000) K4 1000 M (C1 1000 M- ‘C2 1000 M Rowing 1X 1000 M Rowing 2X 1000 M Rowing Indoor 2000 M K1 1000 M K2 1000 M) 4 1000 M Rowing 1X 1000 M Rowing 2X 1000 M Rowing Indoor 2000 M 10 GULAT Putra Bebas 45 Kg Bebas 51 Kg Bebas 60 Kg Bebas 71 Kg Bebas 80 Kg Grego 48 Kg Grego 55 Kg ‘Grego 65 Kg ‘Grego 75 Kg ‘Grego 85 Kg Putri Bebas 36-40 Kg Bebas 46 Kg Bebas 54 Kg Bebas 60 Kg 1" Judo Putra 50-55 Kg 55-60 Kg 60-66 Kg 66-73 Kg 73-81 Kg +81Kg Nage No Kata Putri 43-45 Kg 45-48 Kg 48-52Kg 5257 Kg 57-63 Kg 8/S/8/8|2/8/8 +63Kg_ ‘Ju No Kata Scanned with CamScanner 99 [Kata Perorangan 100 [Kata Beregu 101 | Kumite -50 Kg Putra [7102 | Kumite 55 Kg 103 | Kumite -60 Kg 104 [ Kumite 68 Kg 105 | Kumite +68 Kg 4106 | Kata Perorangan 107 | Kata Beregu 108 | Kumite -45 Kg Putri [709 | Kumite -50 Kg 110 | Kumite -55 Kg 111 | Kumite -60 Kg 112 | Kumite +60 Kg 113 | Randori Kelas 50 Kg 114 | Randori Kelas 55 Kg 115 | Randori Kelas 60 Kg 116 | Embu Pasangan Kyu 3-Kyu2_| 117 | Randori Putri Kelas 50 Kg Putri [7118 | Randori Putri Kelas 55 Kg 119 | Embu Pasangan Kyu 3- Kyu 2 4120 | Embu Pasangan Kyu 3— Kyu 2 721 | Embu Pasangan Kyu 1 Mix [22 | Embu Beregu 123 | Embu Tandoku Kyu 1 124 | Embu Tandoku Kyu 2 — Kyu 3 125 | Divsi Recurve Total Sesi 126 | Divisi Recurve Eliminasi individu 127 | Divisi Compound Total Sesi 128 | Divisi Compound Eliminasi Sesi 129 | Divisi Nasional Total Sesi 130 [ Divisi Nasional Elminasi Sesi 131 | Divs Recurve Total Sesi 4 PANAHAN 132 | Divisi Recurve Eliminasi individu 133 | Divisi Compound Total Sesi 134 | Divisi Compound Eliminasi Sesi 135 | Divisi Nasional Total Sesi 136 | Divisi Nasional Eliminasi Sesi 137 | Divisi Recurve Total Mixed Mix [138 | Divisi Compound Total Mixed 1139 | Divsi Nasional Total Mixed 140 | Lead Perorangan Putra [144 | Boulder Perorangan 142 | Speed WR Perorangan 143 | Lead Perorangan Putri [7144 [ Boulder Perorangan. 145 | Speed WR Perorangan 12 KARATE Putra B KEMPO, Putra Putri 15 | PANJATTEBING Scanned with CamScanner 16 PENCAK SILAT 146 Kelas A 147. Kelas B 148 Kelas C 149 Kelas E 150 Kelas F 151 Kelas H 152 ‘Seni Tunggal Putri 153 Kelas A 154 Kelas B 155 Kelas C 156 Kelas 157 Kelas F 158 Kelas H 159 ‘Seni Tunggal "7 RENANG Putra 160 ‘Gaya Bebas 50m 161 Gaya Bebas 100m 162 Gaya Kupu-Kupu 50 m 163 Gaya Kupu-Kupu 100 m 164 Gaya Punggung 50m 165 Gaya Punggung 100m 166 Gaya Dada 50m 167 Gaya Dada 100m Putri 168 ‘Gaya Bebas 50m 169 ‘Gaya Bebas 100m. 4170 ‘Gaya Kupu-Kupu 50 m 71 ‘Gaya Kupu-Kupu 100 m 4172 Gaya Punggung 50 m 173 Gaya Punggung 100 m 174 Gaya Dada 50m 175 ‘Gaya Dada 100m 8 ‘SENAM ARTISTIK Putra 176 Lantai 177 Meja Lompat 178 Palang Sejajar 179 ‘Serba Bisa 180 Beregu Putri 181 Lantai 182. Meja Lompat 183, Serba Bisa 184 Beregu ‘SENAM RITMIK Putri 185 ‘Simpai 186 Bola 187 ‘Serba Bisa 188 Beregu ‘SENAM AEROBIK 189 ‘Single’ 190 ‘Single 19 SEPAK TAKRAW a RE 191 Regu 192 Double Putri 193 Regu 194 Double 20 ‘SEPAKBOLA Putra 195 Beregu Scanned with CamScanner Fa) ‘TAEKWONDO. Putra 196 Under 51 Kg 197 ‘Under 55 Kg 198 ‘Under 59 Kg 199 ‘Under 63 Kg 200) ‘Under 68 Kg 201 ‘Under 73 Kg 202 Poomsae. Putri 203 ‘Under 46 Kg Under 49 Kg ‘Under 52 Kg 206 Under 55 Kg 207 ‘Under 59 Kg 208 ‘Under 63 Kg 208 Poomsae 22 TENIS LAPANGAN, 210 Tunggal Putri 211 Tunggal 23 ‘TENIS MEJA Putra 212 Tunggal 213 Ganda 214 Tunggal_ 215 Ganda MIX 216 ‘Ganda Campuran 24 TINJU Putra 217 Kelas -48 Kg 218 Kelas 48 Kg —51 Kg 219 Kelas 51 Kg— 54 Kg 220 Kelas 54 Kg—57 Kg 221 Kelas 57 K-60 Kg 222 Kelas 60 Kg - 63 Kg Putri 223 Kelas 48 Kg_ 224 225 Kelas 48 Kg -50Kg Kelas 50 Kg - 52 Kg 226 Kelas 52 Kg 54 Kg 227 WUSHU Putra 228 Kelas 54 Kg = 57 Kg_ Sanda48Kg_ 229) ‘Sanda 52 Kg 230) ‘Sanda 56 Kg 231 ‘Sanda 60 Kg 232, ‘Sanda 65 Kg 233, ‘Sanda 70 Kg “Taolo Changuan 235 Taolo Nanquan + Nangun 236) “Taolo Jianshu + Qiangshu Putri 237 ‘Sanda 48 Kg ‘Sanda 52 Kg 239) ‘Sanda 56 Kg 240 Taolo Changquan 241 “Taolo Nanquan + Nandao 242 “Taolo Daoshu + Gushu Scanned with CamScanner vin. JUMLAH MEDALI YANG DIPEREBUTKAN : NO|_ KEGIATAN EMAS | PERAK” | PERUNGGU | JUMLAH 1 [POPDA 242 242 361 845 ‘SISTEM PENILAIAN JUARA UMUM : ‘Sistem penilaian penentuan Juara Umum dalam Pekan Olahraga Pelajar Daerah tahun 2023 ditentukan berdasarkan perolehan medali (Emas, Perak dan Perunggu) KUOTA MAKSIMAL PESERTA JUMLAH PESERTA No} — cABOR ATET ]_ATLET pura | purer | PELATIH | TOTAL 1 | Anggar 10 10 2 22 2 | Angkat Besi 7 7 2 16 3 | Atletik 8 8 2 18 4_ | Balap Sepeda 5 5 z 2 | Bola Basket 2 12 4 28 6 | Bola Voli 2 2 4 28 7 | Bola Voli Pasir 2 2 2 6 8 | Bulutangkis 3 3 2 8 9° | Dayung 8 6 2 16 10 | Gulat 10 4 2 16 Ti [Budo 8 3 2 18 12 | Karate 9 9 z 20 13 | Kempo 7 a 2 16 14 | Panahan 3 3 2 8 15 | Panjat Tebing 6 6 2 4 16 | Pencak Silat 7 7 2 16 17 | Renang 7 7 2 16 18 | Senam 6 9 2 7 19 | Sepak Takraw 8 8 2 18 20 | Sepakbola 18 : 2 20 21 | Taekwondo 7 7 2 16 2 [Tenis t T 2 4 23 [Tenis Meja 5 5 2 12 24 [Tinju 6 5 2 3 25 | Wushu 9 6 2 7 Jumiah 184 157, 54 395 Keterangan : 1. Setiap Nomor pertandingan akan dibatalkan manakala peserta kurang dari 5 dari tiap kabupaten/kota. 2. Bagi Tuan Rumah Pra POPDA Maksimal Pelaksanaan pada tanggal 30 April 2023. 8 Scanned with CamScanner 3. Cabang Olahraga yang melalui Pra-POPDA meliputi : a, Bulutangkis, Bola Basket, Bola Voli Indoor, Bola Voli Pasir, Sepakbola, Sepak Takraw, Karate, Pencak Silat dan Taekwondo untuk meloloskan 4 (satu) perwakilan dimasing-masing nomor. b. Bola Voli Pasir meloloskan 2 (dua) masing-masing Karesidenan. 4. Kuota Pelatih Cabang Olahraga yang lolos Pra-POPDA (Tingkat Karesidenan) untuk eabor Beregu maksimal 2 orang putra dan 2 orang putri, adapun cabor perorangan yang lolos atletnya 1 sd 3 orang ‘mendapat kuota 1 orang, lebih dari > 4 orang mendapatkan kuota 2 orang. 5. Jumlah kuota Peserta dluar cabang olahraga PRA Kualifikasi POPDA (TK. Eks Karesidenan) disesuaikan dengan kuota peserta perorangan, selebihnya menjadi tanggungjawab masing-masing Kabupaten/Kota. 6. Bagi cabang olahraga beregu, Kabupaten/Kota yang lolos Pra POPDA di masing-masing karesidenan diperkenankan menggunakan Atlet dari kabupaten/kota se-wilayah karesidenan setempat dengan catatan Pendaftaran/inputing data harus melalui Kabupaten/Kota Pemenang tingkat karesidenan. 7. Atlet tidak difjinkan_mengikuti lebih dari 1 (satu) Cabang Olahraga. (merangkap cabang olahraga). X, KETENTUAN KHUSUS 1. Cabor Beladiti (Body Contact) Usia kelahiran Tahun 2008-2005, 2. Cabor Beladir (Seni) Usia kelahiran mengikuti Persyaratan Umum. 3. Cabor Atletik ‘+ Setiap nomor hanya boleh diikuti 1 atlet dari Kabupaten/Kota. + 1 atlet dari Kabupaten/Kota diperbolehkan maksimal mengikuti 2 nomor. 4, Cabor Pencak Silat + Setiap atlet hanya dapat mengikuti 1 (satu) nomorfkelas. 5. Cabor Panjat Tebing + Setiap nomor hanya boleh dikuti 1 atlet dari Kabupaten Kota. ‘+1 atlet dari Kabupaten/Kota diperbolehkan maksimal mengikuti 1 nomor. 6. Cabor Tenis Meja ‘= Setiap nomor hanya boleh dikut! 1 atlt/tim dari Kabupaten/Kota. ‘1 atlet dari Kabupaten/Kota diperbolehkan maksimal mengikuti 1 nomor. 7. Cabor Taekwondo * Pelatih yang mendampingi Atlet pada POPDA Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2022, wajib menyerahkan “Sertifikat Pelatih” (minimal sertifikat Pelatih tingkat Dasar / Daerah) * Setiap Atlet wajib menyertakan sertifikat Tingkatan Sabuk / GEUP ( Asli bbukan foto copy ) yang dikeluarkan oleh Pengurus Besar Taekwondo Indonesia (PBTI) ‘* Setiap Atiet minimal menyandang Tingkatan Sabuk Hijau /Geup 7 8. Cabor Dayung + Peraturan periombaan mengacu pada ICF rules 2022 dan FISA/world rowing 2021 dengan menyesuaikan situasi dan kondlisi yang akan disampaikan dalam Technical Hand Book (THB). Scanned with CamScanner + Semua atlet peserta POPDA cabang olahraga dayung diwajibkan bisa berenang menguasai standart keselamatan mendayung yang ibuktikan dengan surat pemyataan bermateral cukup dan diketahul oleh kontingen dan atau pelatih. ‘* Setiap kontingen wajib menyediakan pelampung dan atau rompiljaket keselamatan atlet masing-masing. + Khusus nomor rowing indoor : = Wajb dikut oleh seluruh atlet yang turun di nomor RIX. ~ _Atiet yang didaftarkan khusus nomor rowing indoor tanpa ikut dinomor perahu. > _Allet canoeing tidak ciperkenankan mengikuti nomor rowing indoor. Berat badang maksimal putra 72,5 kg dan putri 59 kg, + Satapalet dapat meranglap maksial 2 nomor periombaan pada masing- rmasing perahu/event, + Kontingen dapat membawa perahu/sarana berserta kelengkapanya sesual dengan nomor perlombaan. + Atlet canoeing diwajibkan membawa dayung/pengayuh senditi. * Kebutunan sarana perahu untuk perlombaan dikoordinasikan antara Pengprov PODSI Jateng dengan Pengkab/Pengkot, * Peserta yang tidak sesuai dengan ketentuan tersebut maka tidak diperkenankan mengikuti perlombaan. KEABSAHAN PESERTA Pedoman Keabsahan ‘Untuk menjaga ketertiban dalam penyelesalan administrasi persyaratan data peserta yang dlsesuaitan dengan ketentuan yang beriaku, perlu diakukan keabsahan bagi seluruh peserta; ». Keabsahan peserta termasuk pembatalan suatu nomor pertandingan/lomba dapat dselesaikan sedini mungkin; . Keabsahan data peserta menjadi tanggung jawab pimpinan kontingen dan bagi peserta yang tidak membawa/melengkapi data persyaratan administrasi tidak disahkan; d. Pelaksanaan penelitian keabsahan peserta dilaksanakan sebelum kegiatan POPDA; e, Bantuan dan kerja sama semua pihak dalam keabsahan peserta pertu di dan divuyjudkan dengan sebaik-baiknya serta memahami seluruh ketentuan yang diperlukan dalam penyelenggaraan, f. Jka terjadi —permasalahan —terkait’-—Keabsahan —_peserta (pemalsuan data/pemain) pada saat pertandingan/lomba berlangsung, atlet dan tim/regu yang bersangkutan dinyatakan diskualifikasi dan tidak diperbolehkan diganti dengan atlet yang lain. Seluruh peserta (atlet dan pelatih) wajib melakukan pendaftaran melalui online (menyertakan foto berwarma terbaru) di alamat website yang akan disampaikan kemudian dan apabla peserta tidak terdaftar ‘melalui online, peserta tersebut tidak dapat mengikuti kegiatan dimaksud. 10 Scanned with CamScanner |. Jadwal Keabsahan Peserta : POPDA Jateng : Jadwal terlampir ~Inputing Data: 1 s.d 15 Mei 2023 (Cabor Non Pra POPDA) 16 s.d 22 Mei 2023 (Cabor Pra POPDA) J. TEMPAT KEABSAHAN : Keabsahan peserta POPDA 2023 akan dijadwalkan lebih lanjut. Xl, PERTEMUAN TEKNIK Pertemuan Teknik wajib dilaksanakan bagi setiap cabang olahraga dengan tempat dan waktu melalui Pemberitahuan lebih lanjut. XII, HADIAH : 1, Bagi Atlet mendapatkan Medali dan Piagam Penghargaan. 2. Bagi Kontingen sebagai Juara Umum mendapatkan Piala dan Uang Pembinaan. XIV. Contact Person: No | Cabang Olahraga| Nama | No. Handphone 1] Anggar Hendra (085750474121 2 | Angkatbesi Hadi (08156547972 3 | Attic Endang (08156625322 4|[Balap Sepeda | Nur Rochman_| 081225352256 5 | Bola Basket ‘Wiwit (0818294402 6 | Bola Vol Purdianto | 08122896791 7 | Bola Voli Pa: Rois (085334766897 8 | Bulutangkis Iswoyo (081326357910 9 | Dayung ‘Agung (085640446905 40 Gulat ‘Sujarwo 08122884184 14 | Judo Dimas (081225267728 12 Karate ‘Anas. (08813722032, 43 | Kempo Fit (082155413800 14 | Panahan Martin (085740759555 15 | Panjat Tebing | Rano (085728127494 16 | Pencak Silat Sigit 081298520918 47 | Renang Teguh (087812115946 48 | Senam Felik (087832826631 19| Sepak Takraw | Agung (081298462612 20 | Sepakbola Fanny. (085642603202 24 | Taekwondo, Effendi (081325325702 22 | Tenis Lapangan | Sudibyo (081325643333 23 | Tenis Meja_ Dustamat | 08156535280 24 | Tinju Djatmiko (085867775758 25 | Wushu! Zaenuri (081225567878 Bidang-Bidang ‘Umum Purdianto 08122896791 Pertandingan | Erlangga (085640000550 ‘Akomodasi Purwo (085642455562 Keabsahan ‘Adam (085727275151 Inputing Peserta | Madra (082223339369 u Scanned with CamScanner XV. LAIMLAIN 1, Akomodasi dan Konsumsi : 2. Panitia Penyelenggara hanya menanggung Akomodasi Peserta selama kegiatan berlangsung sesuai dengan kuota yang ditentukan (daftar akan kami sampaikan lebih lanjut), adapun kelebihan dari kuota tersebut menjadi tanggung jawab masing-masing Kontingen; b. Konsumsi dan Transportasi Peserta selama kegiatan berlangsung ‘menjadi tanggung jawab masing-masing Kontingen ‘c. Bagi peserta yang tidak bersedia menggunakan akomodasi yang telah disediakan oleh panitia, maka segala sesuatunya divar tanggung jawab panitia. 2. ID Card: a. ID Card/kartu tanda pengenal bagi atlet dan pelatih disediakan oleh panitia POPDA Tahun 2023 dan merupakan dokumen yang menyatakan bahwa pemegangnya berhak —mengikut/teribat/berperan pada pelaksanaan POPDA Tahun 2023; . ID Card/kartu tanda pengenal bagi peserta diberikan setelah terlebin dahulu mendapat rekomendasi dari tim keabsahan; c. Masa berlaku ID Card/kartu tanda pengenal dibertakukan selama pelaksanaan masing-masing POPDA Tahun 2023 berlangsung. 3. Kesehatan 2, Peserta POPDA wafib menerapkan protokol Kesehatan secara ketat, b. Setiap peserta wajib sudah vaksin ke ~ 2. . Dalam Pelaksanaan Kegiatan POPDA Tahun 2023, panitia menyediakan Tim Kesehatan lapangan di tempat pertandingan bersifat P3K guna ‘memberikan bantuan pertolongan pertama, 4. Apabila diperlukan tindakan diluar P3K (Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan), menjadi tanggung jawab masing-masing kontingen. ¢. Panitia tidak menyediakan asuransi bagi peserta POPDA Tahun 2023. 4, Alamat dan Tempat Pendaftaran : Kontingen yang telah —melaksanakan seleksi_POPDA —Tingkat Kabupaten/Kota/Karesidenan diharapkan untuk segera mendaftarkan atletnya (sesuai point X7.h.) guna mempercepat alur administrasi yang dialamatkan di Kantor Disporapar Provinsi Jawa Tengah JI. Ki Mangunsarkoro No. 12 Semarang. 5. Juara POPDA tidak serta merta mewakill kontingen Jawa Tengah pada event tingkat Regional maupun Nasional. R Scanned with CamScanner . Pembagian Akomodasi masing-masing kabupaten/kota akan kami sampaikan kemudian; . Bagi kabupaten/kota yang pada pelaksanaan POPDA Tahun sebelumnya terbukti melanggar ketentuan yang sudah ditetapkan, tidak diperkenankan ‘mengikuti POPDA Tahun berikutnya di cabang olahraga dimaksud. 3. Apabila terjadi Force Majeur, kegiatan POPDA Jawa Tengah dapat dibatalkan. Semarang, 7 Desember 2022 Plh, KEPALA DINAS OLAHRAGA DAN PARIWISATA WA TENGAH dyn Destinasi Pariwisata 3 Scanned with CamScanner

Anda mungkin juga menyukai