Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA SURABAYA

BAGIAN ADMINISTRASI PEMBANGUNAN


LAYANAN PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK (LPSE)
Jl. Jimerto 25-27 lt. 4 Surabaya, Telepon : 031-5462064, WhatsApp : 085236990064
Website : lpse.surabaya.go.id, Email : helpdesk@lpse.surabaya.go.id

PROSEDUR VERIFIKASI PENYEDIA SECARA ONLINE

1. Melakukan Pendaftaran Online di website : lpse.surabaya.go.id;


2. Formulir Keikutsertaan yang di download pada website : lpse.surabaya.go.id diisi sesuai
dokumen perusahaan yang di tanda tangani oleh direktur perusahaan;
3. Surat Penunjukan Admin yang di download pada website : lpse.surabaya.go.id menjadi satu
file dengan form keikutsertaan dan diisi sesuai dengan dokumen perusahaan diatas kop surat
perusahaan di stempel/cap perusahaan tanpa materai (wajib disertakan, walaupun Direktur
menunjuk dirinya sendiri menjadi admin);
4. Surat Kuasa apabila Direktur tidak hadir yang di download pada website: lpse.surabaya.go.id
menjadi satu file dengan form keikutsertaan dan diisi sesuai dokumen perusahaan diatas kop
surat perusahaan di stempel/cap perusahaan disertakan materai;
5. Formulir Pendaftaran yang di download pada website: lpse.surabaya.go.id diisi sesuai
dokumen;
6. KTP Direktur, Admin dan Kuasa yang Asli dan disertakan masing-masing 1 lembar;
7. NPWP Perusahaan menunjukkan Asli;
8. TDP/NIB dengan alamat nomor NPWP dan nama penanggung jawab sesuai, menunjukkan
Asli;
9. SIUP/Ijin Usaha lainnya dengan alamat sesuai NPWP, menunjukkan;
10. SIUJK & SBU dengan alamat sesuai NPWP, menunjukkan Asli (Khusus Konstruksi/Konsultan)
11. Sertifikat tenaga ahli/ tenaga terampil, menunjukkan (Khusus Konstruksi/Konsultan);
12. PKP Perusahaan menunjukkan Asli;
13. Akta Perusahaan (Pendirian / Perubahan / Kepala Cabang / Kuasa Direksi) (khusus
Perseroan Terbatas dilengkapi SK Kemenkumhan sesuai akta), menunjukkan Asli;
14. Seluruh dokumen di-Scan dalam bentuk pdf dan kirim ke email helpdesk@lpse.surabaya.go.id
15. Foto kelengkapan berkas asli dapat dikirimkan melalui WhatsApp dan dilanjutkan dengan
Video Conference sebagai tindaklanjut pembuktian.

Jadwal Verifikasi Online


Senin – Kamis : 08.00 – 12.00 dan 13.00 – 15.00
Jumat : 08.00 – 11.00 dan 13.00 – 14.00

 Catatan Penting :
1. Dilarang Memalsukan Dokumen dan Tandatangan;
2. Satu orang diperkenankan mewakili satu perusahaan;
3. Verifikasi Penyedia Tidak Dipungut Biaya (Gratis).

Ttd.
LPSE PEMERINTAH KOTA SURABAYA
PEMERINTAH KOTA SURABAYA
BAGIAN ADMINISTRASI PEMBANGUNAN
LAYANAN PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK (LPSE)
Jl. Jimerto 25-27 lt. 4 Surabaya, Telepon : 031-5462064, WhatsApp : 085236990064
Website : lpse.surabaya.go.id, Email : helpdesk@lpse.surabaya.go.id

PROSEDUR PERMOHONAN INFORMASI USER ID

1. Surat Permohonan Informasi User ID diatas kop surat bermaterai dan stempel perusahaan
(sesuai dengan contoh format pada website lpse.surabaya.go.id Bentuk Print Out dan bukan
tulisan tangan);
2. NPWP Perusahaan Asli;
3. Akta Perusahaan (Pendirian / Perubahan / Kepala Cabang / Kuasa Direksi) Asli (khusus
Perseroan Terbatas dilengkapi SK Kemenkumham sesuai Akta);
4. Ijin Usaha (SIUP, SIUJK, dll) Asli;
5. Tanda Daftar Perusahaan (TDP) Asli;
6. KTP direksi / direktur / pemilik perusahaan / pejabat yang berwenang di perusahaan Asli;
7. Surat Kuasa diatas kop surat bermaterai dan stempel perusahaan (sesuai dengan contoh format
pada website lpse.surabaya.go.id ~ Bentuk Print Out dan bukan tulisan tangan);
8. KTP Kuasa Direktur Asli
9. Seluruh dokumen di-Scan dalam bentuk pdf dan kirim melalui email
helpdesk@lpse.surabaya.go.id
10. Foto kelengkapan berkas asli dapat dikirimkan melalui WhatsApp dan dilanjutkan dengan
Video Conference sebagai tindaklanjut pembuktian

Ttd.
LPSE PEMERINTAH KOTA SURABAYA
PEMERINTAH KOTA SURABAYA
BAGIAN ADMINISTRASI PEMBANGUNAN
LAYANAN PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK (LPSE)
Jl. Jimerto 25-27 lt. 4 Surabaya, Telepon : 031-5462064, WhatsApp : 085236990064
Website : lpse.surabaya.go.id, Email : helpdesk@lpse.surabaya.go.id

PROSEDUR PERUBAHAN EMAIL PENYEDIA

1. Surat Permohonan Ganti Email diatas kop surat bermaterai dan stempel perusahaan
(sesuai dengan contoh format pada website lpse.surabaya.go.id Bentuk Print Out dan bukan
tulisan tangan);
2. NPWP Perusahaan Asli;
3. Akta Perusahaan (Pendirian / Perubahan / Kepala Cabang / Kuasa Direksi) Asli (khusus
Perseroan Terbatas dilengkapi SK Kemenkumham sesuai Akta);
4. Ijin Usaha (SIUP, SIUJK, dll) Asli;
5. KTP direksi / direktur / pemilik perusahaan / pejabat yang berwenang di perusahaan Asli;
6. Surat Kuasa diatas kop surat bermaterai dan stempel perusahaan (sesuai dengan contoh format
pada website lpse.surabaya.go.id ~ Bentuk Print Out dan bukan tulisan tangan);
7. KTP Kuasa Direktur Asli;
8. Email aktif dipastikan bisa login.
9. Seluruh dokumen di-Scan dalam bentuk pdf dan kirim melalui email
helpdesk@lpse.surabaya.go.id
10. Foto kelengkapan berkas asli dapat dikirimkan melalui WhatsApp dan dilanjutkan dengan
Video Conference sebagai tindaklanjut pembuktian

Ttd.
LPSE PEMERINTAH KOTA SURABAYA
PEMERINTAH KOTA SURABAYA
BAGIAN ADMINISTRASI PEMBANGUNAN
LAYANAN PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK (LPSE)
Jl. Jimerto 25-27 lt. 4 Surabaya, Telepon : 031-5462064, WhatsApp : 085236990064
Website : lpse.surabaya.go.id, Email : helpdesk@lpse.surabaya.go.id

PROSEDUR PERUBAHAN NPWP PENYEDIA

1. Surat Permohonan Perubahan Data NPWP diatas kop surat bermaterai dan stempel perusahaan
(sesuai dengan contoh format pada website lpse.surabaya.go.id Bentuk Print Out dan bukan
tulisan tangan);
2. NPWP Baru Perusahaan Asli;
3. Fotocopy NPWP Lama
4. Akta Perusahaan (Pendirian / Perubahan / Kepala Cabang / Kuasa Direksi) Asli (khusus
Perseroan Terbatas dilengkapi SK Kemenkumham sesuai Akta);
5. Ijin Usaha (SIUP, SIUJK, dll) Asli;
6. Tanda Daftar Perusahaan Asli;
7. KTP direksi / direktur / pemilik perusahaan / pejabat yang berwenang di perusahaan Asli;
8. Surat Kuasa diatas kop surat bermaterai dan stempel perusahaan (sesuai dengan contoh format
pada website lpse.surabaya.go.id ~ Bentuk Print Out dan bukan tulisan tangan);
9. KTP Kuasa Direktur Asli
10. Seluruh dokumen di-Scan dalam bentuk pdf dan kirim melalui email
helpdesk@lpse.surabaya.go.id
11. Foto kelengkapan berkas asli dapat dikirimkan melalui WhatsApp dan dilanjutkan dengan
Video Conference sebagai tindaklanjut pembuktian

Ttd.
LPSE PEMERINTAH KOTA SURABAYA

Anda mungkin juga menyukai