Anda di halaman 1dari 6

SOAL :

1. Kebutuhan manusia yang beragam dapat dibedakan atas tingkat 5) Dihasilkan barang- barang bermutu tinggi
intensitasnya menjadi kebutuhan… Yang merupakan kelebihan sistem ekonomi pasar
a. Berwujud dan tidak berwujud ialah…
b. Sekarang dan masa datang a. (1),(2), dan (3) d. (2), (3), dan (4)
c. Jasmani dan rohani b. (1),(2),dan (4) e. (2), (3), dan (5)
d. Primer dan sekunder c. (1),(3) dan (5)
e. Semua Benar 7. Perhatikan diagram berikut ini.
2. Suatu keadaan yang menunjukan bahwa sumber daya yang A
tidak cukup dibandingkan dengan banyaknya kebutuhan
manusia disebut…. PasarInput
a. Kebutuhan c. Kelangkaan e. Peluang
b. Keinginan d. Pengorbanan E
3. Ibu Pratiwi sedang mengikuti beberapa tender. RTN
- Tender I akan menghasilkan laba Rp. 1.000.000,-/hari RTK B C RTP
- Tender II akan menghasilkan Laba Rp. 1.100.000,-/hari
- Tender III akan menghasilkan laba Rp. 1.200.000,-/hari (1
bulan = 30 hari) Pada tender I berlokasi diwilayah barat, Pasar
tender ke II berlokasi diwilayah tengah, Tender III diwilayah output
timur. Karena modalnya tidak mencukupi untuk menangani
semua tender, maka ia mengambil tender ke III. D
Besarnya biaya peluang perbulan adalah…. Peran yang ditunjukkan oleh huruf B dalam diagram tersebut
a. Rp 99.000.000,- d. Rp 33.000.000,- adalah...
b. Rp 93.000.000,- e. Rp.30.000.000,- a. Menyediakan jasa faktor-faktor produksi
c. Rp 36.000.000,- b. Berkewajiban membayar pajak kepada pemerintah
4. Perhatikan pernyataan berikut! c. Menghabiskan barang dan jasa yang telah disediakan
(1) Kurva berslope negatif d. Memproduksi barang dan jasa yang diperoleh dari faktor-
(2) Kurva digambar dari kiri atas turun ke kanan bawah faktor produksi
(3) Kurva bergeser ke kanan akibat pendapatan bertambah e. Membayar kompensasi atau balas jasa atas penggunaan
(4) Harga barang dan jumlah barang bersifat searah faktor-faktor produsi
(5) Bentuk dasar fungsi Q = a – bP 8. Perhatikan tabel berikut !
Yang merupakan kurva permintaan adalah .... P Q
a. (1), (2), dan (3) d. (2), (3), dan (5) RP 500,- 21 unit
b. (1), (2), dan (5) e. (3), (4), dan (5) RP 700,- 11 unit
c. (2), (3), dan (4) Berdasarkan data diatas, maka elastisitas permintaannya
5. Kehidupan di Desa Bonjol sangat memprihatinkan. Hal ini adalah….
disebabkan tenaga kerja sangat banyak sementara sumber daya a. Inlastis uniter d. Elastis sempurna
alam yang bisa diolah kurang memadai karena tanahnya tandus. b. Elastis e. Inelastis sempurna
Apabila keadaan ini dibiarkan berlanjut terus, maka akan c. Inelastis
menimbulkan musibah yang merugikan masyarakat. 9. Aspek yang dibahas dalam ekonomi makro adalah
Proyeksi terbaik yang dapat dilakukan terhadap keadaan Desa a. Teori produksi d. Penerimaan produsen
Bonjol adalah …. b. Perilaku konsumen e. Pendapatan nasional
a. Melakukan relokasi penduduk Desa Bonjol ke wilayah yang c. Permintaan dan penawaran
lebih subur sehingga mereka dapat bekerja dan 10. Pada saat nilai rupiah terhadap dolar Amerika mengalami
menghasilkan barang dan/atau jasa yang diharapkan penurunan dari Rp 9.000,00 menjadi Rp 11.750,00 harga barang
b. Melatih tenaga kerja dengan berbagai keterampilan atau impor mengalami kenaikan. Kebijakan moneter yang dilakukan
keahlian sesuai minat sehingga tidak hanya mengandalkan oleh bank Indonesia adalah….
sumber daya alam untuk kesejahteraan a. Menurunkan suku bunga tabungan dan pinjaman
c. Berusaha mengolah lahan tandus dengan berbagai cara b. Mengintruksikan Bank umum untuk menambah cadangan
agar bisa menghasilkan barang dan jasa sehingga para c. Membeli surat berharga jangka panjang
tenaga kerja tidak menganggur d. Menambah/meningkatkan produksi barang/jasa
d. Menggunakan lahan yang tandus untuk membangun pabrik e. Memborong dolar amerika dipasar uang
dan perumahan sementara tenaga kerja yang ada 11. Pada keadaan jumlah uang yang beredar melebihi persediaan
dipekerjakan di proyek tersebut barang dan jasa, maka yang dilakukan oleh pemerintah
e. Melakukan studi banding ke desa lain yang memiliki kasus menaikkan cadangan kas bank.
yang sama tetapi telah berhasil mengatasi masalah untuk Dari ilustrasi di atas, dampak terhadap perekonomian
diterapkan di Desa Bonjol adalah ....
6. Berikut merupakan kelebihan sistem ekonomi komando dan a. Kegiatan ekonomi semakin berkembang pesat
sistem ekonomi pasar…. b. Jumlah uang yang beredar semakin bertambah
1) Inflasi lebih terkendali c. Masyarakat semakin sulit mendapat kredit bank
2) Insiatif masyarakat berkembang dalam kegiatan ekonomi d. Peredaran uang berkurang sehingga menekan inflasi
3) Timbul persaingan untuk maju e. Pemerintah mudah mendapat pembiayaan pembangunan
4) Jarang terjadi krisis ekonomi 12. Jumlah angkatan kerja yang besar tidak selalu dibarengi dengan
smandumapin@gmail.com
kualitas SDM yang memadai. Hal tersebut ditandai bahwa kain saja
sebagian besar dari pengangguran adalah lulusan SMA yang d. Negara A menukarkan beras dengan kain dari Negara B
belum siap memasuki dunia kerja. Untuk mengatasi kesenjangan e. Negara A dan Negara B mengadakan hubungan dagang
tersebut perlu dilakukan usaha meningkatkan kualitas SDM 15. Data untuk perhitungan pendapatan nasional suatu negara
dengan cara…. sebagai berikut:
a. Meningkatkan fasilitas teknologi yang lebih modern * Pengeluaran pemerintah Rp.1.500 milyar
b. Memperbanyak proyek padat karya dan padat modal * Gaji/upah Rp. 850 milyar
c. Mengirim karyawan dan manajer berkerja di luar negeri * Pendapatan bunga Rp. 750 milyar
d. Meningkatkan upah/gaji karyawan untuk memotivasi kerja * Ekspor Rp. 450 milyar
e. Penyelenggaraan berbagai latihan kerja oleh pemerintah * Sewa tanah Rp. 900 milyar
dan swasta * Investasi Rp. 1.200 milyar
13. Berikut ini adalah cir-ciri pertumbuhan ekonomi. * Import Rp. 400 milyar
(1) Laju kenaikan pendapatan per kapita tinggi * Laba pengusaha Rp. 900 milyar
(2) Efisiensi input ke output produksi semakin tinggi Jika pendapatan nasional dengan pendekatan pengeluaran
(3) Akumulasi modal selalu lebih rendah dari rasio Rp5.000 milyar, besar konsumsi masyarakat adalah ....
pertumbuhan potensialnya. a. Rp1.350 milyar d. Rp2.250 milyar
(4) Mutu tenaga kerja masih menengah ke bawah. b. Rp1.400 milyar e. Rp2.300 milyar
(5) Tidak mudah menerima teknologi c. Rp1.450 milyar
Ciri-ciri perekonomian negara maju teruradapat pada …. 16. Metode penghitungan angka indeks yang ditimbang dengan
a. (1) dan (2) c. (2)dan (4) e. (4) dan (5) menggunakan factor penimbang kuantitas pada tahun dasar
b. (2) dan (3) d. (3) dan (5) (Qo), adalah metode….
a. Paasche d. Bebas
b. Laspayres e. jumlah kuadrat
c. Pearson
17. Berikut ini ciri-ciri BUMN.
(1) Modalnya merupakan sebagian milik Negara yang
berbentuk salam.
(2) Dalam kegiatannya tidak mencari laba
(3) Status perusahaan berupa badan hukum
(4) Dipimpin oleh seorang direksi
(5) Pegawainya berstatus sebagai pegawai negeri
Yang termasuk ciri-ciri persero adalah….
14. Tenaga kerja yang dibutuhkan untuk memproduksi 1 unit beras a. (1), (2) dan (3) d. (2), (3) dan (4)
dan 1 unit kain dinegara A dan B. b. (1), (3) dan (4) e. (3),(4) dan (5)
K c. (1), (4) dan (5)
Negara Negara
e 18. Bapak Ahmad melihat singkong di daerah pedesaan kurang
A B
t mempunyai nilai ekonomis. Ia mulai mencari tahu bagaimana
Jumlah tenaga kerja yang cara mengolah singkong menjadi makanan yang disenangi
diperlukan untuk memproduksi 1 50 5 masyarakat .ia mencoba membuat kripik singkong dengan
unit beras berbagai rasa,ada rasa pedas sekali,pedas manis,rasa keju,dan
Jumlah tenaga kerja yang lain-lain. Dengan usahanya ini dalam sebulan modal sudah
diperlukan untuk memproduksi 1 25 10 kembali. Peran Bapak Ahmad sebagai wirausaha adalah….
unit kain a. Berani mengambil resiko yang mungkin terjadi di usaha
Dari tabel diatas, keuntungan komparatif akan terjadi keripik singkong
bila…. b. Mampu menangkap peluang usaha yang menguntungkan
a. Negara A dan Negara B memproduksi beras dan kain perusahaan
b. Negara A memproduksi kain dan Negara B memproduksi c. Meningkatkan kesempatan kerja bagi masyarakat daerah
beras saja d. Memperluas kesempatan kerja bagi masyarakat di daerah
c. Negara A memproduksi beras dan Negara B memproduksi e. Membantu peningkatan produksi singkong daerah
19. Data harga-harga barang kebutuhan petani (dalam rupiah) tahun 2015 dan 2016:
Daerah Alenda Amalenda Abalenda Asalenda Agalenda

Nm Barang 2015 2016 2015 2016 2015 2016 2015 2016 2015 2016

Benih 27.000 29.000 30.000 30.500 23.500 25.500 27.500 28.500 34.000 35.000
Pupuk 2.000 3.000 4.000 4.500 1.000 2.000 2.000 2.500 3.500 4.000
Insektisida 1.000 2.000 1.000 2.000 500 1.500 500 1.000 2.500 3.000

Diketahui indeks penerimaan petani sebagai berikut:


Daerah Alenda 122
Daerah Amalenda 114
Daerah Abalenda 121
Daerah Asalenda 115
Daerah Agalenda 115
Berdasarkan data tersebut, daerah yang mengalami kenaikan paling tinggi tingkat kemakmurannya adalah daerah ….
smandumapin@gmail.com
a. Alenda c. Abalenda e. Agalenda
b. Amalenda d. Asalenda

20. Dewan Komisaris “PT Anugerah” mengalami kesulitan untuk c. 2,3 dan 4
memilih stafnya untuk menduduki jabatan sebagai direktur 27. Diterima hasil pendapatan jasa salon yang dibukukan dua
pemasaran perusahaan. Untuk mengatasi masalah tersebut, minggu lalu sebesar Rp750,000,00. Pencatatan transaksi
maka Dewan Komisaris memerlukan analisis tentang ...
tersebut pada jurnal adalah….
a. kebijakan pimpinan dan perkembangan perusahaan
yang akan datang
a. Kas Rp750.000,00
b. dirapatkan dan hasil rapat umum pemegang saham
sebagai acuan Pendapatan salon Rp750.000,00
c. kekuatan, kelemahan, peluang dan tantangan staf b. Kas Rp750.000,00
perusahaan Piutang Rp750.000,00
d. kemampuan dan efektivitas staf perusahaan di masa c. Piutang Rp750.000,00
depan Kas Rp750.000,00
e. menambah kemampuan staf melalui d. Kas Rp750.000,00
pendidikan/pelatihan Modal Rp750.000,00
21. John, seorang pelajar dari Amerika berwisata ke Yogyakarta
e. Kas Rp750.000,00
dengan bekal uang sejumlah US $ 25.000
Utang usaha Rp750.000,00
Kurs yang berlaku:
Kurs beli per US $ 1 = Rp 9.250,00
28. Tuan Yoga menyetorkan sebuah kendaraan seharga
Kurs Jual = Rp 9.600,00
Rp15.000.000,00 dan uang tunai sebesar Rp25.000.000,00
Kurs tengah = Rp 9.450,00
untuk investasi awalnya. Maka analisis transaksi terhadap
Jumlah uang rupiah yang diterima John setelah ditukarkan
transaksi tersebut adalah….
uangnya di pedagang valuta asing adalah....
a. Kas (+) Rp25.000.000,00, kendaraan (+) Rp15.000.000,00
a. Rp 235.785.000,00 d. Rp 244.800.000,00
dan modalRp40.000.000,00
b. Rp 235.875.000,00 e. Rp 246.600.000,00
b. Kas (+) Rp15.000.000,00, kendaraan (+) Rp25.000.000,00,
c. Rp 240.337.500,00
dan modal (+) Rp40.000.000,00
22. Bila impor suatu negara lebih besar daripada ekspor, negara
c. Kas (+) Rp25.000.000,00, kendaraan (+) Rp15.000.000,00,
tersebut memiliki neraca perdagangan….
dan investasi awal (+) Rp40.000.000,00
a. Defisit c. Rugi e. berimbang
d. Investasi awal (+) Rp40.000.000,00, dan modal
b. Surplus d. Laba
(+)Rp40.000.000,00
23. Sudah satu minggu karyawan pabrik tahu melakukan aksi mogok
e. Modal (+) Rp40.000.000,00, kendaraan (+) Rp40.000.000,0
kerja, mereka meminta perusahaan untuk menaikan upah kerja,
sementara perusahaan memiliki masalah produksi yang
menurun. Upaya wirausahawan yang paling tepat untuk
29. Berikut data keuangan dari Bengkel “Best” per 31 Desember
mengatasi masalah tersebut adalah ....
2016:
a. Berusaha menaikan produksi dengan menerima karyawan
- Modal Ray
baru
Rp20.000.000,00
b. Memecat karyawan yang mogok kerja dan menerima
- Pendapatan Jasa Rp40.000.000,00
karyawan baru
- Pendapatan komisi Rp10.000.000,00
c. Melakukan dialog antara pemilik dan karyawan guna
- Pendapatan diterima dimuka Rp10.000.000,00
memecahkan masalah
- Beban asuransi
d. Memenuhi semua tuntutan karyawan agar mereka
Rp5.000.000,00
kembali bekerja dengan giat
- Beban perlengkapan
e. Mempertahan karyawan dengan mengurangi beban
Rp10.000.000,00
kerja/mengurangi jam kerja
- Prive
24. Teori keunggulan Mutlak dalam perdagangann Internasional
Rp1.000.000,00
dikemukakanoleh….
Berdasarkan data keuangan di atas, besar laba bersih adalah ....
a. Adam smith c. Karli Marx e. Karl Menger
a. Rp34.000.000,00 d. Rp55.000.000,00
b. Dauld Ricardo d. Robert Owen
b. Rp35.000.000,00 e. Rp45.000.000,00
25. Pembayaran gaji pegawai akan berpengaruh pada persamaan
c. Rp44.000.000,00
akuntansi….
a. Harta (+), utang (+) d. Harta (-), utang (-)
30. Salon Putri mempunyai data keuangan per 31 Desember 2016
b. Harta (+),modal (-) e. Harta (+), modal (+)
sebagai berikut….
c. Harta (-),modal (-)
Prive pemilik Rp4.000.000,00;
26. Nama-nama akun:
Beban sewa Rp1.200.000,00;
(1) Bunga dibayar dimuka,
Pendapatan jasa salon Rp26.350.000,00;
(2) Pendapatan sewa,
Beban gaji pegawai Rp15.900.000,00;
(3) Sewa diterima dimuka,
Pendapatan rias pengantin Rp10.000.000,0;
(4) Pendapatan bunga,
Beban perlengkapan salon Rp3.600.000,00;
(5) Modal usaha
Beban penyusutan peralatan salon Rp2.000.000,00 ;
Akun-akun yang dicatat di kolom neraca pada waktu menyusun
Berdasarkan data tersebut, maka Salon Putri….
kertas kerja ditunjukkan oleh nomor….
a. Laba Rp3.650.000,00; d. Laba Rp13.650.000,00;
a. 1,2 dan 3 d. 2,4,dan 5
b. Laba Rp9.650.000,00; e. Laba Rp14.650.000,00
b. 1,3 dan 5 e. 3,4 dan 5
smandumapin@gmail.com
c. Rugi Rp9.650.000,00; Beban angkot penjualan Rp 4.000,00
Pembelian bersih Rp
18.000,00
Persediaan barang dagang (akhir) Rp
31. Pembayaran dilakukan paling lambat 30 hari setelah tanggal
24.000,00
faktur. Jika pembayaran dilakuan dalam waktu 15 hari setelah
Berdasarkan data di atas, besarnya laba Toko
tanggal faktur, penjual akan memberikan potongan 3% , syarat
Amanah
pembayaran tersebut adalah….
adalah….
a. n/30 d. 3/10, n/30
A. Rp43.000,00
b. 2/10,n/30 e. 3/15, n/30
B. Rp29.200,00
c. 2/15, n/30
C. Rp25.200,00
D. Rp24.000,00
32. Sebagai data bulan Desember 2011 dari Toko Amanah (dalam
E. Rp15.000,00
rupiah) sebagai berikut :
Persediaan barang dagang (awal) Rp
21.000,00
Penjualan Rp
48.600,00
Retur penjualan Rp
3.000,00
Putongan penjualan Rp
1.400,00

33. Data sebagian Neraca Saldo disesuaikan milik PD Jaya AL-Faraby


No Nama Akun D K
101 Kas Rp950.000,00 -
102 Piutang dagang Rp840.000,00 -
103 Persediaan barang dagang Rp7.100.000,00 -
121 Peralatan Rp2.500.000,00 -
122 Akum. Penye. Peralatan - Rp500.000,00
301 Modal Faraby - Rp11.500.000,00
302 Prive Faraby Rp200.000 -
502 Beban angkut pembelian Rp150.000 -
601 Beban gaji karyawan Rp1.420.000,00 -

Apabila perusahaan tersebut mengalami kerugian sebesar Rp410.000,00, maka pencatatan Neraca Saldo setelah penutupan yang benar
adalah ....
A.
No Nama Akun D K
101 Kas Rp950.000,00 -
102 Piutang Dagang Rp840.000,00 -
103 Persediaan Barang Dagang Rp7.100.000,00 -
121 Peralatan Rp2.500.000,00 -
122 Akum. Penye. Peralatan - Rp500.000,00
301 Modal Faraby - Rp11.500.000,00
302 Prive Faraby Rp200.000 -

B.
No Nama Akun D K
101 Kas Rp950.000,00 -
102 Piutang Dagang Rp840.000,00 -
103 Persediaan Barang Dagang Rp7.100.000,00 -
121 Peralatan Rp2.500.000,00 -
122 Akum. Penye. Peralatan - Rp500.000,00
301 Modal Faraby - Rp11.090.000,00
302 Prive Faraby Rp200.000,00 -
C.
No Nama Akun D K
smandumapin@gmail.com
101 Kas Rp950.000,00 -
102 Piutang Dagang Rp840.000,00 -
103 Persediaan Barang Dagang Rp7.100.000,00 -
121 Peralatan Rp2.500.000,00 -
122 Akum. Penye. Peralatan - Rp500.000,00
301 Modal Faraby - Rp11.910.000,00
302 Prive Faraby Rp200.000,00 -
D.
No Nama Akun D K
101 Kas Rp950.000,00 -
102 Piutang Dagang Rp840.000,00 -
103 Persediaan Barang Dagang Rp7.100.000,00 -
121 Peralatan Rp2.500.000,00 -
122 Akum. Penye. Peralatan - Rp500.000,00
301 Modal Faraby - Rp10.890.000,00

E.
No Nama Akun D K
101 Kas Rp950.000,00 -
102 Piutang Dagang Rp840.000,00 -
103 Persediaan Barang Dagang Rp7.100.000,00 -
121 Peralatan Rp2.500.000,00 -
122 Akum. Penye. Peralatan - Rp500.000,00
301 Modal Faraby - Rp11.0900.000,00
34. Berikut transaksi yang terjadi Toko Amanda yang dicatat pada jurnal khusus pembelian adalah…
a. Membeli perlengkapan toko sebesar Rp1.000.000,00 d. Menerima pelunasan piutang dari pelangan Rp600.000,00
b. Dibayar sewa toko selama Bulan Juni sebesar Rp900.000,00 e. Toko Amanda melunasi utang bank sebesar Rp 10.000.000,00
c. Membeli barang dagang dari CVMentari dengan syarat EOM
35. Posting jurnal khusus ke buku besar dilakukan….
a. Secara harian b. Tiap triwulan c. Tiap akhir bulan d. Secara berkala e. Tiap akhir minggu
B. SOAL ESSAY
36. Jelaskan 2 kelebihan dan 2 kelemahan sistem ekonomi komando dan ekonomi pasar !
37. Jelaskan fungsi-fungsi manajemen menurut Henry Fayol!
38. Jelaskan ciri-ciri sektor usaha informal!
39. Data yang dimiliki “ Salon Ayu” pada tanggal 31 Desember 2016 sebagai berikut :
Pendapatan jasa Rp 5.000.000,00
Beban usaha Rp 2.500.000,00
Beban bunga Rp 300.000,00
Modal awal Rp 3.000.000,00
Utang usaha Rp 5.000.000,00
Pengambilan prive Rp 1.800.000,00
Modal akhir Rp 28.000.000,00
Berdasarkan data diatas, hitunglah laba/rugi dari “Salon Ayu” tahun 2016

40. Perhatikan data dibawah ini :


Penjualan Rp 30.000.000,00
Total beban usaha Rp 14.000.000,00
Prive Rp 1.000.000,00
Modal awal Rp 60.000.000,00
Diminta : Hitunglah besarnya modal akhir data diatas !

smandumapin@gmail.com
smandumapin@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai