Anda di halaman 1dari 15

A.

PILIHAN GANDA

1. Perhatikan Matriks macam-macam kebutuhan di bawah ini…


A B C

1. Makanan& minuman 1. sepeda 1. tempat tinggal


2. Sepeda motor 2. kulkas atau rumah.
3. Piano 3. pakaian 2. Piano
3. Mobil mewah

Yang termasuk kebutuhan primer adalah…


A. A1 , A 2, C 3 D. B3, C1, C2
B. A 1 , B 3, C 1 E. C1, A3, B3
C. B 1, A 2, A 3
Dalam sepuluh tahun terakhir, persediaan kayu ulin untuk diolah para produsen semakin
berkurang. Beberapa penyebab seperti berkurangnya lahan, pasokan kayu dari daerah-daerah
penghasil kayu merosot tajam, dan kapal-kapal pengangkut kayu antar pulau yang juga semakin
berkurang. Sementara dilain pihak, permintaan untuk kebutuhan furniture terus meningkat
seiring berbagai proyek properti yang gencar dilaksanakan.
Berdasarkan ilustrasi di atas, dampak kelangkaan kayu ulin terhadap pengrajin kayu adalah....
A. merasa perlu mengundang para investor untuk membuka lahan baru sebagai sarana
menanam kayu
B. terpaksa mengganti kayu untuk bangunan dengan bahan yang kurang tahan lama
seperti bahan plastik
C. berkreasi mengolah dan menggunakan kayu sejenis atau kayu daur ulang dari sisa
bahan bangunan
D. perlu menggunakan kayu impor yang didatangkan dari luar negeri walaupun
dengan harga mahal
E. terpaksa berhenti berprofesi sebagai pengrajin kayu dan beralih profesi ke yang lain

Berikut ini adalah peranan konsumen dan produsen dalam perekonomian :


1. Memakai dan menghabiskan nilai guna barang dan jasa
2. Menghasilkan dan menambah nilai guna barang dan jasa.
3. Membayar pajak penghasilan kepada Negara.
4. Sebagai agen pembangunan.
5. Menyediakan faktor-faktor produksi.
Yang merupakan peranan produsen dalam perekonomian Indonesia
Adalah....
A. 1 , 2 , dan 3
B. 1 , 2 , dan 4
C. 2 , 3 , dan 4
D. 2 , 3 , dan 5
E. 3 , 4 , dan 5

2 Pemerintah kota Ambarani akhir-akhir ini sering menyelenggarakan kegiatan yang


mempromosikan Ambarani sebagai the city of music seperti konser musik, festival musik
tradisional dan lain-lain. Sebagai seorang wirausaha muda, Chandra ingin membuka usaha yang
cocok dengan kegiatan-kegiatan promosi di atas namun ia diperhadapkan dengan berbagai
masalah:
1). Usaha dimulai sekarang atau waktu yang akan datang
2). Apakah ingin menjual kostum, alat musik atau makanan
3). Menentukan tempat yang paling tepat untuk memulai usaha
4). Pengelolaan usaha dilakukan sendiri atau bekerjasama dengan orang lain
5). Segmen konsumen ditujukan untuk peserta, penonton atau panitia konser/festival

Masalah pokok ekonomi modern yang dihadapi Chandra adalah ....


A. (1), (2) dan (3)
B. (1), (2) dan (4)
C. (2), (3) dan (4)
D. (2), (4) dan (5)
E. (3), (4) dan (5
3 Perhatikan circular flow diagram berikut!
1
Pasar Faktor Produksi
2

3
RTK Pemerintah RTP
4

5
Pasar barang/jasa

Arus yang ditunjukkan nomor 4 berdasarkan diagram adalah . . . .


A. mendapatkan uang atas barang dan jasa
B. mengeluarkan uang sebagai balas jasa
C. menyediakan barang dan jasa
D. menyediakan faktor produksi
E. memberikan subsidi

4 Perhatikan kurva di bawah ini!

D S

S1

P E

P1 E1

0
Q Q1

Kesimpulan yang tepat dari pergeseran kurva di atas adalah jika penawaran bergeser dari S ke S1
maka harga akan ....
A. naik dari P ke P1
B. turun dari P ke P1
C. naik dari E ke E1
D. turun dari E ke E1
E. naik dari Q ke Q1

5 Pak Roby adalah seorang pengusaha yang mengolah bahan bekas menjadi barang yang berguna
dalam rumah tangga. Ia tinggal di negara yang menganut sistem ekonomi komando.
Dampak negatif yang dirasakan Pak Roby berada di negara tersebut adalah ....
A. timbul jurang pemisah antara si kaya dan si miskin
B. persaingan usaha menimbulkan persaingan inovasi
C. pemerintah ikut membantu pak Roby dalam mencari pasar
D. dapat mengembangkan usahanya dengan berbagai kreativitasnya
E. pemerintah yang menentukan berbagai kreasi produk pak Roby

6 Kurva Permintaan barang ’X” :


P

D
1.500
1.200
Berdasarkan kurva diatas jenis elastisitas permintaan adalah... .
A. Elastis
B. Inelastis
C. Elastis uniter
D. Elastis sempurna
E. Inelastis sempurna

7 Perhatikan kurva penawaran di bawah ini

Jika terjadi perubahan harga dari Rp50.000 menjadi Rp30.000 koefisien elastisitas
penawaranya adalah....
A. E > 1
B. E < 1
C. E = 1
D. E = ~
E. E = 0
8. Perhatikan tabel kegagalan dan keberhasilan pembangunan ekonomi di Indonesia berikut:

A B
1. Kesenjangan sosial akibat tidak
1. Distribusi pendapatan yang relatif
meratanya pembangunan di desa-desa
merata
2. Meningkatnya industri manufaktur
2. Menurunnya tingkat kematian
yang masih terkonsentrasi pada jenis
produk teknologi rendah
3. Meningkatnya pinjaman luar negeri
3. Menstabilkan nilai mata uang rupiah
sehingga menjadi beban bagi
masyarakat
4. Pertumbuhan sejumlah industri
4. Menurunnya investor asing yang
didalam negeri sehingga
menanamkan modalnya
mempengaruhi peningkatan ekspor

Yang merupakan keberhasilan pembangunan ekonomi di Indonesia adalah ....


A. A1, A2, A3
B. A1, A2, B3
C. B1, B2, B3
D. A1, B1, B3
E. A1, B2, B4

9 Pada awal bulan November tahun 2018, secara serempak pemerintah membuka kesempatan
kepada seluruh pencari kerja untuk mengikuti seleksi CPNS ( Calon Pegawai Negeri Sipil) yang
dilakukan secara online dengan ketentuan kelulusan standar nilai minimal (passing grade). Dari
hasil seleksi banyak peserta yang tidak mencapai passing grade sehingga tidak memenuhi quota
yang tersedia.Hal ini berdampak pada tingkat pengangguran.

Upaya yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi masalah pengangguran tersebut adalah ....
A. Menciptakan peluang kerja bagi masyarakat yang belum bekerja
B. Meningkatkan kegiatan kewirausahaan disertai pemberian modal
C. Meningkatkan pembangunan desa melalui penggunaan dana desa
D. Memanfaatkan sumberdaya alam yang belum dikelola secara efisien
E. Meningkatkan pendidikan dan ketrampilan pencari kerja supaya berkualitas
10 Diketahui data negara Indomakmur sebagai berikut (dalam rupiah):
1. Produk nasional bruto 50.000.000,00
2. Produk negara di luar negeri 5 000.000,00
3. Produk asing di dalam negeri 3 000.000,00
4. Pajak langsung 500.000,00
5. Transfer payment 750.000,00
6. Penyusutan 500.000,00
7. Pajak tidak langsung 250.000,00
8. Laba ditahan 1.000.000,00
9. Iuran dana sosial 500.000,00
10. Jumlah penduduk 12.500.000,00

Dari data tersebut maka besarnya pendapatan perkapita adalah ….


A. Rp3,84
B. Rp4,00
C. Rp4,64
D. Rp4,16
E. Rp4,28

11 Indonesia merupakan negara berkembang dengan jumlah penduduk terbesar kedua didunia, hal
ini berdampak pada jumlah angkatan kerja yang tidak sebanding dengan ketersediaan lapangan
pekerjaan. Upaya pemerintah untuk mengatasi masalah ini adalah…
A. mendorong masyarakat untuk berwirausaha dengan fasilitas modal
B. meningkatkan program KB dengan memberikan pelayanan gratis
C. meningkatkan kwalitas SDM melalui wajib belajar 12 tahun
D. meningkatkan pelayanan public dan perbaikan birokrasi administrasi
E. meningkatkan pemberdayaan dana desa melalui penggunanan modal
12 Mekanisme jual beli pada pasar modal:
1). Mengisi lembaran formulir pemesanan
2). Mendapatkan surat saham
3). Melakukan pembayaran atas pemesanan
4). Pengumuman hasil penjatahan
5). Menyerahkan bukti pembayaran

Urutan yang tepat dalam transaksi pembelian efek adalah....


A. (1) – (2) – (3) – (4) – (5)
B. (1) – (2) – (5) – (3) – (4)
C. (1) – (3) – (5) – (4) – (2)
D. (2) – (1) – (5) – (4) – (3)
E. (2) – (4) – (5) – (1) – (3)

13 Tabel Indeks Harga Konsumen:


Tahun Indeks Harga Konsumen
2015 125,35
2016 124,62
2017 129,35
2018 122,27

Jenis inflasi untuk tahun 2017 adalah….


A ringan
B. sedang
C. berat
D. sangat ringan
E sangat berat

14 Berikut ini data yang digunakan untuk perhitungan pendapatan nasional Negara Suryakencana.
Upah Rp850miliar
Bunga modal Rp200miliar
Laba usaha Rp200miliar
Sewa tanah Rp350miliar
Konsumsi Rp800miliar
Belanja pemerintah Rp500miliar
Investasi Rp600miliar
Expor Rp60Miliar
Impor Rp50miliar

Berdasarkan data diatas maka besarnya pendapatan nasional dihitung menggunakan pendekatan
pengeluaran adalah ….
A. Rp1.000miliar
B. Rp1.900miliar
C. Rp3.610miliar
D. Rp1.550miliar
E. Rp600miliar

15 Data komponen pendapatan nasional negara X (dlm ribuan)tahun 2017 sebagai berikut :
GDP Rp200.000,-
Pendapatan WNA dalam negera Rp700,-
Pendapatan WN diluar negeri Rp1500,-
Pajak tidak langsung Rp50,-
NNP Rp1000,-
Jumlah penduduk tercatat 200.000 jiwa
Berdasarkan data besarnya pendapatan perkapita negara X pada tahun 2017 adalah… .
A. 100,40
B. 110,00
C. 140,00
D. 150,00
E. 175,00
16 Perhatikan tabel yang berisi daftar harga hasil pertanian pada 5 daerah berikut ini!
(dalam rupiah)
Desa Kutaraja Kutabaru Kutagede Kutajaya Kutamaju

komoditas 2015 2016 2015 2016 2015 2016 2015 2016 2015 2016
Padi 3.200 4.200 3.500 4.100 3.000 4.000 2.900 4.000 3.500 4.000
Jagung 3.000 4.100 3.000 4.900 2.000 4.000 3.300 4.000 3.200 4.000
Kedelai 4.000 4.300 4.000 4.500 4.000 4.800 3.600 4.300 4.000 4.600
Sedangkan data Indeks Bayar (IB) petani pada tahun 2016 sebagai berikut:
Kutaraja = 121 %
Kutabaru = 128 %
Kutagede = 139 %
Kutajaya = 128 %
Kutamaju = 125 %

Berdasarkan data di atas, maka kesimpulan yang tepat adalah ….


A. Petani Desa Kutaraja lebih sejahtera dibandingkan petani Desa Kutagede.
B. Petani Desa Kutabaru lebih sejahtera dibandingkan petani Desa Kutamaju.
C. Petani Desa Kutagede tidak lebih sejatera dibandingkan petani Desa Kutabaru.
D. Kesejahteraan petani Desa Kutamaju paling tinggi daripada desa lainnya.
E. Kesejahteraan petaniDesa Kutaraja paling rendah daripada desa lainnya.

17 Kegiatan yang dilakukan di perusahaan sepatu Sinar Jaya:


1. Fery mendapat tugas mengirim pesanan sepatu ke pulau Buru
2. Ibu Rini memanggil empat buruhnya yg menjadi provokator dalam pemogokan kerja
3. Rony sebagai mandor sedang mengontrol kualitas sepatu yg dihasilkan anak buahnya
4. Deva menyusun persyaratan penerimaan karyawan baru yg akan ditempatkan di
kantor.
5. Wijaya memberikan pembinaan kepada bawahannya yg tidak masuk kerja 3 hari
tanpa keterangan
Kegiatan yang termasuk bidang manajemen personalia adalah .....
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 2, 4 dan 5
E. 3, 4 dan 5

18 Berikut ini adalah dampak dari perdagangan internasional:


1. Semakin luasnya pasar sampai melampaui batas negara
2. Meningkatnya devisa negara dari ekspor barang dan jasa
3. Meningkatnya kualitas produk dalam negeri sesuai standar ekspor
4. Dapat menjual produk ke luar negeri dengan harga jual relatif tinggi
5. Membanjirnya produk impor yang menyaingi produk dalam negeri sejenis
Yang merupakan keuntungan suatu negara dari adanya perdagangan internasional adalah ....
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 2, 4 dan 5
E. 3, 4 dan 5

19 Marfin seorang turis dari Australia menukarkan uangnya Aus$4.000 di Bank. Ternyata pada saat
yang hampir bersamaan Manuela orang Indonesia menukarkan uang rupiah untuk memperoleh
Aus$4.000. Jika pada saat itu kurs JUAL Aus$1 = Rp 9.680,00 dan kurs BELI Aus$1 = Rp
9.430,00. Besarnya keuntungan bank dari transaksi jual beli Aus$4.000 tersebut adalah ....
A. Rp974.213,00
B. Rp1.040.000,00
C. Rp1.213.690,00
D. Rp1.800.896,00
E. Rp2.025.000,00

20 Berikut ini berbagai aktivitas dalam transaksi modal dan transaksi berjalan negara “X”:
(1) Bea cukai menerima pemasukan dana dari para TKI yang pulang ke tanah air.
(2) Pemerintah meningkatkan ekspor CPO (Crude Palm Oil) ke negara-negara
Amerika.
(3) Pemerintah melakukan impor beras pada saat panen raya tengah berlangsung.
(4) Pemerintah menyatakan akan mencairkan deviden saham luar negeri karena telah
jatuh tempo.
(5) Para importir barang elektronik menambah volume perdagangannya.

Berdasarkan aktivitas tersebut, yang dapat dijadikan sumber devisa ditunjukkan nomor....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

21. Berikut merupakan peran BUMN dan BUMS :


1. Membantu pemerintah dalam menambah pendapatan Negara melalui pajak
2. Membantu pemerintah dalam meningkatkan devisa Negara dari non migas
3. Membantu pemerintah dalam mengelola produksi, distribusi dan konsumsi
4. Membantu pemerintah dalam memberikan pemenuhan kebutuhan masyarakat
5. Mengolah sumber daya alam yang menguasai hajat hidup orang banyak

Yang merupakan peran BUMS adalah ….


A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 5
C. 2, 3 dan 4
D. 3, 4 dan 5
E. 1, 4 dan 5

22 Perhatikan data neraca pembayaran negara Makmur Sejahtera tahun 2017 berikut ini!
A. Transaksi Berjalan (current account)
1. Impor barangRp55.000.000.000,00
2. Impor jasaRp35.000.000.000,00
3. Ekspor barangRp69.000.000.000,00
4. Ekspor jasaRp31.500.000.000,00
B. Lalu Lintas Modal (capital account)
1. Pembayaran deviden ke LNRp56.700.000.000,00
2. Pendapatan penanaman modal LNRp78.900.000.000,00
C. Lalu Lintas Moneter
1. Terima bunga pinjaman LNRp84.600.000.000,00
2. Bayar bunga pinjaman utang ke LNRp99.500.000.000,00

Jika negara yang bertransaksi dengan negara Makmur Sejahtera menggunakan mata uang
Poundsterling(£) dengan kurs jual Rp17.500,00 dan kurs beli Rp17.300,00, maka
pernyataan yang paling tepat adalah ….
A. total penerimaan negara dalam valuta asing adalah £15.260.115,61
B. total penerimaan negara dalam valuta asing adalah £14.057.142,86
C. total pengeluaran negara dalam valuta asing adalah £14.231.213,87
D. total pengeluaran negara dalam valuta asing adalah £15.085.714,29
E. total neraca pembayaran dalam valuta asing adalah defisit £1.202.972,75
23 Pak Harry sebagai pimpinan perusahaan menemukan fakta bahwa Hendra manajer pemasarannya
secara tidak sengaja melakukan kesalahan dalam pekerjaannya. Sikap yang sebaiknya dilakukan
oleh pak Harry adalah:
A. menyarankan Hendra untuk mengundurkan diri
B. memberi sanksi dan surat pemberhentian kerja kepada Hendra
C. memberi peringatan dan ancaman serius agar tidak terulang lagi
D. melakukan pemotongan gaji sebagai hukuman atas kesalahan Hendra
E. memberi petunjuk kepada Hendra agar kesalahannya tidak terulang lagi
24 Salon Monalisa merupakan salah satu perusahaan jasa yang sangat pesat perkembangannya
hingga mempunyai begitu banyak cabang di seluruh Indonesia. Walaupun demikian pelaporan
keuangan cabang-cabang perusahaan terpisah dari induknya serta tidak memberikan dampak
keuangan juga terhadap cabang lainnya. Ini artinya salon Monalisa menerapkan konsep dasar
akuntansi....
A. objektivitas
B. kesatuan usaha
C. satuan ukur
D. harga perolehan
E. kelangsungan usaha

25 Tanggal 30 Oktober 2018 diterima pelunasan piutang usaha dari Tuan Rahmat sebesar
Rp500.000,00 dengan bunga Rp25.000,00.
Pengaruh transaksi tersebut ke dalam persamaan akuntansi adalah ....
A. Kas (+) Rp525.000,00 piutang (-) Rp500.000,00 dan modal (+) Rp25.000,00
B. Kas (+) Rp525.000,00 piutang (-) Rp500.000,00 dan modal (-) Rp25.000,00
C. Kas (+) Rp525.000,00 piutang (+) Rp500.000,00 dan modal (+) Rp25.000,00
D. Kas (-) Rp525.000,00 piutang (-) Rp500.000,00 dan modal (+) Rp25.000,00
E. Kas (-) Rp525.000,00 piutang (+) Rp500.000,00 dan modal (+) Rp25.000,00

26
Jurnal umum bengkel Bagus: (Rp)
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
2018 5 Kas 15.000.000,00
Des Piutang usaha 15.000.000,00
10 Beban listrik 550.000,00
Kas 550.000,00
17 Utang bank 3.000.000,00
Beban bunga 30.000,00
Kas 3.030.000,00
20 Kas 20.000.000,00
Peralatan 7.500.000,00
Modal 27.500.000,00
25 Asuransi dibayar dimuka 1.500.000,00
Kas 1.500.000,00

Transaksi yang sesuai dengan jurnal umum tersebut adalah:


A. Melunasi piutang usaha sebesar Rp15.000.000,00
B. Membayar biaya listrik bulan lalu sebesar Rp550.000,00
C. Membayar asuransi untuk bulan berjalan Rp1.500.000,00
D. Melunasi utang di Bank Rp3.000.000,00 beserta bunganya 10%
E. Pemilik mengurangi modal berupa uang tunai Rp20.000.000,00 dan peralatan
Rp7.500.000,

27 Pada tanggal 3 Agustus 2018 dibayar biaya pemasangan iklan pada majalah Remaja
Rp7.500.000,00 untuk 10 kali penerbitan dan dicatat pada akun iklan dibayar dimuka. Sampai
dengan tanggal 31 Desember 2018, iklan yang sudah diterbitkan sebanyak 4 kali. Jurnal
penyesuaian yang tepat adalah....

A. Iklan dibayar dimuka Rp3.000.000,00


Beban iklan Rp3.000.000,00
B. Beban iklan Rp3.000.000,00
Ilkan dibayar dimuka Rp3.000.000,00
C. Iklan dibayar di muka Rp4.500.000,00
Beban iklan Rp4.500.000,00
D. Beban iklan Rp4.500.000,00
Iklan dibayar dimuka Rp4.500.000,00

E. Beban iklan Rp7.500.000,00


Iklan dibayar dimuka Rp7.500.000,00

28
Data keuangan perusahaan jasa sebagai berikut:
Keterangan Rental Lenda Rental Donald
Modal awal Rp50.000.000,00 Rp75.000.000,00
Modal akhir Rp57.300.000,00 Rp70.000.000,00
Pendapatan jasa Rp27.000.000,00 Rp10.000.000,00
Pendapatan lain-lain Rp1.250.000,00 Rp1.000.000,00
Beban sewa Rp3.500.000,00 Rp7.000.000,00
Beban listrik Rp5.000.000,00 Rp3.500.000,00
Beban gaji Rp350.000,00 Rp5.000.000,00
Berdasarkan data tersebut, dapat disimpulkan ....
A. Pengambilan pribadi rental Lenda lebih kecil dari rental Donal
B. Rental Lenda memperoleh rugi, rental donald mendapatkan laba
C. Beban rental Lenda berkontribusi pada besarnya rugi yang diperoleh
D. Pendapatan rental Donal berkontribusi pada besarnya laba yang diperoleh
E. Kenaikan modal terjadi pada rental Lenda,penurunan modal dialami oleh rental
donal

Neraca saldo (sebagian) Penjahit “Bagus”:


(dalam Rupiah)
No Nama Akun Debit Kredit
1. Perlengkapan 200.000,00 -
2. Peralatan 3.000.000,00 -
3. Akumulasi penyusutan peralatan - 1.200.000,00
4. Modal Hasan - 34.000.000,00
Data Penyesuaian per 31 Desember 2017:
a. Perlengkapan tersisa Rp150.000,00
b. Peralatan disusutkan senilai 10% dari harga perolehan
Data di atas disusun dalam kertas kerja sebagai berikut:
(dalam ribuan rupiah)
No Akun Neraca Saldo AJP NSD Laba/Rugi Neraca
D K D K D K D K D K
(1) Perlengkapan 200 - - 50 - - - 150 -
29. 150
(2) Peralatan 3000 - - 2.700 - - - 2.700 -
300
(3) Akum.Peny.Per - 1.200 - - 1.500 - - - 1.500
alatan 300
(4) Modal Hasan - 34.000 - - - 34.000 - - 34.000 -
(5) Beban - - 50 - - - 50 - - -
Perlengkapan
(6) Beban - - 300 - - - 300 - 300 -
Peralatan

Penyusunan kertas kerja yang tepat terdapat pada nomor:


A. (1), (2) dan (3)
B. (1), (2) dan (4)
C. (1), (2) dan (5)
D. (3), (4) dan (6)
E. (4), (5) dan (6)
30 Perusahaan dagang Makmur membeli barang dagang senilai Rp10.000.000,00 dengan syarat
2/10, n/30. Tiga hari kemudian perusahaan tersebut melunasi utangnya.
Pada saat pelunasan, transaksi tersebut akan dicatat ....
A. Utang dagang Rp10.000.000,00
Potongan pembelian Rp200.000,00
kas Rp9.800.000,00

B. Kas Rp10.000.000,00
Potongan pembelian Rp200.000,00
Utang dagang Rp9.800.000,00
C. Utang dagang Rp9.800.000,00
Potongan pembelian Rp200.000,00
Kas Rp10.000.000,00

D. Utang dagang Rp10.000.000,00


Kas Rp10.000.000,00

E. Kas Rp10.000.000,00
Utang dagang Rp10.000.000,00

Transaksi yang terjadi pada perusahaan dagang sebagai berikut:


• Tanggal 5 Juni 2018 dibeli barang dagang dari Toko Terang seharga Rp5.000.000,00 dengan
potongan tunai 2%
31 • Tanggal 10 juni 2018 dijual barang dagang secara tunai kepada Toko Mekar seharga
Rp6.000.000,00
• Tanggal 12 Juni 2018 dibeli barang dagang dari Toko Raisa seharga Rp3.000.000,00 dengan
nomor faktur 112
• Tanggal 15 Juni 2018 dibeli barang dagang dari Toko Mantap seharga Rp6.500.000,00 tunai
• Tanggal 18 Juni 2018 dibeli peralatan kantor dari Toko Seribu seharga Rp2.500.000,00 tunai

Transaksi tersebut dicatat dalam jurnal pengeluaran kas sebagai berikut:


(dalam ribuan rupiah)
Debet Kredit
Tgl Keterangan Ref Utang Serba-serbi Pot.
Pembelian Kas
Dagang Akun Jumlah Pembelian
2018 5 Toko Terang 5.000 - - - 4.900 100
Juni 10 Toko Tunai 6.000 - - - 6.000 -
12 Toko Raisa 3.000 - - - 3.000 -
15 Toko Mantap 6.500 - - - 6.500 -
18 Toko Seribu - - Peralatan 2.500 2.500 -

Pencatatan jurnal pengeluaran kas yang benar adalah pada tanggal ....
A. 5, 10 dan 12 Juni
B. 5, 10 dan 15 Juni
C. 5, 12 dan 18 Juni
D. 5, 15 dan 18 Juni
E. 10, 15, dan 18 Juni

32 Berikut ini disajikan sebagian transaksi PD. Alami dalam bulan April 2017
Tgl 8 Menjual barang dagangan secara kredit pada Toko Alfa seharga
Rp 500.000,00 dengan syarat 2/10, n/30
Tgl 12 Menjual barang dagangan secara tunai pada Toko Alfa seharga
Rp 200.000,00
Tgl 15 Menjual barang dagang pada Toko Makro seharga Rp 500.000,00 dengan syarat 2/10,
n/30
Tgl 20 Menjual barang dagang pada Toko Alfa seharga Rp 300.000,00 dengan syarat 2/10,
n/30
Tgl 25 Menjual barang dagangan pada Toko Makro secara tunai
Rp 450.000,00

Posting ke buku besar pembantu yang benar adalah ....


A. Toko Alfa
April 8 Rp 500.000,00
April 20 Rp 300.000,00
Toko Makro
April 15 Rp 1.500.000,00

B. Toko Alfa
April 8 Rp 500.000,00
April 20 Rp 500.000,00
Toko Makro
April 15 Rp 1.950.000,00

C. Toko Alfa
April 8 Rp 500.000,00
April 20 Rp 300.000,00
Toko Makro
April 15 Rp 1.500.000,00

D. Toko Alfa
April 8 Rp 500.000,00
April 20 Rp 500.000,00

Toko Makro
April 15 Rp 1.950.000,00

E. Toko Alfa
April 8 Rp 500.000,00
April 20 Rp 300.000,00

Toko Makro
April 15 Rp 1.500.000,00
33 Berikut ini adalah sebagian data keuangan PD Twins per 31 Desember 2017:
• Retur pembelian Rp2.000.000,00
• Pembelian Rp45.000.000,00
• Persediaan awal Rp13.000.000,00
• Potongan pembelian Rp Rp1.500.000,00
• Beban angkut pembelian Rp1.000.000,00
Jika diketahui besarnya persediaan barang dagangan akhir Rp15.500.000,00 maka besarnya
barang yang tersedia untuk dijual adalah ....
A. Rp29.500.000,00
B. Rp42.500.000,00
C. Rp46.000.000,00
D. Rp50.000.000,00
E. Rp55.500.000,00

34 Sebagian data keuangan UD. Kaya Raya sebagai berikut:


AKUN JUMLAH

Kas Rp870.000.000,00

Piutang Rp23.000.000,00

Perlengkapan Rp17.000.000,00

Utang Rp55.000.000,00

Prive Rp2.000.000,00

Modal Rp150.000.000,00

Pendapatan bunga Rp3.000.000,00

Pendapatan usaha Rp50.100.000,00

Beban gaji Rp2.150.000,00

Beban asuransi Rp1.350.000,00

Jika laba bersih sebelum pajakRp67.100.000,00, maka besar pendapatan di luar usaha UD
Kaya Raya adalah ....
A. Rp70.650.000,00
B. Rp20.500.000,00
C. Rp17.500.000,00
D. Rp7.060.000,00
E. Rp3.000.000,00

35 Dalam kertas kerja kolom NSD antara lain terdapat akun-akun sebagai berikut:
(Rp)
Nama Akun Debit Kredit
Kas 15.000.000,00
Piutang 7.000.000,00
Utang usaha - 1.400.000,00
Modal Tn. Wahyu - 18.000.000,00
Prive Tn. Wahyu 400.000,00 -
Pendapatan usaha - 5.000.000,00
Beban usaha 2.000.000,00 -
Jumlah 24.400.000,00 24.400.000,00
Besarnya modal Tn.Wahyu pada Neraca saldo setelah penutupan adalah ....
A. Rp18.000.000,00
B. Rp19.400.000,00
C. Rp20.600.000,00
D. Rp21.000.000,00
E. Rp21.400.000,00

B. URAIAN

36. Seorang petani pada hakekatnya berfungsi sebagai Rumah Tangga Konsumen (RTK) dan
Rumah tangga Produsen (RTP) dalam kegiatan ekonomi. Jelaskan peran petani sebagai RTK
dan sebagai RTP!

37. Dalam sebuah artikel di laman SindoNews.com Ekonom Bhima Yudisthira mengatakan
bahwa inflasi tahun 2019 diprediksi akan melebihi target 3,5% dalam APBN. Artinya, inflasi
akan meleset dari ekspektasi yang diharapkan pemerintah Indonesia karena tantangan
ekonomi Indonesia akan cukup berat di tahun 2019. (Sumber: SindoNews.com tanggal 3
Januari 2019 pkl. 13:22)
Seandainya prediksi ini benar-benar terjadi, langkah apa yang sebaiknya dilakukan oleh
pemerintah terkait kebijakan moneter?

38 Data keuangan koperasi “Twins” akhir tahun 2018:


Komponen Anggota Seluruh Anggota
Lala Rara
SHU - - 25.500.000,00
Simpanan anggota - - 75.000.000,00
Pembelian 5.000.000,00 6.000.000,00 15.500.000,00
Simpanan pokok 250.000,00 300.000,00 -
Simpanan wajib 1.500.000,00 1.350.000,00 -
Simpanan sukarela 250.000,00 - -

Dalam AD/ART koperasi tersebut persentasi pembagian SHU adalah sebagai berikut:
Komponen %
Jasa modal 30
Jasa usaha 25
Dana pendidikan 10
Dana Pengurus 15
Dana sosial 10
cadangan 15

Berdasarkan data tersebut Hitunglah besarnya SHU yang diterima Lala dan Rara! Kerjakan
beserta langkah penyelesaiannya!

39
Berikut ini sebagian data laporan keuangan 3 perusahaan Jasa pada akhir periode 2017:
Keterangan CV Seruni CV. Selaksa CV. Semesta

Kas Rp35.000,000,00 Rp37.000,000,00 Rp39.000,000,00

Piutang Rp11.000.000,00 Rp13.000.000,00 Rp17.000.000,00

Pendapatan Jasa Rp60.000.000,00 Rp65.000.000,00 Rp75.000.000,00


Pendapatan Sewa Rp6.000.000,00 Rp7.000.000,00 Rp8.000.000,00

Modal Awal Rp20.000.000,00 Rp25.000.000,00 Rp29.000.000,00

Beban Gaji Rp15.000.000,00 Rp12.000.000,00 Rp14.000.000,00

Beban Sewa Rp3.000.000,00 Rp4.000.000,00 Rp6.000.000,00

Prive Rp1.500.000,00 Rp1.700.000,00 Rp1.900.000,00

Berdasarkan data tersebut,hitung dan urutkan jumlah modal akhir ketiga perusahaan dari
yang terkecil hingga terbesar!

40 Sebagian Data keuangan UD Merpati per 31 Desember 2018 sebagai berikut:


Pembelian Rp 21.200.000,00
Penjualan Rp 23.000.000,00
Beban angkut Pembelian Rp 3.000.000,00
Retur pembelian dan pengurangan harga Rp 1.350.000,00
Persediaan barang dagang awal Rp 50.500.000,00

Hitunglah Harga Pokok Penjualan (HPP) jika persediaan barang dagang per 31 Desember 2018
Rp6.500.000,00 dan potongan pembelian Rp2.250.000,00. Kerjakan disertai langkah
penyelesaiannya!

Anda mungkin juga menyukai