Anda di halaman 1dari 3

KERANGKA ACUAN KEGIATAN/TERM OF REFERENCE

KEGIATAN PENINGKATAN PELAYANAN BLUD TA 2023

Kementrian Negara/Lembaga : Kementerian Kesehatan


Unit Eselon I/II : RSUD dr.H. Andi Abdurrahman Noor
Program : Program Penunjang Urusan Pemerintahan
Daerah Kabupaten/Kota
Sasaran Program : Pasien/pelanggan dan pegawai BLUD
Indikator Kinerja Program : Indeks Kepuasan terhadap Layanan Internal
(Outcome) Perangkat Daerah
Kegiatan : Peningkatan Pelayanan BLUD
Sasaran Kegiatan : Pasien/pelanggan dan pegawai BLUD
Indikator Kinerja Kegiatan : Akreditasi Badan Layanan Usaha Daerah
(Output)
Sub Kegiatan : Pelayanan dan penunjang pelayanan BLUD
Indikator Sub Kegiatan : Jenis Layanan dan penunjang BLUD yang
disediakan
Volume : 100 layanan

A. Latar Belakang
a. Dasar Hukum
1. Undang - Undang Nomor 2 Tahun 2003 tentang pembentukan Kabupaten Tanah
Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan Selatan;
2. Peraturan 74 Tahun 2012 tentang Perubahan atas PP 23 Tahun 2005 tentang
Pengelolaan Keuangan BLUD;
3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 79 Tahun 2018 tentang Badan Layanan
Umum Daerah;
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 90 Tahun 2019 tentang Klasifikasi,
Kodefikasi dan Nomenklatur Perencanaan Daerah dan Keuangan Daerah
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 050-3708 Tahun 2020 tentang Hasil
Verifikasi dan Validasi Pemutakhiran Klarifikasi, Kodefikasi dan Nomenklatur
Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah
6. Peraturan Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 10 Tahun 2013 tentang
Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Rumah Sakit Umum Daerah dr. H. Andi
Abdurrahman Noor Kabupaten Tanah Bumbu perubahan atas PERDA No. 25
Thn 2005 tanggal 25 Nopember 2005 tentang Struktur Organisasi dan tata kerja
rumah sakit Tanah Bumbu.
7. Peraturan Bupati Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 25 Tahun 2014 tentang Tugas
Pokok, Fungsi, Uraian Tugas dan Tata Kerja Unsur-Unsur Organisasi Rumah
Sakit Umum Daerah dr. H. Andi Abdurrahman Noor Kabupaten Tanah Bumbu;
8. Surat Keputusan Bupati Tanah Bumbu Nomor: 188.45/831/ RSUD/2013 tentang
Penetapan Rumah Sakit Umum Daerah dr. H. Andi Abdurrahman Noor
Kabupaten Tanah Bumbu sebagai Badan Layanan Umum Daerah.

b. Gambaran Umum
RSUD dr. H. Andi Abdurrahman Noor ditetapkan sebagai Badan Layanan
Umum Daerah sejak 1 Januari 2014 bertujuan memberikan layanan umum jasa
pelayanan kesehatan dengan selain berdasarkan sosial namun diselenggarakan
dengan praktik bisnis yang sehat. Bentuk Badan Layanan Umum Daerah (BLUD)
diberikan fleksibilitas dalam pengelolaan keuangannya. Pendapatan BLUD
bersumber dari jasa layanan, hibah, hasil kerjasama dengan pihak lain, APBD dan
lain-lain pendapatan BLUD yang sah dikelola langsung untuk membiayai
pengeluaran BLUD sesuai RBA kecuali yang berasal dari hibah terikat. Belanja
BLUD terdiri atas belanja operasi dan belanja modal.
Belanja operasi yang dimaksud mencakup seluruh belanja BLUD untuk
menjalankan tugas dan fungsinya. Belanja operasi di RSUD dr. H. Andi
Abdurrahman Noor meliputi Belanja Barang dan Jasa yang diperuntukkan belanja
non ASN, belanja bahan-bahan lainnya, belanja tagihan listrik, belanja tagihan air,
belanja tagihan telepon belanja bahan tak habis pakai, belanja jasa kantor, belanja
pemeliharaan tanah, belanja pemeliharaan peralatan dan mesin, belanja
pemeliharaan Gedung dan bangunan, belanja pemeliharaan Gedung dan bangunan,
belanja pemeliharaan jalan, jaringan, dan irigasi, dan belanja perjalanan dinas dalam
negeri. Sedangkan Belanja Modal yang diperuntukan belanja modal alat bantu,
belanja modal alat komunikasi, belanja modal alat kedokteran, belanja modal
computer unit, belanja modal peralatan komputer, belanja modal pengolahan dan
pemurnian, belanja modal bangunan Gedung, dan belanja modal instalasi air
bersih/air baku.
Belanja BLUD terinci dalam setiap jenis belanja dicantumkan dalam RBA.
Dengan adanya keterbatasan pendapatan BLUD diharapkan Pemerintah Daerah
dapat menambah alokasi APBD untuk BLUD disebabkan masih adanya belanja yang
belum terakomodir di dalam RBA namun menjadi kebutuhan yang mendesak dalam
penyelenggaraan pelayanan di RSUD dr.H. Andi Abdurrahman Noor.
B. Penerima Manfaat
Diharapkan dengan terselenggaranya Sub Kegiatan Peningkatan Pelayanan
BLUD dapat memenuhi operasional pelayanan kesehatan di RSUD dr. H. Andi
Abdurrahman Noor.

C. Strategi Pencapaian Keluaran


1. Metode Pelaksanaan
Sub kegiatan Pelayanan dan penunjang pelayanan BLUD dilaksanakan
dengan proses swakelola, pengadaan langsung maupun lelang sesuai dengan
peraturan pengadaan barang dan jasa yang berlaku.

D. Kurun Waktu Pencapaian Keluaran


Pelaksanaan sub kegiatan Pelayanan dan Pendukung BLUD dilakukan dalam
kurun waktu satu tahun anggaran 2023.

E. Biaya Yang Diperlukan


Anggaran biaya untuk sub kegiatan Pelayanan dan Pendukung BLUD sebesar
Rp. 77.622.338.098,- (Tujuh Puluh Tujuh Milyar Enam Ratus Dua Puluh Dua Juta Tiga
Ratus Tiga Puluh Delapan Ribu Sembilan Puluh Delapan Rupiah).

Penanggung jawab Kegiatan


Direktur RSUD,

dr. Muhammad Yandi Noorjaya, MM


Penata Tk.I
NIP. 19790111 201001 1 001

Anda mungkin juga menyukai

  • Tarif Farmasi
    Tarif Farmasi
    Dokumen2 halaman
    Tarif Farmasi
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    100% (1)
  • Perbup Pengelolaan Dana Pendamping JKN
    Perbup Pengelolaan Dana Pendamping JKN
    Dokumen13 halaman
    Perbup Pengelolaan Dana Pendamping JKN
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • TOR Alkes
    TOR Alkes
    Dokumen4 halaman
    TOR Alkes
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • TOR Alkes
    TOR Alkes
    Dokumen4 halaman
    TOR Alkes
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • SOP Pengelolaan Barang Hibah
    SOP Pengelolaan Barang Hibah
    Dokumen4 halaman
    SOP Pengelolaan Barang Hibah
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • Jurnal SAP BLUD RSUD TA. 2020
    Jurnal SAP BLUD RSUD TA. 2020
    Dokumen39 halaman
    Jurnal SAP BLUD RSUD TA. 2020
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • Matrik Lampiran Renja
    Matrik Lampiran Renja
    Dokumen7 halaman
    Matrik Lampiran Renja
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • Mipa Makalah 2
    Mipa Makalah 2
    Dokumen10 halaman
    Mipa Makalah 2
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    100% (1)
  • SOP Perencanaan
    SOP Perencanaan
    Dokumen1 halaman
    SOP Perencanaan
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • Laporan TB 2020
    Laporan TB 2020
    Dokumen32 halaman
    Laporan TB 2020
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • Rapat Ppi 2021
    Rapat Ppi 2021
    Dokumen3 halaman
    Rapat Ppi 2021
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • Notulen Toma
    Notulen Toma
    Dokumen2 halaman
    Notulen Toma
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • SK Tim Lakip
    SK Tim Lakip
    Dokumen4 halaman
    SK Tim Lakip
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • Sop Farmasi
    Sop Farmasi
    Dokumen6 halaman
    Sop Farmasi
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • Sop Gigi
    Sop Gigi
    Dokumen21 halaman
    Sop Gigi
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • Sop Admin Rsud TB 1
    Sop Admin Rsud TB 1
    Dokumen14 halaman
    Sop Admin Rsud TB 1
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • Undangan Pembentukan Agen Perubahan WBK Dan WBBM
    Undangan Pembentukan Agen Perubahan WBK Dan WBBM
    Dokumen1 halaman
    Undangan Pembentukan Agen Perubahan WBK Dan WBBM
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • SK Pelaksanaan Rapat
    SK Pelaksanaan Rapat
    Dokumen8 halaman
    SK Pelaksanaan Rapat
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat
  • SOP Retensi Pengawai
    SOP Retensi Pengawai
    Dokumen2 halaman
    SOP Retensi Pengawai
    RSUD dr. H. ANDI ABDURRAHMAN NOOR
    Belum ada peringkat