Anda di halaman 1dari 21

SOAL UJIAN

SELEKSI PEMILIHAN PERANGKAT KALURAHAN


KALURAHAN GERBOSARI KAPANEWON SAMIGALUH
KABUPATEN KULON PROGO

Materi :
Pancasila, UUD 45, Pemerintah Daerah, Pemerintahan Desa, Bahasa Indonesia,
Pengetahuan Dasar Komputer, Pengetahuan Umum, Muatan Lokal

Disusun Oleh:
NOOR HASAN, M. Kom (200003162)
Dr. ANI WIJAYANTI, M.M., CHE, (201401008)
EMMITA DEVI HARI PUTRI, S.Par, MM (201504145)
ELLY MUNINGSIH, M. Kom (200709402)
SUPRIYANTA, M. Kom (199409117)
Hikmah Khoirunnisa (12192367)
Windriati Nur Hidayat (12192508)
Herlina Citra Pebriani (12191989)

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI


FAKULTAS TEKNIK DAN INFORMATIKA
UNIVERSITAS BINA SARANA INFORMATIKA
JUNI 2021
Soal Ujian Perangkat Desa Gerbosari, Kulonprogo

Tim Pembuat Soal : Ani Wijayanti


Materi : Pancasila
No. Soal Kunci
Jawaban
1. Pernyataan dibawah ini yang selaras dengan nilai sila kedua Pancasila, D
yakni….
a. Seorang pejabat Negara memiliki derajat lebih tinggi daripada
petani biasa
b. Artis ibukota memiliki martabat lebih tinggi dibandingkan dengan
yang bukan artis
c. Derajat dan martabat seseorang tergantung keturunannya
d. Martabat dan derajat manusia adalah sama
e. Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) adalah orang pilihan
rakyat yang memiliki derajat lebih unggul dibandingkan dengan
rakyat biasa

2. Hal-hal berikut ini yang tidak melanggar Pancasila sila pertama dan E
pasal 29 UUD 45, adalah….
a. Menghalangi umat kristiani melakukan ibadah di gereja
b. Menghalangi umat hindhu melakukan perintah agamanya sendiri
c. Menghalangi umat Islam melaksanakan syariah Islam
d. Menghalangi umat konghucu melakukan ajaran agamanya sendiri
e. Membiarkan umat budha yang ingin menjalankan aturan agamanya
sendiri

3. Bergaya hidup mewah di lingkungan masyarakat yang mayoritas tidak B


mampu secara ekonomi sangat bertentangan dengan pengamalan
Pancasila sila….
a. Sila pertama
b. Sila kelima
c. Sila kedua
d. Sila ketiga
e. Sila keempat

4. Hubungan sosial yang selaras, serasi, dan seimbang antara individu dan B
masyarakat dijiwai oleh nilai-nilai Pancasila yang tercermin pada….
a. Sila Pertama
b. Sila Kedua
c. Sila Ketiga
d. Sila Keempat
e. Sila Kelima
No. Soal Kunci
Jawaban
5. Pernyantaan berikut ini merupakan hak asasi manusia dalam kehidupan C
sehari-hari yang sesuai dengan nilai Pancasila, kecuali....
a. Mendapatkan pekerjaan
b. Kebebasan mengemukakan pendapat
c. Kebebasan menguasai harta benda orang lain
d. Hak memeluk agama sesuai keyakinan
e. Berkumpul dan mengadakan rapat

6. Salah satu upaya membina kerukunan pemeluk agama dalam kehidupan A


sehari-hari dapat diterapkan melalui….
a. Saling menghormati antara tetangga yang berbeda agama
b. Bergotong royong membangun sarana umum
c. Melaksanakan aturan-aturan yang berlaku
d. Memanfaatkan segala tindakan yang dilakukan oleh tetangga
e. Menghormati orang lain dalam bermasyarakat

7. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia mempunyai prinsip, sebagai D


berikut....
a. Usaha untuk mengentaskan kemiskinan lebih ditingkatkan
b. Pembangunan diutamakan di daerah-daerah terpencil
c. Memberikan bantuan modal pada keluarga ekonomi lemah
d. Hasil pembangunan dapat dinikmati oleh seluruh rakyat indonesia
e. Seluruh anggota masyarakat diusahakan untuk hidup layak

8. Istilah "Bhinneka Tunggal Ika" terdapat dalam kitab…. D


a. Bratasena
b. Bramastya
c. Negarakertagama
d. Sutasoma
e. Ramayana

10. Setiap sila Pancasila bersifat saling mengisi dan mengkualifikasi, apa yang C
dimaksud dengan peryantaan tersebut?
a. Setiap sila harus selalu diseimbangkan dengan sila lain
b. Dalam setiap sila ada sila lain yang mengkoreksi
c. Dalam setiap sila terkandung empat sila lainnya
d. Sila satu terhadap sila lainnya haruslah bersatu
e. Sila satu harus mampu meningkatkan nilai tambah sila lainnya

11. Salah satu identitas bangsa Indonesia sesuai dengan Pancasila, yakni…. D
a. Hidup berdampingan
b. Pemilihan umum
c. Menghapus segala bentuk penjajahan
d. Musyawarah
No. Soal Kunci
Jawaban
e. Hidup sejahtera

12. Dalam nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila, kesatuan kebudayaan A


mempunyai makna….
a. Budaya Indonesia meskipun beragam, namun tetap satu, yaitu budaya
nasional Indonesia
b. Kesatuan budaya yang tak mungkin dipecah-pecah lagi
c. Budaya daerah adalah Satu
d. Budaya daerah dan budaya nasional adalah Satu
e. Bersatu dalam mengembangkan kebudayaan

13. Ideologi sangat menentukan eksistensi sebuah Negara, karena…. D


a. Dasar sebuah Negara
b. Negara harus punya ideologi yang khas
c. Ideologi itu sedapat mungkin tidak diganti
d. Ideologi adalah arahan praktis bagi Negara mencapai tujuannya melalui
berbagai realisasi pembangunan
e. Ideologi disusun oleh bapak pendiri bangsa
14. Hubungan sosial yang selaras, seimbang antara individu dalam A
masyarakat mencerminkan nilai Pancasila sila ke….
a. Sila kedua
b. Sila ketiga
c. Sila pertama
d. Sila keempat
e. Sila kelima

15. Pancasila merupakan azas kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan B


bernegara, sehingga setiap warga negara seharusnya....
a. Memahami pancasila sebagai bahan bacaan
b. Memahami pancasila sebagai sumber hukum
c. Berperilaku sesuai nilai-nilai Pancasila
d. Memahami pancasila sebagai bahan cerita
e. Pancasila merupakan sumber dari segala sumber hukum

16. Rumusan resmi Pancasila tertuang dalam …. D


a. Pidato Bung Karno
b. Proklamasi 17 Agustus 1945
c. Piagam Jakarta
d. Pembukaan UUD 1945
e. Piagam Indonesia

17. Pancasila merupakan suatu kesatuan yang majemuk tunggal, karena…. B


a. Pancasila itu satu tapi banyak
b. Seluruh lima sila yang ada adalah satu kesatuan yang utuh
No. Soal Kunci
Jawaban
c. Pancasila itu banyak
d. Pancasila itu tetap tunggal dan Satu
e. Pancasila itu kaya akan arti

18. Bagi bangsa Indonesia Pancasila merupakan …. E


a. Sumber inspirasi
b. Falsafah dan dasar negara
c. Sumber hukum
d. Bagian dari sejarah
e. Pandangan hidup

19. Indonesia merupakan Negara berketuhanan, yakni bukan negara sekuler, C


sesuai yang tertuang pada sila pertama Pancasila. Hal ini mempunyai
arti….
a. Indonesia tidak mempedulikan urusan agama
b. Urusan agama bukanlah urusan Negara
c. Indonesia tidak memisahkan urusan agama dengan urusan Negara
d. Urusan Negara dan agama harus dipisahkan
e. Urusan Agama dianggap tidak penting

20. Sikap yang sesuai dengan pengamalan Pancasila sila keempat, yakni…. E
a. Saling menghormati antar umat beragama
b. Hidup dengan selaras, seimbang damai antar berbagai elemen
masyarakat
c. Menumbuhkan sikap saling tolong menolong
d. Menolak ide-ide separatisme
e. Mendahulukan kepentingan umum daripada kepentingan pribadi

21. Demokrasi Pancasila harus ditaati oleh semua masyarakat, karena…. A


a. Bersumber dari tata nilai budaya bangsa indonesia
b. Telah digunakan bangsa indonesia sejak dahulu kala
c. Telah mengantarkan Bangsa Indonesia kepada kemerdekaan yang abadi
d. Mendapat dukungan dari dunia internasional pada umumnya
e. Telah mengantarkan bangsa indonesia kepada kemerdekaan yang abadi

22. Pernyataan dibawah ini yang bukan merupakan Nasionalisme A


Indonesia, yakni….
a. Kesatuan peradaban
b. Kesatuan nasib
c. Kesatuan wilayah
d. Kesatuan sejarah
e. Kesatuan kebudayaan
Soal Pemerintah Daerah

No. Soal Kunci


Jawaban
1 DPD tidak dapat memberikan pertimbangan kepada DPR yang berkaitan E
dengan….
a. Rancangan Undang-Undang
b. Agama
c. Pajak
d. Pendidikan
e. APBN
2 Undang-undang pemerintahan daerah diatur dalam…. B
A. UUU No. 31 tahun 2002
B. UU No. 32 tahun 2004
C. UU No. 30 tahun 2004
D. UU No. 22 tahun 1999
E. UU No. 19 tahun 2004
3 DPD dapat melakukan pengawasan yang berkaitan dengan hal-hal berikut E
ini, kecuali….
A. Pelaksanaan undang-undang otonomi daerah
B. Hubungan pusat dengan daerah
C. Pembentukan dan pemekaran serta penggabungan daerah
D. Pengelolaan sumber daya alam dan sumber daya ekonomi lainnya
E. Benar Semua
4 Dalam sistem pemerintahan otonomi daerah kedudukan DPRD adalah …. A
terhadap Kepala Daerah.
A. Sejajar
B. Lebih tinggi
C. Lebih rendah
D. Independen
E. Tidak terdefinis55
5 Hubungan wewenang antara pemerintah pusat dan pemerintahan daerah A
provinsi, kabupaten, dan kota, atau antara provinsi dan kabupaten dan kota,
diatur dengan undang-undang dengan memperhatikan….
A. Keragaman daerah
B. Kaidah agama
C. Mayoritas penduduk
D. Pendidikan
E. Sosial kebudayaan
6 Berikut ini yang bukan merupakan pertimbangan yang menjadi dasar A
pembentukan undang-undang No. 32 Tahun 2004 adalah ….
A.Keinginan pemerintah pusat
B.Potensi daerah
C.Kemampuan ekonomi
D.Luas wilayah
E. Jumlah penduduk
No. Soal Kunci
Jawaban
7 Pasal yang menjadi dasar pembentukan DPD diatur dalam UUD 1945 B
pasal ….
A.Pasal 1
B Pasal 2
C.Pasal 3
D.Pasal 4
E. Pasal 5
8 Pembuatan Perda (Peraturan Daerah) sebagai salah satu penerapan otonomi B
daerah dalam segi ….
A. Efektif
B. Kebebasan
C. Keterbukaan
D. Partisipasi
E. Hukum
9 Pemerintahan daerah dalam menjalankan pemerintahannya juga tetap harus B
berdasarkan hukum yang berlaku. Hal ini dikarenakan pemerintah daerah
juga harus melaksanakan asas pemerintahan, yaitu ….
A. Asas proporsionalitas
B. Asas kepastian hukum
C. Asas kepentiangan umum
D. Asas profesionalitas
E. Asas akuntabilitas
10 Asas keterbukaan dalam pelaksanaan pemerintahan daerah berarti …. E
A. Penyelenggaraan pemerintahan 56yang sama rata
B. Penyelenggaraan pemerintah yang efektif tanpa menghabiskan banyak
waktu dan tenaga
C. Penyelenggaran pemerintahan sesuai dengan kepentingan umum yang
ada
D. Penyelenggaraan pemerintahan harus tertib administrasi negara
E. Penyelenggaraan pemerintahan harus transparan
11 Kriteria internal dalam pembagian urusan pemerintahan antar susunan D
pemerintahan antara lain …
a. Akuntabilitas pemerintah daerah
b. Potensi daerah
c. Perimbangan antar daerah
d. Eksternalitas antar daerah
e. Kompetensi daerah

12 Agar organisasi pemerintah daerah dapat dibedakan antara satuan D


organisasi yang melaksanakan tugas pokok dengan tugas penunjang, maka
asas yang digunakan dalam penyusunan organisasi pemerintah daerah
adalah …
a. Akordion
b. Keluwesan
No. Soal Kunci
Jawaban
c. Pendelegasian wewenang
d. Jalur dan staf
e. Koordinasi

13 Jika pemerintah daerah memiliki suatu tingkat kebebasan tertentu untuk D


melaksanakan pilihan tindakan, maka model hubungan antara pemerintah
pusat dengan pemerintah daerah yang digunakan adalah model …

a. Agensi
b. Interaksi
c. Otonomi relatif
d. Partnership
e. Mutualis
Soal Ujian Perangkat Desa Gerbosari, Kulonprogo

Tim Pembuat Soal : Emmita Devi Hari Putri

Materi : Bahasa Indonesia

No. Soal Kunci


Jawaban
1. Kalimat yang terletak di awal paragraf adalah kalimat A
a. Deduktif
b. Induktif
c. Campuran
d. Oktife pasif
e. Pasif aktif
2. Apa yang dimaksud dengan kalimat induktif C
a. Kalimat yang terletak di awal paragraph
b. Kalimat yang terletak di tengah paragraph
c. Kalimat yang terletak di akhir paragraph
d. Kalimat yang terletak di awal dan di akhir paragraph
e. Kalimat yang terletak di tengah dan di akhir paragraph
3 Penggunaan kata penghubung korelatif dalam kalimat berikut ini yang B
tepat adalah
a. Bukan hanya masalah PKL yang memusingkan pemda Kota
Malang tetapi juga masalah pemukiman liar
b. Bukan hanya masalah PKL yang memusingkan pemda Kota
Malang melainkan juga masalah pemukiman liar
c. Bukan hanya masalah PKL yang memusingkan pemda Kota
Malang namun juga masalah pemukiman liar
d. Bukan hanya masalah PKL yang memusingkan pemda Kota
Malang sangat juga masalah pemukiman liar
e. Bukan hanya masalah PKL yang memusingkan pemda Kota
Malang walaupun juga masalah pemukiman liar
4 Susunan proses wawancara adalah D
a. Tahap inti, penutup, pembuka, pendahuluan
b. Pembukuan, pendahuluan, penutup, tahap inti
c. Penutup, pembuka, pendahuluan, tahap inti
d. Pendahuluan, pembuka, tahap inti, penutup
e. Tahap inti, pembuka, pendahuluan, penutup
5 Wawancara adalah dengan cara A
a. Dialog
b. Surat- suratan
c. Teks
d. Pidato
e. Radio
6 Keterangan atau laporan tentang kejadian atau peristiwa yang hangat B
disebut
a. Resensi
b. Berita
c. Topik
d. Wawancara
e. Diskusi
7 Tulisan, ulasan/ timbangan mengenai nilai sebuah buku atau hasil karya A
disebut dengan
a. Resensi
b. Berita
c. Topik
d. Wawancara
e. Diskusi
8 Surat resmi yang dikeluarkan oleh instansi pemerintah disebut surat B
a. Niaga
b. Dinas
c. Kuasa
d. Social
e. Perjanjian
9 Surat resmi yang digunakan oleh perusahaan atau badan usaha termasuk A
surat
a. Niaga
b. Dinas
c. Kuasa
d. Social
e. Perjanjian
10 Surat yang digunakan untuk organisasi kemasyarakatan disebut surat D
a. Niaga
b. Dinas
c. Kuasa
d. Sosial
e. Perjanjian
11 Surat yang tidak mempunya Kepala Surat disebut surat B
a. Dinas
b. Pribadi
c. Kuasa
d. Niaga
e. Perjanjian
12 Kata drama berasal dari bahasa E
a. Indonesia
b. Jerman
c. China
d. Amerika
e. Yunani
13 Susunan penulisan membuat kerangka-kerangka adalah C
a. Pembahasan, pendahuluan, penutup
b. Pembahasan, penutup, pendahuluan
c. Pendahuluan, pembahasan, penutup
d. Penutup, pembahasan, pendahuluan
e. Pendahuluan, penutup, pembahasan

Materi : Muatan Lokal

No. Soal Kunci


Jawaban
1. Wilayah Kabupaten Kulon Progo di bagian barat terdapat pegunungan a
a. Bukit Menoreh
b. Bukit Merapi
c. Bukit Pandawa
d. Bukit Klangon
e. Bukit Mungkid
2 Wilayah Pantai yang berada di wilayah Kabupaten Kulonprogo adalah a
a. Pantai Trisik
b. Pantai Puncu
c. Pantai Parangtritis
d. Pantai Krokoh
e. Pantai Insrayanti
3 Setelah Perang Diponegoro 1825-1830 di wilayah Kulon Progo sekarang, e
yang masuk wilayah Kasultanan terbentuk empat kabupaten kecuali :
a. Kabupaten Pengasih
b. Kabupaten Sentolo
c. Kabupaten Nanggulan
d. Kabupaten Kalibawang
e. Kabupaten Wates
4 Empat kabupaten setelah perang diponegoro dipimpin oleh : b
a. Bupati
b. Tumenggung
c. Pepatih
d. Adipati
e. Sultan
5 Setelah empat kabupaten digabung dan diberi nama Kabupaten c
Kulonprogo, Bupati Pertama dijabat oleh :
a. Raden Progowinoto
b. Raden Poerboyo
c. Raden Poerbowinoto
d. Raden Hardjodiningrat
e. Raden Poerwoningrat
6 Makanan rakyat yang populer dan biasa dikonsumsi oleh warga Kabupaten
Kulon Progo, khususnya oleh penduduk lokal yang sering disebut Jajan
pasar, kecuali :
a. Geblek
b. Growol
c. Tempe Benguk
d. Peyek Undur-undur
e. Tahu Gimbal
7 Pahlawan yang dikenal dari Kulon Progo adalah Nyi Ageng Serang. Nama b
asli beliau adalah :
a. M.A. Ngasirah
b. Raden Ajeng Kustiyah Wulaningsih Retno Edi
c. Raden Ajeng Haji Siti Aminah
d. Raden Adjeng Woerjan
e. Nyai Mas. Siti Walidah
8 Batik yang menjadi ciri khas batik Kulon progo dinamakan batik : e
a. Sidomukti
b. Slobog
c. Parang Rusak
d. Wahyu Tumurun
e. Geblek Renteng
9 Kementrian Perhubungan melalui Direktur Jenderal Perhubungan Udara b
resmi mengeluarkan Sertifikat Bandar Udara (SBU) untuk Bandara di
Kulonprogo dengan nama :
a. New Yogya International Airport (NYIA)
b. Bandara Internasional Yogyakarta (BIY)
c. Bandara Adisucipto
d. Bandara Kulonprogo
e. Bandara Ahmad Yani
10 Kodepos Kapanewon Samigaluh adalah c
a. kode pos 55653
b. kode pos 55663
c. kode pos 55673
d. kode pos 55671
e. kode pos 55672
11 Kapanewon Samigaluh berbatasan dengan wilayah Kabupaten Purworejo, e
kecuali :
a. Kecamatan Bener, Kecamatan Loano
b. Kecamatan Loano, Kecamatan Kaligesing
c. Kecamatan Kaligesing, Kecamatan Bener
d. Kecamatan Grabag, Kecamatan Kaligesing
e. Kecamatan Bagelen, Kecamatan Grabag
12 Delapan Jam Bunga, Antigonon dan Kacang-kacangan adalah Tanaman b
Inang untuk …
a. Dilacak
b. Ular sanca
c. Insektivora (sycanus sp)
d. Tikus
e. Burung hanti
Soal Ujian Perangkat Desa Gerbosari, Kulonprogo

Tim Pembuat Soal : Noor Hasan

Materi : Pengetahuan Dasar Komputer

No. Soal Kunci


Jawaban
1. Berikut ini adalah komponen perangkat keras komputer, kecuali : e
a. CPU
b. Monitor
c. Keyboard
d. Mouse
e. Sistem Operasi
2. Yang bukan merupakan perangkat masukan (input device) dari kumpulan e
nama perangkat keras berikut ini adalah ....
a. Keyboard
b. Mic
c. Scanner
d. Mouse
e. Monitor
3. Berikut ini yang bukan merupakan perangkat lunak SISTEM OPERASI b
adalah:
a. Linux
b. Microsoft Office
c. Microsoft WIndows
d. Macintos
e. UNIX
4. Berikut di bawah ini adalah nama-nama software program aplikasi yang a
digunakan untuk browsing internet kecuali ....
a. Excel
b. Microsoft Edge
c. Internet Explorer
d. Opera
e. Modzilla Firefox
5. Yang TIDAK termasuk dalam aplikasi Microsoft Office adalah .... b
a. Power Point
b. Excel
c. Word
d. Notepad
e. Access
6. Komponen fisik yang membentuk sistem komputer adalah .... c
a. Brainware
b. Mailware
c. Hardware
d. Software
e. Malware
7. Kegunaan dari tombol “Caps Lock” pada pengeditan dokumen pada b
aplikasi microsoft word adalah…
a. mengunci kata menjadi besar
b. mengunci huruf menjadi besar
c. mengunci kalimat menjadi besar
d. mengunci paragraph menjadi besar
e. mengunci naskah manjadi besar
8. Surat yang berbentuk elektronik dan dikirim dengan jaringan internet b
disebut…
a. Chatting
b. e-Mail
c. Sending
d. MIRC
e. Telnet
9. Proses mengambil data dari internet disebut… b
a. Upload
b. Download
c. Copy
d. Loading
e. Get
10. Salah satu fasilitas internet yang dijalankan melalui browser untuk mencari a
informasi yang diinginkan adalah…
a. Search Engine
b. Portal
c. Situs
d. Web Site
e. Spider
11. Microsoft Office Word termasuk ke dalam bagian software… c
a. Sistem pengolah angka
d. Sistem Operasi
c. Sistem Pengolah kata
d. Sistem Pengolah data
e. Sistem Operasi berbasis open source
12. Mengaktifkan ulang komputer yang awalnya sudah aktif disebut . . . . c
a. shutdown
b. command line interface
c. restart
d. cold booting
e. Linux
13. Proses yang dilakukan dalam menjelajah di internet disebut… c
a. Searching
b. Finding
c. Surfing
d. Mailling
e. Sweaping

Soal Ujian Perangkat Desa Gerbosari, Kulonprogo

Tim Pembuat Soal : Supriyanta

Materi : Pengetahuan Umum

No. Soal Kunci


Jawaban
1. Singkatan dari apakah LVRI yang merupakan organisasi para veteran di b
Indonesia?
a. Laskar Veteran Republik Indonesia
b. Legiun Veteran Republik Indonesia
c. Lembaga Veteran Republik Indonesia
d. Loka Veteran Republik Indonesia
e. Laksamana Veteran Republik Indonesia
2. Seni pertunjukan tradisional rakyat Jawa Tengah dan Daerah Istimewa a
Yogyakarta dimana sumber ceritanya didasarkan pada cerita babad,
sejarah, atau cerita rakyat, dan pementasannya diiringi musik gamelan
disertai tembang atau lagu dan tari-tarian adalah .…
a. Kethoprak
b. Ludruk
c. Lengguk
d. Lenong
e. Wayang orang
3. Lagu Indonesia Raya diciptakan oleh... d
a. Kusbini
b. C. Simanjuntak
c. L. Manik
d. W.R. Supratman
e. Cut Nyak Dien
4. Hari Sumpah Pemuda diperingati setiap tanggal... d
a. 28 November
b. 28 September
c. 28 Agustus
d. 28 Oktober
e. 28 Januari
5. Rumah adat di Jawa Tengah adalah... c
a. Rumah Gadang
b. Rumah Panjang
c. Joglo
d. Tongkonan
e. Limas
6. Binatang khas Indonesia dan hanya ada di Indonesia adalah... b
a. Harimau
b. Komodo
c. Kakaktua
d. Gajah
e. Kupu-kupu
7. Bulan pertama dalam penanggalan Hijriah adalah... d
a. Syawal
b. Ramadhan
c. Safar
d. Muharam
e. Rajab
8. Bank yang berhak mengeluarkan mata uang rupiah adalah... c
a. Bank Rakyat Indonesia
b. Bank Negara Indonesia
c. Bank Indonesia
d. Bank Mandiri
e. Bank Syariah Indonesia
9. Provinsi di Indonesia yang berstatus sebagai daerah istimewa adalah... a
a. Yogyakarta
b. Jawa Barat
c. Sulawesi Utara
d. Maluku
e. Jakarta
10. IHSG adalah singkatan dari... e
a. Industri Hasil Simultan dan Geologi
b. Ikatan para Haji dan Santri Gontor
c. Idustrialisisr Hasil Saham Gabungan
d. Implemtasi Hasil dan Saldo Golongan
e. Indeks Harga Saham Gabungan
11. Mata uang negara Jepang yaitu ? d
a. Dollar
b. Peso
c. Bath
d. Yen
e. Ringgit
12. Vitamin yang banyak terkandung dalam buah-buahan adalah ? c
a. Vitamin A
b. Vitamin B
c. Vitamin C
d. Vitamin D
Soal Ujian Perangkat Desa Gerbosari, Kulonprogo

Tim Pembuat Soal : Elly Muningsih

Materi : UUD 1945

No. Soal Kunci


Jawaban
1. UUD 1945 pasal 1 ayat 2 menyatakan negara RI menganut sistem B
konstitusional bahwa kekuasaan tertinggi di tangan…
A. Rakyat dan MPR
B. Rakyat
C. MPR dan DPR
D. MPR
E. DPR
2. Sebagai hukum dasar, UUD 1945 berisi… D
A. Aturan-aturan
B. Norma dan sanksi
C. Hukum Adat
D. Norma dan Aturan
E. Norma
3. Perhatikan pilihan berikut : B
1. Rancangan pernyataan Indonesia merdeka
2. Rancangan Pembukaan UUD 1945
3. Rancangan Pasal-pasal UUD 1945

Hasil sidang BPUPKAI adalah…


A. 1,2 dan 3 salah
B. 1,2 dan 3
C. 1 dan 2
D. 1 dan 3
E. 2 dan 3
4. Kita ketahui bersama bahwa Undang-undang Dasar bukanlah hukum biasa, E
melainkan hukum dasar yang tertulis. Selain itu UUD 1945 juga
mempunyai fungsi sebagai alat…
A. Pengawasan
B. Hukum
C. Legislasi
D. Alokasi
E. Kontrol
5. Pembukaan UUD 1945 merupakan pokok kaidah yang fundamental, C
karena memuat berbagai unsur mutlak, kecuali…
A. Ketentuan diadakannya UUD negara
B. Tujuan negara
C. Dasar falsafah negara
D. Sistem pemerintahan
E. Bentuk negara
6. Undang-undang Dasar Sementara 1950 (UUDS 1950) berlaku di Indonesia B
sejak tanggal…
A. 17 Agustus 1949 - 5 Juli 1959
B. 17 Agustus 1950 - 5 Juli 1959
C. 17 Agustus 1950 - 15 Juli 1959
D. 17 Agustus 1950 - 5 Juli 1960
E. 17 Agustus 1959 - 5 Juli 1965
7. Indonesia menganut Demokrasi Liberal pada masa… A
A. UUDS 1950
B. Konstitusi RIS
C. UUD 1945 kurun waktu pertama
D. UUD 1945 kurun waktu kedua
E. UUD 1945 kurun amandemen kedua
8. Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mempunyai hak, kecuali… D
A. Mengajukan usul RUU
B. Mengajukan pertanyaan
C. Imunitas
D. Merubah UUD
E. Memilih dan dipilih
9. Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Indonesia memiliki 3 (tiga) fungsi E
utama, yaitu ..
A. Legislasi, konstitusi dan pengawasan
B. Konstitutif, legislatif dan anggaran
C. Anggaran, pengawasan dan konstitutif
D. Konstitutif, pengawasan dan anggaran
E. Legislasi, anggaran dan pengawasan
10. Amandemen UUD 1945 pertama ditetapkan pada tanggal D
A. 14 Oktober 1999
B. 15 Oktober 1999
C. 17 Oktober 1999
D. 19 Oktober 1999
E. 25 Oktober 1999
11. Kelembagaan negara merupakan lembaga-lembaga negara yang diatur B
dalam UUD 1945. Setelah UUD 1945 diamandemen sebanyak empat kali,
lembaga-lembaga negara adalah…
A. MPR, DPR, Presiden, MA, MK dan BPK
B. MPR, Presiden, DPR, DPD, MA, MK dan BPK
C. MPR, Presiden, DPD, MA, MK dan BPK
D. MPR, Presiden, DPR, DPD, MA, dan BPK
E. MPR, Presiden, DPR, DPD, MA, MK dan Watimpres
12. Identitas nasional Indonesia telah diatur dalam UUD 1945, yaitu… C
A. Pasal 30 dan 31
B. Pasal 31 dan 32
C. Pasal 33 dan 34
D. Pasal 35 dan 36
E. Pasal 36 dan 37
13. Dalam kurun waktu berlakunya UUDS 1950 dari tanggal 17 Agustus 1950 E
hingga 5 Juli 1959, telah terjadi pergantian kabinet karena dijatuhkan DPR
sebanyak…
A. 3 (tiga) kali
B. 4 (empat) kali
C. 5 (lima) kali
D. 6 (enam) kali
E. 7 (tujuh) kali
14 Rapat terakhir sebelum diumumkannya kemerdekaan Indonesia, A
berlangsung di rumah…
A. Laksamana Maeda
B. Laksamana Koiso
C. Sayuti Melik
D. Muhammad Hatta
E. Soekarno

Materi : Pemerintahan Desa

No. Soal Kunci


Jawaban
1. Penyelenggaraan urusan pemerintah dan kepentingan masyarakat setempat B
dalam sistem pemerintahan NKRI disebut…
A. Pemerintah desa
B. Pemerintahan desa
C. Desa
D. Kepala desa
E. Kelurahan
2. Unsur pembantu Kepala Desa sebagai pelaksana tugas operasional B
adalah…
A. Pelaksana teknis
B. Sekretaris desa
C. Kepala Urusan
D. Kepala Seksi
E. Administrasi
3. a. Yang termasuk dari fungsi sekretaris desa adalah… A
b. Melaksanakan urusan perencanaan seperti menyusun rencana anggaran
dan pendapatan belanja desa
c. Melaksanakan penyuluhan terhadapa pelaksanaan hak dan kewajiban
masyarakat
d. Memberikan motivasi kepada masyarakat desa agar hidup sehat
e. Memberikan bantuan umum jika terjadi bencana alam
f. Memberi pemahaman kepada masyarakat umum soal tata
pemerintahan desa
4. Dana desa merupakan dana yang bersumber dari…. E
A. Anggaran desa
B. Anggaran kecamatan
C. Anggaran kabupaten
D. Anggaran dan pendapatan belanja daerah
E. Anggaran dan pendapatan belanja negara
5. Keuangan desa adalah semua hak dan kewajiban desa yang dapat dinilai B
dengan…
A. Uang yang berhubungan dengan pelaksanaan pemerintahan desa
B. Penerimaan dari pajak bumi dan bangunan
C. Uang dan barang yang berhubungan dengan pelaksana hak dan
kewajiban desa
D. Semua barang yang bernilai yang dimiliki desa
E. Pajak dari setiap warga desa
6. Sekretaris desa dalam urusan keuangan desa mempunyai tugas… A
A. Koordinator
B. Pengumpulan
C. Penyeleksian
D. Pengawasan
E. Pembelanjaan
7. Barang milik desa yang berasal dari kekayaan asli desa dibeli atau C
diperoleh atas beban APB Desa atau perolehan hak lainnya yang sah
adalah…
A. Dana desa
B. Kekayaan desa
C. Aset desa
D. Harta desa
E. Piutang desa
8. Kepala Desa menyampaikan laporan hasil pelaksanaan APB Desa kepada C
Bupati setiap…
A. Triwulan
B. Semester
C. 1 tahun
D. 2 tahun
E. 3 tahun
9. Dalam proses perencanaan dan pembangunan desa, perlu melibatkan E
unsur-unsur sebagai berikut…
A. Pemerintah Desa
B. Pemerintah Desa dan BPD
C. Pemerintah Desa dan Lembaga Kemasyarakatan
D. BPD dan Lembaga Kemasyarakatan
E. Pemererintah Desa, BPD dan semua pemangku kepentingan
10. Peraturan Desa ditetapkan oleh… D
A. Kepala desa
B. BPD
C. Kepala desa dan Sekretaris Desa
D. Kepala desa dan BPD
E. Sekretaris Desa
11. Ketentuan tentang jumlah anggota BPD yang benar adalah… B
A. Minimal 4 orang dan maksimal 9 orang
B. Minimal 5 orang dan maksimal 9 orang
C. Minimal 6 orang dan maksimal 9 orang
D. Minimal 5 orang dan maksimal 10 orang
E. Minimal 6 orang dan maksimal 10 orang
12. Untuk menjadi Perangkat Desa, usia minimal dan maksimal yaitu… C
A. 17 - 42 tahun
B. 17 - 45 tahun
C. 20 - 42 tahun
D. 20 - 45 tahun
E. 25 - 42 tahun
13. Definisi paling tepat untuk pembangunan desa adalah.. A
A. Upaya peningkatan kualitas hidup dan kehidupan untuk sebesar-
besarnya kesejahteraan masyarakat desa
B. Upaya persaingan antardesa dengan desa lain dalam hal kemajuan
C. Upaya peningkatan pemerintah dea bersama masyarakat desa dalam
membangun sarana dan prasaran desa
D. Suatu cara yang dilakukan oleh pemerintah desa dalam
mengembangkan desanya supaya maju
E. Suatu kegiatan yang dilakukan pemerintah desa untuk kesejahteraan
warganya
14. Anggaran pendapatan dan belanja desa (APBDES) terdiri dari.. B
A. Pendapatan, belanja dan hutang desa
B. Pendapatan, belanja dan pembiayaan desa
C. Pendapatan, belanjda dan piutang desa
D. Pendapatan, belanja dan modal desa
E. Aktiva, pasiva dan hutang desa
15. Perangkat desa akan diberhentikan ketika berusia… D
A. 45 tahun
B. 50 tahun
C. 55 tahun
D. 60 tahun
E. 65 tahun

Anda mungkin juga menyukai