Anda di halaman 1dari 5

SOAL JARINGAN EPITEL

1. Manakah yang  termasuk fungsi epitelium pipih selapis


A. Gerakan aktif molekul, seperti absorpsi, sekresi, dan transpor ion 
B. Dalam proses di fusi  O2 maupun CO2 serta filtrasi darah pada proses pembentukan urin 
C. Sekresi dan absorpsi  
D. Mengeluarkan debu yang terperangakap pada lendir dan paru – paru  
E. Pelindung 
2. Perhatikan table berikut ini

Pasangan yang benar adalah

A. I ,II
B. I ,III
C. I,IV
D. II ,VI
E. II ,III
3. Perhatikan pernyataan peran jaringan ini

 i. Difusi
ii. alat gerak pasif
iii. proteksi
iv. penerima rangsang
v. mengangkut oksigen

Yang merupakan fungsi jaringan epitel adalah....


a. I,ii,iii
b. Ii,iv,v
c. Iii,iv,v
d. Ii,iii,v
e. I,iii,iv
4. Epithelium pipih berlapis melapisi organ berikut ini, kecuali…
a. Rongga mulut
b. Kulit telapak kaki
c. Esophagus
d. Saluran anus
e. Uterus
5. Jaringan epitel berikut ini yang memiliki fungsi sebagai alat proteksi tubuh adalah...
a. epitel pipih selapis
b. epitel pipih berlapis banyak
c. epitel silindris
d. epitel silindris berlapis banyak
e. epitel pipih berlapis dan bersilia

1
6. jaringan epitel pada gambar yang terdapat pada sistem pencernaan adalah ..

7. Pada gambar tersebut merupakan bentuk jaringan ….


Pembuluh darah dan alveolus adalah
a. epitel batang selapis bersilia
b. epitel kubus lapis banyak
c. epitel silindris selapis
d. epitel kubus selapis
e. epitel pipih selapis
8. jaringan epitelium melakukan fungsi sebagai neuroreseptor,yang dimaksud neuroresptor adalah ....
a. melindungi jaringan yang ada di dalamnya
b. menghasilkan getah cair
c. menerima rangsang dari luar
d. pintu gerbang masuk dan keluarnya zat
e. melakukan fungsi absorbsI
9. Perhatikan gambar di bawah ini!

Merupakan bentuk epitelium pada no 5 adalah  ....


a. Epitel kubus
b. Epitel peralihan
c. Epitel pipih
d. Epitel kelenjar
e. Epitel sakulus

10. Perhatikan table berikut

2
Manakah pasangan yang benar
A. 1,2
B. 1,3
C. 1,4
D. 2,3
E. 2,4
11. Jaringan epitel pada gambar berikut ditemukan pada organ glomerulus. Fungsi jaringan tersebut
untuk....

A. proses filtrasi
B. proses absorbsi
C. pelindung (proteksi)
D. sekresi zat
E. penyimpan zat

12. Dibawah ini terdapat bermacam-macam gambar bentuk jaringan epithel. Kelenjar keringat dan
kelenjar ludah disusun oleh jaringan ...

13. Perhatikan gambar

Jaringan epitel tersebut terletak pada…


a. Esofagus
b. Laring
c. Trakea
d. Pleura
e. Tubula ginjal

14. Pernyataan dibawah ini benar,kecuali....


a. Epitel silindris selapis bermikrofil terdapat pada jonjot-jonjot usus
b. Epitel silindris selapis bersilia terdapat pada lambung
c. Epitel silindris selapis tak bersilia terdapat paa uterus
d. Epitel silindris selapis bersilia terdapat pada bronkus
e. Epitel silindris selapis bersilia terdapat pada oviduk

15. Perhaikan gambar dibawah ini

Gambar berikut merupakan bentuk jaringan ....


a. Epitel pipih selapis
b. Epitel berlapis semu
c. Epitel batang selapis

3
d. Epitel pipih lapis banyak
e. Epitel kubus berlapis banyak

16. Perhatikan peran jaringan epithel ini  

a. Difusi
b. alat gerak pasif
c. proteksi
d. penerima rangsang
e. mengangkut oksigen

Yang merupakan fungsi jaringan epitel adalah....


a. a,b,c
b. b,d,e
c. c,d,e
d. b,c,e
e. a,c,d
17. Jaringan epitel berikut ini yang memiliki fungsi sebagai alat proteksi tubuh adalah...
a. epitel pipih selapis
b. epitel pipih berlapis banyak
c. epitel silindris
d. epitel silindris berlapis banyak
e. epitel pipih berlapis dan bersilia

18. Jaringan epitel yang melapisi bagian dalam nefron ginjal ditunjukan oleh gambar:

19. Berikut ini jenis jaringan epitel, letak dan fungsinya yang tepat adalah ….

A.

B.

4
C.

D.

E.
20. Tubulus ginjal merupakan contoh jaringan epitel ....
a. Eptel transisi
b. Epitel selapis kuboid
c. Epitel selapis batang
d. Epitel selapis pipih
e. Epitel berlapis semu

Anda mungkin juga menyukai