Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL

KEGIATAN KARTINI DAN PASKAH


BERSAMA

YAYASAN XAVERIUS TANJUNGKARANG


SMP XAVERIUS METRO
TAHUN AJARAN 2021/2022
A. Latar Belakang

Hari Kartini yang bertepatan pada tanggal 21 April yang biasanya


dirayakan/diperingati oleh masyarakat Indonesia dalam rangka untuk menghargai
perjuangan R.A. Kartini, yang telah berusaha menyamakan derajat wanita dan pria. Dan
sekarang para wanita telah dapat menikmati hasil usaha yang beliau lakukan untuk para
wanita. Telah dibuktikan dengan banyaknya para wanita yang sukses dan perannya tidak
terbatas, tidak seperti dahulu, wanita hanya dapat melakukan pekerjaan rumah tangga.
Sudah sepatutnya kita sebagai generasi bangsa yang telah merasakan hasil perjuangan
beliau, menghargai perjuangannya dengan memperingati hari kelahiran beliau yang jatuh
pada tanggal 21 april. Selain itu, pada tanggal 17 April, umat Kristiani merayakan Paskah
yang merupakan Hari Kebangkitan Tuhan Yesus. Maka dari itu, kami dari OSIS akan
membuat kegiatan perlombaan Fashion Show, Mencari Telur Paskah, dan Kreasi Video
bertemakan Promosi Sekolah.

B. Tujuan

Tujuan diadakannya kegiatan lomba dalam rangka memperingati


Hari Kartini dan Paskah Bersama adalah sebagai berikut.
A. Agar generasi muda dapat lebih mengenal sejarah nasional dan memahami arti paskah.
B. Lebih meningkatkan semangat belajar.
C. Supaya pelajar lebih menghargai jasa R.A. Kartini.
D. Menumbuhkan daya kreatifitas dalam era digital.
E. Memupuk sikap kebersamaan dan solidaritas.

C. Nama Kegiatan

Nama kegiatan ini adalah “Xavestival”

D. Tema Kegiatan

Kegiatan Xavestival mengangkat tema “Kreatif dalamEra Digital”. Maksud dari tema
tersebut adalah supaya siswa dan siswi SMP Xaverius dapat semakin mengembangkan
pola pikir kreatif dalam era yang sudah semakin maju.

E. Sasaran

Kegiatan ini ditujukan kepada siswa dan siswi SMP Xaverius Metro.

F. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Hari/Tanggal : Kamis, 28 April 2022


Waktu : Pukul 07.30 WIB – selesai.
Tempat : SMP Xaverius Metro

G. Susunan Acara

- 07.15-08.00 WIB : Pembukaan dan persiapan lomba


- 08.00-09.00 WIB : Lomba Fashion Show.
- 09.00-10.00 WIB : Lomba Menghias Telur Paskah.
- 10.00-11.00 WIB : Lomba Video Kreasi bertema Promosi Sekolah.
- 11.00- 11.30WIB : Pembagian Hadiah dan Penutupan.

H. Sarana dan Prasarana Kegiatan

NAMA BARANG SATUAN JUMLAH


Karpet Buah 3
Meja Buah 3
Kursi Buah 3
Kamera Buah 1
Mic & Speaker Buah 1

I. Susunan Panitia Pelaksana

Penanggung Jawab : Y. Anjar Asmarawati. S.Pd.

Koordinator kegiatan : Desiana Widiarti, S. Pd dan C. Eni Wijiastuti, S.Pd.

Ketua Panitia : Giacinta Natasha E. E.

Sekretaris : Missouri

Bendahara : Mudesta Nuri

Pembawa Acara : Patrisia Dita A dan Agata Resa P

Doa : A. Endi Priyanto

Koordinator Acara :

C. Eni Wijiastuti S.Pd. ( Fashion Show),

Agustinus Endi, S. Pd ( Mencari Telur),

Ajie Pamungkas, S. Pd ( Kreasi Video)

Koordinator Perlengkapan : Petrus Angga S., S. Pd.

Thomas Anggian

Renauld Sema B.

Koordinator Konsumsi : V. Susilowati, S.Pd

Desi Puspitosari, S.E

Paskhalien Inggrid P

Koordinator Dokumentasi : Michael Kuncoro, S. Pd

Bayu Hardian

Putri Ayu Mutiara D

Koordinaror Lapangan : Margaretha Finasehati, S. Pd. dan A. Adi Kawuriyanto


J. Anggaran.

No Kebutuhan Penjelasan Jumlah Barang Total Harga

1. Konsumsi Makan siang 55 x @15.000 Rp, 825.000,00


2. Banner Ukuran 5x2 M 10 Rp, 400.000,00

Fashion show
(juara per-
angkatan) 3 x @150.000 Rp, 450.000,00
- Juara 1 3 x @100.000 Rp, 300.000,00
- Juara 2 3 x @75.000 Rp, 225.000,00
- Juara 3

Menghias Telur
Rp, 450.000,00
- Juara 1 3 x @150.000
3. Hadiah Rp, 300.000,00
- Juara 2 3 x @100.000
Rp, 225.000,00
- Juara 3 3 x @75.000

Vidio kreatif (per-


angkatan) 3 x @100.000 Rp, 300.000,00
-1 Juara

Kostum terbaik
(per-angkatan)
3 x @50.000 Rp, 150.000,00
1 Juara

Pembelian
4. Rp, 200.000,00
peralatan

Total
Rp 3.825. 000,00
;
K. Penutup
Demikian proposal kegiatan Xavestival ini kami susun sebagai dasar pelaksanaan
kegiataan. Keberhaslian kegiatan ini, sangat membutuhkan bantuan dan dukungan serta
peran dari pihak sekolah. Oleh karena itu, kami mengharapkan dukungan dan partisipasi
dari pihak sekolah untuk mendukung keberhasilan acara ini. Semoga acara ini dapat
terlaksana sebagaimana yang kami harapkan.

Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Metro, 25 Maret 2022

Ketua Pelaksana Koordinator Kegiatan

GIACINTA NATASHA E. DESIANA WIDIARTI, S.Pd

Mengetahui,
WakaKesiswaan Pembina OSIS

R. ALTORIAMAVIDA, S.Si. AGUSTINUS ADI. K, S.Pd.

Kepala SMP Xaverius Metro

Y. ANJAR ASMARAWATI, S.Pd.


Lampiran Kegiatan

No Waktu Kegiatan Keterangan


1. 07.15-08.00 Persiapan Lomba dan  Peserta diberi
Pembukaan waktu 45 menit
untuk bersiap
terlebih dahulu
2. 08.00-09.00 Lomba Fashion show  Setiap kelas
wajib
mengirimkan
minimal
1pasangan dan
maksimal 2
pasangan
 Peserta
menggunakan
baju adat
 Peserta diberi
waktu
maksimal 3
menit untuk
tampil
 Peserta diberi
toleransi hingga
3x dipanggil.
Bila lebih dari
itu dan tidak
ada jawaban,
maka peserta di
diskualifikasi
3. 09.00-10.00 Lomba menghias telur  Bersifat
paskah individual
 Peserta
membawa telur
masing-masing
serta membawa
peralatan untuk
menghias telur
 Setelah selesai
maka telur
yang sudah
dihias akan
digaungkan
menjadi sebuah
kreatifitas
 Peserta diberi
waktu 30 menit
untuk menghias
telur paskah.
4. 10.00-11.00 Lombavidio kreasi  Setiap kelas
bertema promosi wajib
sekolah mengirimkan 1
video
berbentuk
promosi
sekolah
 Semua siswa
berpartisipasi
dalam
pembuatan
video
 Peserta diberi
waktu 35 menit
untuk
pembuatan
video dan
pengeditannya
 Video dapat di
share ke tiktok
pribadi ( 1
kelas 1 video
dan 1 orang
yang
mengupload)
5. 11.00-selesai Pembagian hadiah  -Terdapat 3
dan penutup Juara Lomba
Fashion Show
dalam setiap
angkatan.
 Terdapat nomor
yang dapat
ditukarkan
dengan hadiah
menarik pada
beberapa
diantara telur
yang ditemukan
peserta.
 Terdapat 1
Juara Video
Kreasi dalam
setiap
angkatan.
 Terdapat
Hadiah untuk
Kostum
Terbaik untuk 3
orang.
6. Menyesuaikan Penjurian Fashion  Bu Indar, Bu
Show Hesti dan
Bu Okti
Menghisa Telur  Bu Katarina,
Bu Dita dan
Bu Mavida
 Pak Michael,
Penjurian kreasi vidio Pak Evan dan
Pak Wahyu

 Bu Antonia dan
Penjurian kostum Bu Reta

Anda mungkin juga menyukai