Anda di halaman 1dari 39

Kuliah Pemrograman

Komputer

Konsep Dasar Algoritma dan Pemrograman


Algoritma ?
Etimologi

Algoritma → Algorithm → Algoritmi

Eponyms:
Muhammad bin Musa Al-Khawarizmi
Pengertian

Urutan langkah-langkah logis penyelesaian


masalah yang disusun secara sistematis.
Munir, R. (2002)
Urutan logis pengambilan putusan untuk
pemecahan masalah. KBBI
Pemrograman dan Algoritma

Belajar memprogram ≠ Belajar bahasa program


Algoritma → Program
Apa saja yang diperlukan?
Algoritma Euclidean
Algoritma Euclidean

Proses untuk menemukan pembagi bersama


terbesar (Greatest Common Divisor; GCD) →
Faktor Persekutuan Terbesar (FPB) dari dua
buah bilangan.
Algoritma Euclidean : Deskripsi

Soal : Diberikan dua bilangan 80 dan 12. Tentukan FPB.


Jawab :
80/12 = 6, sisa 8
12/8 = 1, sisa 4
8/4 = 2, sisa 0
FPB dari dua bilangan 80 dan 12 → FPB(80,12) = 4.
Jika salah satu dari dua bilangan yang diberikan bernilai nol,
maka FPB adalah bilangan bukan nol.
Algoritma Euclidean : Pseudocode

m, n, r : integer defenisikan peubah m, tipe integer


read (m,n) {m ≥ n} defenisikan peubah n, tipe integer
while n ≠ 0 do defenisikan peubah r
r ← m MOD n ketika n tidak sama dengan 0
m ← n lakukan :
n ← r r = m modulus n
done tukar nilai m dengan n
write(m) tukar nilai n dengan r
hasil adalah nilai m saat ini
Algoritma Euclidean : Diagram Alir
Notasi Algoritma
Deskripsi
Anda dapat menggunakan kata-kata seperti untaian cerita untuk menjelaskan
bagaimana langkah-langkah algoritma. Notasi ini cukup mudah dimengerti
untuk orang awam, namun akan sulit menerjemahkannya menjadi kode
program.
Kode Semu
(Pseudocode)
Pseudo artinya semu atau tidak sebenarnya, maka pseudocode merupakan
notasi yang mirip dengan notasi bahasa pemrograman. Notasi ini paling
mudah diterjemahkan menjadi kode program, sehingga sering digunakan
pemrogram untuk menjelaskan langkah-langkah dalam suatu algoritma. Notasi
ini juga seharusnya tidak disibukan dengan aturan-aturan penulisan kode
program dalam bahasa pemrograman tertentu. Namun, susunannya bisa saja
sangat mirip dengan bahasa pemrograman tertentu.
Diagram Alir (Flow
Chart)
Diagram alir (flowchart) adalah penjabaran aksi kode program menggunakan
diagram. Dibuat dengan bentuk bangun datar, arah panah dan deskripsi.
Untuk menentukan jalannya algoritma, setiap bentuk diagram pada diagram
alir dihubungkan dengan tanda panah.
Awal / Akhir Diagram alir diawali dan diakhiri dengan gambar ini.

Proses Setiap aksi yang terjadi pada diagram alir berada


dalam bentuk gambar persegi panjang ini

Pemilihan Digunakan untuk menentukan arah alir dengan


kondisi yang diperlukan.

Masukan/Keluaran Jika masukan diperlukan dari pengguna, misalnya


masukan dari keyboard atau pembacaan isi file.
Juga jika keluaran diperlukan, misalnya tampilan ke
monitor atau penulisan ke file
Predefined Process Biasanya mengacu pada modul, fungsi atau
prosedur tertentu yang dipanggil dari luar program
utama kita. Misalnya dari pustaka.

Penghubung dalam halaman Penghubung diagram alir yang tujuan alirnya berada
dalam satu halaman.

Penghubung luar halaman Penghubung diagram alir yang tujuan alirnya berada
di lain halaman.
Studi Kasus
Memilih Bilangan
Terbesar
Pilih Bilangan Terbesar

Pilihlah bilangan terbesar diantara tiga bilangan berikut

5 12 9
Pilih Bilangan Terbesar : Deskripsi

Deskripsi
1.Ambil bilangan pertama dan set maks sama dengan bilangan pertama
2.Ambil bilangan kedua dan bandingkan dengan maks
3.Jika bilangan kedua lebih besar dari maks, set maks sama dengan bilangan
kedua
4.Ambil bilangan ketiga dan bandingkan dengan maks
5.Jika nilai bilangan ketiga lebih besar daripada maks, set maks sama dengan
bilangan ketiga
6.Variabel maks memiliki bilangan terbesar, tampilkan maks
Pilih Bilangan Terbesar : Pseudocode

Pseudocode

a,b,c,maks : integer a,b,c : integer


read (a) read (a,b,c)
if (a>maks) if (a>b and a>c)
maks <- a maks <- a
read(b) OR if (b>a and b>c)
if (b>maks) maks <- b
maks <- b if (c>a and c>b)
read(c) maks <- c
if (c>maks) done
maks <- c write(maks)
done
write(maks)
Pilih Bilangan Terbesar : Flow Chart

Flow Chart
Tukar Isi Bejana
Tukar Isi Bejana

Pertukarkan isi Bejana A dengan Bejana B.


Tukar Isi Bejana

Pertukarkan isi Bejana A dengan Bejana B.


Tukar Isi Bejana

Pertukarkan isi Bejana A dengan Bejana B.


Tukar Isi Bejana : Deskripsi

Deskripsi
Tukar Isi Bejana : Pseudocode

Pseudocode
Tukar Isi Bejana : Flow Chart

Flow Chart
Perahu Penyebrangan
Perahu Penyebrangan
Perahu Penyebrangan

[O,K,S,T] [-,-,-,-]
Perahu Penyebrangan

[-,-,-,-] [O,K,S,T]
Perahu Penyebrangan: Deskripsi

Deskripsi
Perahu Penyebrangan : Pseudocode

Pseudocode
Perahu Penyebrangan : Flow Chart

Flow Chart
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai