Anda di halaman 1dari 4

Nama :

Kelas :
25 Nabi & Rasul Beserta Mukjizatnya
NO Nama Nabi & Rasul Mukjizatnya
1. Nabi Adam AS  Menjadi khalifah pertama di bumi.
 Diajarkan oleh Allah segala hal tentang nama benda
dan makhluk di bumi.
 Memiliki umur yang panjang dan bisa memberikan
40 tahun untuk Nabi Daud.
 Memiliki tinggi 60 hasta.
 Dikaruniai keturunan kembar berpasang-pasangan.
2. Nabi Idris AS  Memiliki kecerdasan mengamati fenomena alam
dan mengartikan wahyu Allah.
 Manusia pertama yang bisa membaca dan menulis.
 Manusia pertama yang bisa menjahit pakaian, Nabi
Idris bisa menggunakan pakaian yang terindah
sementara saat itu orang-orang masih menggunakan
kulit binatang.
 Nabi Idris pernah merasakan sakaratul maut dan
dihidupkan kembali atas izin Allah.
 Pernah melihat surga dan neraka.
3. Nabi Nuh AS  Mampu membuat perahu dengan ukuran panjang
300 hasta dan 50 hasta.
4. Nabi Hud AS  Mampu menurunkan hujan atas izin Allah, kala itu
kaum 'Ad dilanda kekeringan hingga tanaman mati
dan tak ada sumber air.
 Selamat dari badai petir yang dahsyat
5. Nabi Shaleh AS  Memunculkan unta betina yang hamil 10 bulan dari
batu besar yang terbelah.
6. Nabi Ibrahim AS  Tetap hidup meski dibakar dengan api.
 Menyaksikan burung dihidupkan kembali.
 Mengubah pasir menjadi makanan.
 Memiliki anak saat usia 99 tahun.
7. Nabi Luth AS  Do'anya dikabulkan oleh Allah. Ketika kaumnya,
kaum Sodum melakukan homoseksual atau tertarik
dengan sesama jenis. Do'a tersebut adalah meminta
agar kaumnya dibinasakan oleh Allah dengan diberi
adzab berupa hujan batu.
 Diselamatkan oleh Allah SWT ketika Allah
memberi adzab kepada kaum Sodum berupa hujan
batu.
8. Nabi Ismail AS  Keselamatan sata ia hendak disembelih oleh ayah
nya atas kehendak Allat SWT
 Menculnya mata air zam-zam di kakinya ketika bayi
 Mendirikan ka’nah
9. Nabi Ishaq AS  Lahir saat ibunya berusia 90 tahun
 Memiliki anak di usia 100 tahun
 Keturunannya merupakan cikal bakal Bani Israil dan
Bangsa Romawi

10. Nabi Yaqub AS  Kuat dan berilmu tinggi


 Berakhlak tinggi
 Menakwil mimpi Nabi Yusuf Alaihissallam
 Semangat berdakwah
11, Nabi Yusuf AS  Memiliki paras yang tampan. Bahkan dalam
kisahnya, para wanita pernah mengiris jarinya
sendiri saat terpesona dengan ketampanan Nabi
Yusuf.
 Mampu menafsirkan mimpi. Nabi Yusuf perah
menafsirkan mimpi Raja dan akhirnya diangkat
sebagai pejabat di Mesir.
12. Nabi Ayub AS  Memiliki kesabaran yang luar biasa.
 Mampu mengeluarkan air dari tanah yang bisa
menyembuhkan penyakitnya.
13. Nabi Syuaib AS  Nabi Syuaib dan pengikutnya selamat dari azab
Allah swt yang menimpa kepada kaum Madyan
 Atas izin Allah Nabi Syuaib mampu mendatangkan
azab badai panas
 Atas izin Allah, Nabi Syuaib mendatangkan awan
hitam, petir, dan Gempa Bumi
14. Nabi Musa AS  Mampu menghidupkan orang mati.
 Memiliki tongkat yang bisa berubah menjadi ular.
 Mampu membelah laut Merah.
 Dianugerahi Kitab Taurat yang berisi tentang 10
firman Allah bagi Bani Israil.
15. Nabi Harun AS  Memiliki kemampuan fasih dalam berbicara
 Mampu menyebrangi laut merah dengan Nabi Musa
AS
 Memiliki kesabaran dan kesalehan

16. Nabi Dzulkifli AS  Diangkatnya menjadi raja karena kesabaran,


kedermawanan, kebijaksanaan, dan kesalehannya.
17. Nabi Daud AS  Dianugerahi kitab Zabur.
 Memiliki suara yang merdu.
18. Nabi Sulaiman AS  Memiliki kekayaan yang berlimpah. Bahkan dalam
suatu riwayat dikisahkan bahwa istana Nabi
Sulaiman sangat luas dan bertabur batu mulia.
 Dapat berbicara dengan binatang.
 Mampu menundukkan angin.
 Memiliki bala tentara dari kalangan manusia, jin,
dan hewan.
 Mengalirkan tembaga dari perut bumi.

19, Nabi ilyas AS  Dapat Membangkitkan Orang yang Sudah Mati


 Berlari Kencang Mendahului Kereta Milik Raja
Arab
 Mendatangkan Kemarau yang Panjang dan Hujan
 Mampu Bertahan Hidup dalam Kemarau yang
Panjang
 Selamat dari Kejaran Istri Raja Ahab yang Kejam
 Mampu Menyembuhkan Orang Sakit
20. Nabi ilyasa AS  Memurnikan Sumber Air
 Mendoakan Seorang Perempuan Menjadi Hamil
 Menghidupkan Orang yang Sudah Meninggal
 Menyembuhkan Penyakit Kusta
 Memberkati Makanan hingga Menjadi Melimpah
 Mengetahui Peristiwa yang Akan Datang
21. Nabi Yunus AS  Masih bisa bertahan hidup di dalam perut ikan paus
ketika perjalanan laut yang dilanda badai besar,
mukjizat itu sekaligus teguran dari Allah SWT
karena nabi Yunus telah meninggalkan umatnya
untuk didakwahi atas perintah Allah.

22. Nabi Dzakaria AS  Nabi Zakaria AS dan istrinya membaktikan diri


mereka semasa hidupnya untuk mengurus dan
menjaga Baitul Maqdis. Baitul Maqdis merupakan
tempat ibadah peninggalan dari Nabi Sulaiman AS
yang juga digunakan oleh Nabi Zakaria AS untuk
tempat berdakwah.
 Nabi Zakaria mendapatkan keturunan dari Allah
SWT seorang anak laki-laki yang shaleh bernama
Yahya meskipun usia Nabi Zakaria AS saat itu
sudah sangat tua (Sekitar 100 tahun) dan istrinya
adalah seorang yang mandul.
 Nabi Zakaria AS dapat masuk dan bersembunyi di
dalam pepohonan ketika dikejar dan diburu oleh
orang-orang yang akan membunuhnya.
23. Nabi Yahya AS  Nabi yahya Alaihissalam lahir ketika ayahnya Nabi
Zakaria Alaihissalam telah berusia lanjut.
 Allah SWT mengkarunia Yahya Alaihissalam
kemampuan untuk mengetahui syariat serta
memutuskan perkara manusia sejak ia masih kecil.
 Beliau terkenal sangat rajin dan gemar membaca.
 Beliau memiliki kemampuan untuk menyelesaikan
persoalan di antara manusia serta memberikan
penjelasa kepada mereka tentang rahasia-rahasia
agama, serta mengenalkan mereka pada jalan
kebenaran dan mengingatkan mereka dari jalan
kesalahan atau kebatilan.
 Binatang-binatang buas menundukkan kepalanya
kepada Nabi Yahya.
24. Nabi Isa AS  Bisa berbicara saat bayi.
 Menghidupkan burung dari tanah liat.
 Menghidupkan orang yang sudah mati.
 Menyembuhkan orang buta dan penyakit sopak.
 Menurunkan hidangan dari langit.
 Dianugerahi kitab Injil.

25. Nabi Muhammad  Mukjizat terbesar adalah Al-Qur'an sebagai kitab


SAW suci umat Islam.
 Mampu membelah bulan.
 Mengalirkan air dari jemari tangannya.
 Mampu menurunkan hujan.
 Di atasnya selalu dinaungi awan.
 Melakukan perjalanan ke Sidratul Muntaha saat Isra
Miraj, dan masih banyak lagi.

Anda mungkin juga menyukai