Anda di halaman 1dari 6

YAYASAN WIDYA LAROS

SMK VISI GLOBAL


Jl.Hasanudin 10X, Simbar – Tampo Kec. Cluring – Banyuwangi 68482
NSS : 402052506045 NIS : 400560 NPSN : 69775462
E-mail : smkvisiglobal.bwi@gmail.com Website : www.smkvisiglobal.sch.id

PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Hari /Tanggal : Selasa / 06 Desember 2022 Kelas / Semester : XII / Ganjil


Mata Pelajaran : B.Indonesia Jurusan : Keperawatan & Farmasi
Waktu : Menit

Jawablah pertanyaan dibawah ini yang paling benar.!


1.
2. Hal yang diperlukan dalam sebuah surat yang disertai dengan lampiran yang
lamaran pekerjaan adalah… dibutuhkan bagi orang pemasaran. Berikut
a. Penggunaan kalimat permohonan pada ini adalah lampiran yang disertakan oleh
yang dituju seorang pelamar:
b. Penggunaan Bahasa dengan uraian 1) fotokopi SIM
yang Panjang, jelas, dan terperinci 2) fotokopi KTP
c. Penggunaan kata yang runtut, 3) fotokopi kartu pelajar
sistematis dan mudah dimengerti 4) fotokopi ijazah terakhir
d. Curiculumvitae yang perlu direkayasa 5) fotokopi kartu keluarga
demi kelancaran Berdasarkan ilustrasi tersebut, ada dua
e. Adanya kop surat dari lampiran lampiran yang tidak sesuai untuk
3. Cermati kalimat pembuka surat lamaran dilampirkan yang ditandai dengan nomor…
pekerjaan berikut! a. 1 dan 2
“Berdasarkan iklan di harian kisah, 9 b. 2 dan 3
Oktober 2021, saya sangat ingin menjadi c. 3 dan 4
teknisi computer pada perusahaan yang d. 3 dan 5
Bapa/Ibu pimpin”. e. 4 dan 5
Perbaikan kalimat pembukasurat lamaran 5. Cermati pengumuman berikut dengan teliti!
pekerjaan tersebut adalah…. PT PELITA JAYA Jalan MT Haryono 10
a. Mengganti sangat ingin menjadi Jakarta No. 120-PK-08-2013 28 Oktober
“dengan ini menginginkan”. 2013 PENGUMUMAN. Dibutuhkan tenaga
b. Mengganti sangat ingin menjadi administrasi minimal lulus SMK untuk
“bermaksud ingin”. ditempatkan di kantor cabang Depok
c. Mengganti sangat ingin menjadi dengan persyaratan.
“mengajukan lamaran pekerjaan” Kalimat pembuka surat lamaran kerja
d. Mengganti sangat ingin menjadi sesuai dengan pengumuman tersebut yang
“dengan ini melamarnya” tepat adalah …
e. Mengganti sangat ingin menjadi a. Sehubungan dengan pengumuman
“menginginkan”. Saudara pada tanggal 28 Oktober 2013
4. Cermati ilustrasi berikut! b. Bersamaan ini saya mengajukan
Sebuah perusahaan membutuhkan lamaran kerja berdasarkan
karyawan di bagian pemasaran. Bidang pengumuman
pekerjaan yang ditawarkan adalah untuk c. Mengingat surat Saudara nomor
memasarkan produk dari perusahaan 120/PK/08/2013 pada 28 Oktober 2013
tersebut. Pelamar yang berminat d. Berdasarkan pengumuman nomor
dipersilakan untuk membuat surat lamaran 120/PK/08/2013 pada 28 Oktober 2013
e. Saya memberanikan diri mengajukan e. pt Astra Motor Jln. Kramat Raya 132
permohonan kerja kepada Bapak Jakarta 10545
6. Bacalah ilustrasi berikut! 9. Tantangan Karier PT Garuda Nusantara
Seorang calon pelamar pekerjaan Membutuhkan tenaga pembukuan
mengajukan sebuah surat lamaran Syarat:
pekerjaan yang ditujukan ke suatu PT yang 1) Sarjana Akuntansi
bergerak di bidang telekomunikasi. Karena 2) Pengalaman min. 2 thn
lowongan tersebut sudah terisi maka 3) Domisili Jakarta
lamaran tersebut terpaksa ditolak.Kalimat 4) Lamaran ke PT Garuda Nusantara
penolakan lamaran pekerjaan yang sesuai Jalan Garuda 85 Jakarta Pusat
dengan ilustrasi di atas adalah… Pembuka surat lamaran kerja yang paling
a. Bersama ini kami beritahukan bahwa tepat berkaitan dengan iklan di atas
lamaran Saudara tidak dapat diterima. adalah…
b. Sesuai dengan surat Saudara, dengan a. Berdasarkan lowongan kerja yang
ini diberitahukan bahwa lamaran Bapak iklankan untuk tenaga
Saudara ditolak. pembukuan, dengan ini saya
c. Lowongan pekerjaan yang Saudara mengajukan lamaran untuk mengisi
kehendaki tidak ada dan kebetulan lowongan kerja tersebut.
belum dibutuhkan. b. Dengan ini saya mengajukan lamaran
d. Berhubungan dengan surat Saudara kerja.
maka lamaran pekerjaan Saudara kami c. Berdasarkan iklan yang Bapak beri
tolak sementara. tahukan, saya bermaksud melamar
e. Dengan surat ini kami memberitahukan pekerjaan tersebut.
bahwa lowongan jabatan yang yang d. Bersama ini saya melamar pekerjaan
Saudara inginkan sudah terisi sesuai dengan yang bapak iklankan
7. Cermatilah kutipan penutup surat berikut ! lowongan kerja tersebut.
Atas perhatiannya, diucapkan terima kasih e. Sesuai dengan iklan yang Bapak
Kalimat yang tepat untuk memperbaiki tawarkan, dengan ini saya bermasud
kalimat penutup surat tersebut adalah… melamar pekerjaan tersebut.
a. Atas perhatian Bapak, saya ucapkan 10. Perhatikan data-data berikut!
terima kasih banyak Nama : Endah Mustaqimah, S.T.
b. Atas perhatian, saya tak lupa Umur : 25 tahun
mengucapkan terima kasih Pendidikan : S1 Teknik Industri
c. Atas perhatian Bapak, saya Alamat : Jalan Tentara Pelajar, o6 Boyoali
mengucapkan terima kasih. Data di atas merupakan bagian dari surat
d. Atas perhatiannya, saya mengucapkan lamaran pekerjaan, yaitu bagian…
terima kasih . a. pembuka surat
e. Atas perhatian, diucapkan terima kasih b. identitas pelamar
kepada Ibu c. daftar riwayat hidup
8. Sebuah surat akan dikirim ke alamat : d. penutup suratr
PT Astra Motor, jalan Kramat Raya nomor e. asal-usul pelamar
132, Jakarta 10545 Cara penulisan alamat 11. Anda ditunggu kehadirannya untuk tes tulis
surat yang benar adalah… dan wawancara pada hari Senin, 15 Juli
a. Yth. PT Astra Motor Jln. Kramat Raya 2019 jam 08.00 WIB. Perbaikan surat
132 Jakarta 10453 balasan lamaran pekerjaan tersebut yang
b. Pt. Astra Motor Jalan Kramat Raya santun adalah…
Jakarta 10453 a. Selamat! Anda ditunggu ya pada hari
c. Kepada, PT Astra Motor Jln. Kramat Senin, 15 Juli 2019 jam 08.00 untuk
Raya 132 Jakarta 10545 melakukan tes tulis dan wawancara.
d. PT Astra Motor Jalan Kramat Raya B. Selamat! Anda lulus tes administrasi.
132 Jakarta 10545 Ditunggu kehadirannya pada hari
Senin, 15 Juli 2019 jam 08.00 untuk 14. Dijual sebidang tanah di Bekasi. Luas 4ha.
melakukan tes tulis dan wawancara. Baik untuk industri. Hubungi telp.7777777
b. Berdasarkan surat lamaran yang Iklan di atas termasuk jenis iklan...
Saudara kirim, Saudara dinyatakan a. Penawaran
lulus seleksi administrasi. Ditunggu b. Pemberitahuan
kehadirannya pada hari Senin, 15 Juli c. Permintaan
2019 pukul 08.00 WIB untuk d. Masalah keluarga
melakukan tes tulis dan wawancara. e. Pengumuman
c. Berdasarkan surat lamaran yang Anda 15. Berikut ini ciri-ciri kalimat efektif kecuali…
kirim, Anda ditunggu pada hari Senin, a. Kesejajaran
15 Juli 2019 jam 08.00 untuk b. Kesepadanan
melakukan tes tulis dan wawancara. c. Ketegasan
d. Anda ditunggu pada hari Senin, 15 Juli d. Kelogisan
2019 jam 08.00 untuk melakukan tes e. Kesepakatan
tulis dan wawancara. 16. Melakukan sebuah pengulanan kata disebut
12. DIBUTUHKAN SEGERA dengan…
1) Sales Supervisor (min. SMA, a. Revolusi
Pengalaman 2 th) b. Reboisasi
2) Team Leader (min SMA, Pengalaman  c. Repetisi
th) d. Re- orientasi
3) Driver (SIM B1, min. SMA, e. Reabsorsi
Pengalaman th) 17. Menggunakan kata, frasa atau bentuk lain
4) Wilayah Jabodetabek kirim lamaran dengan wajar dan perlu saja. Namun perlu
5) PT. Indofood Sukses Makmur Tbk diingat bahwa tidak menyalahi dengan
6) Jl. Meruya Ilir Utara 1-3 Kav. DKI kaidah tata Bahasa. Penggunaan kata
Jakarta Barat. yang berlebihan akan merusak maksud
Penjelasan kalimat (4) pada iklan tersebut kalimat. Hal di atas disebut dengan…
adalah… a. Kepaduan
a. Iklan diterbitkan di wilayah b. Kehematan
Jabodetabek. c. Kesejajaran
b. PT yang memerlukan karyawan d. Kesepadanan
berada di Jabodetabek e. Keberlangsungan
c. Iklan diperuntukkan kepada yang 18. Bahasa yang menandai apa yang
berdomisili di Jabodetabek dibicarakan oleh pembicara disebut
d. Cara mengirim lamaran ke dengan…
Jabodetabek. a. Objek
e. susunan teks iklan b. Predikat
13. “ Kaplet susut perut X menghilangkan perut c. Subjek
gendut dengan mudah” Kalimat iklan di atas d. PEmbicara
tidak logis .Kalimat iklan yang logis e. Frasa
adalah… 19. Aku pergi ke pasar, kemudian saya pergi ke
a. Kaplet susut perut X mengubah perut rumah teman untuk bermain sepak bola.
gendut dengan mudah Perbaikan kalimat tersebut semoga menjadi
b. Kaplet susut perut X menghilangkan kalimat efektif adalah…
gendut dengan mudah a. Aku pergi ke pasar dan rumah teman
c. Kaplet susut perut X menyusutkan untuk bermain sepak bola.
perut gendut dengan mudah b. Aku pergi ke pasar, kemudian ke
d. Kaplet susut perut X memberantas rumah teman untuk bermain sepak
perut gendut dengan mudah bola.
e. Kaplet susut perut X menolak perut c. Aku ke pasar dan pergi ke rumah
gendut dengan mudah teman untuk bermain sepak bola.
d. Aku pergi ke pasar kemudian saya ke mempertahankan daerahnya sampai titik
rumah teman untuk bermain sepak bola darah penghabisan. Mereka juga mencari
e. Aku pergi kepasar lalu selanjutnya ke bantuan ke Karangasem untuk bertahan.
rumah teman untuk bermain Namun sayangnya, I Gusti Ketut Jelantik
20. Kerasnya upaya kami dalam menjuangkan dan pasukannya harus gugur dalam
nasib para buruh akhirnya sedikit pertempuran di Perbukitan Bale Pundak.
membuahkan hasil yang signifikan. Perang Puputan melibatkan perang antara
Kesalahan penggunaan kata dalam kalimat …
di atas ialah… a. Kerajaan Buleleng dan Majapahit
a. Kerasnya, seharusnya sekerasnya b. Belanda dan Jepang
b. Akhirnya, seharusnya akhiri c. Kerajaan Buleleng dan Belanda
c. Menjuangkan, seharusnya d. Kerajaan Majapahit dan Belanda
memperjuangkan e. Kerajaan Buleleng dan Belanda
d. Sedikit, seharusnya sesedikit mungkin 25. Manakah kalimat utama dari teks di atas …
e. Nasib, seharusnya memakai huruf a. Perang Puputan terjadi pada tahun
kapital 1848 – 1849 di Jagaraga yang
21. Salah satu objek wisata dikabupaten Pesisir melibatkan antara pasukan Kerajaan
Barat adalah pulau Pisang. Kesalahan Buleleng dan Belanda.
penulisan pada kalimat di atas ditunjukkan b. Pasukan Kerajaan Buleleng yang
pada… dipimpin oleh I Gusti Ketut Jelantik.
a. Objek seharusnya subyek c. Mereka juga mencari bantuan ke
b. Barat seharusnya timur Karangasem untuk bertahan.
c. Penulisan kata hubung “di” pada d. I Gusti Ketut Jelantik dan pasukannya
dikabupaten seharusnya dipisah harus gugur dalam pertempuran di
d. Pulau pisang seharusnya pulau nias Perbukitan Bale Pundak.
e. Penulisan objek wisata seharusnya e. Perang Puputan terjadi pada tahun
menggunakan kapital 1848 – 1849 di Puputan yang
22. Teks yang di dalamnya menjelaskan melibatkan antara pasukan Kerajaan
tentang fakta dan kejadian masa lalu yang Buleleng dan Belanda.
menjadi asal muasal atau latar belakang 26. Teks cerita sejarah dapat dikategorikan
terjadinya sesuatu dan memiliki nilai sejaran sebagai teks naratif apabila …
disebut dengan… a. Disajikan dengan simbolisasi verbal
a. teks eksplanasi b. Menggunakan urutan peristiwa
b. teks kontemporal c. Menceritakan fakta sejarah
c. teks sejarah d. Mengangkat peristiwa penting
d. teks proklamasi e. Menceritakan asal usul suatu daerah
e. teks eksposisi 27. Berikut yang termasuk struktur teks sejarah,
23. Manakah di bawah ini yang termasuk ke kecuali…
dalam contoh judul teks cerita sejarah, a. Orientasi
kecuali … b. Insiden
a. Ken Arok dan Ken Dedes c. Komplikasi
b. Kancil dan Buaya d. Revolusi
c. Bandung Lautan Api e. Aplikasi
d. Operasi Trikora 28. Ciri kebahasaan teks sejarah ditandai
e. Pertempuran Surabaya 10 November dengan adanya pronomina atau kata ganti.
1945 Kata-kata yang menunjukkan kejadian atau
24. Bacalah teks berikut ini! peristiwa disebut dengan…
Perang Puputan terjadi pada tahun 1848 – a. Kata hubung temporal
1849 di Jagaraga yang melibatkan antara b. Kata sambung
pasukan Kerajaan Buleleng dan Belanda. c. Kata kerja
Pasukan Kerajaan Buleleng yang dipimpin d. Frasa adverbial
oleh I Gusti Ketut Jelantik itu berjuang e. Kata kerja material
29. Kata kerja yang merupakan kata kerja b. Upaya yang dilakukan Gadjah Mada
berimbuhan yang mengacu pada tindakan untuk bisa menjadi mahapatih yaitu
fisik ataupun perbuatan yang dilakukan dimulai dari idealismenya.
secara fisik disebut dengan… c. Kemampuan dalam menganalisis serta
a. Kata kerja adverbial pemecahan masalah yang dimiliki
b. Kata kerja adjektiva Gadjah Mada merupakan salah satu
c. Kata kerja material upaya untuk menjadi mahapatih.
d. Kata kerja temporal d. Poin utama dalam kisah tersebut yaitu
e. Kata sifat komitmen Gadjah Mada dalam
30. Konjungsi merupakan kata hubung. memegang janji politik.
Sedangkan kata hubung yang menyatakan e. Karena ketegasannya, Gadjah Mada
hubungan waktu disebut dengan… dianggap sebagai titisan dewa.
a. Konjungsi temporal 34. Soal untuk nomor 33-34
b. Konjungsi final Peristiwa yang sangat memilukan pernah
c. konjungsi disjungtif terjadi di bumi serambi mekah, Aceh pada
d. konjungsi eksternal hari Minggu 26 Desember 2003. Gempa
e. konjungsi internal bumi dan tsunami Aceh tersebut telah
31. Kata ganti orang kedua jamak adalah… menelan korban kurang lebih 500 ribu
a. Aku nyawa dalam sekejap di seluruh tepian
b. ia dunia yang berbatasan langsung dengan
c. mereka Samudra Hindia. Struktur dalam kutipan
d. kamu teks di atas yaitu …
e. Kalian a. Orientasi
32. Unsur-unsur berikut yang tidak perlu ada b. Abstraksi
dalam teks sejarah adalah… c. Rekaman peristiwa
a. Fakta d. Reorientasi
b. peristiwa yang saling e. Evaluasi
berkesinambungan 35. Dalam penggalan cerita di atas, Kapan
c. merekayasa informasi tentang tokoh waktu peristiwa itu terjadi…
untuk membuat kehebohan public a. 22 Desember 2022
d. menggunakan keterangan lampau b. 26 Desember 2022
e. menggunakan kata hubung waktu c. 24 Desember 2021
33. Banyak hal yang dapat dipelajari dari cerita d. 26 Desember 2021
perjalanan Gadjah Mada untuk menjadi e. 26 Desember 2023
seorang mahapatih. Dirinya berusaha untuk 36. Pada tanggal 24 Maret 1946 terjadi
menempa diri dengan meningkatkan peristiwa sejarah antara pejuang Indonesia
pengetahuan, keterampilan dan melawan sekutu. Dalam pertempuran
pengalamannya, serta kemampuannya tersebut, para pejuang Indonesia
dalam menganalisis suatu permasalahan, melakukan serangan ke seluruh pos-pos
semua itu layak diteladani. Demikian pula, sekutu sembari membumihanguskan
kewibawaan dan komitmen Gadjah Mada seluruh Bandung Utara. Makna kata
dalam memegang janji politik sebagai membumihanguskan pada teks di atas
visinya yaitu untuk menyatukan nusantara, bermakna …
hal tersebut bisa kita jadikan sebagai acuan a. Mengebom
dalam bersikap terutama saat menjadi b. Menguasai
pemimpin di era saat ini. Inti dari penggalan c. Membakar
teks cerita sejarah di atas yaitu … d. Meninggalkan
a. Cerita mengenai Gadjah Mada yang e. Menjajah
bisa dijadikan sebagai pelajaran dan 37. Karya sastra yang berbentuk prosa yang
inspirasi para pemimpin di era saat ini. mempunyai unsur-unsur intrinsic adalah…
a. Frase
b. Prosa
c. Biografi
d. Puisi
e. Novel
38. Bagian menegangkan dalam struktur novel
sejarah yaitu ada pada tahapan …
a. Konflik cerita
b. Menuju konflik
c. Resolusi
d. Pengungkapan peristiwa
e. Pengenalan situasi cerita
39. Ada empat tahapan dalam pembuatan
novel, kecuali…
a. Pre-Printing
b. Pre-Writing
c. Editing
d. Revising
e. Drafting
40. Langkah untuk memulai menulis novel
disebut dengan…
a. PRofeading
b. Revising
c. Drafting
d. Writing
e. Printing
41. Ciri yang paling utama dari cerita sejarah
adalah peristiwa yang diceritakan terjadi
dengan sebenarnya. Untuk membuktikan
kebenaran peristiwa tersebut telah terjadi
maka…
a. Harus dengan paksaan
b. Harus sesuai pronominal
c. Harus sesuai adjektiva
d. Harus sesuai fakta
e. Harus sesuai waktu

Anda mungkin juga menyukai