Anda di halaman 1dari 4

KEPUTUSAN WALI NAGARI

Nomor :189. 1/ /WNKT/XII-2022

TENTANG
TIM DELEGASIDESADALAM MUSYAWARAH ANTAR NAGARI
(MAN) TRANSFORMAS PENGELOLA DBM EKS—PNMP MPd
MENJADI BUM DESA BERSAMA
KECAMATAN KOTO BESAR
KABUPATEN DHARMASRAYA
TAHUN2022

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


Wali Nagari Koto Tinggi

Menimbang :
a. Bahwa dalam melaksanakan ketentuan dalam Pasal 7
ayat(1) Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal dan Transmigrasi Nomor 15 Tahun2021 tentang
Tata Cara Pengalihan Pengelola Kegiatan Dana Bergulir
Masyarakat Eks Program Nasional Pemberdayaan
Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM- MPd) menjadi
Badan Usaha Milik Desa Bersama, Pengalihan
kelembagaan Pembentukan Pengelola Kegiatan DBM
EksPNPM-MPd menjadi BUM Desa bersama dilakukan
melalui mekanisme pendirian BUM Desa bersama sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan;

b. Bahwa untuk menunjang kelancaran kegiatan pengalihan,


penataan asset dan penataan kelembagaan Eks PNPM-
MPd menjadi BUM Desa Bersamama perlu membentuk
Tim Delegasi Nagari;

c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud


pada huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan
Wali Nagari tentang Tim Delegasi Nagari dalam
Musyawarah Antar Nagari Transformasi Pengelola DBM
Eks PNPM-MPd menjadi BUM Desa Bersama;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
7, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5495);

2. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta


Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020
Nomor 245, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 6573);

3. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang


Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun
2014 tentangDesa (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2014 Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5539) sebagaimana telah
beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Pemerintah
Nomor 11 Tahun2019 tentang Perubahan Kedua atas
Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun
2014 tentangDesa (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun2014 Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor5539);

4. Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2021 tentang


Badan Usaha Milik Desa (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2021 Nomor 21, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 6623);

5. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal,


dan Transmigrasi Nomor 4 Tahun 2016 tentang
Pembangunan Kawasan Perdesaan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2016 Nomor 359);

6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 96 Tahun 2017


tentang Tata Cara Kerja Sama Desa di Bidang
Pemerintahan Desa (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2017 Nomor1444);

7. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah


Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia
Nomor 16 Tahun 2019 tentang Musyawarah Desa
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor
1203);
8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 44 Tahun
2016 tentang Kewenangan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor1037);

9. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah


Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 3 Tahun 2021
tentang Pendaftaran, Pendataan dan Pemeringkatan,
Pembinaan dan Pengembangan, dan Pengadaan Barang
dan/atau Jasa Badan Usaha Milik Desa/ Badan Usaha
Milik Desa Bersama (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun2021 Nomor 252);

10. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah


Tertinggal dan Trasmigrasi Nomor 15 Tahun 2021
tentang Tata Cara Pembentukan Pengelola Kegiatan
Dana Bergulir Masyarakat Eks Program Nasional
Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan Menjadi
Badan Usaha Milik Desa Bersama; (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun2021 Nomor 1224);

11. Peraturan Nagari ................ Nomor Tahun ............


tentang Kerja Sama Nagari (Lembaran Nagari
Tahun......Nomor......);

12. Peraturan Nagari ................ Nomor ........ Tahun


tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Nagari
(Lembaran Nagari Tahun......Nomor......);

Memperhatikan : Hasil Musyawarah Nagari tentang Kerja Sama Nagari

Yang disahkan pada tanggal…..bertempat…….


MEMUTUSKAN

Menetapkan
PERTAMA : Menunjuk Tim Delegasi Nagari dalam Musyawarah Antar Nagari
Transformasi Pengelola DBM Eks PNPM-MPd menjadi BUM Desa
Bersama yang namanya sebagaimana tercantum dalam lampiran yang
merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini .
KEDUA : Tim Delegasi Nagari dalam Musyawarah Antar Nagari sebagaimana
dimaksud Diktum KESATU mempunyai tugas sebagai berikut:
1. Mengikuti Musyawarah Antar Nagari Transformasi Pengelola DBM
Eks PNPM-MPd menjadi BUM Desa Bersama;
2. Membahas dan menyepakati Tata Tertib Musyawarah;
3. Membahas dan menyepakati Peraturan Bersama Wali Nagari;
4. Membahas dan menyepakati Anggaran Dasar BUM Desa
Bersama;
5. Membahas dan menyepakati Anggaran Rumah Tangga BUM
Desa Bersama;
6. Membantu dan merumuskan rencana kerja BUMDesa
Bersama;
7. Menjaga kelestarian pengelolaan, perlindungan dan pelestarian
pembangunan partisipatif;
8. Membahas dan menyepakati kepengurusan struktur
organisasi BUM Desa Bersama; dan
9. Memberikan laporan pelaksanaan kerjasama Nagari kepada
masyarakat melalui Badan Permusyawaratan Nagari

KETIGA : Segala biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkarnya Keputusan inid
ibebankan kepada Anggaran Pendapatan dan Belanja
Nagari .....................TahunAnggaran 2022

KEEMPAT : :Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan


apabila terdapat kekeliruan didalamnya akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

DITETAPKAN DI :
PADA TANGGAL :
WALI NAGARI…….

………………..
Lampiran : Surat Keputusan WaliNagari

Nomor :
Tanggal : ……..2022
Tentang : Tim Delegasi dalam Musyawarah Antar Nagari (MAN) Transformasi
Pengelola DBM Eks PNPM MPd Menjadi BUMDesa Bersama

TIM DELEGASI NAGARI…. DALAM MUSYAWATAH ANTAR NAGARI (MAN)


TRANSFORMASI PENGELOLA DBM EKS PNPM MPD MENJADI BUMDESA BERSAMA
KECAMATAN….KABUPATEN ...............................

NO NAMA ALAMAT UNSUR


1 WALI NAGARI
2 BAMUS
3 KELOMPOK SPP
4 WAKIL RTM
5 TOKOH MASYARAKAT

WALI NAGARI……….

……………………

Anda mungkin juga menyukai