Anda di halaman 1dari 12

KOORDINASI PERSIAPAN ACARA

PERINGATAN HAUL GUS DUR,


PERESMIAN JALAN/JEMBATAN
K.H. ABDURRAHMAN WAHID
Malang-Kepanjen, 5 Februari 2023

Sebagai Tindak Lanjut Rakor pada


Selasa, 10 Januari 2023 dan Rabu, 18 Januari 2023

Bahan Rakor untuk untuk Kamis, 2 Februari 2023

1
Khotmil Qur’an: Masjid Taj'didus Sholah
Minggu, 5 Februari 2023, 04.30 s.d. 08.00 WIB.

 Penanggungjawab kegiatan adalah Panitia


Penyelenggara/Pelaksana (DPC Barikade
Gus Dur Kab. Malang);
 Tempat dan fasilitas di Masjid Taj’didus
Sholah disiapkan oleh Bagian Kesra dan
Bagian Umum;
 Konsumsi untuk penghafal Al-qur’an
(Hafizh), petugas dan panitia (25 orang)
disiapkan oleh Bagian Umum;

2
Acara Haul Gus Dur: Pendopo Agung Kabupaten Malang
Minggu, 5 Februari 2023, 08.30 s.d. 12.00 WIB.
 Penanggungjawab kegiatan adalah Panitia
Penyelenggara/Pelaksana (DPC Barikade Gus Dur);
 Sebelum/setelah acara (pembacaan surat Yasin,
Tahlil dan lain-lain) diawali/diakhiri dengan atraksi
Barongsai dari Klenteng Eng An Kiong Malang yang
dikoordinasikan dan disiapkan oleh Panitia
Penyelenggara;
 Tempat dan fasilitas (karpet dan sound system
Pendopo disiapkan oleh Bagian Umum dan Bagian
Kesra;
 Konsumsi untuk VVIP (Bpk. Wakil Ketua MPR, ibu
Gubernur Jawa Timur, ibu Zannuba Arifah
Chafsoh/Yenny Wahid, Bpk/Ibu Forkopimda) di
Pringgitan disiapkan oleh Bagian Umum;
 Konsumsi (berkat) untuk peserta 1.100 orang
disiapkan oleh Bagian Umum;
 Acara Bakso tetap berlangsung dengan penataan
3
tempat yang optimal untuk parkir dan atraksi;
Lapangan Kel. Penarukan, Kepanjen
Minggu, 5 Februari 2023, 12.00 s.d. 15.00 WIB.

Diskripsi kegiatan:
(Penanggungjawab : Panitia Kegiatan/Lokal)
1. Perlu ruang/tempat untuk transit
(Isoma/ramah-tamah) VVIP maksimal 20
orang;
2. Tempat untuk dialog dengan pekerja
pabrik rokok (koord.Disnaker);
3. Lokasi untuk tempat atraksi/pertunjukan:
Barongsai, Sakerahan, Drum band;
4. Perlu tenda kehormatan untuk VVIP
/undangan (untuk 100 orang) guna
menyaksikan atraksi.

4
Acara Peresmian Nama Jalan: Lapangan ke Pertigaan Panarukan, Kepanjen
Minggu, 5 Februari 2023, 15.15 s.d. 15.45 WIB.
Diskripsi kegiatan:
(Penanggungjawab : Panitia
Kegiatan/Lokal)
1. Jarak sepanjang + 350
meter;
2. Prakiraan waktu tempuh
dengan berjalan kaki + 4-
5 menit;
3. Tempat/area untuk
kegiatan peresmian/
pelepasan selubung
papan nama jalan;
4. Mobil VVIP/VIP disiapkan
di Jl. Sultan Hasanudin
dan/atau Jl. Mentaraman,
guna memudahkan
menuju lokasi peresmian
jembatan.
5
Acara Peresmian Nama Jalan: Lapangan ke Pertigaan Panarukan, Kepanjen
Minggu, 5 Februari 2023, 15.15 s.d. 15.45 WIB.
Penanggungjawab kegiatan:
Dinas PU Bina Marga,
Dishub, Satpol PP dan
Bagian Prokopim

6
Acara Peresmian Jembatan: Panarukan – Kedungpedaringan, Kepanjen
Minggu, 5 Februari 2023, 15.30 s.d. 16.15 WIB.
Diskripsi kegiatan:
(Penanggungjawab : Panitia Kegiatan/Lokal, Dinas PU Bina
Marga, Dishub, Satpol PP dan Bagian Prokopim)
1. Jarak sepanjang + 1,5 kilometer;
2. Prakiraan waktu tempuh dengan berkendara mobil bagi
VVIP + 3 menit ;
3. Tempat parkir undangan VIP di SMKN 1 Kepanjen
dan/atau lapangan Kedungpedaringan (belakang SDN 1
Kedungpedaringan) untuk para undangan/VIP (+ 200
meter dari lokasi peresmian jembatan);
4. Perlu tempat untuk VVIP dan VIP untuk acara peresmian
jembatan Kedungpedaringan (pengguntingan pita/
rangkaian bunga, dan penandatanganan prasasti dsb).

7
Catatan: Hasil Rakor di RR Anusapati, Rabu, 18 Januari 2023
• Sesi 1: Masjid Taj'didus Sholah
 Hafidz Qur’an disiapkan oleh Panitia Penyelenggara;
 Tempat dan fasilitas Masjid disiapkan oleh Bagian Kesra;
 Konsumsi peserta (para Hafizh Qur’an) untuk 25 orang disiapkan oleh Bagian Umum.
• Sesi 2: Pendopo Agung
 VVIP disiapkan transit & konsumsi di Pringgitan Pendopo oleh Bagian Umum;
 Pertunjukan Barongsai disiapkan oleh Panitia Penyelenggara (tempat atraksi diusulkan di depan
gedung PKK);
 Undangan (1.000 orang) disiapkan oleh Panitia Penyelenggara;
 Pendopo disiapkan untuk lesehan (karpet) dan konsumsi (berupa Berkat 1.000 paket) oleh Bagian
Umum, dan didukung Bagian Prokopim, Bagian Kesra bersama Bakesbangpol (membantu sebagai
penerima tamu);
 Pengaturan Parkir diatur oleh Satpol PP dan didukung Dishub;
 Festival Bakso tetap berlangsung dengan penataan tempat yang optimal untuk parkir dan atraksi Barongsai.

8
Catatan: Hasil Rakor di RR Anusapati, Rabu, 18 Januari 2023
• Sesi 3: Lapangan Penarukan
 Tempat transit & konsumsi (Ishoma waktu Dzhuhur-Ashar) VVIP dan VIP disiapkan oleh
Panitia Penyelenggara difasilitasi PR Gajah Baru dan Camat Kepanjen;
 Pengaturan arus lalu lintas dan parkir serta pengamanan, ditangani oleh Dishub dan
Satpol PP;
 Tempat dan fasilitas untuk dialog dengan pekerja pabrik rokok disiapkan oleh Panitia
Penyelenggara, didukung oleh Disnaker;
 Atraksi Barongsai, Sakerahan, Drum band disiapkan oleh Panitia Penyelenggara/lokal
dan difasilitasi Dinas Pendidikan;
 Petugas Kesehatan dan fasilitas ambulan disiapkan oleh Dinkes & RSUD Kanjuruhan;

9
Catatan: Hasil Rakor di RR Anusapati, Rabu, 18 Januari 2023
• Sesi 4: Peresmian Jl. K.H. Abdurrahman Wahid / Jembatan Kedungpedaringan
 SK Penetapan nama jalan, sedang diproses Dishub bersama Bagian Hukum;
 Pemasangan papan nama Jalan (Jl. K.H. Abdurrahman Wahid) berikut selubung penutup
papan nama jalan, pengecatan marka/pembatas jalan, prasasti, rangkaian bunga/pita
peresmian jembatan, disiapkan oleh DPU Bina Marga dan didukung Bagian Prokopim;
 Peminjaman tempat parkir di SMKN 1 Kepanjen dan/atau lapangan Kedungpedaringan
(belakang SDN 1 Kedungpedaringan) untuk para undangan/VIP (+ 200 meter dari lokasi
peresmian jembatan) dikoordinasikan oleh Camat Kepanjen dan Dinas Pendidikan;
 Pengaturan jalur untuk rangkaian mobil VVIP dan undangan serta tempat parkir serta
rekayasa lalu-lintas diatur oleh Dishub dan didukung Satpol PP bersama Camat Kepanjen.
• Lain-lain:
 Billboard/Videotron di 3 titik lokasi (yaitu di Lawang-Singosari, Kepanjen, dan Turen) difasilitasi
oleh Diskominfo, Bagian Prokopim, dan Bapenda/DPMPTSP, sedangkan materi publikasi
disiapkan dari Panitia Penyelenggara/Pelaksana (DPC Barikade Gus Dur Kab. Malang);
10
Catatan Tambahan:
• Sesi 5: Rangkaian Resepsi Satu Abad Nahdlatul Ulama Kabupaten Malang

 Pendopo dan halaman Pendopo Panji, Kepanjen

11
Acara Rangkaian Resepsi Satu Abad Nahdlatul Ulama :
Pendopo Panji Kabupaten Malang
Minggu, 5 Februari 2023, 18.00 s.d. 21.22 WIB.
 Penanggungjawab kegiatan adalah PCNU
Kabupaten Malang;
 ...

12

Anda mungkin juga menyukai