Anda di halaman 1dari 5

TUGAS

BAHASA INDONESIA

PROPOSAL EKSTRAKULIKULER

DISUSUN OLEH:

LANA

0064424491

XII IPA 1

SMA NEGERI 8 KENDARI

KENDARI

2023
PROPOSAL

EKSTRAKURIKULER PASKIBRA

A. LATAR BELAKANG
Kegiatan Paskibra merupakan salah satu ekstrakurikuler yang menjadi unggulan di
SMAN 8 Kendari oleh karena itu untuk meningkatkan mutu dan kualitas Capas SMAN 8
keren dari angkatan 2023. Kami Paskibra SMAN 8 Kendari angkatan 2022 bermaksud
mengadakan kegiatan diklat dan pengukuhan capas untukn yang pertama kalinya.

B. MAKSUD DAN TUJUAN


Tujuan dari kegiatan pengukuhan ini adalah:
1. Membentuk mental dan fisik yang kuat terutama bagi peserta paskibra yang telah
dikukuhkan
2. Menumbuhkan jiwa paskibra
3. Meningkatkan kualitas peserta paskibra angkatan 2023

C. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini di beri nama “diklat dan pengukuhan” SMAN 8 kendari angkatan 2023

D. WAKTU DAN TEMPAT


Kegiatan ini akan kami laksanakan pada hari:
Hari: Sabtu-Minggu
Tanggal: 20-21 Maret 2022
Waktu: 08:00-17:00 WITA
Tempat: Lapangan SMAN 8 Kendari

E. KONSEP ACARA
Sabtu 20 Maret:
1. Upacara pembukaan pukul 08:00-08:30 WITA
2. Penerimaan materi pukul 09:00-10:00 WITA
3. Penerimaan materi lapangan pukul 11:00-12:00 WITA
4. Isoma pukul 12:00-12:15 WITA
5. Apel siang pukul 13:00-13:30 WITA
6. Pemanasaan pukul 13:30-14;00 WITA
7. Materi lapangan pukul 14:00-15:00 WITA
8. Isoma pukul 15;00-15;15 WITA
9. PBB pukul 15;15-16;30 WITA
10. Apel sore pukul 16;30-17;00 WITA

Minggu 21 Maret:

1. Apel pagi pukul 07;00-07;30 WITA


2. Pemanasaan pukul 07;30-08;00 WITA
3. Keliling lokasi pukul 08;00-11;00 WITA
4. Isoma pukul 11;00-12;00 WITA
5. Upacara pengukuhan pukul 13;30-14;30 WITA
6. Materi ruangan pukul 14;30-15;30 WITA
7. Isoma pukul 15;30-16;00 WITA
8. Apel sore pukul 16;00-17;00 WITA

F. ANGGARAN DANA
Dari kegiatan tersebut kami membutuhkan dana dengan rincian sebagai brtikut:
KEBUTUHAN BIAYA
1. Administrasi Rp. 50.000
2. Konsumsi Rp. 100.000
3. Kesehatan (P3K) Rp. 30.000
4. Perlengkapan Rp. 50.000
5. Biaya tak terduga Rp. 20.000
JUMLAH Rp. 250.000
G. KEPANITIAAN
1. Ketua: ading
2. Wakil ketua: Cinderella
3. Sekretaris: selfiana
4. Bendahara: Trisnawati
5. Seksi konsumsi:Muh Fardan dan Sulis Tia
6. Seksi kesehatan: Nurhadi dan Inal
7. Seksi Humas : Srian bintang dan lana

H. PENUTUP
Demikan proposal ini kami buat agar dapat dijadikan acuan dalam melaksanakan
kegiatan pengukuhan paskibra ini.
MENGETAHUI

Kepala sekolah Pembina Paskibra


SMAN 8 Kendari SMAN 8 Kendari

Sarkia,S.Pd.,M.Si Jumadil, S.Pd dan Faridah S.Pd

Ketua Paskibra Sekretaris Paskibra


SMAN 8 Kendari SMAN 8 Kendari

Ading Selfiana

Anda mungkin juga menyukai