Anda di halaman 1dari 2

Catatan Fakta PK Guru

Nama : Santo,S.Pd.SD
Nama Penilai: Nur Cholisoh,S.Pd.SD
Kompetensi 3 : Pengembangan kurikulum
Periode : Februari 2015 s/d Juni 2015
Kompetensi 3 PK Guru Kelas/Mata Pelajaran
Sebelum Pengamatan

Tanggal : 23 Maret 2015

Dokumen dan bahan lain


: 1. RPP 2. Silabus
yang diperiksa

Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru :

RPP yang disusun oleh guru sesuai dengan silabus

Tindak lanjut yang diperlukan:(Periksa kelengkapan administrasi pembelajaran guru


tersebut)
Cakupan materi dan kegiatan pembelajaran agar dirancang sesuai dengan waktu yang
tersedia

Selama Pengamatan

Tanggal : 24 Maret 2015

Dokumen dan bahan lain


: 1. RPP 2. Promes 3. Silabus
yang diperiksa

Kegiatan/aktivitas guru dan peserta didik selama pengamatan:


Materi yang disampaikan sesuai dengan urutan pada RPP 

Tindak lanjut yang diperlukan:


RPP dibuat harus disesuaikan kondisi sekolah dan sarana yang ada serta kemampuan
peserta didik

Setelah Pengamatan

Tanggal : 24 Maret 2015

Dokumen dan bahan lain


:
yang diperiksa
Setelah Pengamatan: Tanggapan Penilai terhadap dokumen dan/atau keterangan guru
Guru berupaya menyusun bahan ajar sesuai dengan kondisi sekolah dan kemampuan
peserta didik

Tindak lanjut yang diperlukan:


Bahan ajar disusun sesuai kondisi siswa dan sekolah

Dicetak dengan Aplikasi PK Guru dari http://pkguru.com

Anda mungkin juga menyukai