Anda di halaman 1dari 105

STRUKTUR SEL

1. Organel sel berupa saluran halus yang


berbatasan dengan sistem membran
dan erat kaitannya dengan sistem
transportasi pada sistem sintesis
protein adalah ….
a. Ribosom 5. Perhatikan tabel berikut!
b. Mitokondria No Nama organel Fungsi
c. Retikulum endoplasma I Retikulum endo Tempat sintesis lemak dan koles
d. Plasmodesma plasma terol
e. Sentrosom II Ribosom Tempat sintesis protein
2. Pada gambar sel di samping, organel sel III Kompleks Golgi Melakukan pencernaan intra sel
yang berperan dalam pembentukan IV Mitokondria Tempat terjadinya siklus glioksila
lisosom ditunjukkan oleh nomor …. Organel yang sesuai dengan fungsinya
a. 1 d. 4 yaitu ….
b. 2 e. 5 a. I dan II d. II
c. 3 dan III
3. Pada sel bakteri, mesosom berfungsi b. I dan III e. II
sebagai …. dan IV
a. Tempat berlangsungnya sintesis c. I dan IV
protein 6. Berikut sufat-sifat matriks sitoplasma
b. Pelindung dan pemberi bentuk 1) Gerak Brown
tubuh 2) Konduktivitas
c. Pembawa informasi genetic 3) Iritabilita
d. Pelindung molekuler sel 4) Efek Tyndal
e. Tempat penghasil energi 5) Bersifat elektrolit
4. Perhatikan beberapa organel berikut Sifat-sifat biologis matriks sitoplasma
ini! meliputi ….
1) Lisosom a. 1 dan 2 d. 2
2) Ribosom dan 4
3) Vakuola b. 1 dan 3 e. 4
4) Mitokondria dan 5
5) Sentrosom c. 2 dan 3
Organel yang berperan mencerna 7. Dalam oksidasi substrat dihasilkan
benda asing dan berperan dalam hidrogen peroksida (H2O2) yang bersifat
pembelahan sel, secara berurutan racun. Oleh karena itu, H2O2 perlu
adalah …. dipecah segera menjadi H2O dan O2.
a. 1 dan 2 d. 5 dan 1 Fungsi ini dilakukan oleh ….
b. 1 dan 5 e. 5 dan 4 a. Ribosom d. Kompleks
c. 2 dan 3 Golgi
b. Lisosom e. Retikulum 12. Pada gambar disamping, organel
endo bertanda X berfungsi sebagai ….
c. Mitokondria plasma a. Pengubah secara kimia dan
8. Perhatikan pernyataan-pernyataan mentransfer materi-materi di
berikut! dalamnya
1) Membentuk membran plasma b. Katalisator dalam menguraikan
2) Mensintesis lemak dan kolesterol materi-materi di dalamnya
3) Membentuk lisosom c. Pengurai molekul-molekul organik
4) Menetralkan racun secara biologis
5) Membentuk akrosom pada sperma d. Pelindung dan penunjang sel
Berdasarkan pernyataan di atas, yang e. Tempat terjadinya sintesis protein
termasuk fungsi fungsi kompleks golgi 13. Organel sel yang berfungsi sebagai
adalah …. penghasil energi pada sel prokariotik
yaitu ….
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 4 a. Ribosom d. peroksisom
b. 1, 2 dan 4 e. 3, 4 dan 5 b. Lisosom e. gloksisom
c. 1, 3 dan 5 c. Mesosom
9. Perhatikan organel-organel sel berikut!
1) Retikulum endoplasma
2) Kompleks Golgi 14. Perhatikan gambar sel tumbuhan
3) Nukleus berikut!
4) Ribosom Organel sel yang berfungsi sebagai
Organel yang berstruktur tempat menyimpan minyak asiri
endomembran yaitu …. ditunjukkan oleh nomor ….
a. 1 dan 2 d. 2 dan 4 a. 1 d. 4
b. 1 dan 3 e. 3 dan 4 b. 2 e. 5
c. 2 dan 3 c. 3
10. Organel sel yang berperan dalam 15. Sel merupakan satuan fungsi makhluk
detoksifikasi yaitu …. hidup karena ….
a. Lisosom d. Kompleks a. Semua jenis sel mempunyai fungsi
Golgi yang sama
b. Glioksisom e. Retikulum b. Semua makhluk hidup terdiri dari
endo sel atau sel-sel
c. Mitokondria plasma c. Sel merupakan unit struktural
11. Pasangan nama organel dan fungsinya terkecil pada makhluk hidup
yang benar adalah …. d. Semua sel mempunyai jumlah dan
a. RE – ekskresi macam organel yang sama
b. Nukleus – reproduksi e. Melakukan segala sesuatu seperti
c. Kompleks Golgi – regulasi yang dilakukan oleh satu individu,
d. Mitokondria - transportasi organisme sebagai keseutuhan
e. Membran sel - respirasi
1. Perhatikan beberapa organel sel Sel Hewan Sel tumbuhan
berikut! a Tidak mempunyai Mempunyai dinding sel
1) Membran sel dinding sel yang kaku
2) Dinding sel b Tidak mempunyai Mempunyai sentrosom
3) Ribosom sentrosom
4) Lisosom c Tidak mempunyai Mempunyai lisosom
5) Kompleks Golgi lisosom
6) Sentrosom d Mempunyai vakuola Tidsk mempunyai vakuola
7) Mitokondria e Mempunyai plastida Tidak mempunyai plastida
5. Bentuk sel hewan tidak tetap dan
8) Retikulum endoplasma
kurang kukuh dibandingkan dengan sel
Organel sel yang dimiliki oleh sel hewan
tumbuhan. Hal ini karena sel hewan
dan sel tumbuhan adalah ….
tidak memiliki ….
a. 1, 2, 5. 6 dan 8
a. Plastida d. dinding sel
b. 1, 3, 5, 7 dan 8
b. Kloroplas e. membran
c. 2, 3, 4, 6 dan 7
sel
d. 2, 4, 5, 6 dan 7
c. vakuola
e. 2, 5, 6, 7 dan 8
6. Perhatikan gambar sel tumbuhan di
2. Perhatikan organel-organel sel berikut!
samping! Organel sel yang tidak dimiliki
1) Mitokondria 4) Sentrosom
oleh sel hewan ditunjukkan oleh nomor
2) Ribosom 5) Vakuola
….
3) Sentriol
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 4
Organel sel yang hanya terdapat pada
sel hewan yaitu ….
b. 1, 3 dan 4 e. 2, 3 dan 5
a. 1 dan 2 d. 3 dan 4
c. 1, 4 dan 5
7. Pada tumbuhan muda, dinding selnya
b. 2 dan 3 e. 3 dan 5
tersusun atas zat ….
c. 2 dan 4
a. Lignin d. selulosa
3. Perhatikan beberapa organel sel
b. Pektin e. karoten
berikut!
c. lipid
1) Membran sel 3) Sitoplasma
8. Pernyataan yang tepat tentang organel
2) Dinding sel 4) Vakuola
sel yang dimiliki oleh sel tumbuhan dan
Organel sel yang hanya dimiliki oleh sel
sel hewan adalah ….
tumbuhan yaitu ….
Sel tumbuhan Sel hewan
a. 1 dan 2 d. 2 dan 4
a Dinding sel Plastida
b. 1 dan 3 e. 3 dan 4
b Ribosom Dinding sel
c. 2 dan 3
c Plastida Sentriol
4. Manakah yang menyatakan perbedaan d Lisosom Mitokondria
antara sel hewan dan sel tumbuhan? e Vakuola Diktiosom
9. Tanaman Leguminosae (kacang-
kacangan) mengandung banyak
leukoplas jenis ….
a. Lipidoplas dan kloroplas b. Nukleolus e. kompleks
b. Elaioplas dan amiloplas Golgi
c. Proteoplas dan lipidoplas c. sentriol
d. Amiloplas dan proteoplas 15. Perhatikan organel-organel sel berikut!
e. Elaioplas dan kloroplas 1) Mitokondria 3) Dinding sel
10. Organel sel yang berperan menjaga
tekanan osmotik sitoplasma pada 2) Kloroplas 4) Vakuola
hewan uniseluler yaitu …. Organel sel yang berperan dalam
a. Mikrofilamen turgiditas sel yaitu ….
b. Vakuola fagosit a. 1 dan 2
c. Vakuola kontraktil b. 1 dan 3
d. Vakuola makanan c. 2 dan 3
e. Retikulum endoplasma d. 2 dan 4
11. Daun yang tua mengandung banyak e. 3 dan 4
pigmen nonfotosintetik yang disebut ….
a. Antosianin d. xantofil
b. Fikosianin e. karoten 1. Pada skema berikut proses berpindah
c. fikoeritrin glukosa melalui membran usus dalam
12. Perhatikan gambar di samping! Klorofil system tubuh, merupakan contoh
terdapat di bagian yang ditunjuk oleh peristiwa ….
nomor …. a. Difusi d. eksositosis
a. 1 d. 4 b. Osmosis e. transpor
b. 2 e. 5 aktif
c. 3 c. endositosis
13. Organel sel pada tumbuhan yang 2. Seorang perokok sel darah merahnya
berfungsi sebagai tempat penimbunan mengandung nikotin. Proses masuknya
sisa metabolisme dan metabolit nikotin ke dalam sel darah tersebut
sekunder yaitu …. terjadi secara ….
a. Plastida d. kloroplas a. Difusi d. transpor
b. Vakuola e. aktif
mitokondria b. Osmosis e. eksositosis
c. Dinding sel c. endositosis
14. Perhatikan ciri-ciri organel sel berikut! 3. Pompa natrium-kalium dalam sel terjadi
1) Hanya dimiliki oleh sel hewan secara ….
2) Berperan dalam proses pembelahan a. difusi d. eksosmosis
sel b. osmosis e. transpor
3) Terdapat di dalam sentrosom aktif
Organel sel yang memiliki ciri-ciri c. endosmosis
seperti di atas adalah …. 4. Jika kita menyemprotkan wewangian,
a. Nukleus d. baunya akan segera menyebar ke
mitokondria
seluruh ruangan. Peristiwa ini b. Transpor aktif berjalan dua arah
merupakan contoh dari …. yang terjadi karena perbedaan
a. difusi d. eksosmosis kerapatan larutan
b. osmosis e. transpor c. Transpor aktif tidak memerlukan
aktif energi dan prosesnya berlangsung
c. endosmosis selama terjadinya perbedaan
5. Perhatikan diagram percobaan berikut! konsentrasi larutan sitoplasma
dengan larutan air
d. Transpor aktif merupakan
perpindahan zat dari larutan
konsentrasi rendah ke larutan
konsentrasi tinggi
e. Transpor aktif merupakan peristiwa
a. osmosis d. hipertonik pemasukan dan pengeluaran tetes
b. difusi e. imbibisi cairan melalui membran sel
c. isotonik 8. Perhatikan gambar berikut!
6. Perhatikan gambar transportasi zat
melalui membran di bawah ini!

Proses perubahan yang terjadi pada


gambar X menjadi Y disebabkan ….
Mekanisme transpor I dan II secara a. osmosis karena air dari larutan A
berurutan adalah …. masuk ke dalam bagian B karena B
a. transpor pasif eksositosis dan bersifat hipertonik terhadap A
transpor aktif endositosis b. osmosis karena air dari larutan A
b. transpor aktif eksositosis dan masuk ke dalam bagian B karena B
transpor pasif endositosis bersifat hipotonik terhadap A
c. transpor pasif eksositosis dan c. osmosis karena air dari larutan A
endositosis masuk ke dalam B karena B bersifat
d. transpor aktif eksositosis dan isotonik terhadap A
endositosis d. osmosis karena air dari larutan A
e. transpor pasif eksositosis dan masuk ke dalam bagian B karena B
endositosis bersifat plasmolisis terhadap A
7. Pernyataan yang tepat mengenai e. osmosis karena larutan B masuk ke
transpor aktif adalah …. dalam bagian A karena bersifat
a. Transpor aktif berjalan melawan homogen terhadap A
perbedaan konsentrasi dan 9. Perhatikan diagram percobaan berikut!
dipengaruhi oleh muatan listrik di
dalam dan diluar sel
1. Perhatikan beberapa kingdom berikut
ini!
1) Monera
2) Arcahaebacteria
3) Eubacteria
Berdasarkan diagram di atas, secara 4) Fungi
berturut-turut larutan A dan B bersifat 5) Protista
…. 6) Animalia
a. hipertonik dan hipotonik Sel prokariotik hanya terdapat pada
b. hipotonik dan hipertonik kingdom ….
c. hipertonik dan netral a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5
d. isotonik dan netral b. 1, 2 dan 4 e. 2, 3 dan 6
e. netral dan hipotonik c. 2, 3 dan 4
10. Berikut ini gambar hasil percobaan sel 2. Perhatikan bahan-bahan penyusun
akar tumbuhan dalam kondisi larutan dinding sel berikut ini!
pupuk urea yang berbeda. 1) Selulosa 4) Lipid
2) Hemiselulosa 5) Protein
3) Pektin
Bahan penyusun dinding sel bakteri
yaitu ….
a. 1, 2 dan 3 d. 3, 4 dan 5
b. 1, 2 dan 4 e. 4, 5 dan 6
c. 2, 3 dan 4
3. Perhatikan tabel berikut!
Pernyataan yang tidak
benarberdasarkan hasil percobaan No Sel prokariotik Sel Eukariotik
1 Memiliki Memiliki membran
adalah ….
membran inti inti
a. gambar 1, normal karena larutan 2 Ukuran 1-10 Ukuran 10-100 µm
urea isotonis µm
b. gambar 2, turgid karena larutan 3 DNA berupa D DNA dalam inti sel
urea hipotonis DNA sirkuler
c. gambar 1 dan 2, difusi zat urea dari 4 Aktivitas sel Aktivitas sel
dalam sel ke luar sel terjadi pada dilakukan oleh
membran organel-organel
d. gambar 3, terjadi plasmolisis karena
plasma dan dengan fungsi
larutan urea hipertonis
sitoplasma tertentu
e. gambar 2, osmosis terjadi 5 Memiliki Tidak memiliki
perpindahan air dari luar ke dalam sistem sistem
sel endomembran endomembran
Perbedaan sel prokariotik dan sel
eukariotik yang benar ditunjukkan oleh
nomor ….
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5
b. 1,2 dan 4 e. 3, 4 dan 5
c. 2,3 dan 4
4. Enzim-enzim berikut terdapat dalam
lisosom, kecuali ….
a. nuklease d. fosfatase
b. protease e. katalase
c. lipase
5. Matriks sitoplasma mampu
memantulkan cahaya yang disebut …. a. I d. IV
a. elektrolit d. gerak b. II e. V
Brown c. III
b. efek Tyndall e. tegangan 10. Pada sel bakteri, organel yang berperan
c. gerak siklosis permukaan sebagai tempat penghasil energi yaitu
6. Perhatikan organel-organel sel berikut ….
ini! a. ribosom d. dinding sel
1) Nukleus 5) Filamen b. mesosom e. membran
2) Ribosom intermedier sel
3) Mikrofilamen 6) Kompleks c. sitoplasma
Golgi 11. Sel binukleat terdapat pada ….
4) Mikrotubulus a. hewan d.
Organel-organel sel yang membentuk Paramecium
rangka sel yaitu …. b. jamur e. tumbuhan
a. 1, 2 dan 3 d. 3, 4 dan 6 c. Vaucheria
b. 1, 3 dan 4 e. 4, 5 dan 6 12. Penghancuran ekor berudu saat
c. 3, 4 dan 5 memasuki masa dewasa disebut ….
7. Organel sel yang berperan dalam proses a. autolisis d. pinositosis
detoksifikasi di sel-sel hati yaitu …. b. autofagi e. fagositosis
a. ribosom d. kompleks c. eksositosis
Golgi 13. Perhatikan organel-organel sel berikut!
b. lisosom e. retikulum 1) Mikrofilamen
c. mitokondria 2) Mikrotubulus
endoplasma 3) Filamen intermedier
8. Perhatikan gambar di samping! Organel 4) Peroksisom
X berfungsi …. 5) Glioksisom
a. melakukan pencernaan intra sel Tipe-tipe badan mikro meliputi ….
b. mensintesis protein a. 1 dan 2 d. 3 dan 4
c. mengendalikan semua kegiatan sel b. 1 dan 3 e. 4 dan 5
d. membentuk kantong sekresi c. 2 dan 3
e. menyediakan energi yang siap 14. Perhatikan gambar sel di samping!
digunakan Organel sel yang berperan mengubah
9. Pada struktur membran berikut ini, energi cahaya menjadi energi kimia
bagian yang bersifat hidrofilik adalah …. (gula) ditunjukkan oleh nomor ….
a. 1 d. 4 b. 2, 5 dan 8 e. 5, 6 dan 7
b. 2 e. 5 c. 3, 6 dan 8
c. 3 19. Sel hewan maupun sel tumbuhan
15. Perhatikan organel-organel sel berikut! memerlukan ion K+ untuk aktivitas
1) Kloroplas 3) Vakuola hidupnya. Pemasukan ion K+ ke dalam
2) Dinding sel 4) Sentriol sel dilakukan secara ….
Organel sel yang hanya terdapat pada a. difusi d. fagositosis
sel tumbuhan dan berperan dalam b. osmosis e. transpor
membangun kekakuan sel yaitu …. aktif
c. pinositosis
20. Terjadinya plasmolisis pada sel
a. 1 dan 2 d. 2 dan 4 tumbuhan akibat adanya transpor zat
b. 1 dan 3 e. 3 dan 4 melalui membran yang disebut ….
c. 2 dan 3
16. Organel-organel berikut dimiliki oleh sel
hewan maupun sel tumbuhan, kecuali a. difusi d. eksosmosis
…. b. endositosis e. endosmosis
a. RE d. c. eksositosis
mitokondria 21. Dinding sel tumbuhan mengandung
b. sentriol e. kompleks pektin. Organel sel yang berfungsi
c. vakuola Golgi sebagai tempat sintesis pektin yaitu ….
17. Jika kkita akan mempelajari bagian- a. lisosom d. kloroplas
bagian dalam sel, alat yang digunakan b. ribosom e.
untuk mengamati adalah …. mitokondria
a. mikroskop cahaya c. kompleks Golgi
b. mikroskop elektron 22. Potongan kentang dimasukkan ke
c. mikroskop SEM larutan sukrosa yang konsentrasinya
d. mikroskop TEM berbeda-beda. Setelah beberapa saat
e. mikroskop binokuler terjadi perubahan berat kentang pada
18. Perhatikan beberapa organel sel berikut setiap konsentrasinya. Grafik yang
ini! menunjukkan hubungan antara
1) Nukleus kosentrasi larutan dengan berat
2) Kloroplas kentang yaitu ….
3) Mitokondria a d
4) Retikulum endoplasma b e
5) Vakuola c
6) Ribosom 23. Proses masuknya senyawa padat ke
7) Lisosom dalam sel terjadi dengan cara ….
8) Plastida a. endositosis d. fagositosis
Bagian sel yang hanya ditemukan pada b. eksositosis e. osmosis
sel tumbuhan adalah …. c. pinositosis
a. 1, 3 dan 4 d. 4, 7 dan 8
24. Transpor ion, molekul dan senyawa 1) Hati
yang tidak memerlukan energi disebut 2) Pankreas
…. 3) Kelenjar ludah
a. difusi d. transpor 4) Kelenjar air mata
pasif 5) Sperma
b. osmosis e. endositosis Kompleks Golgi banyak terdapat pada
c. transpor aktif sel-sel ….
25. Dalam suatu percobaan sederhana, a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5
diteteskan tinta ke dalam gelas beker b. 1, 2 dan 4 e. 3, 4 dan 5
berisi air bening. Setelah beberapa saat, c. 2, 3 dan 4
tinta tersebut telah menyebar 28. Perhatikan faktor-faktor berikut!
mewarnai seluruh air. Berarti dalam 1) Wujud materi
percobaan tersebut telah terjadi 2) Nilai pH
peristiwa …. 3) Konsentrasi zat
a. difusi d. kotranspor 4) Ukuran molekul
b. osmosis e. difusi 5) Elastisitas membran
terfasilitasi Faktor-faktor yang mempengaruhi
c. pompa ion proses difusi yaitu ….
26. Molekul yang ditranspor ke dalam sel a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 4
sebagai berikut b. 1, 3 dan 4 e. 2, 4 dan 5
1) Asam amino c. 1, 3 dan 5
2) Glukosa 29. Peristiwa sel memakan zat cairseperti
3) Protein pada gambar di samping merupakan
4) Asam nukleat transpor zat melalui membran yang
5) Sukrosa disebut ….
a. fagositosis d. eksositosis
b. pinositosis e. eksosmosis
Transpor molekul-molekul di atas yang c. endositosis
membutuhkan energi adalah ….
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5
b. 1, 2 dan 4 e. 3, 4 dan 5
c. 2, 3 dan 4
27. Perhatikan sel-sel hewan berikut!

Struktur Jaringan Tumbuhan

1. Perhatikan pernyataan-pernyataan 2) Sel-selnya aktif membelah


berikut 3) Menyebabkan pertumbuhan
1) Berasal dari jaringan primer sekunder
4) Menyebabkan batang bertambah e. rambut-rambut pada permukaan
tinggi dan lebar daun tembakau
5) Terdapat pada ujung akar dan 5. Permukaan daun biasanya tampak
batang mengkilap. Hal ini disebabkan epidermis
Pernyataan tersebut yang benar pada permukaan daun dilapisi oleh ….
mengenai jaringan meristem sekunder a. papila d. trikomata
yaitu …. b. kutikula e. peridermis
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5 c. stomata
b. 1, 2 dan 4 e. 3, 4 dan 5 6. Jika jaringan epidermis rusak, maka
c. 2, 3 dan 4 fungsi perlindungan tumbuhan akan
2. Perhatikan gambar berikut! digantikan oleh jaringan ….
a. xilem d. parenkim
b. gabus e. sklerenkim
c. kolenkim
7. Suatu jaringan memiliki ciri-ciri sebagai
berikut.
Berdasarkan letaknya pada batang, 1) Sel-selnya hidup dan membentuk
jaringan meristem yang ditunjuk polihedral
dengan angka 1, 2 dan 3 berturut-turut 2) Dinding selnya tipis
adalah …. 3) Mempunyai vakuola yang besar
a. lateral, apikal dan interkalar 4) Mempunyai banyak ruang antarsel
b. lateral, interkalar dan apikal Jaringan yang memiliki ciri-ciri di atas
c. interkalar, apikal dan lateral adalah ….
d. apikal, interkalar dan lateral a. floem d. epidermis
e. apikal, lateral dan interkalar b. kolenkim e. sklerenkim
3. Perhatikan gambar meristem primer c. parenkim
pada akar di samping! Bagian yang 8. Perhatikan gambar jaringan di samping!
ditunjuk oleh X akan berkembang Jaringan pada tumbuhan di samping
membentuk …. berfungsi untuk ….
a. kambium d. meristem a. melindungi dari pengaruh luar
apikal b. mengangkut hasil fotosintesis
b. parenkim e. jaringan c. memperkukuh tubuh tumbuhan
ikat d. menyimpan makanan cadangan
c. epidermis pembuluh e. mengangkut air dan garam mineral
primer 9. Perhatikan beberapa ciri jaringan
4. Bagian-bagian berikut merupakan berikut!
derivat epidermis, kecuali …. 1) Dinding sel sangat tebal dan kuat
a. stomata 2) Dinding sel mengandung suberin
b. velamen pada anggrek 3) Terdiri atas sel-sel mati
c. duri pada batang mawar 4) Mempunyai banyak ruang antarsel
d. duri pada batang tanaman Ciri-ciri jaringan sklerenkiim yaitu ….
bougenvil
3. Between the bark and the wood in a
a. 1 dan 2 d. 2 dan 4 woody stem, there is a layer of
b. 1 dan 3 e. 3 dan 4 meristem called ….
c. 2 dan 3 a. pith
10. Perhatikan beberapa unsur atau sel b. cork cambium
berikut! c. apical meristem
1) Trakea 4) Trakeid d. vascular cambium
2) Unsur trakeal 5) Sel e. the zone of cell division
pengantar 4. Lapisan terluar silinder pusat batang
3) Unsur kibral 6) Sel yang menyelubungi berkas pembuluh
albumen disebut ….
Unsur atau sel yang menyusun floem a. kutikula d. floeterma
yaitu …. b. empulur e. endodermis
a. 1, 2 dan 4 d. 2, 4 dan 5 c. perisikel
b. 1, 3 dan 5 e. 3, 5 dan 6 5. Jaringan yang dibentuk oleh kambium
c. 2, 3 dan 6 gabus pada batang yaitu ….
a. ke arah luar membentuk feloderm
dan ke arah dalam membentuk
1. Perhatikan gambar di samping! felem
Bagian yang ditunjuk dengan huruf X b. ke arah luar membentuk feloderm
merupakan hasil perkembangan dari dan ke arah dalam membentuk
jaringan …. felogen
a. floem d. meristem c. ke arah luar membentuk felem dan
ke arah dalam membentuk felogen
b. kolenkim e. sklerenkim d. ke arah luar membentuk felogen
c. parenkim dan ke arah dalam membentuk
2. Perhatikan ciri-ciri jaringan penyusun feloderm
akar berikut! e. ke arah luar membentuk felem dan
1) Terletak di sebelah dalam korteks ke arah dalam membentuk
2) Terdiri atas satu lapis sel feloderm
3) Tersusun rapat tanpa ruang 6. Berikut ini adalah jaringan yang
antarsel terdapat pada tumbuhan.
4) Dinding selnya mengalami 1) Epidermis 4) Xilem
penebalan gabus 2) Sklerenkim 5) Palisade
Jaringan pada akar yang memiliki ciri- 3) Kambium 6) Bunga
ciri tersebut yaitu …. karang
a. perisikel d. Jaringan yang hanya terdapat pada
endodermis daun dan mampu melangsungkan
b. kambium e. silinder fotosintesis adalah ….
pusat a. 1 dan 2 d. 4 dan 5
c. epidermis b. 2 dan 3 e. 5 dan 6
c. 3 dan 4
7. Perhatikan gambar di samping! mempunyai kemampuan untuk
Bagian daun yang diberi tanda X beregenerasi menjadi tanaman lengkap
berfungsi untuk …. kembali. Sifat sel demikian disebut ….
a. menjaga bentuk daun a. autotrof d. generatif
b. mencegah penguapan air b. autonom e. totipotensi
c. jalan keluar masuknya udara c. vegetatif
d. tempat berlangsungnya fotosintesis 2. Eksplan yang digunakan sebagai bahan
e. melindungi jaringan di bawahnya tanam pada kultur jaringan harus
dari kekeringan bersifat merismatis, artinya ….
8. Perhatikan bagian-bagian bunga a. sel-selnya harus steril
berikut! b. sel-selnya aktif membelah
1) Braktea 4) Petal c. telah mengalami diferensiasi
2) Sepal 5) Karpel d. mengandung banyak hormon
3) Stamen 6) Putik auksin
Bagian bunga yang bersifat steril yaitu e. dapat hidup dalam lingkungan
…. terbatas
a. 1, 2 dan 3 d. 3, 4 dan 6 3. Perhatikan gambar di samping!
b. 1, 2 dan 4 e. 3, 5 dan 6 Seorang siswa akan menggunakan daun
c. 2, 4 dan 5 tanaman di samping sebagai eksplan.
9. Epidermis yang berupa tonjolan pada Daun yang paling baik digunakan
daun mahkota disebut …. sebagai eksplan ditunjukkan dengan
a. calyx d. polen nomor ….
b. rachis e. papila a. 1 d. 4
c. corolla b. 2 e. 5
10. Perhatikan gambar penampang c. 3
melintang buah pepaya berikut! 4. Langkah pertama yang harus dilakukan
dalam teknik kultur jaringan yaitu ….
a. sterilisasi eksplan
b. menanam eksplan pada media
c. menyimpan eksplan dalam lemari
es
d. menjemur eksplan dalam green
Bagian yang ditunjuk oleh X pada house
gambar disebut …. e. menanam eksplan pada tanah yang
a. eksokarp d. sarkotesta telah disterilkan
b. endokarp e. sklerotesta 5. Seorang siswa menanam eksplan pada
c. mesokarp medium A. Dua minggu kemudian
eksplan tersebut dipindahkan ke
medium B. Tindakan pemindahan ini
1. Prinsip kultur jaringan didasarkan pada disebut ….
teori bahwa setiap sel tumbuhan a. isolasi d. sterilisasi
b. inokulasi e. aklimatisasi
c. subkultur melalui proses karantina. Hai ini karena
6. Pada rangkaian prosedur kultur jaringan tanaman tersebut ….
seringkali digunakan NaClO (natrium a. bersifat aseptis
hipoklorit). Bahan kimia ini digunakan b. nerupakan bibit unggul
untuk …. c. diperbanyak dalam waktu singkat
a. subkultur d. merupakan perbanyakan vegetatif
b. aklimatisasi e. hanya melibatkan sel, jaringan atau
c. sterilisasi eksplan organ
d. pembuatan media
e. penanaman eksplan
7. Bahan pemadat yang biasa digunakan 1. Perhatikan gambar di samping!
dalam pembuatan media kultur jaringan Meristem apikal terletak pada bagian
yaitu …. yang diberi nomor ….
a. agar d. myo- a. 1 d. 4
inositol b. 2 e. 5
b. air kelapa e. ekstrak c. 3
yeast 2. Protoderm yang terletak didekat
c. arang aktif meristem ujung akan membentuk
8. Di dalam laboratorium kultur jaringan jaringan ….
biasanya terdapat ruangan steril yang a. parenkim d. xilem
suhu dan penyinarannya terkontrol. primer
Ruangan ini digunakan untuk …. b. kambium e. floem
a. menanam eksplan dalam media primer
b. membersihkan alat-alat c. epidermis
laboratorium 3. Pasangan macam-macam jaringan
c. memindahkan plantlet dari botol pada tumbuhan dan fungsinya yang
kultur benar yaitu ….
d. memelihara eksplan dalam botol Jaringan Fungsi
kultur a. epidermis pengangkutan
e. mensterilkan eksplan sebelum b. parenkim penguat
ditanam pada media c. kolenkim pelindung
9. Di dalam suatu media kultur d. sklerenkim penguat
ditambahkan 2, 4-D sebagai zat e. xilem penyimpan makanan
pengatur tumbuh. 2, 4-D termasuk jenis cadangan
hormon …. 4. Derivat epidermis yang terdapat
a. etilen d. giberelin pada rambut sengat tanaman
b. auksin e. asam kemaduh (Laportea stimulans) yaitu
absisat ….
c. sitokinin a. rambut sisik d. kelenjar
10. Plantlet tanaman hasil kultur jaringan garam
dapat dikirim ke mana saja tanpa b. rambut gatal e. trikomata
c. kelenjar madu hidatoda
5. Perhatikan gambar di samping! a. trakea d. albumen
Jaringan gabus terletak pada bagian b. trakeid e. buluh tapis
nomor …. c. sel tapis
a. 1 d. 4 10. Gambar di samping merupakan
b. 2 e. 5 penampang melintang akar
c. 3 Dicotyledonae. Bagian yang
6. Suatu irisan melintang akar ubi jalar ditunjuk oleh huruf X yaitu ….
(Ipomomea batatas) diuji dengan
larutan lugol untuk mengidentifikasi a. xilem d. korteks
kandungan amilum. Bagian akar b. floem e. perisikel
yang menghasilkan warna ungu c. kambium
menunjukkan bahwa pada bagian 11. Perbedaan proses transportasi
tersebut terdapat jaringan …. apoplas dan simplas yaitu ….
a. xilem d. epidermis Apoplas Simplas
b. kolenkim e. sklerenkim a. Di luar berkas pembuluh Melalui berkas pembuluh
c. parenkim b. Melalui berkas pembuluh Di luar berkas pembuluh
7. Seorang siswa mengamati jaringan c. Melalui semua bagian Melalui bagian hidup dari
pada tangkai daun. Siswa tersebut tidak hidup dari sel sel tumbuhan
tertarik dengan jaringan yang terdiri tumbuhan
atas sel-sel berdinding tebal. d. Melalui bagian hidup Melalui semua bagian tidak
Selanjutnya, dia menguji kandungan dari sel tumbuhan hidup dari sel tumbuhan
dinding sel tersebut dengan e. Melalui endodermis Tidak melalui endodermis
12. Pengangkutan air dan mineral dari
serangkaian pengujian. Ternyata
bawah ke atas tubuh tumbuhan
dinding sel tersebut mengandung
dapat menyebabkan peristiwa
selulosa, pektin dan hemiselulosa.
gutasi. Gutasi terutama terjadi di
Jadi jaringan tersebut adalah ….
malam hari. Hal ini dipengaruhi oleh
a. floem d. epidermis
….
b. kolenkim e. sklerenkim
a. tekanan akar
c. parenkim
b. aktivitas xilem
8. Perhatikan gambar di samping!
c. laju transpirasi
Bagian yang diberi tanda X berfungsi
d. daya isap daun
untuk ….
e. laju fotosintesis
a. tempat fotosintesis
13. Kondisi lingkungan berikut yang
b. memperkuat tubuh tumbuhan
menyebabkan tingginya laju
c. menyimpan makanan cadangan
transpirasi yaitu ….
d. melindungi tumbuhan dari
Udara Cahaya Suhu
pengaruh luar
a. lembab terang dingin
e. mengangkut dan mengedarkan zat-
b. lembab gelap panas
zat makanan
c. kering terang panas
9. Unsur penyusun xilem yang
d. kering gelap dingin
mempunyai noktah pada ujung- e. kering gelap panas
ujung selnya yaitu ….
14. Akar tumbuhan mempunyai 19. Seorang siswa melakukan
bermacam-macam fungsi. Akar percobaan biologi menggunakan
yang digunakan sebagai tempat tanaman teratai. Siswa tersebut
menyimpan makanan cadangan mengoleskan lapisan lilin pada
terdapat pada …. permukaan atas daun teratai.
a. kentang dan wortel Menurut analisa Anda, peristiwa
b. kentang dan ubi jalar yang akan terjadi pada tanaman
c. wortel dan ketela pohon teratai itu adalah ….
d. ubi jalar dan ketela pohon a. laju fotosintesis dan laju transpirasi
e. bawang merah dan bawang putih tetap
15. Perhatikan struktur akar b. laju fotosintesis dan laju transpirasi
Monocotyledonae di samping! menurun
Ciri-ciri khusus bagian yang ditunjuk c. laju fotosintesis dan laju transpirasi
denngan huruf X yaitu …. meningkat
a. dinding selnya tipis d. Laju fotosintesis meningkat tetapi
b. mudah ditembus air laju transpirasi menurun
c. memisahkan xilem dan floem e. Laju transpirasi meningkat tetapi
d. mempunyai banyak ruang antarsel laju fotosintesis menurun
e. dinding sel mengalami penebalan 20. Serat-serat floem sekunder yang
gabus merupakan salah satu unsur
16. Berkas pengangkut pada organ akar penyusun jaringan pengangkut
dan batang terdapat pada bagian …. floem terbentuk dari ….
a. stele d. epidermis a. parenkim d. meristem
b. korteks e. endodermis apikal
c. perisikel b. epidermis e. sel-sel
17. Perhatikan gambar di samping! kambium
Tumbuhan yang mempunyai struktur c. prokambium
batang seperti gambar di samping yaitu 21. Seorang siswa ingin
…. mengelompokan dua jenis
a. nangka, padi, jarak dan kunyit tumbuhan berdasarkan ciri-ciri
b. murbei, cabai, tebu dan mawar bunganya .
c. nanas, rumput, kunyit dan tebu Ciri-ciri bunga tumbuhan A sebagai
d. nanas, bayam, sirih dan rumput berikut.
e. lada, ketela pohon, bunga sepatu 1) Berwarna kuning
dan bayam 2) Bagian perhiasan bunga berjumlah
18. Sel-sel korteks batang sebelah 6 buah
dalam yang mengandung amilum 3) Berbentuk seperti corong
disebut …. Ciri-ciri bunga tumbuhan B sebagai
a. lentisel d. sel silika berikut.
b. felogen e. floeterma 1) Berwarna ungu
c. perisikel 2) Bagian perhiasan bunga berjumlah
5 buah
3) Berbentuk bonngkol c. plantlet
Berdasarkan ciri-ciri tersebut, 25. Tumbuhnya hifa jamur pada
pengelompokan tumbuhan A dan B eksplan dalam botol kultur
yang benar yaitu …. menunjukkan bahwa ….
a. pengerjaan kurang aseptis
Tumbuhan A Tumbuhan B b. ukuran eksplan terlalu kecil
a. Dicotyledonae Monocotyledonae c. media tanam terlalu banyak
b. Monocotyledonae Dicotyledonae d. sel-sel tumbuhan aktif membelah
c. Angiospermae Gymnospermae e. eksplan dapat bersimbiosis dengan
d. Gymnospermae Angiospermae jamur
e. Gymnospermae Bryophyta 26. Berikut ini macam jaringan pada
22. Orang seringkali keliru mengatakan tumbuhan.
bahwa buah jambu monyet adalah 1) Epidermis 4) Meristem
bagian tanaman yang membesar, 2) Kolenkim 5) Sklerenkim
berdaging, lunak dan berair. 3) Kambium
Padahal sebenarnya bagian yang Di antara jaringan-jaringan tersebut,
sering disebut orang sebagai buah jaringan yang setiap saat sel-selnya
ini adalah …. membelah untuk menunjang
a. kepala putik d. pertumbuhan adalah ….
daun a. 1 dan 2 d. 4 dan 5
b. dasar bunga b. 2 dan 3 e. 5 dan 1
kelopak c. 3 dan 4
c. tangkai putik e. 27. Meristem interkalar dapat
tangkai ditemukan pada tanaman ….
bun a. tebu, bambu dan jagung
ga b. stroberi, pegagan dan arbei
23. Perhatikan gambar jaringan daun di c. ketela pohon, karet dan jarak
samping! d. ketela pohon, tebu dan jagung
Bagian yang berlabel X berfungsi untuk e. pegagan, arbei dan rumput teki
…. 28. Perhatikan ciri-ciri jaringan
tumbuhan berikut!
1) Terdiri atas sel-sel hidup
a. fotosintesis 2) Tidak memiliki klorofil
b. penguapan 3) Terletak di permukaan tubuh
c. pertukaran udara tumbuhan
d. mengeluarkan CO2 4) Sel-selnya telah mengalami
e. mengatur pengeluaran zat atau gas diferensiasi
24.Bagian kecil dari tanaman yang Jaringan yang memiliki ciri-ciri di atas
digunakan untuk memulai suatu adalah ….
kultur disebut …. a. kolenkim d. epidermis
a. sel d. eksplan b. parenkim e. sklerenkim
b. tunas e. seedling c. meristem
29. Perhatikan gambar berikut!
Pita kaspari dengan penebalan
gabusnya terdapat pada bagian yang
diberi nomor ….
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3
30. Jaringan berikut yang terdapat pada
daun tumbuhan Monocotyledonae,
kecuali ….
a. mesofil d. parenkim
b. stomata palisade
c. epidermis e. berkas
peng
angkut

Struktur Jaringan Hewan Vertebrata

1. Perbedaan jaringan epitelium simpleks


dan epitelium kompleks yaitu ….
Epitelium simpleks Epitelium kompleks d. sistem Havers
a. Tersusunn atas satu lapis Tersusun atas beberapa e. saluran Volkman
sel lapis sel 5. Perhatikan gambar sel tulang berikut!
b. Dasar jaringan melekat pada Dasar jaringan melekat pada
lamina basalis lapisan germinativa
c. Sel-selnya berbentuk Sel-selnya berbentuk
pipih silindris
d. Berfungsi sebagai lapis Berfungsi sebagai peng
an penutup hasil sekret
e. Sel-selnya tidak mem Sel-selnya mempunyai
punyai inti inti Bagian yang ditunjuk dengan huruf A, B
dan C pada gambar tersebut yaitu ….
2. Jaringan epitelium sensori yang
A B C
terdapat di sekitar alat indra berfungsi
a. lakuna kanalikuli osteosit
sebagai ….
b. lakuna osteosit kanalikuli
a. lapisan pelindung c. kanalikuli osteosit lakuna
b. penghasil mucus d. kanalikuli lakuna osteosit
c. media absorpsi e. osteosit lakuna kanalikuli
d. media difusi 6. Perhatikan gambar komponen jaringan
e. penerima rangsang darah berikut!
3. Perhatikan gambar berikut!

Bagian yang ditunjuk dengan tanda X


berfungsi untuk ….
a. mengikat oksigen dengan sel-sel
Salah satu ciri jaringan tulang rawan darah
pada gambar di atas yaitu …. b. mengedarkan oksigen ke sel-sel
a. mengandung serabut kolagen yang tubuh
halus c. memberikan warna merah pada
b. matriksnya berwarna gelap dan darah
keruh d. melawan bibit penyakit
c. menyusun ruas-ruas tulang e. pembekuan darah
belakang 7. Pasangan organ dan jenis jaringan otot
d. fleksibilitas paling tinggi di antara penyusunnya yang benar yaitu ….
kartilago yang lain Organ Otot penyusun
e. posisinya mudah pulih a. pembuluh darah otot jantung
4. Sel-sel tulang pada tulang keras atau b. saluran pernapasan otot lurik
kompak tersusun membentuk …. c. jantung otot lurik
a. lakuna d. kandung kemih otot polos
b. lamela e. diafragma otot polos
c. kanalikuli
8. Perhatikan gambar di samping! b. organ e. sistem
Ciri khas otot tersebut yaitu …. organ
a. mudah lelah c. populasi
b. termasuk otot sadar 2. Perhatikan gambar jaringan-jaringan
c. mempunyai banyak inti penyusun organ usus halus di samping!
d. mempunyai diskus interkalaris Jaringan yang berfungsi memperluas
e. kontraksi cepat tetapi tidak teratur bidang permukaan untuk penyerapan
9. Ciri-ciri dua macam otot sebagai sari makanan ditunjukkan oleh nomor
berikut. ….
Otot I : 1) otot melekat pada femur a. 1 d. 4
2) berbentuk silindris b. 2 e. 5
3) mempunyai serabut c. 3
berwarna 3. Apabila fungsi paru-paru terganggu,
gelap dan terang maka akan mengganggu kerja sistem ….
Otot II : 1) otot penyusun saluran pen a. gerak d. pernapasan
cernaan b. pencernaan e.
2) sarkoplasma tampak polos transportasi
dan c. endokrin
homogen 4. Perhatikan gambar berikut!
Berdasarkan ciri-ciri di atas, otot I dan II Gambar di samping menunjukkan
adalah …. organ-organ yang menyusun sistem ….
I II a. otot d. pencernaan
a. otot polos otot lurik b. rangka e. pernapasan
b. otot jantung otot lurik c. integumen
c. otot jantung otot polos 5. Perhatikan beberapa organ berikut!
d. otot lurik otot jantung 1) tengkorak
e. otot lurik otot polos 2) otak
10. Bagian sel saraf yang berperan sebagai 3) jantung
pusat pengendali kegiatan sel terletak 4) sumsum tulang belakang
di dalam …. 5) ganglion
a. neurit d. sel 6) kelenjar limfa
Schwann Organ yang menyusun sistem saraf
b. dendrit e. nodus yaitu ….
Ranvier a. 1, 2 dan 4 d. 2, 4 dan 5
c. badan sel b. 1, 3 dan 6 e. 3, 4 dan 5
c. 2, 3 dan 4
6. Fungsi sistem endolrin bagi tubuh yaitu
1. Kumpulan beberapa jaringan untuk ….
melaksanakan fungsi tertentu di dalam a. perkembangbiakan
tubuh disebut …. b. memproduksi hormon-hormon
a. sel d. organisme c. mengeluarkan sisa metabolisme
d. menerima dan merespon rangsang
e. mengangkut oksigen dan sari b. Histologi e. Morfologi
makanan c. Fisiologi
7. Perhatikan gambar berikut! 2. Jaringan epitel yang berfungsi sebagai
Apabila terjadi kerusakan pada organ tempat penyerapan zat terdapat pada
yang ditunjuk dengan tanda X, maka ….
akan mempengaruhi kerja sistem …. a. kulit
a. saraf d. reproduksi b. kelenjar buntu
b. digesti e. c. kelenjar keringat
transportasi d. dinding dalam oviduk
c. respirasi e. lapisan dinding usus halus
8. Organ-organ berikut ini yang 3. Perhatikan gambar di samping!
mendukung sistem pernapasan yaitu …. Jaringan epitelium seperti gambar di
a. faring d. pituitari samping dapat dtemukan pada ….
b. esofagus e. ureter a. rahim
c. pankreas b. bronkus
9. Perhatikan beberapa tahapan sistem c. pembuluh darah
kehidupan berikut! d. dinding ovarium
1) blastula 6) sistem e. alveolus paru-paru
organ 4. Jaringan epitelium yang melapisi
2) neurula 7) morula bronkus yaitu epitel ….
3) organ 8) jaringan a. pipih selapis
4) zigot 9) gastrula b. kubus selapis
5) organisme c. silindris selapis
Tahapan pembentukan suatu organisme d. silindris bersilia
yang benar yaitu …. e. silindris berlapis semu
a. 1-7-9-4-2-8-3-6-5 5. Pasangan yang benar antara organ dan
b. 2-4-8-3-6-1-7-9-5 macam jaringan epitelium yang
c. 4-2-7-1-9-8-3-6-5 menyusunnya yaitu ….
d. 4-7-1-9-2-8-3-6-5 a. pelvis ginjal – epitelium pipih
e. 4-7-1-9-6-3-8-2-5 berlapis
10. Tetanus merupakan jenis penyakit yang b. faring – epitelium kubus berlapis
terjadi pada sistem …. c. ureter – epitelium silindris berlapis
a. gerak d. pencernaan d. buah zakar – epitelium transisional
b. saraf e. e. trakea – epitelium silindris berlapis
transportasi semu
c. respirasi 6. Manakah ciri yang dimiliki oleh jaringan
tulang?
a. membatasi rongga dengan
1. Cabang biologi yang mempelajari membran dasar
jaringan disebut …. b. terdiri dari sel-sel yang bentuknya
a. Sitologi d. Organologi panjang dan tipis
c. terdiri dari sel-sel yang diliputi oleh 10. Matriks jaringan pengikat akan bersifat
matriks lentur apabila kandungan ….
d. mempunyai fungsi sebagai alat a. asam hialuronat tinggi
kordinasi b. mukopolisakarida tinggi
e. berfungsi untuk melestarikan c. asam hialuronat rendah
organisme d. asam hialuronat dan
7. Perhatikan beberapa fungsi jaringan mukopolisakarida sama- sama
epitelium berikut! rendah
1) Lapisan pelindung e. asam hialuronat rendah dan
2) Penghasil mucus mukopolisakarida tinggi
3) Tempat difusi 11. Jika suatu jaringan mengalami
4) Absorbsi zat peradangan maka sel-sel jaringan
Fungsi jaringan epitelium kubus berlapis pengikat yang didistribusikan ke
yaitu …. jaringan tersebut adalah ….
a. 1 dan 2 d. 2 dan 4 a. heparin d. makrofag
b. 1 dan 3 e. 3 dan 4 b. histamin e. sel lemak
c. 2 dan 3 c. fibroblast
12. Salah satu fungsi jaringan pengikat
8. Perhatikan beberapa fungsi jaringan longgar yaitu ….
berikut! a. mengatur suhu badan
1) Lapisan pelindung terhadap b. menyimpan persediaan mineral
pengaruh luar c. melicinkan permukaan tulang dan
2) Melekatkan suatu jaringan dengan sendi
jaringan lain d. menunjang jaringan lunak dan
3) Mengisi rongga di antara organ- organ dalam
organ e. membentuk membran yang
4) Melakukan pergerakan aktif membatasi jantung dan rongga
Fungsi jaringan pengikat yaitu …. perut
a. 1 dan 2 d. 2 dan 4 13. Ditemukan sebuah jaringan pada
b. 1 dan 3 e. 3 dan 4 hewan. Jaringan tersebut terdapat pada
c. 2 dan 3 bronkus, ujung tulang rusuk, persendian
9. Matriks jaringan pengikat tersusun atas dan membentuk sebagian besar rangka
serabut-serabut. Pasangan yang benar embrional. Jaringan tersebut
antara serabut dan daya elastisitasnya digolongkan dalam jaringan ….
yaitu …. a. tulang keras
Kolagen Elastin Retikular b. kartilago hialin
a. tinggi tinggi rendah c. pengikat padat
b. tinggi rendah rendah d. kartilago fibrosa
c. rendah tinggi tinggi e. pengikat longgar
d. rendah rendah tinggi 14. Suatu jaringan mempunyai ciri-ciri
e. rendah tinggi rendah sebagai berikut.
1) Berwarna gelap dan keruh
2) Serabut kolagen padat dan kasar a. menggerakkan tulang (rangka) pada
3) terdapat pada persendian tulang hewan
pinggang b. menggerakkan organ-organ dalam
Jaringan dengan ciri-ciri seperti di atas tubuh hewan
adalah …. c. menerima dan mengantarkan
a. tulang spons impuls
b. kartilago hialin d. menghubungkan jaringan satu
c. tulang kompak dengan lainnya
d. kartilago fibrosa e. menyimpan cadangan lemak
e. kartilago elastis 19. Bahan kimia yang dihasilkan oleh
15. Jaringan tulang rawan pada orang sinapsis untuk meneruskan rangsang
dewasa dapat ditemukan pada …. disebut ….
a. tengkorak d. tulang a. mielin d. badan nissl
belikat b. neurilema e.
b. tulang dada e. daun neurotransmiter
telinga c. aksonhillok
c. tulang rusuk 20. Perhatikan gambar sel saraf berikut!
16. Jaringan darah yang berfungsi menutup Bagian sel saraf yang berfungsi
luka dengan pembekuan darah yaitu …. membawa impuls ke badan sel saraf
a. monosit d. eritrosit ditunjukkan oleh nomor ….
b. basofil e. trombosit a. 1 d. 4
c. limfosit b. 2 e. 5
17. Seorang anak terluka karena mengalami c. 3
kecelakaan. Luka tersebut terinfeksi 21. Pasangan yang sesuai antara jaringan
kuman penyakit. Sebelum masuk ke dan fungsinya yaitu ….
dalam sirkulasi darah, kuman-kuman a. saraf – absorbsi
penyakit tersebut akan disaring oleh b. otot jantung – kontraksi dan
jaringan …. relaksasi
c. epitel – mengikat antarjaringan
a. otot d. saraf d. pengikat longgar – menunjang
b. limfa e. pengikat jaringan lunak
c. epitel longgar e. tulang rawan – merespon rangsang
18. Berikut ciri-ciri salah satu jaringan pada
hewan.
1) Sel berbentuk silinder 22. Perhatikan beberapa macam jaringan
2) Reaksi terhadap rangsang cepat berikut!
3) Tersusun atas filamen aktin dan 1) Epitel pipih silindris
miosin 2) Otot polos memanjang
4) Berinti banyak dan terdapat di tepi 3) Epitel pipih berlapis
sel 4) Epitel silindris selapis
Berdasarkan ciri-cirinya maka jaringan 5) Otot polos melingkar
tersebut berfungsi ….
Jaringan yang menyusun organ usus 27. Rangka tubuh embrio manusia tersusun
halus yaitu …. dari ….
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 4 a. jaringan tulang sejati
b. 1, 3 dan 4 e. 2, 4 dan 5 b. jaringan ikat padat
c. 1, 4 dan 5 c. jaringan tulang rawan hialin
23. Kumpulan berbagai organ yang bekerja d. jaringan tulang rawan elastis
sama melakukan suatu fungsi tertentu e. jaringan tulang rawan fibroblas
disebut …. 28. Sistem havers tersusun atas bagian-
a. sel d. organisme bagian berikut, kecuali ….
b. individu e. sistem a. lakuna d. kanalikuli
organ b. lamela e. saluran
c. jaringan Havers
24. Seseorang menderita penyakit gagal c. osteoblast
ginjal. Sistem organ yang terganggu 29. Perhatikan ciri-ciri otot berikut!
yaitu sistem …. 1) Bekerja di luar kesadaran kita
a. saraf d. pernapasan 2) Bekerja di bawah kesadaran
b. urinaria e. 3) Bereaksi cepat terhadap stimulus
transportasi 4) Memiliki nukleus lebih dari satu
c. pencernaan yang terletak di tepi
25. Fungsi sistem integumen bagi tubuh
yaitu ….
a. memproduksi hormon 5) Memiliki nukleus tunggal di tengah
b. perkembangbiakan Ciri tersebut yang merupakan ciri otot
c. pelindung tubuh rangka adalah ….
d. pengeluaran sisa metabolisme a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5
e. menegakkan tubuh b. 1, 2 dan 4 e. 3, 4 dan 5
26. Jaringan ikat ynag menghubungkan c. 2, 3 dan 4
antara tulang yang satu dengan tulang 30. Sel-sel penyusun tulang sejati disebut
yang lain disebut …. ….
a. tendon a. osteosit d. osteoblast
b. ligamen b. kondrosit e. kondroblast
c. perikardium c. fibroblast
d. mesenterium
e. perikondrium
Latihan Ulangan Tengah Semester

1. Perhatikan gambar struktur sel berikut! 3. Perhatikan sel-sel berikut!


1) Virus influenza
2) Cyanobacteria
3) Eschericia coli
4) Sel tumbuhan
Sel memiliki fungsi hereditas karena 5) Sel hewan
menyimpan informasi genetik yang Sel-sel tersebut yang merupakan sel
terdapat pada …. prokariotik adalah ….
a. 1 d. 4 a. 1 dan 2
b. 2 e. 5 b. 1 dan 3
c. 3 c. 2 dan 3
2. Bagian dari sel prokariotik yang d. 3 dan 4
memiliki fungsi sama seperti inti sel e. 4 dan 5
pada sel eukariotik adalah …. 4. Perhatikan pernyataan berikut!
a. plasmid d. ribosom 1) Tidak memiliki membran inti
b. kapsul e. sitoplasma 2) Memiliki membran inti
c. nukleoid
3) Terjadi pemisahan antara inti sel
dan sitoplasma
4) DNA berada dalam inti sel yang
dibungkus oleh membran inti Manakah pernyataan yang benar untuk
5) Sebagian besar memiliki dinding sel peristiwa yang sesuai gambar?
Ciri tersebut yang merupakan ciri sel a. Sel darah merah pada gambar 3
eukariotik adalah …. berada pada larutan hipertonik
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5 b. Sel darah merah pada gambar 2
b. 1, 2 dan 4 e. 3, 4 dan 5 berada pada larutan hipertonik
c. 2, 3 dan 4 c. Sel darah merah pada gambar 3
5. Definisi osmosis adalah …. mengalami peristiwa krenasi
a. perpindahan partikel atau molekul- d. Sel darah merah pada gambar 3
molekul zat dari konsentrasi tinggi mengalami peristiwa plasmolisis
ke konsentrasi yang lebih rendah e. Sel darah merah pada gambar 2
b. perpindahan partikel atau molekul- berada pada larutan isotonik
molekul zat dari konsentrasi rendah 9. Sukrosa dapat masuk ke dalam sel
ke konsentrasi yang lebih tinggi melalui proses ….
c. perpindahan pelarut melalui a. difusi
membran selektif permeabel dari b. osmosis
larutan hipotonik ke larutan c. kotranspor
hipertonik d. pompa ion
d. perpindahan pelarut melalui e. difusi terfasilitasi
membran selektif permeabel dari 10. Perhatikan percobaan peristiwa
larutan hipertonik ke larutan transpor pada membran sel tumbuhan
hipotonik berikut!
e. perpindahan pelarut melalui
membran selektif permeabel dari
larutan hipertonik ke larutan
isotonik
6. Sel hewan yang ditempatkan dalam Perubahan volume larutan pada
larutan yang pekat akan mengalami …. gambar II karena adanya peristiwa
a. hemolisis d. turgid a. difusi d. transpor
b. plasmolisis e. lisis aktif
c. krenasi b. osmosis e. endositosis
7. Sel hewan akan mengalami hemolisis c. imbibisi
jika berada pada lingkungan …. 11. Perhatikan pernyataan berikut!
a. hipotonik d. asam 1) Nukleus dibatasi oleh membran inti
b. hipertonik e. basa 2) Nukleus merupakan pengatur
c. isotonik proses metabolisme yang terjadi
8. Perhatikan gambar hasil percobaan sel dalam sel
darah merah yang diberi perlakuan 3) Dalam nukleus terjadi sintesis
pada larutan tertentu berikut! protein
4) Nukleus tidak berperan dalam 1) Terdapat di ujung akar dan ujung
mengatur sintesis protein batang
5) Energi yang digunakan dalam 2) Menyebabkan pemanjangan akar
aktivitas sel dihasilkan oleh nukleus dan batang
12. Enzim-enzim berikut terdapat dalam 3) Terdapat pada pangkal ruas batang
lisosom, kecuali …. 4) Berasal dari jaringan meristem yang
a. nuklease d. fosfatase telah ada pada akar dan batang
b. protease e. katalase 5) Tersusun atas sel-sel yang telah
c. lipase mengalami diferensiasi
13. Perhatikan pernyataan berikut ini! Pernyataan tersebut yang sesuai untuk
1) Plastida merupakan organel jaringan meristem apikal adalah ….
bermembran ganda a. 1 dan 2 d. 3 dan 4
2) Plastida selalu mengandung klorofil b. 1 dan 3 e. 4 dan 5
3) Plastida memiliki bentuk dan fungsi c. 2 dan 3
yang bermacam-macam 16. Aktivitas jaringan meristem sekunder
4) Plastida memiliki bentuk yang akan menyebabkan pertambahan ….
bermacam-macam tetapi fungsinya a. tinggi batang
sama b. panjang akar
5) Plastida hanya berfungsi pada saat c. diameter batang
fotosintesis d. panjang akar dan batang
Pernyataan tersebut yang benar e. panjang dan diameter batang
mengenai plastida adalah …. 17. Kambium gabus membentuk lapisan
a. 1 dan 2 d. 3 dan 4 pelindung yang disebut ….
b. 1 dan 3 e. 4 dan 5 a. felogen d. epidermis
c. 2 dan 3 b. lentisel e. kambium
14. Perhatikan ciri-ciri jaringan tumbuhan c. periderm vaskular
berikut! 18. Bagian jaringan tumbuhan yang diberi
1) Ukuran selnya kecil tanda X mempunyai fungsi sebagai ….
2) Dinding selnya tipis a. pengangkut air
3) Sel-selnya aktif membelah b. penyimpan lemak
4) Vakuola berukuran kecil c. pengangkut makanan
5) Selnya berbentuk kuboid atau d. jaringan pelindung
prismatik e. jaringan penguat
Berdasarkan ciri yang dimiliki, jaringan 19. Perhatikan ciri-ciri jaringan tumbuhan
tersebut adalah …. berikut
a. meristem d. kolenkim 1) Terdiri atas sel-sel mati
2) Terdiri atas sel-sel hidup
b. epidermis e. sklerenkim 3) Sel-selnya telah mengalami
c. parenkim diferensiasi
15. Perhatikan pernyataan-pernyataan 4) Sel-selnya aktif membelah
berikut!
5) Merupakan jaringan yang terletak c. 2 dan 3
paling luar pada setiap organ 24. Urat-urat daun pada helaian daun
tumbuhan tanaman terutama berfungsi untuk ….
Ciri-ciri jaringan epidermis meliputi a. transportasi zat
nomor …. b. tempat fotosintesis
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5 c. menjaga bentuk daun
b. 1, 2 dan 4 e. 3, 4 dan 5 d. mencegah penguapan
c. 2, 3 dan 4 e. jalan keluar masuknya udara
20. Trikoma merupakan salah satu derivat 25. Celah pada jaringan gabus batang
epidermis yang berupa rambut-rambut. Dicotyledonae yang berfungsi sebagai
Berikut ini merupakan fungsi trikoma, tempat pertukaran gas disebut ….
kecuali …. a. lentisel d. perisikel
a. mengurangi penguapan b. aerenkim e. stomata
b. membantu penyerbukan c. trikomata
c. sebagai jalan transpirasi 26. Pada buah kelapa terdapat lapisan tebal
d. membantu penyebaran biji dan keras yang sering disebut
e. mengurangi gangguan dari manusia tempurung kelapa. Lapisan ini
dan hewan sbenarnya merupakan lapisan ….
21. Jaringan parenkim yang terdapat pada a. eksokarp d. sarkotesta
tumbuhan air dan berfungsi sebagai b. mesokarp e. sklerotesta
penyimpan udara disebut …. c. endokarp
a. aerenkim 27. Perhatikan struktur batang
b. lentisel Dicotyledonae di samping!
c. parenkim asimilasi Ciri-ciri khusus bagian yang ditunjukkan
d. parenkim penimbun dengan huruf X yaitu ….
e. parenkim pengangkut a. tersusun atas sel-sel mati
22. Tumbuhan kaktus mampu hidup di b. sel-selnya aktif membelah diri
daerah gurun karena memiliki sel-sel c. dinding selnya mengalami
penyimpan air. Air tersebut disimpan penebalan gabus
dalam jaringan …. d. dinding selnya tebal dan kuat
a. meristem d. epidermis karena mengandung lignin
b. parenkim e. sklerenkim e. sel-selnya tidak membelah diri dan
c. kolenkim telah mengalami diferensiasi
23. Perhatikan jenis-jenis tumbuhan 28. Urutan jalannya air tanah dan garam-
berikut! garam mineral pada akar melalui
1) Mangga 4) Tembakau transportasi simplas yaitu ….
2) Bambu 5) Cabai a. rambut akar – korteks –
3) Tebu endodermis – perisikel – xilem
Tumbuhan yang memiliki pembuluh b. rambut akar – korteks – perisikel –
angkut tipe kolateral tertutup yaitu …. endodermis – floem
a. 1 dan 2 d. 3 dan 4 c. rambut akar – empulur – korteks –
b. 1 dan 3 e. 4 dan 5 endodermis – xilem
d. rambut akar – perisikel –
endodermis – korteks – xilem e. Melakukan aksi
e. rambut akar – korteks – perisikel – dan reaksi terhadap
xilem - endodernis rangsangan
29. Jaringan epitel berlapis banyak terdapat
pada ….
a. usus d. kandung
kemih 32. Selaput pembungkus jantung dan paru-
b. kulit e. pembuluh paru tersusun atas jaringan epitel ….
darah a. pipih selapis
c. ovarium b. kubus selapis
30. Bagian tubuh yang tersusun atas c. kolumner selapis
jaringan ikat padat teratur adalah …. d. pipih berlapis banyak
a. matriks tulang e. kubus berlapis banyak
b. lapisan dermis kulit 33. Jaringan ikat yang berfungsi
c. tendon dan ligamen menghubungkan dan menyatukan
d. pembungkus pembuluh darah organ-organ dalam rongga perut adalah
e. dinding dalam organ pencernaan ….
31. Pasangan yang tepat antara gambar a. jaringan lemak
jaringan hewan mamalia dengan b. jaringan ikat padat
fungsinya adalah …. c. jaringan ikat longgar
Jaringan Fungsi d. jaringan ikat padat teratur
a. Proteksi dan isolasi e. jaringan ikat padat tidak teratur
hilangnya panas 34. Bagian-bagian tubuh hewan
berlebihan 1) Persendian
2) Daun telinga
3) Epiglottis
b. Menerima dan me 4) Laring
nyampaikan rangsang 5) Hubungan antarruas tulang
belakang
Bagian tubuh yang tersusun atas
jaringan tulang rawan elastis adalah
c. Kontraksi periodik ….
a. 1, 2, 3 d. 2, 3, 5
b. 1, 2, 4 e. 3, 4, 5
c. 2, 3, 4
35. Gambar di samping menunjukkan
d. Melapisi atau me
sayatan dinding usus halus. Jaringan
lindungi permukaan
yang berlabel X berfungsi untuk ….
tubuh
a. sekresi dan proteksi
b. absorbsi dan sekresi
c. proteksi dan absorbsi
d. proteksi dan transportasi Berdasarkan fungsi jaringan, manakah
e. absorbsi dan transportasi pernyataan yang tepat di bawah ini?
36. Dalam unit dasar tulang keras terdapat
saluran yang berfungsi menyalurkan
makanan dan mengeluarkan zat sisa.
Saluran tersebut yaitu ….
a. lakuna
b. lamela
c. kanalikuli 1 2
a. Gerak perstaltik organ Kontraksi jantung untuk
d. saluran Havers pencernaan memompa darah
e. saluran Volkman b. Gerak peristaltik usus Kontraksi sadar pada
37. Perhatikan ciri-ciri otot berikut! halus dan esofagus gerakan anggota tubuh
1) Bekerja di luar kesadaran c. Kontraksi jantung untuk Gerak tidak sadar pada
memompa darah saat refleks
2) Mampu bekerja dalam waktu lama
d. Gerak refleks pada Gerak peristaltik pada
3) Bereaksi cepat terhadap stimulus anggota tubuh pupil mata
4) Memiliki nukleus lebih dari Satu e. Mengontrol diameter Mengontrol gerak refleks
Otot yang memiliki ciri tersebut adalah pembuluh darah dan anggota tubuh
pupil mata
….
a. otot polos
b. otot rangka 40. Bagian sel saraf yang berfungsi sebagai
c. otot jantung isolator dan pemberi nutrisi bagi neurit
d. otot rangka dan otot polos adalah ….
e. otot rangka dan otot jantung a. akson d. nodus
38. Berikut ini merupakan fungsi dari Ranvier
jaringan darah kecuali …. b. dendrit e. selubung
a. mengatur suhu tubuh myelin
b. mengangkut hormon ke sel-sel c. sel Schwan
tubuh 41. Urutan jalannya impuls dalam satu
c. mengangkut zat sisa dan karbon neuron adalah ….
dioksida dari sel-sel tubuh a. badan sel-dendrit-neurit
d. mengedarkan makanan dan oksigen b. badan sel-neurit-dendrit
ke seluruh tubuh c. dendrit-badan sel-neurit
e. menghubungkan jaringan yang satu d. neurit-badan sel-dendrit
dengan jaringan yang lain e. neurit-dendrit-badan sel
39. Perhatikan gambar jaringan hewan
berikut!
Sistem Gerak pada Manusia

1. Tulang disebut alat gerak pasif karena c. saling berhubungan membentuk


…. sendi
a. melekat pada otot rangka d. tidak mempunyai kemampuan
b. tidak menyimpan energi gerak berkontraksi
e. sebagai penopang dan penunjang Jenis tulang rusuk Jumlah
bentuk tubuh a. sejati tiga pasang
2. Salah satu ciri tulang rawan pada anak- b. sejati dua pasang
anak yang membedakan dengan tulang c. palsu tiga pasang
rawan pada orang dewasa yaitu …. d. palsu tujuh pasang
a. tidak mempunyai lakuna e. melayang tujuh pasang
b. berasal dari perikondrium 6. Pada waktu perkembangan embrio
c. kondroblas bersifat tidak aktif tulang rawan mulai terbentuk. Rongga
d. lebih banyak mengandung di dalam tulang rawan tersebut terisi
kondroblas oleh ….
e. mempunyai matriks teritorial dan a. kondrin d. osteoblas
interteritorial b. osteosit e. kondroblas
3. Perhatikan gambar berikut! c. kondrosit
Berdasarkan bentuknya, tulang yang 7. Dalam proses osifikasi, matriks-matriks
ditunjuk dengan huruf A dan B tulang diisi oleh ….
termasuk tulang …. a. kapur dan fosfor
A B b. kapur dan protein
a. pipa pipih c. fosfor dan protein
b. pipa pendek d. karbon dan kapur
c. pipih pendek e. fosfor dan karbon
d. pendek pipa 8. Perhatikan gambar rangka manusia dan
e. pendek pipih persendiannya berikut ini! Persendian
4. Perhatikan gambar persendian di yang memungkinkan terjadinya gerakan
bawah ini! sangat bebas ditunjukkan oleh ….
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
9. Kelainan tulang akibat kekurangan
Ligamen yang berfungsi mengikat kedua kalsium pada orang dewasa yang
ujung tulang ditunjukkan oleh huruf …. menimbulkan rapuh tulang disebut ….
a. P d. S a. nekroasa
b. Q e. T b. TBC tulang
c. R c. osteoporosis
5. Pasangan yang benar antara jenis d. osteomalasia
tulang rusuk dan jumlahnya yaitu …. e. osteoarthritis
10. Penyakit gout artritis adalah gangguan
persendian yang disebabkan oleh ….
a. kegagalan metabolisme asam urat
b. penipisan sendi pada tulang rawan
c. sendi bergeser dari kedudukan b. tangan sejajar bahu
semula c. tangan lurus ke bawah
d. pembengkakan sendi akibat otot d. menengadahkan tangan
kejang e. menelungkupkan telapak tangan
e. tertariknya ligamen akibat gerak 5. Rangsang yang sampai ke sel otot akan
mendadak mempengaruhi asetilkolin untuk
membebaskan ion ….
a. fosfat d. kalsium
1. Otot yang kerjanya dikendalikan oleh b. klorida e. hidrogen
saraf tidak sadar yaitu …. c. natrium
a. otot lurik dan otot polos 6. Ujung otot rangka yang melekat pada
b. otot lurik dan otot jantung tulang yang tidak bergerak saat otot
c. otot rangka dan otot polos berkontraksi disebut ….
d. otot jantung dan otot polos a. belli d. insersio
e. otot rangka dan otot jantung b. origo e. ventrikel
2. Perhatikan gambar berikut! c. tendon
7. Jenis gerakan otot yang bersifat
antagonis yaitu ….
a. fleksi dan depresi
b. depresi dan elevasi
Otot pada gambar berfungsi …. c. pronasi dan depresi
a. menggerakkan rangka tubuh d. ekstensi dan abduksi
b. mengatur gerakan pupil mata e. supinasi dan abduksi
c. mengontrol diameter pembuluh 8. Perbedaan beberapa reaksi kimia
darah berikut!
d. membuat gerakan kontraksi pada 1) Laktosidogen → asam laktat +
jantung glukosa
e. menggerakkan zat di sepanjang 2) Kreatin fosfat → kreatin + fosfat +
saluran pencernaan energi
3. Ciri khas otot jantung yang 3) ATP → ADP + energi
membedakannya dengan otot rangka 4) Glukosa → 6CO2 + 6H2O + energi
yaitu …. Proses kimia yang terjadi pada saat otot
a. berinti banyak dalam keadaan relaksasi yaitu ….
b. bergaris-garis a. 1 dan 2 d. 2 dan 3
c. miofibril polos b. 1 dan 3 e. 2 dan 4
d. inti sel terletak di tepi c. 1 dan 4
e. strukturnya bercabang 9. Atlet binaragawan yang mempunyai
4. Apabila otot pronator teres dan otot besar dan kuat sebenarnya
pronator kuadratus berkontraksi maka mengalami kelainan otot yang disebut
akan terjadi gerakan …. ….
a. tangan berputar a. atrofi otot
b. distorsi otot
c. hipertrofi otot c. 2, 6 dan 8
d. kelelahan otot 4. Tulang yang melekat langsung pada
e. hernia abdominal tulang belakang yaitu ….
10. Tetanus adalah gangguan pada otot a. tulang dada, tulang rusuk dan
yang disebabkan oleh …. tulang leher
a. virus d. hipertrofi b. tulang rusuk, tulang sakrum dan
otot tulang leher
b. bakteri e. kelelahan c. tulang rusuk, tulang ekor dan tulang
otot tengkorak
c. atropi otot d. tulang dada, tulang ekor dan tulang
tengkorak
e. tulang sakrum, tulang ekor dan
1. Tulang dapat menjadi keras karena tulang tengkorak
adanya …. 5. Proses pengerasan tulang disebut ….
a. NaHCO3 d. CaCl2 a. osteon d. osteoblas
b. FeCO3 e. CaCO3 dan b. osteosit e. kalsifikasi
c. MgCO3 Ca3(PO4)2 c. osifikasi
2. Perhatikan gambar berikut! 6. Tulang yang berfungsi melindungi
jantung dan paru-paru adalah ….
a. tulang dada dan tulang rusuk
b. tulang dada dan tulang belikat
c. tulang rusuk dan tulang belikat
d. tulang belakang dan tulang rusuk
Osteosit pada tulang keras terletak di e. tulang belikat dan tulang belakang
dalam bagian yang bernomor …. 7. Perhatikan gambar berikut!
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3
3. Disajikan beberapa jenis tulang berikut.
1) tulang tengkorak
2) tulang paha
3) tulang rusuk Tulang yang ditunjukkan dengan nomor
4) tulang belikat 1-4 yaitu ….
5) tulang telapak tangan
a. femur tibia fibula falanges
6) ruas-ruas tulang belakang
b. femur fibula tibia falanges
7) tulang betis
c. fibula femur falanges tibia
8) tulang hasta
d. falanges tibia fibula femur
Tulang yang termasuk dalam jenis
e. falanges fibula tibia femur
tulang pipih yaitu ….
8. Rangka embrio manusia tersusun atas
a. 1, 2 dan 5 d. 2, 7 dan 8
….
b. 1, 3 dan 4 e. 3, 4 dan 6
a. serabut elastik
b. serabut kolagen e. pembuluh darah yang masuk ke
c. tulang rawan hialin perikondrium memacu
d. tulang rawan serat pembentukan osteoblas
e. tulang rawan elastik 12. Bagian tulang pipa yang dapat tumbuh
9. Pasangan tulang yang sesuai antara memanjang yaitu ….
sistem tulang dengan tulang a. epifisis d. kondroblas
penyusunnya yaitu …. b. diafisis e. cakra
Sistem Tulang penyusun epifisis
a. Tungkai atas Tulang pengumpil, c. osteoblas
tulang kering, tulang 13. Cairan pelumas persendian dihasilkan
hasta oleh ….
b. Gelang bahu Tulang belikat, tulang
sakrum, tulang se a. ligamen
langka b. kapsul
c. Gelang panggul Tulang sakrum, tulang c. membran sinovial
duduk, tulang kemaluan d. tulang rawan hialin
d. Rangka aksial Tulang tengkorak, tulang e. cakram tulang rawan
lengan atas, tulang leng
14. Perhatikan gambar berikut!
an bawah
e. Tungkai bawah Tulang paha, tulang te
lapak kaki, tulang hasta
10. Kelompok tulang rawan elastik yaitu ….
a. tulang hidung dan tulang trakea
b. tulang laring dan ujung tulang rusuk
c. tulang trakea dan cakram sendi
lutut Bagian yang ditunjuk dengan A, B dan C
d. ujung tulang rusuk dan tulang pada gambar di samping disebut ….
trakea A B C
a. epifisis diafisis metafisis
e. tulang daun telinga dan tulang
b. epifisis metafisis diafisis
epiglotis
c. diafisis epifisis metafisis
11. Pernyataan berikut ini benar mengenai
d. diafisis metafisis epifisis
perkembangan tulang manusia kecuali
e. metafisis diafisis epifisis
….
15. Hubungan tulang yang sangat rapat
a. pusat osifikasi terdapat pada epifisis
pada tengkorak disebut ….
tulang pipa
a. diartrosis d. amfiartrosis
b. semua tulang rawan akan
b. sinartrosis e.
berkembang menjadi tulang keras
sinkondrosis
c. pada manusia, rangka pada waktu
c. sinfibrosis
embrio berupa tulang rawan hialin
16. Perhatikan gambar persendian A dan B
d. periosteum merupakan jaringan
berikut.
pembungkus tulang yang sedang
berkembang
c. otot bisep berkontraksi dan otot
trisep berelaksasi
d. otot bisep berelaksasi dan otot
Pernyataan yang benar tentang nama trisep berkontraksi
sendi dan macam geraknya adalah …. e. otot akstensor berelaksasi dan otot
A B fleksor berkontraksi
a. sendi engsel, sendi pelana, gerak 20. Which of the following is not part of the
gerak ke semua satu poros axial skeleton?
arah a. skull d.
b. sendi peluru, sendi engsel, gerak atlas
gerak bebas ke satu poros b. vertebral column e.
semua arah sacrum
c. sendi putar, ge sendi pelana, gerak c. pelvic girdle
rak berputar terbatas 21. Gerakan mendadak dapat
d. sendi ovoid, ge sendi kaku, gerak menyebabkan tertariknya ligamen yang
rak ke kanan terbatas disebut ….
dan kiri saja a. terkilir d.
e. sendi pelana, ge sendi ovoid, gerak fraktura
rak terbatas terbatas b. kifosis e.
17. Peradangan pada satu atau beberapa osteo
sendi disebut …. c. figura
a. fisura d. dislokasi porosis
b. artritis e. nekrosis 22. Penyakit rusaknya cakra epifisis akibat
c. fraktura infeksi sifilis pada anak sejak dalam
18. Perhatikan beberapa ciri otot berikut! kandungan disebut ….
1) berbentuk silindris a. layuh semu
2) melekat pada rangka b. kanker tulang
3) tidak mudah lelah c. nekrosis
4) termasuk otot sadar d. osteosarkoma
5) inti di tengah e. osteoporosis
Ciri-ciri otot lurik yaitu …. 23. An energy storage compound that can
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5 be stock-piled in muscle cells is ….
b. 1, 2 dan 4 e. 3, 4 dan 5 a. creatine phosphate
c. 2, 3 dan 4 b. ATP
19. Keadaan otot pada saat kita melakukan c. troponin
gerak fleksi ( menekuk lengan ) adalah d. myosin
…. e. two of the preceding answers are
a. otot bisep dan otot trisep correct
berelaksasi 24. Otot yang melekat pada tulang yang
b. otot ekstensor dan fleksor bergerak saat otot berkontraksi disebut
berkontraksi ….
a. belli d. insersio
b. origo e. ventrikel c. glukosa
c. tendon 30. Penurunan fungsi otot karena otot
25. Otot elevator berfungsi untuk …. mengecil atau kehilangan kemampuan
a. menaikkan dagu berkontraksi disebut ….
b. menurunkan dagu a. tetanus
c. meluruskan lengan b. atrofi otot
d. membengkokkan lengan c. distorsi otot
e. menggerakkan tangan menjauhi d. hipertrofi otot
badan e. hernia abdominal
26. Reaksi kimia yang terjadi untuk
menghasilkan energi pada saat otot
berkontraksi yaitu ….
a. ATP → ADP + E
b. AMP → ADP + E
c. AMP → ATP + ADP + E
d. glukosa → CO2 + H2O + E
27. Perhatikan gambar berikut!

Gerakan pada gambar di atas


menunjukkan gerak ….
a. ekstensi dan fleksi
b. abduksi dan adduksi
c. depresi dan pronasi
d. depresi dan elevasi
e. supinasi dan pronasi
28. Perhatikan gambar berikut!

Pada waktu otot berkontraksi, bagian


yang memendek yaitu ….
a. 1 dan 2 d. 3 dan 5
b. 1 dan 3 e. 4 dan 5
c. 2 dan 4
29. Kelelahan otot terjadi akibat
penimbunan ….
a. ADP d. asam laktat
b. ATP e. asam
piruvat
Sistem Peredaran Darah Manusia dan Hewan

b. reaksi antara O2 dengan


hemoglobin
1. Cermati pernyataan berikut! c. reaksi antara CO2 dengan
1) Mengangkut zat makanan ke hemoglobin
seluruh tubuh d. eritrosit yang mengandung
2) Mengeluarkan sisa proses hemoglobin
metabolisme e. leukosit yang mengandung
3) Mengedarkan oksigen ke seluruh hemoglobin
tubuh 4. Salah satu fungsi plasma darah adalah
4) Mengatur suhu tubuh ….
5) Menghantarkan rangsang ke organ- a. pertahanan tubuh
organ tubuh b. penggumpalan darah
Pernyataan di atas yang merupakan c. membentuk sel darah merah
fungsi sistem peredaran darah adalah d. mengedarkan oksigen ke seluruh
…. tubuh
a. 1, 2 dan 4 e. mengatur keseimbangan osmosis
b. 1 dan 3 darah di dalam tubuh
c. 1, 3 dan 4 5. Perhatikan gambar sel darah berikut!
d. 2, 4 dan 5
e. 2 dan 5
2. Komponen darah yang memiliki jumlah
paling banyak adalah ….
a. eritrosit d. keping
darah
b. leukosit e. plasma
darah Sel darah yang mengandung
c. trombosit hemoglobin ditunjuk oleh nomor ….
3. Warna merah pada darah manusia a. 1 d. 2 dan 3
disebabkan oleh …. b. 1 dan 2 e. 3
a. plasma yang mengandung globin c. 2
6. Pernyataan yang benar tentang sel b. gambar 1 dan 3 adalah sel darah
darah putih dan peranannya adalah …. merah, indikasi infeksi
a. Eosinofil memakan antigen dan c. gambar 2 dan 3 adalah sel darah
mengontrol respon kebal putih, indikasi leukemia
b. Neutrofil mengenali antigen dan d. gambar 1, 2 dan 3 adalah sel darah
menghasilkan antibodi merah, indikasi normal
c. Basofil menembus pembuluh darah e. gambar 1, 2 dan 3 adalah sel darah
dan mengontrol respon kebal putih, indikasi ada infeksi
d. Monosit memproduksi antibodi dan 10. Protein dalam plasma darah yang
menembus pembuluh darah berfungsi untuk menjaga tekanan
e. Limfosit mengontrol respon kebal osmotik darah adalah ….
dan menghasilkan antibodi a. albumin d. fibrin
7. Setelah mengalami proses pencernaan, b. globulin e. garam
sari-sari makanan siap untuk diserap c. fibrinogen
dan dibawa ke seluruh tubuh oleh 11. Trombosit dibentuk di dalam ….
darah. Bagian darah yang berperan a. hati d. ginjal
dalam pengangkutan tersebut adalah …. b. timus e. sumsum
a. plasma d. trombosit tulang
b. eritrosit e. limfosit c. limpa
c. leukosit 12. Seseorang yang sel darah merahnya
8. Masuknya benda asing ke dalam tubuh mengandung aglutinogen A dan
akan mendapat perlawanan dari dalam plasmanya beraglutinin β menunjukkan
tubuh sendiri. Perlawanan ini dilakukan bahwa orang tersebut bergolongan
oleh …. darah ….
a. leukosit dan eritrosit a. A
b. eritrosit dan antibodi b. B
c. leukosit dan antibodi c. AB
d. trombosit dan antibodi d. rhesus negatif
e. leukosit dan trombosit e. rhesus positif
9. Berikut ini gambar sel darah seseorang 13. Pada peristiwa transfusi darah, jika
hasil pemeriksaan laboratorium …. donor tidak sesuai dengan penerima
akan terjadi penggumpalan yang
disebabkan oleh ….
a. aglutinogen dalam sel darah merah
Jumlah sel gambar 1 adalah 4.000 donor menyerang aglutinin yang
butir/mm3, gambar 2 adalah 2.000 lain
butir/mm3, dan gambar 3 adalah 5.500 b. aglutinin dalam sel darah merah
butir/mm3. Analisis dari laboratorium menyerang aglutinogen
tersebut adalah …. c. aglutinogen dari penerima
a. gambar 1 dan 2 adalah sel darah menggumpalkan aglutinin donor
merah, indikasi anemia
d. aglutinin dalam sel darah merah e. mengangkut darah kaya CO2 dan
donor digumpalkan aglutinogen alirannya menuju jantung
penerima 17. Perhatikan gambar jantung di samping!
e. aglutinin penerima menggumpalkan Bagian jantung yang berfungsi
aglutinogen donor menampung darah yang telah beredar
14. Fungsi atrium kiri pada jantung manusia dari seluruh tubuh adalah ….
antara lain ….
a. menerima darah dari paru-paru dan
mengalirkan darah ke ventrikel kiri a. 1 d. 4
b. menerima darah dari paru-paru dan b. 2 e. 5
mengalirkan darah ke ventrikel c. 3
c. mengalirkan darah ke ventrikel 18. Sphigmomanometer menunjukkan
kanan tekanan darah seseorang 140/88
d. menerima darah dari daerah kepala mmHg. Angka 88 menunjukkan ….
e. menerima darah dari ventrikel kiri a. tekanan darah di atrium
15. Perhatikan pernyataan berikut! b. tekanan darah di ventrikel
(i) Jantung menerima darah dari vena c. volume darah yang keluar dari
pulmonalis jantung
(ii) Jantung menerima darah dari vena d. tekanan otot jantung saat
cava mengembang
(iii) Jantung memompakan darah ke e. jantung saat mengisap darah dari
arteri pulmonalis dan aorta pembuluh balik
(iv) Jantung relaksasi 19. Pembuluh nadi terbesar disebut ….
(v) Jantung melemas a. aorta d. venula
Dari pernyataan tersebut yang b. arteri e. vena
menyatakan tentang diastole c. arteriol
adalah …. 20. Pembuluh darah manusia yang
a. (i), (ii), (iii) dan (iv) membawa darah kaya O2 adalah ….
b. (i), (ii), (iv) dan (v) a. aorta d. vena
c. (ii), (iii), (iv) dan (v) pulmonalis
d. (iii) saja b. arteriol e. arteri
e. (iv) dan (v) pulmonalis
16. Dalam sistem peredaran darah manusi c. vena hepatika
dikenal adanya tiga pembuluh darah, 21. Peredaran darah manusia disebut
yaitu arteri, vena dan kapiler. peredaran darah ganda, karena setiap
Pernyataan yang benar berkaitan hari beredar darah ….
dengan vena adalah …. a. selalu masuk ke jantung
a. pembuluh darah menuju jantung b. satu kali melalui jantung
b. mengangkut darah kaya O2 c. dua kali melalui jantung
c. mengangkut darah kaya O2 d. selalu masuk ke paru-paru
d. pembuluh darah meninggalkan e. tidak keluar dari pembuluh darah
jantung
22. Aliran darah pada peredaran darah kecil a. serangga d. burung
melalui …. b. cacing tanah e. buaya
a. jantung – aorta – seluruh tubuh – c. ikan
jantung 2. Hewan invertebrata berikut yang
b. jantung – aorta – paru-paru – mempunyai lima pasang lengkung aorta
jantung yang berfungsi sebagai jantung adalah
c. jantung – seluruh tubuh – paru- ….
paru – jantung a. belalang d. bekicot
d. jantung – vena pulmonalis – arteri b. kupu-kupu e. siput
pulmonalis – jantung c. cacing tanah
e. jantung – arteri pulmonalis – paru- 3. Jantung ikan terdiri dari ….
paru – vena pulmonalis - jantung a. tiga atrium
23. Di antara bagian alat peredaran darah b. dua ventrikel dan satu atrium
berikut yang mempunyai tekanan paling c. satu ventrikel dan dua atrium
tinggi adalah …. d. satu ventrikel dan satu atrium
a. atrium kiri d. ventrikel e. dua ventrikel dan dua atrium
kanan 4. Pada serangga, darah dan cairan
b. ventrikel kiri e. arteri tubuhnya disebut ….
pulmonalis a. hemoglobin d. hemocoel
c. atrium kanan b. hemolimfa e. sinus
24. Kelainan berupa pengerasan dan c. hemosianin
penyempitan pembuluh darah akibat 5. Cermati gambar alur peredaran darah
endapan senyawa lemak disebut …. pada katak di samping!
a. varises d. Darah bersih pada katak akan mengalir
atherosklerosis ke bagian ….
b. hemofilia e. a. I d. IV
arteriosklerosis b. II e. I dan II
c. leukemia c. III
25. Pelebaran abnormal pembuluh darah 6. Darah serangga tidak berwarna karena
balik dapat menimbulkan gangguan mengandung ….
kesehatan yang disebut …. a. hemolimfa d. hemosianin
a. varises dan wasir b. hemocoel e. sekret
b. anemia dan wasir c. hemoglobin
c. anemia dan varises 7. Hewan yang mempunyai Foramen
d. sklerosis dan varises Panizzae adalah ….
e. sklerosis dan anemia a. katak d. burung
b. ikan e. buaya
c. cacing tanah
1. Diantara hewan berikut yang memiliki 8. Pada burung, darah yang mengandung
sistem peredaran darah terbuka adalah banyak CO2 adalah darah yang berada di
…. ….
a. aorta d. serambi kiri
b. bilik kiri e. vena 3. Komponen darah yang membantu
pulmonalis mengabsorbsi sejumlah oksigen adalah
c. serambi kanan ….
9. Perbedaan antara sistem peredaran a. keping darah
darah pada ikan dan katak adalah …. b. protein plasma
Ikan Katak c. garam organik
a. terbuka tertutup d. sel-sel darah putih
b. tunggal rangkap e. sel-sel darah merah
c. jantung terdiri atas jantung terdiri atas 4. Eritrosit yang sudah tua akan
3 ruang 4 ruang dihancurkan oleh hati dan limpa.
d. peredaran darah kecil peredaran darah besar Hemoglobin yang terdapat dalam
e. melepaskan CO2 me melepaskan CO2 me eritrosit akan diubah menjadi ….
a. urin d. getah
10. Pada katak darah kaya O 2 dari jantung bening
ke paru-paru dan kulit terus mengalir b. protein e. zat warna
masuk ke …. merah
a. ventrikel d. atrium kiri c. bilirubin
b. paru-paru e. aorta 5. Limfosit merupakan leukosit yang
c. atrium kanan berfungsi sebagai ….
a. pembentuk antibodi
b. menguraikan antigen
c. menghancurkan antigen
d. menurunkan jumlah antibodi
1. Cermati komponen berikut! e. memakan kuman penyakit
1) Darah 4) tubulus
kontortus
2) Ginjal 5) Arteri
3) Jantung 6) Dendrit
Kompone di atas yang termasuk
penyusun utama sistem peredaran
darah adalah …. 6. Di antara jenis leukosit di bawah ini
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 4 dan 6 yang memiliki persentase terkecil dalam
b. 1, 3 dan 5 e. 3, 5 dan 6 darah adalah ….
c. 2, 3 dan 5 a. neutrofil d. monosit
2. Komponen berikut yang termasuk
plasma darah adalah …. b. eosinofil e. limfosit
a. fibrinogen, globulin, dan albumin c. basofil
b. sel darah merah dan sel darah putih 7. Perhatikan skema di bawah ini!
c. eritrosit, leukosit, dan trombosit Trombosit mengeluarkan Trombokinase
d. air, keping darah, dan hormon Pecah
e. neutrofil, eosinofil, dan basofil Protrombin X1 X2
Fibrinogen menjadi Fibrin
Lambang X1 dan X2 adalah …. d. 3, 4 dan 5
a. tromboplastin dan ion Ca2+ e. 3, 5 dan 6
b. ion Ca2+ dan tromboplastin 12. Seorang ibu memiliki tekanan darah
c. trombin dan tromboplastin 120/80 mmHg. Angka 120 menunjukkan
d. trombin dan ion Ca2+ ….
e. ion Ca2+ dan trombin a. tekanan sistole
8. Apabila dalam sel darah merah b. tekanan diastole
seseorang tidak terdapat aglutinogen, c. tekanan otot jantung waktu
tetapi dalam plasmanya terdapat mengembang
aglutinin α dan β golongan darah orang d. banyaknya darah yang keluar dari
tersebut adalah …. jantung
a. O d. B e. tekanan jantung waktu mengisap
b. AB e. O dan AB darah dari pembuluh balik
c. A 13. Perhatikan gambar jantung berikut!
9. Perhatikan tabel di bawah ini!
Golongan darah Serum Anti-A Serum Anti-B
1 - +
2 + -
3 - -
4 + +
Dari tabel berikut yang menyatakan
Keterangan: + = menggumpal fungsi X dan Y adalah ….
- = tidak menggumpal Fungsi X Fungsi Y
Berdasarkan tabel tersebut yang a. menerima darah dari seluruh a. memompa darah ke seluruh
bergolongan darah B ditunjukkan oleh tubuh tubuh
nomor …. b. memompa darah ke seluruh b. menerima darah dari paru-paru
a. 1 d. 4 tubuh
b. 2 e. tidak ada c. menerima darah dari paru-paru c. memompa darah ke seluruh tubuh
c. 3 d. menerima darah dari seluruh d. Memompa darah dari paru-paru
10. Ruang yang berfungsi sebagai tempat tubuh
persinggahan darah sebelum darah e. menerima darah dari paru-paru e. Memompa darah ke paru-paru
masuk ke ventrikel adalah …. 14. Perbedaan antara arteri dan vena
a. 1 dan 4 adalah ….
b. 2 dan 3 a. arteri memiliki katup yang melekat
c. 4 dan 7 pada dindingnya, sedangkan vena
d. 5 dan 6 tidak memiliki katup
e. 8 dan 9 b. arteri memiliki dinding yang lebih
11. Perjalanan darah dari jantung ke paru- tipis daripada vena
paru dan kembali ke jantung melalui c. arteri membawa darah kaya O2 dan
bagian yang bernomor …. vena membawa darah kaya CO2
a. 2, 4, 5 dan 6 d. arteri membawa darah pada
b. 2, 5, 6 dan 4 tekanan rendah dan vena pada
c. 3, 4, 1 dan 2 tekanan tinggi
e. arteri membawa darah ke jantung b. atrium kiri
dan vena membawa darah dari c. arteri pulmonalis
jantung d. vena pulmonalis
15. Cermati tabel karakteristik pembuluh e. ventrikel kanan
darah berikut! 18. Cermati gambar jantung berikut!
Kandungan Kandungan Karbon Tekanan
Oksigen Dioksida
tinggi rendah tinggi
Berdasarkan tabel karakteristik di atas
pembuluh darah tersebut adalah …. Bagian jantung yang ditunjuk adalah ….
a. aorta Aorta Arteri Vena Vena
b. vena cava Pulmonalis Pulmonalis Caba
c. vena pulmonalis a. 1 2 3 4
d. arteri pulmonalis b. 1 3 4 2
e. vena hepatika c. 2 4 3 1
16. Perhatikan bagan aliran pembuluh d. 3 1 4 2
darah berikut! e. 3 2 1 4
P Q 19. Grafik batang berikut ini menunjukkan
jumlah konsentrasi O2 dalam darah.
Hati Bagian grafik tersebut yang
menunjukkan bahwa darah berasal dari
R vena pulmonalis adalah ….
Sampel darah
Usus a.
b.
S c.
T d.
Pembuluh yang diberi label P, Q dan R e.
adalah …. konsentrasi O2 dalam darah
P Q R
20. Bagian jantung yang berkontraksi
a. Arteri hepatika Vena porta Vena hepatika
memompa darah dari jantung ke
hepatika
seluruh tubuh adalah ….
b. Arteri hepatika Vena hepatika Vena porta
a. atrium kanan
hepatika
b. atrium kiri
c. Vena porta Vena hepatika Arteri hepatika
c. ventrikel kanan
hepatika
d. ventrikel kiri
d. Vena hepatika Arteri hepatika Vena porta
e. aorta
hepatika
21. Aliran darah sistem peredaran darah
berjalan searah dan tidak dapat balik
17. Ketika atrium kanan berkontraksi, darah karena adanya ….
dari atrium kanan mengalir menuju …. a. atrium d. vena
a. aorta b. ventrikel e. valvula
c. aorta 27. Hewan-hewan berikut memiliki sistem
22. Hormon yang mengatur pembentukan peredaran darah tertutup, kecuali ….
sel darah merah adalah …. a. belalang d. kadal
a. eritropoiesis d. retikulosit b. ikan e. burung
b. eritropoietin e. eritrosit c. katak
c. proeritroblas 28. Jantung katak dewasa terdiri dari ….
23. Uji laboratorium terhadap sampel darah a. tiga atrium
seorang ibu menunjukkan kadar LDL b. dua ventrikel dan satu atrium
melebihi normal dan kadar HDL kurang c. dua atrium dan satu ventrikel
dari normal. Ibu tersebut disarankan d. satu atrium dan satu ventrikel
untuk memperbaiki pola makan agar e. satu atrium dan dua ventrikel
terhindar dari penyakit pengerasan 29. Hewan yang jantungnya hanya terdiri
pembuluh nadi yang disebut penyakit atas sebuah serambi dan sebuah bilik
…. adalah ….
a. sklerosis d. a. belalang d. burung
arteriosklerosis b. ikan e. buaya
b. trombosis e. c. katak
atherosklerosis 30. Cermati hewan-hewan berikut!
c. hipertensi 1) sapi 4) buaya
24. Kelainan darah yang ditandai darah 2) burung nuri 5) ikan paus
tidak bisa membeku disebut …. 3) kambing
a. anemia d. hemofilia Hewan-hewan tersebut yang memiliki
b. leukemia e. hipertensi jantung sempurna adalah ….
c. talasemia a. 1 saja d. 2 dan 4
25. Atherosklerosis merupakan salah satu b. 1, 2 dan 3 e. 4 dan 5
kelainan pada sistem peredaran darah c. 1, 2, 3 dan 4
karena pengerasan pembuluh nadi
akibat endapan lemak. Salah satu
penyakit yang ditimbulkan adalah ….
a. hipotensi d. leukositosis
b. leukemia e. embolus
c. hipertensi
26. Pada serangga, oksigen diedarkan ke
seluruh tubuh melalui ….
a. leukosit d. plasma
darah
b. eritrosit e. sistem
trakea
c. trombosit

Latihan Ulangan Akhir Semester


1. Perhatikan ciri-ciri organel sel berikut! 2) Klorofil b meyerap spektrum warna
1) berbentuk bulat panjang hijau-kuning
2) dibatasi oleh dua lapis membran 3) klorofil c menyerap spektrum warna
3) membran tersusun atas lipoprotein hijau merah
4) membran dalam membentuk
tonjolan
2. Perhatikan bagian-bagian sel berikut! 4) Klorofil c menyerap spektrum
1) Ribosom 4) Sitoplasma warna hijau-cokelat
2) Lisosom 5) Kompleks Pernyataan-pernyataan yang benar
Golgi yaitu ….
3) Peroksisom a. 1 dan 2 d. 2 dan 3
Bagian-bagian sel yang tidak dimiliki b. 1 dan 3 e. 3 dan 4
oleh sel prokariotik yaitu …. c. 1 dan 4
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5 7. Perhatikan beberapa organel berikut!
b. 1, 2 dan 4 e. 3, 4 dan 5 1) Kompleks Golgi
c. 2, 3 dan 4 2) Peroksisom
3. Sitoskeleton yang menghubungkan dua 3) Sentriol
kutub sel pada waktu sel membelah 4) Vakuola
yaitu …. 5) Leukoplas
a. filamen intermedier Organel yang berfungsi sebagai tempat
b. mikrofilamen penyimpanan zat makanan yaitu ….
c. mikrotubulus a. 1 dan 2 d. 2 dan 4
d. peroksisom b. 1 dan 3 e. 4 dan 5
e. glioksisom c. 2 dan 3
4. Pada gambar di samping, bagian yang 8. Pada hewan uniseluler, organel yang
bersifat temporer ditunjukkan oleh berfungsi untuk mencerna makanan
nomor …. adalah ….
a. 1 d. 4 a. sentriol
b. 2 e. 5 b. ribosom
c. 3 c. sentrosom
5. Organel sel yang berfungsi d. vakuola kontraktil
menghancurkan senyawa karsinogenik e. vakuola nonkontraktil
yaitu …. 9. Perhatikan diagram percobaan berikut!
a. lisosom d. peroksisom
b. glioksisom e. komplesk
Golgi
c. mitokondria
6. Perhatikan pernyataan-pernyataan
berikut! Proses perubahan yang terjadi pada
1) Klorofil a menyerap spektrum gambar (c) disebabkan ….
warna hijau-biru
a. air dari larutan A masuk ke dalam A B C
bagian B karena B bersifat a. elongasi proliferasi maturasi
hipertonik terhadap A b. elongasi maturasi proliferasi
b. air dari larutan A masuk ke dalam c. proliferasi elongasi maturasi
bagian B karena B bersifat hipotonik d. maturasi elongasi proliferasi

terhadap A e. maturasi proliferasi elongasi

c. air dari larutan A masuk ke dalam 12. Guard cell pada struktur stomata
bagian B karena B bersifat isotonik berfungsi untuk ….
terhadap A a. menyimpan udara respirasi
d. air dari bagian B masuk ke dalam b. mengatur tekanan osmosis
larutan A karena A bersifat c. sebagai tempat keluar masuknya
hipertonik terhadap B gas
e. air dari bagian B masuk ke dalam d. mengatur membuka dan
larutan A karena A bersifat menutupnya stomata
hipotonik terhadap B e. mengatur keseimbangan
10. Perhatikan pernyataan-pernyataan fotosintesis dan respirasi
berikut! 13. Jaringan parenkim pada helaian daun
1) Terjadi transpor zat melewati tumbuhan pisang berfungsi untuk ….
membran a. menyimpan air
2) Berjalan searah melawan gradien b. mengangkut air
konsentrasi c. menyimpan udara
3) Memerlukan energi d. tempat fotosintesis
4) Dipengaruhi oleh muatan listrik di e. menyimpan makanan cadangan
dalam dan di luar sel 14. Perhatikan gambar struktur akar di
Berdasarkan pernyataan-pernyataan samping!
tersebut, peristiwa transpor zat yang Bagian akar yang tidak dapat ditembus
terjadi adalah …. dengan transportasi apoplas
a. transpor aktif ditunjukkan dengan nomor ….
b. transpor pasif a. 1 d. 4
c. endosmosis b. 2 e. 5
d. eksosmosis c. 3
e. difusi 15. Perhatikan gambar penampang
11. Perhatikan gambar meristem primer melintang akar dikotil berikut!
pada akar berikut! Bagian yang diberi tanda X berfungsi
untuk ….
a. menyimpan makanan cadangan
b. jalan masuknya air dan garam
mineral
c. membentuk cabang akar dan
Bagian yang diberi tanda huruf A, B dan kambium gabus
C merupakan daerah …. d. mengangkut air dan garam mineral
dari tanah menuju daun
e. mengangkut zat makanan dari daun 5) rongga mulut
ke seluruh bagian tumbuhan 6) saluran rahim
16. Perhatikan gambar berikut! 7) pembuluh darah
8) Kelenjar keringat
Jaringan epitelium kompleks terdapat
pada organ nomor ….
a. 1, 2, 5 dan 7
b. 1, 3, 4 dan 7
c. 2, 3, 5 dan 8
Bagian yang ditunjuk dengan huruf A d. 2, 3, 6 dan 8
dan B adalah …. e. 2, 4, 5 dan 6
A B 20. Ditemukan jaringan hewan dengan ciri-
a. testa tegmen ciri sebagai berikut.
b. tegmen testa 1) Bentuk sel-selnya tidak teratur
c. sarkotesta endotesta 2) Letak sel-selnya berpencar-pencar
d. sarkotesta sklerotesta 3) Sitoplasma bergranula
e. sklerotesta endotesta 4) Mengisi rongga di antara organ-
17. Senyawa kimia yang sering organ
ditambahkan dalam media kultur Ciri-ciri di atas dimiliki oleh ….
jaringan untuk memenuhi kebutuhan a. jaringan saraf
unsur mikro tanaman yaitu …. b. jaringan epitel
c. jaringan neuroepitel
a. KCl d. MgSO4 d. jaringan pengikat
b. FeCl3 e. KH2PO4 e. jaringan otot
c. KNO3 21. Daun telinga bersifat lentur karena
18. Pasangan yang benar antara organ dan tersusun atas jaringan pengikat berupa
macam jaringan epitelium yang ….
menyusunnya yaitu …. a. tulang rawan hialin
a. dinding dalam lambung – epitelium b. tulang rawan fibrosa
transisional c. tulang rawan elastis
b. retina mata – epitelium silindris d. tulang kompak
selapis e. tulang spons
c. ruang jantung – epitelium pipih 22. Zat makanan dapat bergerak di
selapis sepanjang saluran pencernaan karena
d. kandung kemih – epitelium pipih adanya aktivitas ….
berlapis a. otot polos
e. kulit – epitelium kubus selapis b. otot rangka
19. Perhatikan beberapa organ berikut! c. otot lurik
1) alveolus paru-paru d. otot seran lintang
2) esofagus e. otot jantung
3) ureter 23. Perhatikan skema berikut!
4) usus
Rangsang Reseptor Otak
A B
a. tulang keras anak tulang keras dewasa
Skema di atas menunjukkan sistem b. tulang keras dewasa tulang keras anak

kerja …. c. tulang rawan tulang keras

a. neuron sensorik d. tulang rawan anak tulang rawan dewasa

b. neuron intermedier e. tulang rawan dewasa tulang rawan anak

c. neuron interneuron 27. Seorang siswa menemukan tulang yang


d. neuron efferent berbentuk seperti tabung, kedua
e. neuron motorik ujungnya bulat dan bagian tengahnya
24. Perhatikan beberapa organ berikut! silindris. Berdasarkan ciri-cirinya,
1) jantung kemungkinan tulang tersebut adalah ….
2) kelenjar pituitari a. tulang paha
3) kelenjar tiroid b. tulang rusuk
4) kelenjar limfa c. tulang belakang
5) ginjal d. tulang tengkorak
6) kelenjar pankreas e. tulang telapak kaki
7) kelenjar adrenal 28. Bagian tulang tengkorak yang berfungsi
8) kantung kemih melindungi otak yaitu ….
Organ yang menyusun sistem endokrin a. tulang baji, tulang rahang, dan
yaitu …. tulang pipi
a. 1, 3, 4, 7 d. 2, 4, 5, 8 b. tulang pelipis, tulang dahi, dan
b. 1, 4, 5, 7 e. 3, 5, 6, 8 tulang pipi
c. 2, 3, 6, 7 c. tulang rahang, tulang baji, dan
25. Kebiasaan merokok dapat mengganggu tulang ubun-ubun
secara langsung kerja sistem …. d. tulang pelipis, tulang baji, dan
a. pencernaan d. ekskresi tulang ubun-ubun
b. pernapasan e. reproduksi e. tulang langit-langit, tulang rahang
c. gerak dan tulang baji
26. Perhatikan gambar berikut! 29. Perhatikan gambar gelang panggul
berikut!

Tulang penyusun gelang panggul yang


ditandai dengan huruf A, B dan C adalah
….
Gambar A dan B menunjukkan struktur
….
A B C b. leukosit e. plasma
a. tulang duduk tulang usus tulang ekor darah
b. tulang duduk tulang ekor tulang kemaluan c. trombosit
c. tulang duduk tulang kemaluan tulang ekor 34. Fungsi hemoglobin adalah ….
d. tulang usus tulang kemaluan tulang duduk a. membawa CO2 ke jaringan
e. tulang usus tulang duduk tulang kemaluan b. membawa CO2 dari jaringan
30. Persendian pada hubungan antara c. membawa glukosa ke seluruh tubuh
radius dengan ulna disebut …. d. membantu dalam proses
a. sendi putar d. sendi pembekuan darah
pelana e. mengikat oksigen untuk diedarkan
b. sendi geser e. sendi ke seluruh tubuh
peluru 35. Pada skema pembekuan darah berikut
c. sendi engsel ini, nomor 1, 2 dan 3 secara berturut-
31. Mikrocephalus merupakan gangguan turut adalah ….
fisiologis pada tulang yang disebabkan Trombosit pecah
oleh ….
a. pengumpulan abnormal cairan Enzim trombokinase
spinal
b. lepasnya ujung tulang dari
1 2
persendian
c. kekurangan vitamin D pada anak-
anak
d. kekurangan zat kapur saat
pembentukan tulang 3 fibrin darah
e. kekurangan hormon pada masa membeku
pertumbuhan
32. Saat berkontraksi, otot membutuhkan a. trombin – protrombin – fibrinogen
energi dan oksigen. Kebutuhan oksigen b. protrombin – trombin – fibrinogen
tersebut dipenuhi oleh …. c. fibrinogen – protrombin – trombin
a. darah d. d. fibrinogen – trombin – protrombin
laktasidogen e. protrombin – fibrinogen – trombin
b. glukosa e. kreatin 36. Jika darah seseorang diuji dengan
fosfat serum aglutinin a dan ab, serum a
c. asam laktat ternyata tidak menggumpalkan darah
33. Berbagai zat yang penting bagi orang tersebut, tetapi serum ab
kelangsungan hidup sel-sel tubuh, menggumpalkannya. Hasil tersebut
misalnya vitamin, mineral, enzim, menunjukkan orang itu bergolongan
hormon dan lemak. Zat-zat tersebut darah ….
dalam tubuh kita terlarut dalam …. a. A d. B dan AB
a. eritrosit d. keping b. B e. O
darah c. AB
37. Di dalam jantung terdapat beberapa c. varises
sekat yang membatasi ruang-ruang 40. Cermati jantung katak berikut!
jantung. Sekat semilunaris terdapat di
antara ….
a. ventrikel kiri dan aorta
b. atrium kanan dan ventrikel kiri
c. atrium kiri dengan ventrikel kiri
d. atrium kanan dan ventrikel kanan Pembagian jantung katak seperti pada
e. ventrikel kanan dan arteri paru- gambar menyebabkan ….
paru a. peredaran darah menjadi tunggal
38. Perhatikan gambar berikut! b. sirkulasi darah terhambat
c. darah bersih dan darah kotor tidak
Darah yang banyak berisi O2 dan CO2 pernah bercampur
berturut-turut terdapat pada pembuluh d. tubuh katak kekurangan oksigen
darah nomor …. e. darah bersih dan darah kotor
a. 1, 3 dan 2, 4 bercampur di ventrikel
b. 2,6 dan 1, 3
c. 3, 4 dan 1, 2
d. 3, 6 dan 1, 4
e. 5, 6 dan 1, 3
39. Penyakit pada sistem peredaran darah
yang bersifat genetis yaitu ….
a. anemia d. hemoroid
b. hemofilia e.
atherosklerosis

Makanan dan Sistem Pencernaan

1. Perhatikan pernyataan-pernyataan 4. Karbohidrat yang terdiri dari banyak


berikut! gula akan diserap oleh usus halus
1. Pada pencernaan karbohidrat Pernyataan yang benar mengenai
terjadi penguraian polisakarida metabolisme karbohidrat di dalam
menjadi monosakarida saluran pencernaan yaitu ….
2. Karbohidrat mengalami proses a. 1 dan 2 d. 2 dan 4
hidrolisis hanya di dalam mulut b. 1 dan 3 e. 3 dan 4
3. Hasil akhir pencernaan karbohidrat c. 2 dan 3
berupa glukosa, fruktosa, galaktosa 2. Karbohidrat memiliki beberapa fungsi
dan manosa seperti berikut, kecuali ….
a. menghasilkan energi
b. membantu proses penyerapan 8. Kelompok makanan yang mengandung
kalsium lemak yaitu ….
c. memacu berbagai reaksi kimia dan a. keju, mentega dan padi
biologis b. kedelai, susu dan mentega
d. menjaga keseimbangan asam dan c. padi, buah jeruk dan ketela
basa d. buah tomat, kentang dan jagung
e. membantu berlangsungnya proses e. keju, buah avokad dan kacang
buang air besar tanah
3. Jenis-jenis makanan sumber 9. Pencernaan lemak terjadi di dalam usus
karbohidrat adalah …. halus. Proses pencernaan ini dibantu
a. ikan, sagu, kentang dan beras oleh enzim ….
b. beras, jagung, gandum dan sagu a. amilase d. lipase
c. beras, jagung, kentang dan telur b. pepsin e. tripsin
d. gandum, jagung, daging dan susu c. ptialin
e. beras, jagung, gandum dan buah- 10. Senyawa yang dihasilkan dari proses
buahan hidrolisis lipid yaitu ….
4. Nasi yang terus menerus dikunyah, a. lilin d. fosfolipid
lama kelamaan terasa manis. Hal ini b. minyak e. kolesterol
karena karbohidrat diubah menjadi …. c. lipoprotein
a. maltosa d. sukrosa 11. Makanan yang mengandung protein jika
b. glukosa e. laktosa diuji menggunakan larutan Biuret akan
c. fruktosa menghasilkan warna ….
5. Jika di dalam hati terdapat kelebihan a. merah bata d. ungu
glukosa, maka zat itu akan ….
a. disimpan di dalam otot b. kuning e. biru muda
b. diubah menjadi amilum c. hijau
c. diubah menjadi glikogen 12. Pada saluran pencernaan, protein akan
d. dikeluarkan bersama urine dipecah menjadi senyawa ….
e. digunakan sebagai sumber energi a. asam amino d. vitamin
6. Kelompok senyawa yang tidak termasuk b. asam lemak e. glukosa
monosakarida yaitu …. c. kolesterol
a. laktosa dan maltosa 13. Kelompok asam amino yang dapat
b. heksosa dan glukosa dibuat di dalam tubuh yaitu ….
c. fruktosa dan galaktosa a. isoleusin, lisin dan leusin
d. galaktosa dan manosa b. alanin, asparagin dan prolin
e. heksosa dan manosa c. fenilalanin, histidin, dan glutamin
7. Zat makanan yang menghasilkan energi d. treonin, triptofan dan tirosin
tertinggi untuk satuan berat yang sama e. arginin, metionin dan glisin
yaitu …. 14. Pencernaan protein berlangsung di ….
a. protein d. mineral a. mulut
b. vitamin e. karbohidrat b. lambung
c. lemak c. usus halus
d. mulut dan lambung 20. Urea yang dikeluarkan bersama urine
e. lambung dan usus halus merupakan hasil metabolisme ….
15. Kekurangan protein dapat a. karbohidrat d. vitamin
menyebabkan penyakit …. b. lemak e. protein
a. asidosis d. c. mineral
kwashiorkor
b. avitaminosis e. beri-beri
c. malnutrisi 1. Perhatikan beberapa proses
16. Zat makanan yang tidak dapat disimpan pencernaan berikut!
di dalam tubuh adalah …. 1) Penyerapan air
a. air dan garam mineral 2) Penyerapan mineral
b. glukosa dan vitamin B 3) Penyerapan vitamin
c. asam lemak dan glukosa 4) Penambahan air
d. vitamin A dan asam amino Proses pencernaan yang terjadi dalam
e. asam amino dan vitamin C usus besar yaitu ….
17. Kelompok vitamin yang dapat disintesis a. 1 dan 2 d. 2 dan 3
oleh tubuh yaitu …. b. 1 dan 3 e. 3 dan 4
a. A, B dan C d. C, D dan E c. 1 dan 4
b. D, E dan K e. D, B12 dan K 2. Organ-organ penyusun sistem
c. A, B12 dan D pencernaan manusia dibedakan
18. Perhatikan unsur-unsur mineral berikut! menjadi kelenjar pencernaan dan
saluran pencernaan. Organ yang
merupakan saluran pencernaan
sekaligus kelenjar pencernaan yaitu ….
1) Kalsium 4) Tembaga a. lambung dan hati
2) Natrium 5) Mangan b. pankreas dan hati
3) Belerang c. usus halus dan hati
Unsur-unsur mineral yang dibutuhkan d. usus halus dan lambung
tubuh dalam jumlah banyak yaitu …. e. pankreas dan usus halus
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5 3. Perhatikan beberapa pernyataan
b. 1, 2 dan 4 e. 3, 4 dan 5 berikut!
c. 2, 3 dan 4 1) Nikotin diserap di mukosa lambung
19. Fungsi-fungsi di dalam tubuh berikut ini 2) Ion Na+ diserap di sepanjang usus
dapat dilakukan oleh mineral fosfor, halus
kecuali …. 3) Ion K+ diserap di duodenum dan
a. memacu metabolisme jejunum
b. mengerutkan kontraksi otot 4) Ion Fe+ diserap di duodenum dan
c. membentuk matrik tulang dan gigi jejunum
d. membantu proses pembekuan 5) Vitamin yang larut dalam air,
darah penyerapannya dilakukan oleh
e. mengatur keseimbangan asam dan jonjot usus
basa dalam tubuh
Tempat penyerapan zat-zat yang benar a. amilum menjadi maltosa oleh enzim
yaitu …. ptialin
a. 1, 2 dan 4 d. 2, 3 dan 4 b. protein menjadi pepton oleh enzim
b. 1, 2 dan 5 e. 2, 4 dan 5 pepsin
c. 1, 3 dan 4 c. protein menjadi asam amino oleh
4. Gambar di bawah menunjukkan sayatan enzim tripsin
dinding usus halus. Jaringan yang d. emulsi lemak menjadi asam lemak
berlabel X berfungsi untuk …. dan gliserol
e. peptin menjadi asam amino oleh
enzim erepsin
7. Perhatikan gambar di bawah!
Gangguan pencernaan gastritis terjadi
karena infeksi pada organ yang
bernomor ….

a. proteksi dan absorbsi


b. absorbsi dan sekresi
c. sekresi dan proteksi
d. absorbsi dan transportasi
e. proteksi dan transportasi
a. 1 d. 4
Perhatikan gambar berikut untuk menjawab b. 2 e. 5
soal nomor 5 dan 6! c. 3
8. Enzim yang dihasilkan oleh pankreas
masuk ke duodenum melalui ….
a. darah
b. pembuluh darah
c. pembuluh limfe
d. saluran pankreas
e. cairan getah bening
5. Kelompok enzim yang dihasilkan organ 9. Hasil pencernaan makanan di lambung
bertanda Y adalah …. akan menghasilkan bubur makanan
a. amilase, tripsinogen dan lipase yang bersifat asam. Saat di usus halus,
b. pepsin, renin dan erepsin keasaman bubur makanan ini akan
c. maltase, sukrase dan peptidase dinetralkan oleh ….
d. laktase, enterokinase dan a. renin d. nuklease
disakarase b. laktase e. natrium
e. pepsin, sukrase dan renin c. empedu bikarbonat
6. Proses pencernaan makanan yang 10. Gangguan pencernaan dengan gejala
terjadi pada organ bertanda X yaitu …. sukar buang air besar disebabkan ….
a. kurang mengonsumsi makanan
berserat
b. keracunan makanan d. mencerna selulosa dan
c. kekurangan vitamin C menghasilkan asam laktat
d. kekurangan mineral kalsium e. mencerna selulosa karena
e. produksi asam lambung yang menghasilkan enzim selulase
berlebihan 15. Perhatikan beberapa pernyataan
11. Hubungan yang benar antara organ, berikut!
enzim dan fungsinya yaitu …. 1) Pencernaan selulosa pada sapi
Enzim yang Fungsi hanya terjadi di bagian rumen
Organ
dihasilkan mengubah 2) Pencernaan selulosa pada kelinci
a. Mulut Ptialin Amilum glukosa hanya terjadi di bagian sekum
b. Lambung Pepsin Kaseinogen kasein 3) Pada kuda terjadi pengunyahan
c. Pankreas Lipase Gliserol asam lemak makanan dua kali
d. Usus 12 jari Sukrase Maltosa glukosa 4) Sekum hewan karnivora lebih kecil
e. Usus halus Erepsin Tripsinogen tripsin dibanding herbivora
12. Asam lambung berfungsi untuk …. 5) Kolon hewan herbivora lebih
a. memecah makanan secara kimiawi pendek dibanding karnivora
b. membunuh bakteri dalam makanan Pernyataan yang tidak tepat terdapat
c. membantu kerja enzim pada usus pada nomor ….
halus a. 1 dan 2 d. 3 dan 4
d. membantu pergerakan makanan b. 1 dan 3 e. 4 dan 5
dari lambung ke usus halus c. 2 dan 3
e. membantu mencerna makanan
menjadi partikel-partikel yang lebih
kecil
1. Perhatikan tabel berikut!
13. Makanan mengalami pencernaan
Enzim yang Fungsi
secara kimiawi saja saat berada di Organ
dihasilkan mengubah
dalam organ ….
I. Mulut Ptialin Amilum maltosa
a. mulut d. usus besar
II. Lambung Pepsin Protein peptida
III. Pankreas Lipase Gliserin asam lemak
b. lambung e.
IV. Usus 12 jari Disakarase Sukarosa asam glukosa
kerongkongan
V. Usus halus Enterokinase Tripsinogen tripsin
c. usus halus a. I, II, dan III d. II, III, dan IV
14. Bakteri dan hewan Ciliata dalam b. I, II, dan IV e. III, IV dan V
lambung hewan memamah biak c. I, II, dan V
berperan …. 2. Jenis disakarida yang terdapat dalam
a. membusukkan makanan dan batang tebu yaitu ….
menghasilkan metana a. maltosa d. laktosa
b. membusukkan makanan dan b. sukrosa e. fruktosa
menghasilkan vitamin c. galaktosa
c. menghasilkan asam amino dan 3. Kelompok bahan makanan yang
vitamin mengandung lemak yaitu ….
a. susu, ikan dan nasi
b. daging, keju dan mentega b. glikogen e.
c. gandum, sagu dan kentang monosakarida
d. ikan, kacang kedelai dan telur c. disakarida
e. buah mangga, buah jeruk dan 9. Hubungan yang benar antara nama,
bayam sumber dan fungsi vitamin berikut yaitu
4. Bagi tubuh, lemak tidak berfungsi ….
sebagai …. Vitamin Sumber Fungsi
a. pembawa zat-zat makanan yang a. A Sayur-sayuran dan Membantu absorpsi
esesnsial buah-buahan ber fosfor dan kalsium

b. sumber energi yang paling besar warna merah dan

c. bahan penyusun membran sel kuning

d. pelindung alat-alat tubuh yang b. C Jeruk, tomat, nanas Menjaga elastisitas

lunak dan semangka kapiler darah


c. D Sayuran hijau, hati Membantu pembekuan
e. sistem buffer yang efektif
dan daging darah
5. Enzim yang tidak berperan dalam
d. E Kecambah, susu Pembentukan tulang
proses pencernaan protein yaitu ….
dan kuning telur dan gigi
a. pepsin d. kimotripsin
e. K Susu, minyak ikan Memelihara kesehatan
b. lipase e. peptidase
dan kuning telur mata
c. tripsin
10. Perhatikan beberapa fungsi unsur
6. Lemak merupakan penghasil energi
mineral berikut!
tertinggi karena setiap gram lemak
1) Memacu metabolisme
menghasilkan energi sebesar …. kalori.
2) Kontraksi otot
a. 5,2 d. 9,3
3) Mengatur keseimbangan asam dan
b. 6,5 e. 10,2
basa dalam darah
c. 8,4
4) Pembentukan matriks tulang dan
7. Kelebihan protein tidak disimpan di
gigi
dalam tubuh, tetapi akan dirombak di
Berdasarkan fungsinya, unsur mineral
dalam ….
tersebut dapat ditemukan pada
a. hati d. pankreas
kelompok bahan makanan ….
b. ginjal e. usus halus
a. buah pisang dan ikan laut
c. lambung
b. susu, kuning telur dan daging
8. Suatu larutan bahan makanan diuji
c. buah-buahan dan sayur-sayuran
menggunakan reagen Benedict. Setelah
d. sayuran hijau dan garam beryodium
dipanaskan, larutan tersebut berubah
e. wortel, biji-bijian dan kacang-
warna kuning kehijauan dan terbentuk
kacangan
endapan merah bata. Berdasarkan uji
11. Perhatikan gambar berikut!
tersebut, jenis karbohidrat yang
terkandung dalam makanan tersebut
adalah ….
a. amilum d.
polisakarida
Substansi yang digunakan untuk a. rektum d. usus buntu
mencerna lemak diproduksi oleh organ b. usus halus e. usus dua
…. belas
a. 1 dan 2 d. 2 dan 4 c. usus besar jari
b. 1 dan 3 e. 3 dan 4 17. Makanan yang baik menurut kesehatan
c. 2 dan 3 adalah makanan yang mengandung ….
12. Proses pencernaan karbohidrat dan a. karbohidrat tinggi
protein menghasilkan produk …. b. protein tinggi
Karbohidrat Protein c. kalori tinggi
a. Gliserol Asam amino d. vitamin dan mineral
b. Gliserol Asam amino e. zat-zat gizi yang diperlukan tubuh
c. Glukosa Asam amino 18. Pernyataan yang benar mengenai
d. Glukosa Asam lemak gangguan pencernaan dan
e. Glikogen Asam amino penyebabnya adalah ….
13. Hormon yang merangsang empedu a. sembelit, disebabkan kurang
untuk mengeluarkan garam empedu makanan berserat
yaitu …. b. diare, disebabkan kelebihan asam
a. insulin d. adrenalin lambung
b. tiroksin e. c. gastritis, desebabkan iritasi pada
kolesistokinin dinding kolon
c. sekretin d. apendisitis, disebabkan adanya
14. Getah pankreas tidak mengandung gangguan absorpsi air
enzim …. e. pankreatitis, disebabkan racun yang
a. lipase d. amilase dikeluarkan oleh bakteri
b. tripsin e. peptidase 19. Perhatikan gambar lidah di samping!
c. erepsin Bagian yang diberi tanda X dan Y peka
15. Perhatikan susunan gigi permanen di terhadap rasa ….
samping! a. pahit dan asin
Bagian yang ditunjuk x, y dan z b. asam dan pahit
berturut-turut …. c. manis dan pahit
a. insisivus sentral, premolare kedua d. manis dan asam
dan molare pertama e. asam dan manis
b. insisivus lateral, premolare ketiga 20. Perhatikan gambar di samping!
dan molare kedua Apabila hormon yang dihasilkan organ X
c. insisivus lateral, premolare kedua menurun, akan timbul kelainan ….
dan molare kedua a. kadar gula dalam darah naik
d. insisivus sentral, premolare kedua b. kadar gula dalam darah turun
dan molare ketiga c. produksi air seni berlebihan
e. insisivus sentral, premolare kedua d. produksi air seni berkurang
dan molare kedua e. metabolisme lemak terhambat
16. Penyerapan dan penambahan air pada
zat-zat sisa terjadi di bagian ....
21. Saluran pencernaan yang berfungsi 25. Makanan yang kita makan akan dicerna
sebagai tempat keluarnya feses dapat hingga menjadi seperti bubur. Peristiwa
terserang penyakit …. ini terjadi di dalam organ ….
a. kolitis d. hemoroid a. mulut d. usus halus
b. disfagia e. apendisitis b. lambung e. usus besar
c. gastritis c. kerongkongan
22. Kelompok makanan yang mengandung 26. Asam amino yang dapat disintesis oleh
protein sempurna yaitu …. tubuh yaitu ….
a. albumin pada putih telur dan zein a. arginin d. triptofan
pada jagung b. leusin e. alanin
b. zein pada jagung dan gliadin pada c. lisin
gandum 27. Bagian usus manusia yang
c. kasein pada susu dan albumin pada permukaannya dipenuhi oleh vili, yaitu
putih telur ….
d. kasein pada susu dan legumin pada a. ileum d. usus besar
kacang-kacangan b. jejunum e. usus buntu
e. legumin pada kacang-kacangan dan c. duodenum
gliadin pada gandum
23. Zat-zat makanan yang tidak dapat
diserap oleh pembuluh darah yaitu …. 28. Perhatikan skema proses pencernaan
a. glukosa d. protein berikut!
gliserol Protein Proteosa
b. asam amino e. Pepton
vitamin Polipeptida
c. mineral
24. Perhatikan gejala-gejala suatu penyakit Tripsin dan kimotripsin
di bawah ini!
1) Timbulnya edema Polipeptida Peptidase
Asam-asam
2) Pertumbuhan terhambat amino
3) Menurunnya respon saraf Berdasarkan skema di atas, enzim yang
psikomotorik berperan dalam proses pencernaan
4) hilangnya simpanan lemak di bawah protein dihasilkan oleh ....
kulit a. hati dan pankreas
Berdasarkan gejala-gejalanya penyakit b. hati dan usus halus
tersebut terjadi akibat …. c. mulut dan lambung
a. kelebihan lemak d. lambung dan pankreas
b. kekurangan vitamin e. lambung dan usus halus
c. kekurangan protein 29. Perhatikan gambar di bawah!
d. kekurangan mineral Makanan yang tertelan disimpan
e. kelebihan karbohidrat sementara di bagian ….
c. lambung

a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3
30. Pada sistem pencernaan hewan
ruminansia, HCl dihasilkan di bagian ….
a. rumen d. omasum
b. retikulum e. abomasum

Sistem Pernapasan pada Manusia dan Hewan

4. Sebagian besar karbon dioksida dalam


1. Perhatikan beberapa organ pernapasan darah yang dihasilkan dari pernapasan
berikut! diangkut dalam bentuk ….
1) Trakea 5) Faring a. karboksihemoglobin
2) Hidung 6) Bronkus b. karbominohemoglobin
3) Alveolus c. asam karbonat
4) Bronkiolus d. ion bikarbonat
Jalur inspirasi pada pernapasan manusia e. ion klorit
yaitu …. 5. Otot yang berperan aktif dalam
a. 2-1-5-6-4-3 d. 2-5-1-6-4-3 pernapasan dada yaitu ….
b. 2-3-5-1-6-4 e. 2-6-4-1-5-3 a. otot jantung
c. 2-4-6-5-3-1 b. otot diafragma
2. Trakea tersusun atas epitelium bersilia. c. otot interkostal
Silia tersebut berfungsi …. d. otot dinding paru-paru
a. menjaga trakea tetap terbuka e. otot dinding rongga perut
b. menutupi laring saat menelan
makanan 6. Perhatikan gambar mekanisme
c. memperluas daerah pertukaran gas pernapasan manusia berikut!
d. mengatur suhu udara pernapasan
e. mengeluarkan debu ke arah laring
3. Reaksi yang terjadi pada waktu
pernapasan dalam yaitu ….
a. Hb + O2 HbO2
b. HbO2 Hb + O2
c. H+ + HCO3- H2CO3 Berdasarkan gambar di atas, tekanan
d. H2CO3 H2O + CO2 udara pada rongga dada pada gambar A
e. HbCO2 Hb + CO2 ….
a. lebih besar daripada B sehingga e. Salmonella typhi
terjadi inspirasi
b. lebih besar daripada B sehingga
terjadi ekspirasi 1. Cacing tanah bernapas menggunakan ….
c. lebih kecil daripada B sehingga a. paru-paru d. spirakel
terjadi inspirasi b. trakea e. permukaan
d. lebih kecil daripada B sehingga c. insang tubuh
terjadi ekspirasi 2. Pasangan hewan dan alat
e. sama besar dengan B sehingga pernapasannya yang benar yaitu ….
terjadi inspirasi Hewan Alat pernapasan
7. Ekspirasi pada pernapasan perut terjadi a. Cumi-cumi paru-paru
apabila …. b. Kerang insang
a. otot dinding perut berelaksasi c. Kalajengking trakea
b. volume rongga dada membesar d. Capung paru-paru buku
c. tekanan udara rongga dada e. Ikan mas permukaan tubuh
mengecil 3. Hewan yang bernapas menggunakan
d. otot diafragma berkontraksi sistem trakea yaitu ….
e. otot diafragma berelaksasi a. belalang d. Planaria
8. Perhatikan grafik volume udara b. katak e. bekicot
pernapasan berikut! c. burung
4. Pertukaran gas pada belalang terjadi
pada ….
a. spirakel
b. stigma
c. pembuluh trakea
Kapasitas vital paru-paru ditunjukkan d. trakeolus
oleh huruf …. e. dinding tubuh
a. A d. D 5. Alat pernapasan laba-laba yaitu ….
b. B e. E a. insang buku
c. C b. paru-paru buku
c. trakea
9. Kontraksi otot polos pada trakea dapat d. kulit
menyebabkan penyakit …. e. rongga mulut
a. asfiksi d. asma 6. Perhatikan gambar berikut!
b. polip e. emfisema
c. bronkitis
10. Radang paru-paru disebabkan oleh
infeksi bakteri ….
a. Mycobacterium tuberculosis
b. Diplococcus pneumoniae
c. Corynebacterium diphteriae
d. Clostridium tetani
Alat pernapasan ikan ditunjukkan oleh
nomor ….
a. 1 d. 4 1. Perhatikan gambar sistem pernapasan
manusia berikut!
b. 2 e. 5
c. 3
7. Berudu mengambil oksigen yang
terlarut dalam air menggunakan ….
a. kulit d. paru-paru
b. insang e. rongga
Ketika bernapas udara dihirup dari
mulut
c. trakea rongga hidung masuk ke bagian trakea
melewati nomor 2 yang disebut ….
8. Perhatikan beberapa organ dan jaringan
pada katak berikut! a. laring d. bronkus
b. faring e. epiglotis
1) Glotis
2) Otot submandibularis c. eustachius
2. Kondisi alat pernapasan yang
3) Otot stemohioideus
4) Arteri pulmo kutanea menyebabkan terjadinya inspirasi pada
pernapasan perut dan pernapasan dada
5) Vena pulmo kutanea
6) Otot geniohioideus yaitu ….
Pernapasan perut Pernapasan dada
7) Otot perut
a. Diafragma relaksasi Otot dada kontraksi
Mekanisme pernapasan katak
b. Diafragma kontraksi Otot dada relaksasi
menggunakan paru-paru diatur oleh ….
c. Diafragma kontraksi Otot antartulang rusuk
a. 1, 2, 3 dan 6 d. 2, 3, 6 dan
kontraksi
7
d. Diafragma kontraksi Otot antartulang rusuk
b. 1, 2, 4 dan 5 e. 3, 4, 6 dan
kontraksi
7
e. Otot dinding perut Diafragma relaksasi
c. 2, 3, 4 dan 5
kontraksi
9. Alat pernapasan burung berupa …. 3. Perhatikan bagan sistem respirasi
a. kulit dan rongga mulut berikut!
b. insang dan trakea
c. insang dan paru-paru
d. trakea dan pundi-pundi hawa
e. paru-paru dan pundi-pundi hawa
10. Inspirasi burung pada waktu terbang Hewan yang memiliki sistem respirasi
terjadi pada saat …. seperti gambar di atas termasuk dalam
a. rongga dada mengecil kelompok ….
b. sayap diangkat ke atas
c. sayap diturunkan ke bawah
d. kantung udara di ketiak terjepit a. Amphibia d. Pisces
e. kantung udara di tulang korakoid b. Arachnida e. Insecta
mengembang c. Vermes
4. Perbedaan respirasi eksternal dan 7. Salah satu gangguan dalam sistem
internal yaitu …. pernapasan manusia dan penyebabnya
Respirasi Eksternal Respirasi Internal yang sesuai yaitu ….
a. difusi gas di paru-paru difusi gas di dalam Gangguan Penyebab
jaringan a. pneumonia infeksi bakteri Mycobacterium
b. difusi gas di dalam difusi gas di paru-paru tuberculosis
jaringan b. bronkitis peradangan bronkiolus
c. difusi gas di hidung difusi gas di paru-paru c. asfiksi abnormalitas alveolus
d. difusi gas di dalam difusi gas di hidung d. polip pembengkakan kelenjar limfa di
jaringan hidung
e. difusi gas di tenggorok difusi gas di paru-paru e. pleuritis tumor ganas pada epitel bron
kiolus
5. Perhatikan grafik volume udara 8. Perhatikan mekanisme pernapasan
pernapasan berikut! pada ikan berikut!

Pertukaran udara terjadi pada bagian


Pada grafik di atas volume residu yang diberi nomor ….
ditunjukkan oleh nomor …. a. 1 d. 4
a. 1 d. 4 b. 2 e. 5
b. 2 e. 5 c. 3
c. 3 9. Perhatikan ciri-ciri organ pernapasan
6. Fungsi paru-paru dalam sistem berikut!
pernapasan manusia yaitu …. 1) Dindingnya tersusun atas tiga
a. mengatur suhu udara pernapasan lapisan
b. menyaring udara dari kotoran dan 2) Berupa pipa yang tersusun atas otot
debu polos dan cincin tulang rawan
c. menangkap dan mengembalikan berbentuk huruf C
benda-benda asing 3) Lapisan terdalam tersusun atas
d. mengikat O2 dari udara dan jaringan epitelium bersilia yang
melepaskan CO2 dari darah ke luar menghasilkan banyak lendir
e. mengatur pergantian perjalanan Organ pernapasan dengan ciri-ciri di
udara pernapasan dan makanan atas yaitu ….
a. faring d. bronkus
b. laring e. bronkiolus
c. trakea
10. Susunan dan fungsi alveolus yang tidak
normal dapat menyebabkan penyakit ….
aktivitas olahraga yang dilakukan Doni
yaitu ….
a. TBC d. influenza a. 6000 cm3 d. 18000 cm3
b. asma e. emfisema b. 12000 cm3 e. 24000 cm3
c. difteri c. 15000 cm3
11. Peristiwa-peristiwa yang terjadi pada 14. Perhatikan struktur alveolus berikut!
proses pernapasan. Konsentrasi karbon dioksida paling
1) Otot antartulang rusuk berelaksasi tinggi terdapat pada bagian yang diberi
2) Otot diafragma berelaksasi nomor ….
3) Volume rongga dada mengecil a. 1 d. 4
4) Diafragma mendatar b. 2 e. 5
5) Tulang rusuk terangkat c. 3
Peristiwa yang terjadi pada ekspirasi 15. Kondisi paru-paru yang menghasilkan
pernapasan dada yaitu …. kecepatan maksimum difusi oksigen
a. 1 dan 2 d. 2, 3 dan 4 dari alveolus ke kapiler darah yaitu ….
b. 1 dan 3 e. 2, 4 dan 5
Jumlah O2 dalam Jumlah O2 dalam
c. 1, 3 dan 5 Aliran darah
alveolus darah
12. Perhatikan tiga organ dalam sistem a. kecil besar cepat
pernapasan berikut! b. kecil besar lambat
1) Bronkiolus c. besar kecil cepat
2) Bronkus d. besar kecil lambat
3) Trakea e. besar besar lambat
Urutan organ di atas berdasarkan 16. Seorang atlet berlari sejauh 100 meter.
ukuran diameternya dari yang paling Berikut ini perubahan yang terjadi
besar yaitu …. dalam tubuh atlet tersebut selama
a. 1 2 3 d. 3 1 2 berlari.
b. 2 1 3 e. 3 2 1 1) Penambahan penggunaan oksigen
c. 2 3 1 oleh otot
13. Doni ingin membandingkan kecepatan 2) Penambahan kecepatan
pernapasan dan volume udara pernapasan
pernapasannya pada waktu istirahat 3) Penambahan konsentrasi karbon
dan setelah berolahraga. Hasil dioksida dalam darah
pengukurannya disajikan dalam tabel 4) Aktivitas otot menghasilkan karbon
berikut. dioksida
Aktivitas
Kecepatan Volume udara Urutan perubahan yang terjadi dalam
pernapasan/menit pernapasan/cm 3 tubuh atlet tersebut yaitu ….
Istirahat 12 500 a. 1 2 3 4
Setelah 24 1000
b. 2 1 4 3
berolahraga
c. 2 4 3 1
Penambahan volume pertukaran udara d. 4 1 2 3
setiap menit yang dihsailkan dari e. 4 3 2 1
17. Perhatikan gambar berikut!
Kondisi yang menghasilkan kecepatan
maksimum difusi oksigen melewati
permukaan pertukaran gas yaitu ….
Jumlah O2 dalam Jumlah O2 dalam
Aliran darah
air plasma darah
Daerah yang diarsir menunjukkan a. kecil besar cepat
jumlah penggunaan oksigen sebelum, b. kecil besar lambat

selama dan setelah lima menit c. besar kecil cepat

berolahraga. Grafik di atas d. besar kecil lambat

menunjukkan tubuh atlet tersebut e. besar besar lambat

kekurangan oksigen karena pemasukan 20. Perhatikan beberapa organ pernapasan


oksigen lebih kecil daripada berikut!
penggunaan oksigen oleh tubuh. 1) Alveolus 4) Laring
Volume total oksigen yang dibutuhkan 2) Bronkiolus 5) Trakea
atlet tersebut agar kebutuhan 3) Bronkus
oksigennya terpenuhi yaitu …. Urutan organ pernapasan yang dilewati
a. 1 liter d. 6 liter molekul karbon dioksida dalam
b. 3 liter e. 9,5 liter perjalanannya keluar dari tubuh yaitu
c. 4, 5 liter ….
18. Perhatikan gambar berikut! a. 1 2 3 4 5
b. 1 2 3 5 4
c. 1 3 2 5 4
d. 4 5 3 2 1
e. 5 4 3 2 1
21. Proses pernapasan akan terus
Gambar tersebut merupakan model berlangsung dengan baik jika alveolus
paru-paru manusia yang digunakan berada dalam kondisi ….
untuk menjelaskan aliran udara ke a. rendah CO2 dan rendah uap air
paru-paru. Bagian yang diibaratkan b. rendah CO2 dan tinggi O2
sebagai diafragma yaitu …. c. tinggi CO2 dan rendah O2
a. A d. D d. tinggi CO2 dan rendah uap air
b. B e. E e. tinggi O2 dan rendah uap air
c. C 22. Sekelompok peneliti remaja ingin
19. Perhatikan skema yang membuktikan bahwa invertebrata darat
menggambarkan pertukaran gas antara dan air mengeluarkan karbondioksida
air dan ikan berikut! dalam proses pernapasannya. Mereka
membuat perlakuan dengan lima
tabung reaksi berikut.
24. Jika seseorang bernapas dalam maka
otot diafragma dan otot antartulang
rusuk dalam kondisi ….

Otot diafragma Otot antartulang rusuk


Tabung reaksi diisi dengan larutan a. kontraksi kontraksi
bromtimol biru. Suhu pada semua b. kontraksi relaksasi

tabung reaksi di atas dijaga agar tetap c. kontraksi tidak berubah

sama dan kecepatan respirasi setiap d. relaksasi relaksasi

binatang dianggap sama. Tabung yang e. relaksasi kontraksi

pertama kali mengalami perubahan 25. Perhatikan beberapa organ pernapasan


warna larutan di dalamnya yaitu …. pada Reptilia berikut!
a. A d. D 1) Bronkiolus 5) Jantung
b. B e. E 2) Trakea 6) Paru-paru
c. C 3) Anak Tekak 7) Rongga
23. Iwan membuat rangkaian peralatan mulut
seperti gambar berikut untuk 4) Lubang hidung
mengetahui pertukaran gas selama Susunan yang benar dari proses
proses pernapasan. ekspirasi Reptilia yaitu CO2 dari jaringan
tubuh diangkut darah menuju ….
a. 5 6 1 2 3 4 7
b. 5 6 1 2 3 7 4
c. 6 1 5 3 2 7 4
d. 6 5 1 2 3 4 7
e. 6 5 1 3 2 4 7
26. Katup pada pangkal tenggorok yang
Iwan mengembuskan napas melalui mengatur proses pernapasan dan
tabung M maka peristiwa yang akan pencernaan disebut ….
terjadi yaitu …. a. silia d. bifurkase
a. larutan dalam tabung X dan Y b. laring e. esofagus
menjadi keruh c. epiglotis
b. larutan dalam tabung X jernih dan Y 27. Perhatikan ciri-ciri organ pernapasan
keruh berikut!
c. larutan dalam tabung X keruh dan Y 1) Tersusun atas tulang rawan
jernih 2) Berupa gelembung-gelembung
d. larutan dalam tabung Y mengalir ke udara
tabung X 3) Dilapisi oleh sel epitelium bersilia
e. larutan dalam tabung X keluar 4) Dindingnya berdekatan dengan
melalui pipa T kapiler darah
Ciri-ciri alveolus yaitu ….
a. 1 dan 2 d. 2 dan 4 Udara suplementer = 1500 ml
b. 1 dan 3 e. 3 dan 4 Volume residu = 1000 ml
c. 2 dan 3 Kapasitas vital = 3500 ml
28. Urutan pembentukan energi hasil Volume total paru-paru Angga yaitu
pernapasan yang berupa ATP yaitu …. ….ml
a. glikolisis daur Krebs transfer a. 3000 d. 6000
elektron b. 3500 e. 8000
b. glikolisis transfer elektron daur c. 4500
Krebs
c. daur Krebs transfer elektron
glikolisis
d. daur Krebs glikolisis transfer
elektron
e. transfer elektron daur Krebs
glikolisis
29. Volume udara yang masih dapat
dimasukkan secara maksimal setelah
inspirasi biasa disebut ….
a. volume tidal
b. kapasitas vital
c. volume residu
d. udara suplementer
e. udara komplementer
30. Angga mengukur volume udara
pernapasannya sendiri dan hasilnya
sebagai berikut.
Volume tidal = 500 ml
Udara komplementer = 1500 ml

Sistem Ekskresi Manusia dan Hewan

1. Organ ekskresi pada manusia berupa …. a. berkeringat


a. ginjal, hati dan kulit b. buang air kecil
b. ginjal, usus dan hati c. buang air besar
c. jantung, usus dan hati d. pengeluaran empedu
d. hati, kulit dan jantung e. mengembuskan napas
e. jantung, paru-paru dan kulit 3. Fungsi ginjal yang berkaitan erat
2. Eksresi merupakan proses pengeluaran dengan usaha tubuh untuk menjaga
sisa metabolisme tubuh. Proses berikut keseimbangan kadar cairan dalam
merupakan proses ekskresi, kecuali …. tubuh yaitu ….
a. mengekskresikan zat-zat racun
b. melakukan filtrasi dan reabsorbsi
c. mensekresikan zat-zat yang
membahayakan tubuh
d. mempertahankan keseimbangan Struktur yang ditunjuk oleh huruf x, y, z
asam dan basa yaitu ….
e. mempertahankan tekanan osmosis x y z
cairan ekstraselular a. arteri vena ureter
4. The diagram shows part of the b. arteri vena uretra
excretory system of a human. c. arteri vena uretra
d. vena ureter uretra
e. vena ureter arteri
8. Pembuluh darah yang membawa darah
dengan konsentrasi urea rendah adalah
….
What are the numbered structures? a. vena ginjal
b. arteri ginjal
c. arteri pulmonari
d. vena pulmonari
e. vena portal hepatika
9. Perhatikan gambar sistem alat ekskresi
berikut!
Apabila terjadi gangguan pada organ
bagian huruf x akan menimbulkan
1 2 3 4 penyakit ….
a. bladder ureter Kidney urethra a. nefritis d. diabetes
b. bladder artery Kidney ureter melitus
c. bladder ureter bladder urethra b. uremia e. diabetes
d. bladder urethra bladder ureter insipidus
e. bladder artery bladder urethra c. batu empedu
5. Amonia merupakan zat sisa 10. Hati termasuk organ ekskresi sebab ….
metabolisme dari …. a. mendetoksifikasi racun
a. amilum d. vitamin b. menghasilkan cairan empedu
b. glukosa e. lemak c. mampu mengubah glukosa menjadi
c. protein glikogen
6. Zat yang disaring oleh ginjal yaitu …. d. merombak protein menjadi
a. air d. cairan amoniak dan urea
lemak e. menghasilkan hormon glukagon
b. urine e. cairan limfa untuk mengubah glikogen menjadi
c. darah glukosa
7. Cermati gambar berikut! 11. Struktur yang berfungsi melapisi hati
adalah ….
a. histiosit d. kapsula
hepatik
b. hepatosit e. vena porta
c. lobus hati hepatik Fungsi dari label X adalah ….
12. Kebiasaan mengonsumsi minuman a. mengeluarkan keringat
beralkohol dapat menyebabkan b. mengendalikan suhu tubuh
gangguan fungsi hati yang disebut …. c. membentuk pigmen melanin
a. liver d. kanker hati d. mengatasi gangguan mekanik
b. hepatitis e. penyakit e. melumasi permukaan kulit dan
Wilson’s rambut
c. sirosis hati 17. Gangguan fungsi kulit yang disebabkan
13. Kelainan gangguan fungsi hati dapat oleh produksi minyak yang berlebih
diatasi dengan cara-cara berikut, kecuali yaitu ….
…. a. scabies d. kanker kulit
a. pemberian vaksin b. kusta e. panu
b. olahraga secara teratur c. jerawat
c. menghindari penggunaan obat-obat 18. Paru-paru merupakan organ ekskresi
terlarang yang berperan dalam proses ….
d. penggunaan jarum suntik secara a. difusi gas
bersamaan b. mengatur proses bernapas
e. makan makanan yang sehat dan c. menyaring udara pernapasan
berimbang d. mengatur homeostasis dan
14. Lapisan epidermis yang membentuk sel- osmoregulasi
sel baru adalah …. e. mengeluarkan karbondioksida dan
a. stratum korneum uap air
b. stratum lusidum 19. Paru-paru merupakan salah satu alat
c. stratum granulosum ekskresi. Zat ekskresi yang terkandung
d. stratum germinativum dalam paru-paru adalah ….
e. lapisan hipodermis a. gula d. oksigen
15. Struktur berikut terdapat dalam dermis, b. urea e. karbon
kecuali …. dioksida
a. pori-pori c. garam
b. folikel rambut 20. Penyakit gan gangguan fungsi paru-paru
c. jaringan lemak berikut disebabkan oleh asap rokok,
d. glandula sebacea kecuali ….
e. glandula sudorifera a. pleuritis d.
16. Perhatikan gambar struktur kulit di tuberculosis
bawah ini! b. laringitis e. kanker
paru-paru
c. emfisema
1. Alat pengeluaran pada Amoeba berupa b. di ujung usus depan
…. c. di ujung usus belakang
a. sel api d. badan d. di antara usus depan dan usus
Malpighi tengah
b. nefridia e. vakuola e. di antara usus tengah dan usus
kontraktil belakang
c. mesonefros 8. Zat sisa hasil proses oksidasi pada
2. Hewan yang melakukan mekanisme serangga dikeluarkan melalui ….
ekskresinya dengan cara mendifusikan a. trakea d. buluh
zat-zat yang akan dibuang dari satu sel Malpighi
ke sel yang lain adalah …. b. nefridia e. pundi-
a. Pisces d. pundi
Coelenterata c. paru-paru udara
b. serangga e. 9. Zat sisa metabolisme pada serangga
Platyhelminthes diambil dari cairan tubuh yang disebut
c. Planaria ….
3. Alat ekskresi pada Planaria berupa …. a. kitin d. cairan limfe
a. silia d. mesonefros
b. sel api e. pembuluh b. darah e. cairan
c. nefridia ekskretori nitrogen
4. Nefridia pada cacing tanah terdapat di c. hemolimfa
…. 10. Ikan air laut untuk mempertahankan
a. rongga tubuh d. anterior keseimbangan garam di dalam
tubuh tubuhnya dengan cara ….
b. coelom tubuh e. ujung a. bergerak aktif
posterior b. banyak meminum air laut
c. segmen tubuh tubuh c. mengeluarkan sedikit urine
5. Alat penyaring antara sisa metabolisme d. mengeluarkan banyak urine
dan nutrien pada Platyhelminthes e. mengeluarkan sedikit garam
adalah ….
a. nefridia d. mesonefros
b. nefrostom e. buluh 1. Proses berikut yang tidak termasuk
Malpighi homeostasis yaitu ….
c. flame cell a. keluarnya feses melalui anus
6. Lubang ekskretori pada cacing tanah b. saat udara dingin sering buang air
dan Planaria disebut …. kecil
a. nefridia d. nefrostom c. perombakan glukosa dalam darah
b. flame cell e. buluh menjadi glikogen
Malpighi d. keluarnya keringat seiring dengan
c. nefridiofor meningkatnya aktivitas fisik
7. Letak buluh Malpighi terdapat ….
a. di dinding usus
e. meningkatnya laju ekspirasi untuk
mengeluarkan karbon dioksida dari
tubuh
2. Zat berikut yang tidak termasuk zat sisa
metabolisme adalah ….
a. urea d. garam
mineral
b. amoniak e. karbon In a healthy person, which structure
dioksida would contain amino acids?
c. asam amino a. 1 dan 2 d. 4 dan 5
3. Perhatikan gambar struktur ginjal di b. 1 dan 6 e. 5 dan 6
bawah ini! c. 3 dan 4
6. Zat-zat dari plasma darah yang
terabsorpsi sempurna pada saat proses
pembentukan urine adalah ….
a. SO42-, NH4+, PO43-
Nama struktur nomor 2 dan 5 adalah …. b. Kreatin dan glukosa
a. korteks dan medula c. Urea, SO42- dan Cl-
b. medula dan pelvis d. Glukosa dan asam amino
c. korteks dan uretra e. air, glukosa dan asam amino
d. korteks dan ureter 7. Fungsi glomerulus dan kapsula Bowman
e. pelvis dan pembuluh darah dalam proses pembentukan urine
4. Perhatikan tabel proses pembuatan adalah ….
urine berikut! a. mengkonsentrasikan urine
No. Nama struktur No Jenis proses b. menyaring darah dan filtrat
A. Glomerulus 1 augmentasi c. reabsorpsi air ke dalam darah
B. Tubulus proksimal 2 filtrasi d. reabsorpsi garam dan asam amino
C. Tubulus distal 3 reabsorpsi e. menghilangkan amonia dari dalam
D. Tubulus pengumpul 4 menyimpan urine
tubuh
Hubungan yang sesuai antara nama 8. Perhatikan gambar berikut!
struktur dengan prosesnya adalah ….
a. A dengan 1 d. C dengan 2
b. B dengan 3 e. D dengan 1
c. C dengan 4
5. The diagram below represents a kidney
nephron Secara berturut-turut, nomor 1-4
menunjukkan organ ….
1 2 3 4 Konsentrasi dalam
Komponen
a. Kantong Uretra Ginjal Ureter Plasma darah Urine Sekunder
kemih Darah ++ +++++
b. Ureter Ginjal Kantong Uretra Asam urat + +
kemih Glukosa ++++ +++
c. Uretra Ureter Ginjal Kantong Asam amino ++ -
kemih
Garam organik ++++ ++
d. Ginjal Uretra Kantong Ureter
Protein ++++++++ -
kemih Berdasarkan data tersebut, dapat
e. Ginjal Ureter Kantong Uretra
disimpulkan bahwa orang tersebut
kemih
menderita ….
9. Cermati proses berikut! a. uremia
I. Transpor aktif b. glukouria
II. Difusi c. albuminuria
III. Filtrasi d. glukouria dan albuminuria
Proses reabsorpsi glukosa dalam darah e. glukouria, albuminuria dan uremia
berlangsung secara …. 14. Apabila urine yang dikeluarkan
a. I saja d. I dan III seseorang mengandung sel darah
b. I dan II e. II saja merah berarti terjadi peradangan pada
c. I, II dan III ….
10. Berdasarkan gambar di bawah, a. korteks
konsentrasi urea tertinggi terdapat b. medula
pada bagian …. c. glomerulus
d. pelvis renalis
11. Zat berikut yang tidak ditemukan pada e. vesika urinaria
urine orang yang normal adalah …. 15. Seseorang dinyatakan sehat apabila
a. air d. natrium urine yang dikeluarkan memiliki
b. urea e. glukosa karakteristik sebagai berikut, kecuali ….
c. garam a. pH urine berkisar 4,8-7,5
12. Urutan yang benar mengenai proses b. jika dibiarkan agak lama berbau
pembentukan urine adalah …. amonia
a. filtrasi=reabsorpsi-augmentasi c. berat jenisnya berkisar antara
b. filtrasi-augmentasi-reabsorpsi 1,002-1,035
c. filtrasi-augmentasi-reabsorpsi d. jika diuji dengan AgNO3 membentuk
d. augmentasi-filtrasi-reabsorpsi endapan putih
e. reabsorpsi-filtrasi-augmentasi e. jika diuji dengan fehling A dan B
13. Perhatikan tabel hasil pemeriksaan memberikan reaksi warna hijau
urine seseorang berikut! 16. Pernyataan yang bukan merupakan
karakteristik organ hati adalah ….
a. dilapisi oleh lobus hepatika
b. terletak di sebelah kanan rongga
dada
c. lobus kanan lebih besar b. menahan panas tubuh
dibandingkan lobus kiri c. membentuk pigmen melanin
d. berwarna merah tua dengan berat d. mengatasi gangguan mekanik
kurang lebih 2 kg e. melumasi permukaan kulit dan
e. merombak kelebihan protein rambut
menjadi urea dan amonia 21. Perhatikan gambar struktur kulit di
17. Organ hati mempunyai beberapa fungsi bawah ini!
berikut, kecuali ….
a. detoksifikasi zat-zat berbahaya
b. menjaga konsentrasi gula darah
c. menyimpan kalori dalam bentuk
glikogen
d. memproduksi zat buangan yang Glandula sudorifera dan jaringan lemak
mengandung nitrogen ditunjukkan oleh nomor ….
e. osmoregulasi dengan mengatur a. 1 dan 2 d. 3 dan 5
ekskresi garam-garam b. 2 dan 3 e. 4 dan 5
18. Struktur yang berfungsi mengalirkan c. 2 dan 4
empedu adalah …. 22. Struktur berikut ini yang terdapat di
a. hepatosit d. kapsula permukaan epidermis adalah ….
hepatik
b. kanalikuli e. vena porta a. pori-pori
c. lobus hati hepatik b. folikel rambut
19. Pada gambar berikut bagian yang c. jaringan lemak
mengekskresikan NaCl dan urea adalah d. glandula sebasea
…. e. glandula sudorifera
23. Lapisan dari epidermis kulit yang
merupakan lapisan tanduk yaitu ….
a. hipodermis
b. stratum lusidum
c. stratum korneum
d. stratum granulosum
20. Perhatikan gambar struktur kulit di e. stratum germinativum
bawah ini! 24. What is the function of melanin?
a. prevent dehydration
b. protect DNA from UV radiation
c. protect against bacterial infection
d. protect against mechanical injury
e. convert provitamin D to vitamin D
25. Cermati gambar grafik berikut!
Fungsi dari bagian kulit yang diberi label
X adalah ….
a. mengeluarkan keringat
e. cacing tambang (Ancylostoma
doedenale
28. Alat ekskresi yang digunakan oleh
Planaria adalah ….
Berdasarkan grafik, tampak adanya a. sel api d. nefrostom
penurunan suhu tubuh yang b. nefridia e. pembuluh
ditunjukkan oleh huruf X-Y. Penurunan c. nefridiofor Malpighi
suhu tubuh ini terjadi karena …. 29. Hewan bersel satu (Protozoa) umumnya
a. tubuh menggigil memindahkan atau mengeluarkan air
b. tubuh berkeringat dengan bantuan alat yang disebut ….
c. suhu lingkungan meningkat a. ginjal
d. minuman dingin yang dikonsumsi b. sel api
e. arteriola dekat kulit mengalami c. vakuola
kontriksi d. tubulus malpighi
26. Suatu organ ekskresi memiliki ciri-ciri e. vakuola kontraktil
sebagai berikut 30. Fungsi utama dari buluh Malpighi
1) Membuang sisa metabolisme adalah ….
protein a. menyerap sisa pencernaan
2) Terletak di bawah diafragma b. mengalirkan asam urea di darah
3) Bentuk bergelambir c. menyerap sisa nitrogen dari darah
Organ ekskresi tersebut adalah …. d. menyerap sisa oksigen dari darah
a. hati d. ginjal e. mengendapkan asam urea di kulit
b. kulit e. paru-paru
c. anus

27. Perhatikan gambar berikut!

Bagian yang bertanda dengan huruf X


berfungsi menyerap sisa-sisa
metabolisme. Bagian tersebut
dinamakan nefrostom. Alat tersebut
dimiliki oleh ….
a. cacing pita (Taenia Solium)
b. cacing hati (Fasciola hepatica)
c. cacing perut (Ascaris lumbricoides)
d. cacing tanah (Lumbricus terrestris)
Latihan Ulangan Tengah Semester

1. Perhatikan proses pencernaan berikut! d. mudah diserap oleh kapiler darah


No. Substrat Organ Enzim Hasil e. dibutuhkan tubuh dalam jumlah
1 Amilum Mulut Ptialin Disakarida sedikit
2 Lemak Hati Amilase Gliserol 3. Senyawa kimia yang dikeluarkan oleh
3 Peptida Usus halus Enterokinase Asam pankreas untuk menetralkan kim yang
amino bersifat asam yaitu ….
4 Lemak Usus halus Protease Asam a. lipase d. nuklease
amino b. tripsin e. natrium
5 Karbohidrat Usus halus Amilase Mono c. peptidase bikarbonat
sakarida 4. Salah satu senyawa hasil metabolisme
Hubungan yang tepat antara substrat,
protein adalah NH3 yang bersifat racun.
organ, enzim dan hasilnya adalah ….
Oleh karena itu, NH3 akan disekresikan
a. 1 dan 5 d. 3 dan 4
dalam bentuk urea. Pembentukan urea
b. 2 dan 3 e. 3 dan 5
terjadi di dalam organ ….
c. 2 dan 4
a. hati d. lambung
2. Di dalam tubuh, garam-garam mineral
b. ginjal e. usus halus
tidak mengalami proses pencernaan
c. pankreas
karena ….
5. Suatu bahan makanan diuji dengan
a. molekulnya terlalu kecil
reagen Biuret dan menghasilkan warna
b. molekulnya terlalu besar
ungu pada larutan yang diuji.
c. mudah larut dalam lemak
Berdasarkan hasil ujinya, fungsi bahan c. sebagai penghasil energi yang
makanan tersebut bagi tubuh yaitu …. utama
a. sumber energi utama d. menghasilkan energi yang paling
b. penyusun membran sel besar
c. pelindung alat-alat tubuh yang e. menghambat penyerapan sari-sari
lunak makanan
d. pembawa zat-zat makanan yang 9. Parotis merupakan gangguan sistem
esensial pencernaan yang disebabkan ….
e. membantu pertumbuhan, a. infeksi kelenjar ludah
perbaikan dan pemeliharaan b. infeksi pada usus buntu
struktur tubuh c. produksi saliva sangat sedikit
6. Organ yang berfungsi sebagai tempat d. radang pada dinding lambung
produksi dan sekresi enzim lipase e. rusaknya sel-sel kelenjar lambung
adalah …. 10. Industri keju membutuhkan enzim yang
Diproduksi oleh Disekresikan ke berfungsi mengendapkan kasein. Dalam
a. hati duodenum tubuh kita juga ada enzim seperti itu.
b. pankreas ileum Enzim tersebut dihasilkan oleh kelenjar
c. pankreas duodenum yang berasal dari ….
d. hati ileum a. mulut d. usus besar
e. pankreas jejunum b. lambung e.
7. Perhatikan grafik berikut! kerongkongan
c. usus halus
11. Perhatikan gambar sistem pencernaan
di samping!

Kedua enzim tersebut akan sangat aktif


saat berada di organ ….
Protease Amilase Zat-zat yang tidak dihasilkan oleh organ
a. duodenum kolon bertanda X yaitu ….
b. duodenum lambung a. HCl d. enzim
c. lambung kolon tripsin
d. lambung duodenum
b. enzim renin e. enzim
e. ileum lambung
pepsin
8. Apabila dalam makanan yang c. enzim lipase
dikonsumsi mengandung banyak lemak, 12. Perhatikan gambar berikut!
tubuh akan merasa kenyang dalam Penyerapan air pada gumpalan
relatif lama. Hal ini karena lemak …. makanan terjadi di bagian ….
a. tidak dapat dicerna a. 1 d. 4
b. dicerna dalam waktu yang lama b. 2 e. 5
c. 3
13. Perhatikan gambar di samping! 17. Bernapas sebaiknya dilakukan melalui
hidung bukan mulut karena ….
a. bernapas melalui mulut dapat
menyebabkan tersedak
b. udara yang bercampur dengan
Peradangan pada bagian yang ditunjuk makanan dalam mulut menjadi
disebut …. tidak bersih
a. kolitis d. apendisitis c. udara dari mulut akan masuk ke
b. enteritis e. pankreatitis lambung sehingga menyebabkan
c. gastritis perut kembung
14. Perhatikan pernyataan-pernyataan d. dalam hidung terdapat saraf
berikut! penciuman sehingga dapat
1) Insisivus memiliki bntuk untuk mendeteksi adanya bau
menggigit makanan berupa rumput e. dalam hidung terdapat rambut-
2) Caninus berkembang dengan baik rambut halus dan lendir yang akan
3) Ukuran usus sangat panjang menyaring udara
4) Adanya koloni bakteri dan Protozoa 18. Paru-paru manusia terdiri atas
5) Struktur lambung memiliki empat beberapa lobus dengan pembagian ….
ruangan yaitu: rumen, retikulum, Paru-paru kanan Paru-paru kiri
omasum dan abomasum a. 1 lobus 3 lobus
Pernyataan yang bukan merupakan b. 2 lobus 2 lobus
struktur khusus sistem pencernaan c. 2 lobus 3 lobus
hewan ruminansia terdapat pada …. d. 3 lobus 2 lobus
a. 1 dan 2 d. 3 dan 4 e. 3 lobus 3 lobus
b. 1 dan 3 e. 3 dan 5 19. Hubungan antara tekanan udara dan
c. 2 dan 4 aktivitas otot diafragma pada
15. Udara yang masuk atau keluar waktu pernapasan perut yaitu ….
kita bernapas normal disebut …. Otot berkontraksi Otot Berelaksasi
a. tidal d. a. tekanan meningkat tekanan menurun
komplementer b. tekanan meningkat tekanan meningkat
b. residu e. cadangan c. tekanan menurun tekanan meningkat
d. tekanan menurun tekanan menurun
c. cadangan
e. tekanan meningkat tekanan konstan
pernapasan
16. Ciri organ pernapasan pada penderita Perhatikan gambar berikut untuk soal
TBC yaitu …. nomor 20 dan 21!
a. peradangan bronkus
b. peradangan paru-paru
c. peradangan selaput pleura
d. pembengkakan kelenjar limfa di
hidung
e. adanya bintik-bintik kecil pada
dinding alveolus
Mekanisme pengangkutan oksigen
menuju jaringan tubuh yaitu ….
a. dalam bentuk oksihemoglobin,
20. Pita suara terdapat pada bagian yang diangkut melalui eritrosit
diberi nomor …. b. dalam bentuk oksigen bebas,
a. 1 d. 4 diangkut melalui eritrosit
b. 2 e. 5 c. dalam bentuk oksigen bebas,
c. 3 diangkut melalui leukosit
21. Organ yang dilapisi jaringan epitelium d. dalam bentuk oksigen bebas,
bersilia untuk menyaring benda-benda diangkut melalui plasma darah
asing yang masuk bersama udara e. dalam bentuk oksihemoglobin,
ditunjukkan oleh nomor …. diangkut melalui plasma darah
a. 1 d. 4 25. Ikan lele dan ikan gabus dapat bertahan
b. 2 e. 5 hidup pada perairan yang kekurangan
c. 3 oksigen karena memiliki ….
22. Pada proses pernapasan, apabila otot
antartulang rusuk berelaksasi maka
kondisi yang terjadi …. a. labirin d. insang luar
Volume Tekanan dalam Proses b. gurat sisi e. kantong
rongga dada rongga dada pernapasan
udara
a. mengecil membesar terjadi ekspirasi
c. pulmosis
b. mengecil mengecil terjadi ekspirasi
26. Pada katak dewasa peredaran O2 ke
c. mengecil membesar terjadi ekspirasi
seluruh tubuh dilakukan oleh ….
d. membesar mengecil terjadi ekspirasi
a. vena kutanea
e. membesar mengecil terjadi ekspirasi
b. arteri kutanea
23. Difusi O2 dari alveolus menuju kapiler
c. vena pulmonalis
darah terjadi karena ….
d. vena pulmo kutanea
a. konsentrasi O2 di dalam udara lebih
e. arteri pulmo kutanea
rendah daripada di dalam darah
27. Burung yang terbang semakin tinggi,
b. konsentrasi CO2 di dalam darah
semakin cepat mengepakkan sayapnya.
lebih rendah daripada di dalam
Hai ini dilakukan untuk ….
udara
a. mengatasi kedinginan
c. tekanan parsial CO2 dalam darah
b. memperoleh cukup cahaya
lebih rendah daripada di dalam
c. membuang karbon dioksida
alveolus
d. memperoleh cukup oksigen
d. tekanan parsial O2 di dalam alveolus
e. menambah kecepatan terbang
lebih tinggi daripada di dalam darah
28. Proses pengeluaran zat-zat sisa
e. tekanan parsial O2 di dalam alveolus
metabolisme yang sudah tidak
lebih rendah daripada di dalam
digunakan lagi oleh sel-sel dan darah
darah
dikeluarkan oleh tubuh bersama urine,
24. Gas oksigen yang masuk ke paru-paru
diangkut menuju jaringan tubuh.
keringat dan pernapasan. Proses 32. Apabila urine seseorang dites
pengeluaran ini disebut …. menggunakan Biuret menghasilkan
a. sekresi d. defekasi warna ungu, dapat diduga bahwa
b. ekskresi e. bagian ginjal yang mengalami kelainan
katabolisme yaitu ….
c. respirasi a. glomerulus
29. Sisa metabolisme protein yang b. badan Malpighi
dikeluarkan oleh tubuh melalui urine c. kapsula Bowman
adalah …. d. tubulus konturtus distal
a. urea e. tubulus konturtus proksimal
b. asam nitrat 33. Berdasarkan hasil uji urine diketahui
c. asam nitrit bahwa urine berwarna kuning coklat,
d. asam amino pH 4,9 dan berbau menyengat.
e. molekul protein Interpretasi yang tepat berdasarkan
30. Perhatikan gambar nefron berikut! data tersebut adalah ….
a. Ginjal pemilik urine dalam keadaan
sehat
b. Pemilik urine menderita penyakit
diabetes melitus
c. Pemilik urine mengalami penyakit
Bagian ginjal yang ditunjuk dengan hipertensi
huruf X pada gambar di atas d. Pemilik urine mengalami dehidrasi
menghasilkan .... dan banyak mengkonsumsi protein
e. Pemilik urine mengalami dehidrasi
a. darah kotor d. urine dan banyak mengonsumsi sayuran
beracun 34. Salah satu fungsi hati yaitu menyimpan
b. urine primer e. urine energi dalam bentuk ….
sekunder a. garam d. karbohidrat
c. darah bersih b. lemak e. protein
31. Five urin samples were collected on c. glikogen sederhana
different days from person whose 35. Struktur yang berfungsi melapisi hati
exercise and water intake was the same adalah ….
each day. a. histiosit d. kapsula
Which sample was collected on a cold hepatika
day? b. hepaatosit e. vena porta
Volume of urine Volume of sweat c. lobus hati hepatika
produced/dm-3 produced/dm-3 36. Pasangan nama penyakit dan gejala
a. 1.5 0.8 yang ditimbulkan yang tepat adalah ….
b. 0.8 0.8
c. 0.8 1.5
d. 0.4 0.8
e. 0.4 1.5
Penyakit Penyebab 40. Zat sisa nitrogen pada belalang dapat
a. Hepatitis Keracunan obat diekskresikan pada saat ….
b. Sirosis hati Minuman beralkohol a. pembentukan kitin
c. Sirosis hati Ketidakmampuan meng b. pengelupasan kulit
ubah glukosa menjadi c. pengeluaran urine
glikogen d. pengeluaran feses
d. Diabetes melitus Minuman beralkohol e. membuang garam-garam
e. Diabetes melitus Virus
37. All of the following are functions of the
skin except ….
a. excretion
b. sensation
c. protection
d. vitamin B synthesis
e. temperature regulation
38. lapisan epidermis yang membentuk sel-
sel baru adalah ….
a. stratum lusidum
b. stratum korneum
c. lapisan hipodermis
d. stratum granulosum
e. stratum germinativum
39. Perhatikan gambar alat ekskresi hewan
invertebrata berikut!

Alat ekskresi pada gambar di atas


dimiliki oleh ….
a. udang d. cacing
b. lintah e. serangga
c. bekicot

Sistem Regulasi dan Alat Indra Manusia


1. Neuron terdiri dari tiga bagian d. lobus oksipitalis
utama, yaitu …. e. lobus temporalis
a. akson, dendrit dan badan sel 6. Hipotalamus merupakan bagian
b. akson, sel Schwann dan dendrit otak yang berfungsi ….
c. dendrit, badan sel dan badan
Nissl
d. akson, badan sel dan badan a. mengatur perasaan
Nissl b. mengatur suhu tubuh
e. akson, selubung mielin dan c. mengoordinasi gerakan otot
badan sel d. mengatur keseimbangan tubuh
2. e. menghubungkan otak besar
dan sumsum tulang belakang
7. Seseorang terjatuh dan kepalanya
terbentur batu. Dia berdiri berjalan
sempoyongan dan akhirnya
terjatuh. Kemungkinan besar bagian
Bagian sel saraf yang berfungsi otak yang mengalami gangguan
menerima impuls dari ujung saraf yaitu ….
lain yaitu …. a. serebrum
a. P d. S b. diensefalon
b. Q e. T c. serebelum
c. R d. otak tengah
3. Antara neuron satu dengan neuron e. sumsum tulang belakang
yang lain dihubungkan oleh …. 8. Saraf somatik terdiri atas ….
a. sinapsis d. sel a. 12 pasang saraf otak dan 4
Schwann pasang saraf pinggul
b. neurit e. selubung b. 12 pasang saraf otak dan 31
mielin pasang saraf sumsum tulang
c. dendrit belakang
4. Susunan saraf pusat pada manusia c. 8 pasang sarafleher dan 12
yaitu …. pasang saraf punggung
a. sistem saraf tepi d. 4 pasang saraf pinggul dan 5
b. sistem saraf simpatik pasang saraf pinggang
c. sistem saraf parasimpatik e. 4 pasang saraf pinggul dan 1
d. sistem saraf otonom dan otak pasang saraf ekor
e. otak dan sumsum tulang 9. Dalam tabel berikut pasangan saraf
belakang tepi pada otak yang sesuai dengan
5. Bagian otak besar yang berfungsi asal impulsnya yaitu ….
sebagai pusat pendengaran yaitu ….
a. pons varolli
b. lobus parietalis
c. lobus frontalis
Saraf tepi pada otak Asal impuls c. memberi reaksi terhadap
a. Nervus olkaktori Retina mata rangsang
b. Nervus okulomotor Selaput lendir hidung d. menghantarkan tanggapan ke
c. Nervus vagus Kulit wajah lingkungan
d. Nervus olfaktori Retina mata e. menerima rangsang dari
e. Nervus glosofaringeal Ujung pengecap di lidah lingkungan
E 14. Fungsi neuron sensorik pada
10. Nervus troaklear menerima impuls lengkung refleks lutut yaitu ….
dari …. a. menyampaikan impuls ke
efektor
b. menyampaikan impuls ke
a. retina mata reseptor
b. telinga dalam c. menyampaikan impuls ke otak
c. otot bola mata depan
d. lidah dan faring d. sebagai saraf penghubung di
e. gigi dan kulit mata dalam saraf pusat
11. Serabut saraf otak yang berfungsi e. menyampaikan impuls ke
sebagai neuron sensorik yaitu …. sumsum tulang belakang
a. I, II dan VIII 15. Di dalam tubuh manusia terdapat
b. I, III dan IV salah satu hormon yang
c. II, IV dan VI mempengaruhi metabolisme sel,
d. II, VI dan VIII pertumbuhan dan perkembangan
e. III, V dan VII serta diferensiasi jaringan tubuh.
12. Organ-organ yang dikendalikan oleh Berdasarkan fungsinya tersebut,
saraf simpatik yaitu …. hubungan yang tepat antara
a. memperkecil pupil kelenjar penghasil hormon dan
b. memperkecil bronkus hormon yang dihasilkannya yaitu ….
c. memperlambat denyut jantung a. paratiroid menghasilkan
d. menyampaikan impuls ke parathormon
efektor b. adrenal menghasilkan adrenalin
e. menstimulasi sekresi kelenjar c. gonad menghasilkan
pencernaan progesteron
13. Perhatikan gambar d. pankreas mengasilkan insulin
jalannya rangsang di e. tiroid menghasilkan tiroksin
samping! Bagian yang 16. Insulin dihasilkan oleh kelenjar
ditandai oleh huruf X pankreas dan berperan dalam
berfungsi …. metabolisme tubuh, yaitu ….
a. menghantarkan rangsang ke a. mengatur kadar gula dalam
pusat saraf darah
b. menghantarkan tanggapan ke b. membantu daya absorpsi lemak
efektor c. mengatur tekanan darah dalam
arteri
d. menetralisir zat-zat yang
berbahaya/racun
e. mengatur keseimbangan air 1. Bagian mata yang ditunjuk oleh huruf X
berfungsi ….
dan garam dalam darah
17. Proses metabolisme dan oksidasi di a. memfokuskan cahaya
b. memperkukuh bola mata
dalam sel dipengaruhi oleh hormon
…. c. menangkap bayangan benda
d. memberikan warna pada mata
a. kalsitonin
b. parathormon e. mengatur intensitas cahaya yang
masuk
c. adrenalin
d. androgen 2. Bagian-bagian organ mata sebagai
berikut.
e. tiroksin
18. Tuan X mengeluh sering buang air 1) Retina 4) Pupil
2) Kornea 5) Vitreous
kecil, cepat haus dan lapar. Setelah
diuji kadar gula darahnya tinggi dan humor
3) Lensa 6) Aqueous
ditemukan glukosa dalam urinnya.
Kondisi Tuan X disebabkan adanya humor
Cahaya yang ditangkap mata berturut-
gangguan penyakit yang disebut ….
a. nefritis d. diabetes turut akan melalui ….
a. 1-2-3-4-5-6
melitus
b. oligourea e. diabetes b. 1-6-4-3-5-2
c. 2-3-4-5-6-1
insipidus
c. albuminaria d. 2-5-4-3-6-1
e. 2-6-4-3-5-1
19. Hormon yang dihasilkan oleh
kelenjar pituitari dan berperan 3. Pupil mata berfungsi untuk ….
a. memberi warna mata
dalam siklus menstruasi pada
wanita yaitu …. b. memfokuskan cahaya
c. mengatur intensitas cahaya
a. FSH dan LH
b. ACTH dan LH d. memberi nutrisi pada lensa
e. memberi nutrisi pada kornea
c. FSH dan ACTH
d. relaksin dan oksitasin 4. Seseorang yang telah lanjut usia
biasanya mengalami gangguan mata
e. estrogen dan progesteron
20. Kelainan yang timbul jika berupa ….
a. miopi d.
kekurangan hormon yang dihasilkan
oleh anak ginjal akan menyebabkan astigmatisme
b. juling e.
penyakit ….
a. diabetes melitus hipermetropi
c. presbiopi
b. miksedema
c. addison 5. Proses mendengar dimulai saat
gelombang bunyi masuk melalui lubang
d. virilisme
e. kretinisme telinga dan menggetarkan membran
timpani. Selanjutnya, getaran akan
diteruskan ke nervus auditorius melalui c. bibir dan telapak kaki
…. d. telapak kaki dan bibir
a. inkus-maleus-koklea-stapes e. telapak tangan dan ujung jari
b. maleus-inkus-stapes-koklea
c. stapes-maleus-inkus-koklea
d. koklea-inkus-maleus-stapes 1. Juluran panjang sitoplasma badan sel
e. maleus-stapes-inkus-koklea disebut ….
6. Bagian telinga yang ber a. neuron d. sinapsis
fungsi sebagai alat kese b. neurit e. badan Nissl
imbangan ditunjukkan c. dendrit
oleh huruf …. 2. Sel-sel saraf saling berhubungan
a. A d. D membentuk simpul saraf yang disebut
b. B e. E ….
c. C a. sinapsis d. sel-sel
7. Apabila kita mencium masakan yang Schwann
sedap, air liur akan disekresikan. Hal ini b. ganglion e. selubung
menunjukkan adanya hubungan antara mielin
…. c. nodus Ranvier
a. indra perasa dan peraba 3. Lapisan pelindung sistem saraf pusat
b. indra pembau dan peraba yang letaknya paling dalam dan
c. indra perasa dan pengecap mengandung banyak sel darah yaitu ….
d. indra pembau dan pengecap a. meninges d. piameter
e. indra penglihat dan pembau b. durameter e.
8. Bagian kuncup pengecap serebrospinal
yang ditunjukkan oleh nomor 1 dan 2 c. arachnoid
dapat merasakan cita rasa …. 4. Bagian korteks otak berwarna ….
a. masam dan manis a. abu-abu, mengandung banyak
b. pahit dan asam neurit
c. manis dan asin b. abu-abu, mengandung banyak
d. asin dan manis dendrit
e. asin dan pahit c. abu-abu, mengandung banyak
9. Perhatikan penampang kulit di badan sel
samping! Bagian yang berlabel A d. putih, mengandung banyak neurit
berfungsi sebagai saraf penerima e. putih, mengandung banyak badan
respon berupa …. sel
a. panas d. tekanan 5. Bagian otak yang merupakan tempat
b. dingin e. sakit penyeberangan impuls dari alat tubuh
c. nyeri bagian kanan ke kiri dan sebaliknya,
10. Bagian tubuh yang permukaan kulitnya yaitu ….
paling peka terdapat pada …. a. otak besar
a. ujung jari dan pipi b. otak kecil
b. pipi dan siku tangan
c. hipotalamus a. saraf parasimpatik mempercepat
d. jembatan varol denyut jantung
e. medulla oblongata b. saraf simpatik mengecilkan pupil
6. Refleks mata dan pendengaran diatur mata
oleh …. c. saraf simpatik menghambat proses
a. otak depan pencernaan
b. jembatan varol d. saraf simpatik melebarkan arteri
c. otak kecil e. saraf parasimpatik melebarkan
d. otak tengah bronkiolus
e. sumsum lanjutan
7. Pasangan saraf tepi berikut yang sesuai 11. Keseimbangan tubuh seorang penari
dengan jenis sarafnya yaitu …. balet dikendalikan oleh bagian otak
Nama saraf Jenis saraf yang bernomor ….
a. okulomotor sensorik a. I d. IV
b. abdusen sensorik f. II e. V
c. trigeminal motorik b. III
d. fasial sensorik-motorik 12. Seseorang mengalami gangguan saraf
e. hipoglosal sensorik-motorik dengan ciri mengalami tremor atau
D selalu bergerak dan tidak terkendali.
8. Orang tersebut mengalami gangguan
bagian saraf yang terjadi pada ….
a. pusat pendengaran
b. pusat kecerdasan
c. pusat keseimbangan
d. pusat pengendali bicara
e. pusat pengendali gerakan
Bagian otak besar yang ditunjuk anak 13. Peradangan pada selaput otak dapat
panah berfungsi sebagai …. menyebabkan cairan otak terkumpul di
a. pusat pendengaran dalamnya. Gejala ini dialami oleh
b. pusat berpikir penderita ….
c. pusat penglihatan a. neuritis d. gegar otak
d. pusat pengecap b. epilepsi e.
e. pusat penciuman hidrosefalus
9. Sistem saraf somatik terdapat pada …. c. parkinson
a. pembuluh darah 14. Neuron mempunyai kemampuan untuk
b. otot rangka menerima dan memberikan jawaban
c. otot jantung terhadap rangsang yang diterimanya.
d. kelenjar Arah jalannya impuls dalam satu neuron
e. otot polos yaitu ….
10. Hubungan antara fungsi saraf dengan a. dendrit-badan sel-akson-ujung
organ yang sesuai yaitu …. akson
b. badan sel-dendrit-akson-ujung 18. Letak kelenjar yang sering disebut
akson master of glands ditunjukkan oleh
c. dendrit-badan sel-inti sel-akson nomor ….
d. dendrit-inti sel-badan sel-ujung a. 1 d. 4
akson b. 2 e. 5
e. badan sel-inti sel-akson-ujung akson c. 3
15. Fungsi neuron motorik pada lengkung 19. Chousing syndrom atau gejala
refleks lutut yaitu …. membulatnya wajah terjadi akibat
a. menyampaikan impuls ke otak hiperfungsi kelenjar ….
b. menyampaikan impuls menuju a. tiroid d. pankreas
efektor b. gonad e.
c. menyampaikan impuls menuju suprarenalis
reseptor c. pituitari
d. sebagai saraf penghubung dalam 20. Berikut ini macam-macam kelenjar
pusat saraf endokrin
e. menyampaikan impuls ke sumsum 1) Hipofisis
tulang belakang 2) Tiroid
16. Berikut ini urutan jalannya rangsang 3) Adrenal
pada saat kita melakukan sesuatu: 4) Pankreas
rangsang reseptor neuron Hormon yang mempengaruhi
sensorik perubahan glikogen menjadi glukosa
sumsum tulang belakang neuron dalam darah serta perubahan glukosa
motorik menjadi glikogen dihasilkan oleh
efektor kelenjar ….
Contoh gerak yang mengikuti urutan a. 1 dan 2 d. 2 dan 4
jalannya rangsang tersebut yaitu …. b. 1 dan 3 e. 3 dan 4
a. tangan menangkap bola yang c. 2 dan 3
dilempar 21. Tempat pembentukan dan tempat
b. tangan ditarik karena menyentuh bekerja hormon insulin yang benar
benda panas yaitu ….
c. berdiri kembali setelah terjatuh Tempat pembentukan Tempat kerja
secara tiba-tiba hormon hormon
d. menjawab pertanyaan yang a. hipofisis ovarium
diajukan guru dengan cepat b. hipofisis uterus
e. kaki menginjak rem saat lampu lalu c. tiroid darah
lintas berwarna merah d. pankreas ovarium
17. Organ-organ di bawah ini menghasilkan e. pankreas hati
hormon, kecuali …. E
a. limfa d. ovarium 22. Bagian sistem saraf pusat yang
b. testis e. pankreas mengatur frekuensi pernapasan dan
c. hipofisis detak jantung seseorang yaitu ….
a. talamus d. c. epilepsi
hipotalamus 27. Hiposekresi hormon tiroksin
b. serebelum e. medula menyebabkan terjadinya ….
c. pons varolli oblongata a. penurunan kadar glukosa darah
23. b. penurunan kecepatan
metabolisme
c. peningkatan tekanan darah
d. peningkatan jumlah urine
e. peningkatan kadar glukosa darah
28. Urutan jalannya impuls saraf pada gerak
mata apabila terkena debu yaitu ….
a. rangsang neuron sensorik
Grafik di atas menunjukkan kadar gula neuron
orang yang sehat dan x yang menderita motorik efektor
penyakit …. b. reseptor neuron sensorik
a. gondok interneuron di otak neuron
b. virilisme motorik
c. basedowi efektor
d. diabetes melitus c. reseptor neuron sensorik
e. diabetes insipidus interneuron di sumsum tulang
24. Hormon yang mengatur pertukaran belakang
kalsium dan fosfor dalam darah neuron motorik otot tangan
dihasilkan oleh kelenjar …. d. reseptor neuron sensorik
a. timus d. pankreas interneuron di sumsum tulang
b. pituitari e. paratiroid belakang
c. hipofisis neuron motorik otot tangan
25. Kelenjar anak ginjal bagian medula e. debu neuron sensorik
menghasilkan hormon yang berfungsi interneuron di otak neuron
untuk …. motorik efektor
a. perbaikan endometrium 29. Fungsi fotoreseptor konus pada proses
b. menjaga kekebalan tubuh penglihatan yaitu memperjelas
c. menstimulasi pertumbuhan tulang pandangan pada ….
d. menstimulasi sekresi air susu ibu a. cahaya terang
e. mengubah glikogen menjadi b. kurang cahaya
glukosa c. situasi gelap
26. Penyakit yang menyerang neuron d. remang-remang
sensorik dan neuron motorik sehingga e. cahaya redup
otot rangka berkontraksi berulang- 30. Kelainan mata miopi disebabkan oleh
ulang tanpa disadari disebut …. ….
a. afasia d. neuritis a. lensa mata tidak rata
b. ataksia e. b. usia yang telah lanjut
hidrosefalus c. lensa mata terlalu pipih
d. lensa mata terlalu cekung
e. lensa mata terlalu cembung
Sistem Reproduksi Manusia

1. Alat reproduksi luar pria terdiri atas …. b. cairan mengandung garam


a. penis dan testis c. cairan berisi zat makanan
b. penis dan skrotum d. cairan mengandung fosfolipid
c. skrotum dan uretra e. cairan mengandung kolesterol
d. epididimis dan uretra 7. Perhatikan irisan tubulus seminiferus
e. epididimis dan testis berikut!
2. Otot lurik dalam skrotum berfungsi
untuk ….
a. membungkus uretra
b. mengatur gerakan skrotum
c. mengatur suhu testis agar stabil
d. mengatur proses spermatogenesis
e. menghubungkan otot polos dan Sel-sel yang bersifat haploid
otot lurik ditunjukkan oleh nomor ….
3. Sperma yang telah matang disimpan a. 1 dan 2 d. 2 dan 5
dalam …. b. 1 dan 3 e. 3 dan 5
a. uretra c. 2 dan 4
b. testis 8. Sel leydig dalam tubulus seminiferus
c. epididimis berfungsi menghasilkan hormon ….
d. vas deferens a. LH d. testosteron
e. vesikula seminalis b. FSH e.
4. Pasangan yang benar antara bagian alat pertumbuhan
reproduksi dan fungsinya yaitu …. c. estrogen
Tempat terjadi 9. Perhatikan gambar peristiwa
Penghasil sperma
fertilisasi spermatogenesis berikut!
a. Testis Ovarium
b. Skrotum Uterus
c. Testis Tuba fallopi
d. Skrotum Ovarium
e. Epididimis Tuba fallopi
5. Saluran yang menghubungkan testis
dengan kantong sperma yaitu ….
a. vas deferens dan uretra Reduksi kromosom terjadi pada tahap
b. epididimis dan vas deferens ….
c. saluran ejakulasi dan uretra a. 1 ke 2 d. 4 ke 5
d. epididimis dan saluran ejakulasi b. 2 ke 3 e. 3 ke 4 ke 5
e. saluran ejakulasi dan vas deferens c. 3 ke 4
6. Kelenjar cowper pada organ kelamin 10. Perhatikan alat reproduksi wanita
pria berfungsi untuk menghasilkan …. berikut!
a. cairan bersifat alkalis
b. endometrium yang kaya pembuluh
darah meluruh
c. estrogen memacu terjadinya
penebalan endometrium
d. korpus luteum menghentikan
Sel telur dihasilkan oleh bagian yang produksi hormon estrogen
bernomor …. e. FSH merangsang pembentukan
a. 1 d. 4 folikel yang mengelilingi ovum
b. 2 e. 5 16. Alat reproduksi yang berfungsi sebagai
c. 3 tempat terjadinya fertilisasi dan
11. Antara labium mayora dan labium implantasi yaitu ….
minora terdapat tonjolan kecil yang Fertilisasi Implantasi
disebut …. a. Uterus Oviduk
a. klitoris d. vagina b. Uterus Ovarium
b. vulva e. serviks c. Oviduk Uterus
c. uterus d. Oviduk Ovarium
12. Vulva merupakan tempat bermuaranya e. Ovarium Oviduk
dua saluran yaitu …. 17. Zigot yang mengalami pembelahan
a. uretra dan uterus mitosis menjadi 32 sel disebut ….
b. uretra dan vagina a. janin d. trofoblas
c. uterus dan oviduk b. morula e. embrioblas
d. oviduk dan serviks c. blastula
e. serviks dan vagina 18. Membran kehamilan yang membentuk
13. Proses pembentukan ovum dimulai tali pusar yaitu ….
sejak …. a. korion d. trofoblas
a. masa balita b. amnion e. sakus
b. masa puber vitelinus
c. bayi ketika lahir c. alantois
d. masa anak-anak 19. Perhatikan gambar berikut!
e. janin dalam kandungan Bagian yang ditunjuk oleh
14. Oogonium mengalami pembelahan huruf X berguna untuk ….
mitosis membentuk …. a. pertukaran gas per-
a. ootid napasan
b. ovum b. melindungi janin dari
c. badan polar benturan
d. oosit primer c. menyalurkan zat
e. oosit sekunder oksigen untuk janin
15. Peristiwa yang terjadi pada d. mengeluarkan zat sisa dari janin
pertengahan siklus menstruasi yaitu …. e. tempat pembentukan pembuluh
a. ovum terlepas dari folikel de Graaf darah embrio
dan siap dibuahi
20. Hormon yang berfungsi meningkatkan e. Orkitis
sekresi ASI pada masa kehamilan yaitu 6. Penyakit berikut ini termasuk PMS,
hormon …. kecuali ….
a. LH d. estrogen a. Kutil kelamin
b. FSH e. b. Amenore primer
progesteron c. Herpes genitalis
c. prolaktin d. Kandidiasis vaginalis
e. Trikomoniasis vaginalis

1. Alat kontrasepsi yang digunakan oleh


pria yaitu ….
a. IUD d. kondom 7. Sifilis atau raja singa adalah penyakit
b. tisu KB e. pil KB pada sistem reproduksi yang
c. susuk disebabkan oleh ….
2. Hormon yang terkandung dalam pil KB a. Herpes simplex
antara lain …. b. Candida albicans
a. testosteron dan estrogen c. Treponema pallidum
b. testosteron dan oksitosin d. Human papiloma virus
c. testosteron dan progesteron e. Neisseria gonorrhoeae
d. estrogen dan testosteron 8. Beberapa gejala penyakit sebagai
e. estrogen dan progesteron berikut.
3. Kelemahan alat kontrasepsi 1) Keluar cairan putih kekuningan dari
menggunakan pil KB yaitu …. alat kelamin
a. cara pemakaiannya sulit 2) Timbul benjolan di daerah alat
b. menyebabkan anemia kelamin
c. menurunkan produksi ASI 3) Rasa nyeri di rongga panggul
d. kesuburan cepat pulih kembali 4) Saat kencing keluar cairan kental
e. diminum pada masa subur putih kekuningan
4. Metode kontrasepsi yang bertujuan 5) Pendarahan setelah hubungan
untuk mencegah sperma mencapai seksual
penis menggunakan sistem …. Gejala-gejala yang dialami penderita
a. pil KB d. vasektomi klamidia yaitu ….
b. tubektomi e. susuk KB a. 1, 2 dan 4 d. 2, 3 dan 5
c. spiral b. 1, 3 dan 5 e. 3, 4 dan 5
5. Gangguan pada sistem reproduksi pria c. 2, 3 dan 4
yang sering terjadi pada waktu masih 9. Penyakit pada sistem reproduksi yang
bayi yaitu …. disebabkan oleh virus yaitu ….
a. Hipogonadisme a. herpes genitalis dan AIDS
b. Kriptorkidisme b. AIDS dan gonorrhoe
c. Prostatitis c. gonorrhoe dan klamida
d. Epididimis d. klamida dan sifilis
e. sifilis dan kandidiasis vaginalis
10. HIV/AIDS dapat menular melalui …. b. oksitosin e.
a. transfusi darah yang tercemar HIV prostaglandin
b. sentuhan dengan penderita HIV c. testosteron
c. penggunaan baju penderita HIV 5. Perhatikan skema spermatogenesis
d. penggunaan toilet bersama berikut!
penderita HIV Spermatogonium
e. makan dan minum bersama
penderita HIV Spermatosit primer

1. Perhatikan gambar berikut! 1

Sperma
Sifat ploidi nomor 1 dan 2 yaitu ….
a. diploid dan diploid
Bagian yang berlabel P, Q dan R b. diploid dan haploid
berturut-turut yaitu …. c. haploid dan haploid
a. skrotum, uretra dan vas deferens d. haploid dan diploid
b. kelenjar cowper, uretra dan testis e. diploid dan diploid
c. uretra, kelenjar prostat, kelenjar 6. Pada spermatogenesis, sel sertoli
cowper berfungsi ….
d. skrotum, kelenjar prostat dan vas a. memberi makan sperma
deferens b. menghasilkan getah alkalis
e. kelenjar prostat, vas deferens dan c. membentuk hormon FSH
skrotum d. menghasilkan sperma
2. Bagian luar testis kanan dan testis kiri e. membentuk hormon LH
dilindungi oleh …. 7. Akrosom pada sperma berguna untuk
a. skrotum d. uretra ….
b. penis e. ureter a. membentuk alat gerak sperma
c. epididimis b. membantu sperma menembus sel
3. Vesikula seminalis menghasilkan cairan telur
yang berfungsi untuk …. c. memacu pembentukan hormon
a. pertumbuhan spermatid testosteron
b. memberi nutrisi pada sperma d. menghasilkan energi untuk
c. menjaga pH agar bersifat asam pergerakan sperma
d. menghasilkan hormon testosteron e. menghasilkan cairan untuk
e. membentuk flagela pada spermatid pergerakan sperma
4. Perubahan ciri sekunder pada remaja 8. Sel yang berfungsi menghasilkan
laki-laki saat masa pubertas dipengaruhi testosteron yaitu ….
oleh hormon …. a. sel leydig
a. LH d. estrogen b. sel spermatosit
c. sel spermatid Pembelahan meiosis terjadi pada tahap
d. sel sertoli nomor ….
e. spermatogonium a. 1 dan 2 d. 2 dan 3
9. Perhatikan gambar berikut! b. 1 dan 3 e. 2 dan 4
c. 1 dan 4
12. Oogenesis terjadi sejak bayi dalam
kandungan berumur …..
a. 1 bulan d. 7 bulan
b. 3 bulan e. 9 bulan
c. 5 bulan
13. Dinding blastula yang berfungsi
menyerap makanan yaitu ….
Oviduk dan vagina merupakan bagian a. morula d. korion
alat reproduksi yang ditunjukkan oleh b. trofoblas e. embrioblas
nomor …. c. blastosoel
14. Hormon yang mempengaruhi kontraksi
a. 1 dan 3 d. 4 dan 5 uterus yaitu hormon ….
b. 1 dan 7 e. 3 dan 7 a. relaksin dan oksitosin
c. 2 dan 4 b. relaksin dan estrogen
10. Bagian pangkal oviduk berbentuk c. estrogen dan progesteron
corong yang disebut …. d. estrogen dan oksitosin
a. fimbriae d. vagina e. progesteron dan relaksin
b. uterus e. 15. Pada vagina terdapat lendir yang dapat
infundibulum mempermudah kelahiran bayi. Lendir
c. serviks ini dihasilkan oleh ….
a. ovarium
b. tuba fallopi
c. kelenjar cowper
d. kelenjar bartholin
e. vesikula seminalis
16. Pembentukan folikel de Graaf
11. Perhatikan skema oogenesis berikut!
dipengaruhi oleh hormon ….
Oogonium
a. FSH d. testosteron
1
b. estrogen e. LH
Oosit primer
c. progesteron
2
17. Luruhnya dinding uterus yang menebal
Oosit sekunder badan
pada saat menstruasi diakibatkan oleh
polar
berhentinya produksi hormon ….
3
a. LH dan FSH
badan polar Ootid
b. estrogen dan LH
4
c. LH dan progesteron
Ovum
d. FSH dan progesteron
e. estrogen dan progesteron progesteron
18. Diagram berikut menunjukkan estrogen berkurang
perubahan ketebalan dinding uterus menstruasi
selama siklus menstruasi. 21. Pembentukan folikel yang
menyelubungi sel telur dipengaruhi
oleh hormon ….
a. LH d.
progesteron
b. FSH e. oksitosin
c. estrogen
22. Setelah oosit sekunder terlepas, folikel
Berdasarkan gambar di atas, tahap akan berubah menjadi ….
menstruasi terjadi pada …. a. folikel tersier d. korpus
a. hari 0-7 d. hari 20-24 luteum
b. hari 7-14 e. hari 25-28 b. folikel primer e. korpus
c. hari 14-19 albikans
19. Perhatikan gambar berikut! c. folikel sekunder
23. Enzim antifertilizin pada sperma
berfungsi ….
a. merusak lapisan terluar sel telur
b. menghancurkan lapisan dalam sel
telur
Diagram di atas menunjukkan c. mengumpulkan sperma di sekeliling
perubahan suhu yang dialami wanita ovum
selama siklus menstruasi. Pada saat d. sebagai antigen yang melekatkan
wanita tersebut mengalami ovulasi sperma pada ovum
suhu tubuhnya …. e. mengaktifkan sperma agar bergerak
a. berkisar antara 36,2o C lebih cepat
b. berkisar antara 36,4o C 24. Tempat pembentukan sel darah dan
c. berkisar antara 36,7o C pembuluh darah pertama embrio
d. meningkat dari 36,4o C menjadi terjadi di dalam ….
36,7o C
e. menurun dari 36,7o C menjadi 36,4o
C a. korion d. plasenta
20. Perhatikan diagram berikut! b. amnion e. sakus
FSH vitelinus
testosteron folikel masak c. alantois
estrogen 25. Saluran dan kelenjar pencernaan pada
pembentukan endometrium janin merupakan perkembangan dari
uterus lapisan ….
LH a. blastosoel d. mesoderm
ovulasi
b. gastrosoel e. endoderm a. IUD d. susuk KB
c. ektoderm b. pil KB e. kondom
26. Diagram berikut menunjukkan c. suntik KB
pembuluh darah dalam dinding uterus 29. Pemotongan dua oviduk pada sistem
dan plasenta pada wanita hamil reproduksi wanita dapat menyebabkan
….
a. ovum lebih lama diproduksi
b. ovum tidak mengalami pematangan
c. sperma tidak mampu mencapai
ovum
d. hormon seksual lebih lama
Bahan yang konsentrasinya bertambah diproduksi
dalam aliran darah dari pembuluh 1 ke e. hormon seksual lebih lama dalam
pembuluh 2 yaitu …. sirkulasi darah
a. glukosa d. karbon 30. Prinsip kerja alat kontrasepsi spermisida
dioksida yaitu ….
b. oksigen e. garam a. mematikan sperma
anargonik b. mempercepat oogenesis
c. asam amino c. mencegah terjadinya ovulasi
27. Jenis kelamin seorang anak ditentukan d. memperlambat spermatogenesis
oleh …. e. mencegah pelepasan sel telur dari
a. lamanya waktu saat fertilisasi ovarium
b. lamanya waktu untuk proses
ovulasi
c. kromosom yang terkandung dalam
ovum
d. kromosom yang terkandung dalam
sperma
e. lamanya waktu antara ovulasi dan
fertilisasi
28. Cara kontrasepsi yang dapat digunakan
untuk mencegah penularan penyakit
AIDS yaitu ….
Sistem Pertahanan Tubuh Manusia

1. Fungsi sistem imun bagi tubuh adalah a. saliva d. rambut


…. hidung
a. melawan patogen yang ada diudara b. keringat e. membran
b. menghancurkan jaringan tubuh c. air mata mukosa
yang sehat 3. Perhatikan sel-sel darah berikut!
c. memicu pembentukan antigen 1) Eritrosit 4) Limfosit
dalam tubuh 2) Neutrofil 5) Trombosit
d. melawan antigen yang masuk ke 3) Monosit
dalam tubuh Sel-sel darah yang berperan dalam
e. menonaktifkan antibodi yang sistem pertahanan tubuh nonspesifik
masuk ke dalam tubuh yaitu ….
2. Pertahanan tubuh secara mekanik a. 1 dan 2
dilakukan oleh …. b. 1 dan 5
c. 2 dan 3
10. Zat asing yang masuk ke dalam tubuh
4. Respon tubuh terhadap kerusakan dan dapat merangsang sistem
jaringan akibat tergores maupun kekebalan tubuh untuk menghasilkan
benturan keras disebut …. antibodi disebut ….
a. alergi d. fagositosis a. antigen
b. imunitas e. b. antibodi
autoimunitas c. histamin
c. inflamasi d. prostaglandin
5. Monosit dapat memangsa mikroba e. protein komplemen
yang masuk ke dalam tubuh setelah 11. Tipe limfosit yang berfungsi
berubah menjadi …. menghentikan respon kekebalan tubuh
a. makrofag d. limfosit apabila infeksi telah berhasil diatasi
b. neutrofil e. basofil adalah ….
c. eosinofil a. sel B plasma d. sel T
6. Fungsi makrofag dalam sistem pembantu
pertahanan tubuh adalah …. b. sel B pengingat e. sel T
a. menimbulkan inflamasi supresor
b. menghasilkan antibodi c. sel T penumbuh
c. menghasilkan antigen 12. Respon imun sekunder digunakan untuk
d. melakukan fagositosis melawan ….
e. menghasilkan reaksi alergi a. sel abnormal yang ada di dalam
7. Masuknya antigen ke dalam tubuh akan tubuh
merangsang sistem kekebalan tubuh b. antibodi yang dimasukkan ke dalam
untuk membentuk …. tubuh
a. vaksin d. interferon c. sel-sel B plasma yang menghasilkan
b. alergen e. protein antibodi
c. antibodi komplemen d. patogen yang menyerang tubuh
8. Kekebalan tubuh yang diperoleh pertama kali
melalui vaksinasi disebut …. e. patogen yang pernah menyerang
a. kekebalan aktif alami tubuh sebelumnya
b. kekebalan aktif buatan 13. Senyawa kimia yang dilepaskan oleh
c. kekebalan pasif alami mastosit dan berfungsi menimbulkan
d. kekebalan pasif buatan inflamasi yaitu ….
e. kekebalan aktif sementara a. lisozim
9. Kekebalan aktif alami dapat diperoleh b. antigen
melalui …. c. antibodi
a. imunisasi d. histamin
b. serangan penyakit e. protein komplemen
c. pemberian antibodi 14. Bakteri tidak berbahaya yang hidup di
d. konsumsi obat-obatan kulit melindungi tubuh kita dari
e. pemberian ibu saat di kandungan serangan bakteri patogen dengan cara
….
a. berkompetisi dalam memperoleh c. antibodi
nutrisi d. interferon
b. melisiskan sel bakteri patogen e. antihistamin
c. menghasilkan antibodi 5. Gangguan pada sistem kekebalan tubuh
d. melakukan fagositosis yang disebabkan oleh gagalnya proses
e. menghasilkan toksin pematangan sel T di kelenjar timus
15. Terbentuknya nanah pada luka disebut ….
mengindikasikan bahwa …. a. AIDS
a. antigen masuk ke dalam tubuh b. alergi
b. neutrofil melakukan fagositosis c. cacar
c. tubuh menghasilkan antibodi d. influenza
d. sel-sel tubuh terinfeksi patogen e. autoimunitas
e. infeksi patogen telah sembuh 6. Kelainan yang terjadi akibat
autoimunitas yaitu ….
a. polio d. influenza
1. Respon imun yang berlebihan terhadap b. cacar e. diabetes
suatu senyawa yang masuk ke dalam c. AIDS melitus
tubuh disebut …. 7. Virus penyebab penyakit AIDS adalah ….
a. alergi d. fagositosis a. Mumps Virus
b. imunitas e. b. Ebola Virus
autoimunitas c. Measles Virus
c. inflamasi d. Human Papilloma Virus
2. Suatu senyawa yang dapat e. Human Immunodeficiency Virus
menimbulkan alergi apabila masuk ke 8. Pada penyakit AIDS, sel darah yang
dalam tubuh disebut …. diserang oleh HIV adalah ….
a. vaksin d. interferon a. eritrosit
b. alergen e. protein b. trombosit
c. antibodi komplemen c. sel T supresor
3. Berikut yang bukan termasuk alergen d. sel T pembantu
yaitu …. e. sel T pembunuh
a. debu 9. Perhatikan pernyataan-pernyataan
b. histamin berikut!
c. serbuk sari 1) Pigmentasi kulit meningkat
d. bulu binatang 2) Kadar gula darah rendah
e. gigitan serangga 3) Tubuh kehilangan berat badan
4. Senyawa kimia yang dilepaskan oleh 4) Kelenjar adrenalin mengalami
sel-sel mastosit sebagai respon kerusakan
terhadap masuknya alergen ke dalam Pernyataan-pernyataan di atas
tubuh yaitu …. merupakan ciri-ciri penyakit ….
a. histamin
b. antigen a. polio
b. AIDS
c. diabetes melitus c. antibodi
d. Addison’s disease 3. Kerusakan jaringan akibat benturan
e. myasthenia gravis keras dapat merangsang terbentuknya
10. Grafik berikut menunjukkan hasil histamin yang berfungsi ….
pemeriksaan konsentrasi sel T dan a. menimbulkan inflamasi
konsentrasi HIV dalam darah seorang b. melakukan fagositosis
pasien. c. membentuk limfosit T
d. membentuk limfosit B
e. membentuk respon imun primer
4. Sel yang bertugas melakukan fagositosis
terhadap mikroba yang masuk ke dalam
tubuh yaitu ….
a. limfosit dan mastosit
b. neutrofil dan makrofag
c. eritrosit dan trombosit
d. mastosit dan eritrosit
e. trombosit dan limfosit
5. Sel yang berperan dalam sistem
Berdasarkan grafik di atas, pasien pertahanan tubuh spesifik adalah ….
tersebut dapat terserang AIDS apabila a. limfosit d. trombosit
konsentrasi sel T dan konsentrasi HIV b. nutrofil e. mastosit
dalam darahnya ditunjukkan oleh fase c. monosit
…. 6. Perhatikan mekanisme penghancuran
a. I d. IV sel bakteri berikut!
b. II e. V
c. III

1. Pertahanan tubuh pertama secara fisik


terhadap patogen dilakukan oleh ….
a. silia d. air mata Senyawa yang berperan dalam proses
b. kulit e. rambut penghancuran bakteri seperti pada
hidung gambar di atas yaitu ….
c. keringat a. lisozim d. histamin
2. Cairan ludah dapat membunuh b. antigen e. protein
mikroorganismeyang masuk ke dalam c. antibodi
slauran pencernaan bersama makanan komplemen
karena di dalam cairan ludah 7. Seseorang yang pernah terinfeksi virus
terkandung …. campak akan mempunyai kekebalan
a. lisozim d. histamin terhadap penyakit campak. Sistem
b. limfosit e. makrofag kekebalan ini dapat terjadi karena di
dalam tubuhnya telah terbentuk ….
a. sel B plasma e. sel B matang di kelenjar timus,
b. sel B pengingat sedangkan sel T matang di sumsum
c. sel B pembelah tulang
d. sel T pembunuh 12. Respon kekebalan sekunder lebih cepat
e. sel T supresor menghadapi infeksi antigen daripada
8. Kekebalan tubuh yang diperoleh setelah respon kekebalan primer karena adanya
menerima suntikan serum antibisa ular ….
disebut …. a. memori imunologi
a. kekebalan aktif alami b. autoimunitas
b. kekebalan aktif buatan c. neutrofil
c. kekebalan pasif alami d. makrofag
d. kekebalan pasif buatan e. antibodi
e. kekebalan aktif sementara 13. Sel darah yang berfungsi menyerang sel
9. Kekebalan pasif alami dapat diperoleh kanker secara langsung yaitu ….
melalui …. a. sel B plasma
a. vaksinasi b. sel B pengingat
b. serangan penyakit c. sel T pembunuh
c. pemberian antibiotik d. sel T pembantu
d. penyuntikan antibodi e. sel T supresor
e. pemberian ibu saat di kandungan 14. Sel darah yang bertugas membentuk
10. Kekebalan yang diperoleh setelah antibodi yaitu ….
menerima suntikan vaksin hepatitis B a. sel T pembunuh
tergolong …. b. sel T supresor
a. kekebalan aktif alami c. sel B pembelah
b. kekebalan aktif buatan d. sel B pengingat
c. kekebalan pasif alami e. sel B plasma
d. kekebalan pasif buatan 15. Seseorang yang diberi vaksin dapat
e. kekebalan aktif sementara mengalami demam karena terjadi ….
11. Perbedaan antara perkembangan sel B a. peningkatan jumlah neutrofil untuk
dengan sel T yaitu …. memakan patogen
a. sel B matang di bronkus, sedangkan b. peningkatan jumlah makrofag
sel T matang di hati untuk memakan antigen
b. sel B matang di trakea, sedangkan c. peningkatan jumlah limfosit untuk
sel T matang di kelenjar timus membentuk antibodi
c. sel B matang di sumsum tulang, d. penurunan jumlah monosit akibat
sedangkan sel T matang di kelenjar terserang patogen
tiroid e. penurunan jumlah limfosit akibat
d. sel B matang di sumsum tulang, terserang antigen
sedangkan sel T matang di kelenjar 16. Proses pembentukan limfosit B terjadi
timus di ….
a. hati
b. trakea
c. bronkus e. menstimulasi pembentukan sel T
d. kelenjar timus pembunuh
e. sumsum tulang 21. Autoimunitas dapat terjadi akibat ….
a. aktivitas antibodi menghancurkan
Gambar struktur antibodi berikut untuk sel-sel kanker
menjawab soal nomor 17 dan 18 b. aktivitas antibodi menghancurkan
jaringan tubuh yang rusak
c. antibodi tidak mengenali jaringan
tubuh dan menganggapnya sebagai
antigen
d. antibodi menganggap antigen yang
masuk ke dalam tubuh sebagai
jaringan tubuh
e. antibodi mampu mengenali antigen
yang masuk ke dalam tubuh dan
menyerangnya
17. Berdasarkan gambar di atas, rantai 22. Senyawa kimia yang dapat digunakan
ringan ditunjukkan oleh bagian nomor untuk menghentikan gejala alergi yaitu
…. ….
a. 1 dan 2 d. 3 dan 4 a. antigen d.
b. 1 dan 4 e. 5 dan 6 antihistamin
c. 2 dan 5 b. histamin e.
18. Molekul antibodi pada gambar tersebut prostaglandin
mempunyai tempat pengikatan antigen c. antibiotik
berjumlah …. 23. Jenis antibodi yang dihasilkan tubuh
a. 1 d. 4 saat terjadi alergi yaitu ….
b. 2 e. 5 a. IgA d. IgG
c. 3 b. IgD e. IgM
19. Sel yang berperan dalam pembentukan c. IgE
kekebalan seluler yaitu …. 24. Myasthenia gravis dapat terjadi akibat
a. sel B d. neutrofil serangan antibodi terhadap ….
b. sel T e. monosit a. otot lurik
c. makrofag b. otot polos
20. Peran sel T pembantu dalam c. otot jantung
pembentukan kekebalan humoral yaitu d. kelenjar adrenalin
…. e. sel-sel beta di pankreas
a. menghasilkan antibodi 25. Seseorang yang terinfeksi HIV dapat
b. membunuh sel-sel patogen terserang berbagai penyakit karena
c. membatasi produksi antibodi virus tersebut ….
d. menstimulasi pembentukan sel B a. menyerang antigen yang masuk ke
plasma dalam tubuh
b. menyerang semua sel tubuh Ciri-ciri orang yang menderita kelainan
manusia Addison’s disease meliputi ….
c. melemahkan sistem kekebalan a. 1 dan 2 d. 2 dan 4
tubuh b. 1 dan 4 e. 3 dan 5
d. menghasilkan zat racun c. 2 dan 3
e. menghasilkan antibodi 29. Perhatikan pernyataan-pernyataan
26. Grafik berikut yang menggambarkan berikut!
perubahan konsentrasi sel T pada 1) Virus HIV merupakan penyebab
penderita AIDS yaitu …. penyakit AIDS
2) Virus HIV menyerang semua sel
tubuh manusia
3) Virus HIV dapat ditularkan melalui
transfusi darah
4) Virus HIV dapat ditularkan melalui
kontak fisik
5) Seiring dengan bertambahnya
waktu infeksi HIV, sistem kekebalan
tubuh semakin lemah
Pernyataan di atas yang benar yaitu ….
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 4
27. Sel yang berfungsi melepaskan histamin b. 1, 3 dan 5 e. 2, 4 dan 5
ketika suatu alergen masuk ke dalam c. 1, 4 dan 5
tubuh yaitu …. 30. Sel T pembantu merupakan target
a. neutrofil d. monosit utama dari HIV karena ….
b. makrofag e. limfosit a. dapat membentuk antibodi
c. mastosit b. dapat membunuh sel asing
28. Perhatikan ciri-ciri berikut! c. dapat melakukan fagositosis
1) Kadar gula darah meningkat d. pada permukaannya terdapat
2) Pigmentasi kulit meningkat molekul CD3
3) Berat badan berkurang e. pada permukaannya terdapat
4) Otot lurik mengalami kerusakan molekul CD4
5) Sistem kekebalan tubuh melemah
Latihan Ulangan Kenaikan Kelas

1. Penderita xeroftalmia disebabkan e. menghasilkan zat yang membantu


kurang mengonsumsi …. pencernaan lemak
a. daging, ikan dan hati 4. Sifat asam amino esensial yang
b. kecambah, susu dan kuning telur membedakan dari jenis lainnya yaitu ….
c. biji gandum dan kacang-kacangan a. tidak dapat diproduksi tubuh
d. kacang-kacangan dan kulit ari padi- b. diproduksi oleh kelenjar endokrin
padian c. dibutuhkan dalam jumlah banyak
e. sayur-sayuran dan buah-buahan d. dibutuhkan dalam jumlah relatif
yang berwarna kuning atau merah kecil
2. Pemecahan lemak yang berukuran e. pemakaiannya dapat menghemat
besar menjadi butiran lemak yang asam amino lain
berukuran lebih kecil dilakukan oleh …. 5. Di usus besar, air dan garam mineral
a. lipase d. renin diabsorpsi kembali oleh ….
b. maltase e. pepsin a. fundus
c. empedu b. pilorus
3. Perhatikan gambar sistem pencernaan c. kolon ascendens
berikut! d. kolon descendens
e. kolon transversum
6. Pada sistem pencernaan ruminansia,
makanan yang berada di abomasum
akan didorong masuk ke ….
a. rumen d. lambung
b. omasum e. usus halus
c. retikulum
7. Spirakel merupakan bagian sistem
Bagian yang bertanda X berfungsi untuk pernapasan pada kelompok hewan ….
…. a. Moluska d. Amfibi
a. tempat penyerapan sari-sari b. Insekta e. Reptil
makanan c. Ikan
b. tempat pencernaan makanan 8. Ketika seseorang mengambil napas,
secara kimiawi diafragma dan tulang rusuk berada
c. menghasilkan enzim untuk pada posisi ….
mencerna protein
d. jalan masuk makanan ke dalam
usus halus
Diafragma Tulang rusuk Kecepatan Kecepatan
a. mendatar terangkat ke atas denyut jantung pernapasan
b. mendatar turun ke bawah a. menurun menurun
c. mendatar tidak berubah b. menurun bertambah
d. melengkung terangkat ke atas c. tetap menurun
e. melengkung turun ke bawah d. bertambah menurun
9. Prosentase komposisi gas yang e. bertambah bertambah
diembuskan seseorang selama 12. Hemoglobin, an iron-containing protein
berolahraga yaitu …. in erythrocytes, binds oxygen
Karbon molecules. Myoglobin, a protein in
Nitrogen Oksigen Uap air
Dioksida muscle cells, is used for oxygen storage.
a. 0 76 21 3 What can be deduced about the
b. 0 83 17 0 relative oxygen affinities of hemoglobin
c. 3 82 15 0 and myoglobin?
d. 4 77 16 3 a. Myoglobin has greater oxygen
e. 5 80 15 0 affinity than hemoglobin
10. Perhatikan gambar organ pernapasan b. Hemoglobin has greater oxygen
manusia berikut! affinity than myoglobin
c. Both have roughly the same oxygen
affinity
d. Neither has a significant oxygen
affinity
13. Jika kandungan air dalam darah rendah
maka kelenjar hipofisis akan
mengeluarkan ….
a. LH d. Adrenalin
b. FSH e.
Struktur yang ditunjuk dengan angka 1- Progesteron
4 adalah …. c. ADH
1 2 3 4 14. Berikut ini pasangan alat ekskresi
a. trakea laring bronkus bronkiolus dengan zat yang dikeluarkannya,
b. trakea bronkus bronkiolus trakea pasangan yang salah adalah ….
c. laring bronkus bronkiolus trakea a. ren-urine
d. laring trakea bronkiolus bronkus b. colon-feses
e. laring trakea bronkus bronkiolus
c. kulit-keringat
d. hepar-eritrosit tua
11. Selama berolahraga kandungan CO2
e. pulmo-CO2 dan H2O
dalam darah meningkat. Setelah
15. Urea yang keluar dari hati melalui darah
berolahraga kandungan CO2 ini akan
ke ginjal disaring oleh bagian ginjal yaitu
berkurang karena ….
….
a. glomerulus
b. lengkung Henle
c. kapsula Bowman a. otak kecil
d. tubulus kolektivus b. otak besar
e. tubulus kontortus proksimal c. otak tengah
16. Perhatikan gambar struktur befron di d. pons varolli
bawah ini! e. medula oblongata
20. Penyakit Addison diakibatkan oleh ….
a. hipersekresi tiroksin
b. hiposekresi somatotropin
c. hipersekresi somatotropin
d. hiposekresi kelenjar adrenalin
e. hipersekresi kelenjar adrenalin
Bagian nefron yang ditunjuk oleh huruf 21. Which of the following is not function of
X pada proses pembentukan urine akan the parasympathetic division of the
berlangsung proses …. nervous system?
a. filtrasi a. Constriction of the bronchii in the
b. absorpsi lungs
c. augmentasi b. Constriction of the pupil of the eye
d. mikturasi c. Slowing of the heart rate
e. penyaringan kuman penyakit d. Stimulation of the adrenal medulla
17. Kelainan pada sistem ekskresi yang e. Stimulation of activity of the
ditandai dengan tidak terbentuknya stomach and intestines
urine terjadi akibat adanya kerusakan 22. Assume a person is placed on cortisol
pada …. medication, a glucocorticoid. How
a. ureter would you expect the rates of ACTH and
b. uretra CRF hormone production to change in
c. glomerulus the person?
d. kantong kemih a. ACTH production would increase,
e. kapsula Bowman CRF production would increase
18. Ikan berikut yang memiliki ginjal b. ACTH production would increase,
berukuran kecil dengan glomeruli CRF production would decrease
sedikit dan proses osmoregulasinya c. ACTH production would decrease,
dilakukan melalui penurunan laju filtrasi CRF production would decrease
air, sehingga menghasilkan urine sedikit d. ACTH production would decrease,
dan pekat adalah …. CRF production would increase
a. ikan gurami dan ikan tongkol e. ACTH and CRF production would
b. ikan mas dan ikan tuna not change
c. ikan mas dan ikan gurami 23. Bagian mata mengandung banyak
d. ikan tongkol dan ikan tuna fotoreseptor yaitu ….
e. ikan tongkol, ikan mas dan ikan a. pupil d. kornea
tuna b. sklera e. lensa mata
19. Bagian otak yang menjadi pusat c. retina
pengaturan pernapasan yaitu …. 24. Saluran eustachius berfungsi untuk ….
a. meneruskan fibrasi suara ke 29. Hormon yang dihasilkan oleh korpus
oksikula luteum setelah terjadi ovulasi yaitu ….
b. meneruskan fibrasi ke bagian organ a. LH
korti b. FSH
c. mengkoordinasikan antara mata c. oksitosin
dan telinga d. progesteron
d. mengkoordinasikan alat e. prostaglandin
keseimbangan dalam saluran 30. Perkembangan zigot sebelum
semisirkularis mengalami implantasi pada
e. menjaga keseimbangan tekanan endometrium uterus yaitu ….
udara telinga tengah dengan telinga a. balstula-gastrula-morula
luar b. gastrula-blastula-morula
25. Pada orang yang normal produksi c. morula-blastula-gastrula
adrenalin akan berbanding lurus d. blastula-morula-gastrula
dengan …. e. gastrula-morula-gastrula
a. suhu tubuh 31. Pernyataan-pernyataan ini mengenai
b. aktivitas sel-sel hati sistem reproduksi wanita.
c. kebutuhan O2 tubuh 1) Estrogen dan progesteron sangat
d. kebutuhan penyusunan glikogen penting dalam proses ovulasi
e. kebutuhan pembongkaran glikogen 2) Estrogen bersifat menghambat
26. Testis mengandung saluran–saluran produksi FSH
halus yang disebut …. 3) Fertilisasi ovum oleh sperma terjadi
a. uretra di uterus
b. epididimis 4) Hormon LH mempengaruhi
c. vas deferens pelepasan ovum yang telah matang
d. saluran ejakulasi 5) Jumlah estrogen dan progesteron
e. tubulus seminiferus selalu berubah-ubah dalam darah
27. Sel leydig yang terdapat di antara Pernyataan yang benar meliputi nomor
tubulus seminiferus berfungsi ….
menghasilkan …. a. 1, 2 dan 3 d. 2, 4 dan 5
a. hormon LH b. 1, 3 dan 4 e. 3, 4 dan 5
b. hormon FSH c. 2, 3 dan 4
c. hormon estrogen 32. Membran yang melindungi janin dalam
d. hormon testosteron rahim terhadap goncangan atau suhu
e. hormon pertumbuhan lingkungan yang berubah-ubah yaitu ….
28. Pada awal masa pubertas, oogenesis a. korion
dalam tubuh wanita pada tahap …. b. amnion
a. pematangan ovum c. alantois
b. pembelahan mitosis d. sakus vitelinus
c. pembelahan meiosis I e. kantong embrio
d. pembelahan meiosis II 33. Alat atau cara kontrasepsi yang sesuai
e. pembentukan oogonium dengan metodenya yaitu ….
Hormonal Mekanik Sterilisasi 38. Jenis antibodi yang terdapat pada
a. kondom spermisida pil kolostrum dan berperan dalam
b. IUD vasektomi kondom pembentukan kekebalan pasif pada bayi
c. pil IUD vasektomi yaitu ….
d. vasektomi pil spermisida a. IgA d. IgG
e. vasektomi kondom pil b. IgD e. IgM
34. Gagalnya satu atau kedua testis turun c. IgE
dari rongga abdomen ke dalam skrotum 39. Suatu antigen dicampur dengan serum
disebut …. yang mengandung antibodi. Reaksi yang
a. uretritis d. amenore akan terjadi adalah ….
primer a. antibodi menolak antigen
b. endometriosis e. amenore b. tidak terjadi reaksi apapun
c. kriptorkidisme sekunder c. antigen terpisah dari antibodi
35. Jenis-jenis patogen yang dapat d. antibodi diserang oleh antigen
menyerang sistem kekebalan tubuh kita e. antibodi berikatan dengan antigen
yaitu …. 40. Bakteri patogen yang berhasil masuk ke
a. jamur, virus dan bakteri dalam tubuh dapat menimbulkan suatu
b. bulu binatang, debu dan silia penyakit apabila ….
c. debu, akuades dan serbuk sari a. tubuh mempunyai imunitas
d. keringat, antibiotik dan udara panas b. tubuh menghasilkan antigen
e. serbuk sari, penisilin dan udara c. bakteri menghasilkan antibodi
dingin d. sistem imun bisa membunuh
36. Respon kekebalan primer digunakan bakteri
untuk melawan …. e. bakteri bisa mengalahkan sistem
a. sel abnormal yang ada di dalam imun
tubuh
b. antibodi yang dimasukkan ke dalam
tubuh
c. sel-sel B plasma yang menghasilkan
antibodi
d. patogen yang pernah menyerang
tubuh sebelumnya
e. patogen yang menyerang tubuh
untuk pertamakalinya
37. Senyawa protein yang dihasilkan oleh
sel-sel tubuh yang terinfeksi virus dan
berfungsi menghasilkan zat yang
mampu mencegah replikasi virus
disebut ….
a. antigen d. histamin
b. antibodi e. protein
c. interferon komplemen

Anda mungkin juga menyukai