Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN KAYONG UTARA

DINAS PENDIDIKAN
TAMAN KANAK-KANAK RIAM BERASAP
Alamat : Jl. Siduk-Nanga Tayap Kec. Sukadana Kode Pos 78852 NPSN : 69871073

Lampiran : Keputusan Mendikbud RI


Nomor : 025/0/1995
Tanggal : 08 Maret 1995

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH TAMAN KANAK-KANAK RIAM BERASAP


NOMOR : 422 /03 / TK.RB / 2022
PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM KEGIATAN
PROSES BELAJAR MENGAJAR

SEMESTER I

Menimbang : Bahwa dalam rangka mempelancar pelaksanaan proses belajar mengajar


Disekolah Taman Kanak-kanak Riam Berasap Sukadana perlu menetapkan
Pembagian Tugas para Guru.
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor : 2 Tahun 1989
2. Peraturan Pemerintah Nomor : 28 Tahun 1990
3. Keputusan Menpan Nomor : 84 / 1993
4. Surat Keputusan Bersama Mendikbud dan Kepala BKAN
Nomor : 04 / P / 1993
Nomor : 25 / Tahun 1993

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
PERTAMA : Pembagian tugas guru dalam kegiatan proses belajar mengajar
Pada tahun pelajaran seperti dalam lampiran 1 keputusan ini.

KEDUA : Menugaskan guru melaksanakan tugas bimbingan seperti tersebut


Lampiran II keputusan ini.

KETIGA : Masing-masing guru melaporkan tugasnya secara tertulis dan berkala


Kepada Kepala Sekolah.

KEEMPAT : Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan kegiatan keputusan ini dibebankan
Kepada Anggaran yang sesuai.

KELIMA : Apabila terdapat kekeliruan pada keputusan ini akan segera diadakan
Perbaikan sebagaimana mestinya.

KEENAM : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkanya.

DITETAPKAN DI : RIAM BERASAP JAYA


PADA TANGGAL :1 JULI 2022

KEPALA TK RIAM BERASAP

NORWATI

Tembusan :
- Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kayong Utara
- Camat Sukadana di Sukadana ; dan
- Arsip.
Lampiran : Keputusan Kepala TK Riam Berasap
Nomor : 442/ TK / Riam Berasap
Tanggal : 14 Juli 2022

PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM PROSES BERMAIN DAN BELAJAR


SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Gol/ Jabatan Tugas Jumlah


No Nama Guru dan NIP Jenis Guru Keterangan
Ruangan Guru Mengajar Jam/ Mgjr
- - Rombongan 6 Jam Kepsek
1 NORWATI Guru Kelas
A, dan B
- - Rombongan 12 Jam Bendahara
2 SANTI SASBAH Guru Kelas
A, dan B BOP
- - Rombongan 12 Jam Bendahara
3 DINA MARIANA Guru Kelas
A, dan B BOP
- - Rombongan 12 Jam Bendahara
4 RIA FRANSISKA Guru Kelas
A, dan B BOP

DITETAPKAN DI : RIAM BERASAP JAYA


PADA TANGGAL :1 JULI 2022

KEPALA TK RIAM BERASAP

NORWATI

Anda mungkin juga menyukai